Halo Om Gembul .... Wakakakkaka

Om Kalo absen dibulan Mei, coba ikutan kegiatan MNC dibulan Juni dech
Margahayu Network Community, bulan juni ini kegiatannya beda dari 
bulan sebelumnya, yaitu upgrading kemampuan anggota agar anggota 
komunitas menjadi anggota yang militan dan mencintai komunitas demi 
kelangsungan komunitas pencinta komputer, jaringan dan internet ini.


Hari / Tanggal  : Sabtu Minggu, 28 - 29 Juni 2008

Acara : Outbound dan Personal Upgrading 

Tempat : ( Masih didiskusikan seputar Puncak atau Sukabumi ,kaki 
Gunung Gede atau Gunung Panggarano ) ,tinggal di tenda, bukan villa

Materi : 
- Life Survival
- Tracking
- Outbound 
- Api Unggun

Tutor : Profesional Trainee dari marinir dan Paskhas

Biaya : Kurang lebih Rp. 100.000 ( seratus Ribu Rupiah )

Fasilitas :
Transportasi dari Bekasi ke lokasi acara dan Pulang ke Bekasi
Konsumsi selama kegiatan
Peninapan berupa Tenda
Tiket Masuk lokasi
Sertifikat  Outbound dan Personal Upgrading ditanda tangani Tutor dan 
MNC

Note ;
- Peserta sudah dibagi perkelompok ( 10 orang ), Nilai Kerjasama 
Kelompok sudah dilakukan saat mulai naik kendaraan

- Peserta diwajibkan membawa perlengkapan pribadi untuk menginap satu 
malam, seperti Pakaian dan peralatan mandi, obat obatan.

- Peserta dengan penyakit tertentu wajib memberi tahu panitia kondisi 
tubuh dan riwayat penyakit

- Peserta berumur 15 tahun ke atas dengan melampirkan surat 
pemberitahuan wali atau orang tua akan keikutsertaan pada acara ini.

- Peserta ;
Anggota MNC ( Margahayu Network Community )
Masyarakat komputer margahayu bekasi timur
Anggota TPoTC
Anggota Mega jaringan wireless

Jumlah Peserta TERBATAS buruan daftar

Pendaftaran :

0813 1145 2863

PLeRZ


NB : Kegiatan MNC Bulan Juli direncanakan : Instalasi operating System
( Windows, Linux dan Macintosh ), 







 

Kirim email ke