Tay,Jc wrote:
Dear Sabri,


Saya justru dari awal nya sudah mengikutin link yg anda berikan.

http://news.softpedia.com/news/How-To-Install-OpenOffice-org-3-0-in-Ubuntu-8-10-96449.shtml


Tapi langkah saya saya hadapi tidak sesuai apa yg di website nya.
setelah saya reload, dan update nya hanya dapat 47 bukan 106 items. Dan
setelah 47 items di selesai download, sama sekali tidak ada respond dari
system seperti yg di website..

Kemungkinan anda belum meng-aktifkan semua repository.

Buka terminal (aduh lagi lagi terminal) :=(

ketik

$ sudo gedit /etc/apt/sources.list

di jendela (gedit) yang terbuka biasanya ada tulisan gini :


#deb-src http://dl2.foss-id.web.id/ubuntu/ intrepid-backports main

#deb-src http://dl2.foss-id.web.id/ubuntu/ intrepid-backports restricted

dst.

Hilangkan tanda # (comment) sehingga menjadi

deb-src http://dl2.foss-id.web.id/ubuntu/ intrepid-backports main
deb-src http://dl2.foss-id.web.id/ubuntu/ intrepid-backports restricted

sambil tetap konek ke internet, masih di terminal ketik

$ sudo aptitude update

setelah selesai, bisa kembali ke synaptic dan install lagi openofficenya

salam
./sts


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke