Pada Sun, 19 Apr 2009 22:02:51 -0700 (PDT)
pakSu Suhartono <ypa...@yahoo.com> menulis:

> 
> > 
> Sudah dicoba dg fdisk tetapi belum berhasil juga.
> 1. Mula-mula setting CHS sesuai aslinya yaitu CHS: 16383/16/63
> 2. Kemudian terlihat berhasil setelah pencet p (print)
> 3. Akhirnya pencet w (write) tetapi gagal maning, gagal maning.
> Angka CHS kembali ke CHS semula: 30401 /255 /63.
> 
> Kurang jelas yang dimaksud (Mode tebakan:OFF/ON)
> BIOS versi 2VKT79AUS punya 2 option LBA:
> (1) Auto Mode
> (2) Disable
> BIOS dapat mendeteksi HD Hitachi HDT725025VLA380 bila Disable LBA.
> Bila Auto Mode, komputer gagal total blue screen.
> 
> Apa yang salah dengan operasi fdisk ini ?
> 
> Terima kasih atas segala bantuannya.
> -suhartono-
> 

Sekali lagi maaf pak, saya sampai saat ini "hanya" pakai
cfdisk. Silakan coba :
1).cfdisk -z (supaya mulai dari partisi nol)
2).tekan kunci "g" (untuk menulis CHS semula)
3).pilih write (semoga merekam dgn baik dan benar).
CMIIW.

-- 
"Yok Pake Slackware-Linux" di KiosNet LiPiNuX Comal-Pemalang
Linux Registered User #430927
http://slackycml.homelinux.org/slackycml

Attachment: pgplTgynKz9bA.pgp
Description: PGP signature

Kirim email ke