On Friday 15 September 2006 13:49, M Yusuf wrote:
> Dear all,...
>
> Saya install 2 OS di satu komputer.
> Yang satu windows XP yang lain Linux fedora Core 4.
> Partisi windows sudah sukses saya mount,
> salah satunya di :/media/disk-f
>
> Namun ketika data dari partisi linux saya copy ke windows (/media/disk-f),
> selalu dikatakan:
>
> 'Cannot chown target directory "/media/disk-f/backup"
> Operation not permitted (1).
> [skip] [retry] [abort]'
>
> Padahal saya login sebagai root,
> chmod sudah saya set 777 bahkan saya ubah ke chownnya ke user bukan root.
> Tapi anehnya meski saya skip atau abort,
> file dicopykan berhasil ke windows.

ini karena file system windows yang anda pakai (FAT) tidak didesain dengan 
permission dan ownership
file berhasil dikopi tapi tidak bisa mengeset permission

> Namun saya capek kalau hanya ngenter skip,
> ada solusi ?

jangan gunakan mc :D

-- 
A r j u n a
I am a worker, like my father before me (mod tm)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke