Ikhlas

By: agussyafii

Beberapa waktu lalu saya bertakziyah. Ada anak seorang teman meninggal
karena kecelakaan dijalan. Yang menabrak tidak bertanggungjawab,
pengemudinya melarikan diri bersama mobilnya.

Saya bertanya padanya bagaimana dia bisa begitu tabah menjalani semua
itu. Dia menjawabnya bahwa tidak ada yang membuat dirinya resah sebab
ikhlas itu adanya dihati bukan dipikiran.

-----------
"Iblis menjawab: "Demi kekuasaan Engkau aku akan menyesatkan mereka
semuanya, kecuali hamba-hambaMu yang ikhlas di antara mereka." (QS.
Shaad: 82-83).



Salam Cinta,
agussyafii


=======
Tulisan ini dibuat dalam kampanye "Kunci Doa yang Dikabulkan" Terima
kasih atas berkenannya memberikan komentar di
http://agussyafii.blogspot.com atau sms 087 8777 12 431


Kirim email ke