Nah itu dia, kembalinya kemasalah yg lagi diomongin di milis : Korupsi. :-))

Korupsi dengan segala bentuknya dah berakar berurat sampai ke tingkat yg
paling bawah, sampai juga ke institusi yg bau2 agama justru korupnya paling 
kenceng.
Katanya biaya nikah di lain KUA saja beda2 gak ada yg standar.
Katanya sih untuk kas daerah, apalagi sekarang otonomi, swadana atau apa gitu.
Lebih mahal lagi biayanya kalo mau pencatatan nikahnya di masjid di luar tempat 
tinggal masing2, atau di rumah.
Lebih mahal lagi bagi yg gak punya KTP [ padahal dia gak punya KTP karena gak 
punya duit juga]
Benang kusut, lingkaran setan.....

Akhirnya si petugas KUA yg nakal, menyarankan menikah di bawah tangan, biayanya 
lebih murah.
Di- doktrin, yg penting kan sah secara agama, buku nikah juga gak di bawa2 
kayak KTP.
[ biasanya sih untuk para poligamers, yg belum dapat izin dari isteri pertama]
Di Bekasi ada yg kayak gini. Petugas KUA nya ngobyek, katanya justru 
penghasilannya jauh lebih besar dari
tugasnya sebagai penghulu KUA yg resmi:-)

Heran padahal pekerjaan menikahkan, bagi penghulu/KUA suatu tugas, dah di bayar 
sebagai PNS. 
Kan mustinya harus bebas biaya. PNS itu kan pelayan masyarakat, abdi negara 
gitu katanya.
Kalo cuma ganti  biaya buku nikah? Berapa sih harga cetak buku nikah itu?
Kalo depag nyetaknya ribuan, kan jatuhnya jadi murah. 
Rp. 5.000 dah mahal tuh untuk sebuah buku hard-cover, foto berwarna plus cetak 
Rp.5000
Jadi mustinya Rp. 10.000 saja kan [ biaya 1 x makan siang paling mahal di 
warteg pinggiran perkantoran Rasuna Said ]
Kenapa bisa jadi 350, 400 ribu......hitungannya juga gak jelas.

Tata cara KUA seperti ini [baca: korupsi-manipulasi] tetap terpelihara 
kelestariannya 
Karena bagi yg mau menikah lagi berduit dianggap juga: bagi2 rejeki, di hari 
bahagia
Akhirnya kesimpulannya :
Jadi sebenernya sapa yg bikin mula2 biaya nikah KUA itu jadi mahal ?????
Mohon maap, kan yg mau menikah juga......
:-)

Salam
l.meilany

  ----- Original Message ----- 
  From: bunkam 
  To: wanita-muslimah@yahoogroups.com 
  Sent: Wednesday, July 06, 2005 11:07 AM
  Subject: Re: [wanita-muslimah] Re: Pencatatan Nikah Memperkuat Komitmen


  dengan cara mbak Meilany ini mikirnya jadi mudah, dan nggak terlalu
  ngrepotin Tuhan :-)
  yang mendesak sekarang ini adalah, bagaimana bagi yang mau nikah bisa murah
  dan mudah mendapatkan surat nikah.
  ada yg bilang, petugas KUA mempersulit dan minta uang terus2an karena gara2
  ortu nggak/belum merestui.
  Kalau ada yg berpendapat "selembar kertas" itu tdk penting, apa perlu KUA
  dibubarkan saja?
  Wah....seperti Depag yg diusulkan bung Ambon untuk didepak :-)

  Salam.

  ----- Original Message -----
  From: L.Meilany <[EMAIL PROTECTED]>

  > Yg jelas : kenyataan :
  > Dengan selembar surat nikah pasangan itu
  > tidak akan mudah bercerai,
  > tidak akan mudah poligami,
  > tidak akan dituduh kumpulkebo
  > tidak akan dituduh ngrebut pasangan lain.
  > tidak akan bertindak yg macam2, karena ada surat nikah.
  > [di indonesia]
  >
  > status anaknya terhormat.
  > status 'isteri' juga jelas kalo minta uang belanja.
  > dia bisa ngadu ke mana gitu polisi, kalo misalnya status 'hukum' sebagai
  isteri
  > di abaikan, gak di nafkahi.....
  > [ kalo cuma ke Allah, cuma bisa nangis, doa sampai keningnya hitam,
  airmatanya abis,
  > dapatnya cuma, sabar dan tawakal, padahal beras gak bisa dibeli dengan
  sabar dan tawakal,
  > kecuali mungkin ada yg mengasihani, nanti kalo ada yg mengasihani di
  omongin lagi.... bikin lagi doanya
  > nambah2]
  >
  > Begitu kan...
  > [ mikirnya yg gampang2 aja, yg berpijak di bumi, bukan terbang di angkasa,
  kalo jatuh lebih sakit rasanya ]
  >
  > Salam
  > l.meilany
  >



  WM FOR ACEH
  Bantu korban bencana gempa dan tsunami di Aceh dan Sumatra Utara!
  Rekening BCA Kantor Cabang Pembantu (KCP) Koperasi Sejati Mulia Pasar Minggu 
No Rek. 554 001 4207 an. Herni Sri Nurbayanti.
  Harap konfirmasi sebelumnya ke [EMAIL PROTECTED] atau HP 0817 149 129.

  Milis Wanita Muslimah
  Membangun citra wanita muslimah dalam diri, keluarga, maupun masyarakat.
  Situs Web: http://www.wanita-muslimah.com
  ARSIP DISKUSI : http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/messages
  Kirim Posting mailto:wanita-muslimah@yahoogroups.com
  Berhenti mailto:[EMAIL PROTECTED]
  Milis Keluarga Islami mailto:[EMAIL PROTECTED]
  Milis Anak Muda Islam mailto:majelismuda@yahoogroups.com

  This mailing list has a special spell casted to reject any attachment .... 
  Yahoo! Groups Links



   



[Non-text portions of this message have been removed]



WM FOR ACEH
Bantu korban bencana gempa dan tsunami di Aceh dan Sumatra Utara!
Rekening BCA Kantor Cabang Pembantu (KCP) Koperasi Sejati Mulia Pasar Minggu No 
Rek. 554 001 4207 an. Herni Sri Nurbayanti.
Harap konfirmasi sebelumnya ke [EMAIL PROTECTED] atau HP 0817 149 129.

Milis Wanita Muslimah
Membangun citra wanita muslimah dalam diri, keluarga, maupun masyarakat.
Situs Web: http://www.wanita-muslimah.com
ARSIP DISKUSI : http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/messages
Kirim Posting mailto:wanita-muslimah@yahoogroups.com
Berhenti mailto:[EMAIL PROTECTED]
Milis Keluarga Islami mailto:[EMAIL PROTECTED]
Milis Anak Muda Islam mailto:majelismuda@yahoogroups.com

This mailing list has a special spell casted to reject any attachment .... 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/wanita-muslimah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke