On Monday, March 26, 2018 at 9:54:29 PM UTC+7, adioranye wrote:
>
> Jujur saja kalau Uber hengkang dari Asia Tenggara rasanya kehilangan 
> banget karena saya pengguna aktif Uber. Bahkan 1 bulan ini saya gunakan 
> Uber saya. Alasannya karena system pembayarannya yang support dengan debit 
> card (khususnya Mandiri), selain itu promo yang saya dapatkan tanpa 
> memasukkan kode promo, sehingga fair, dan driver ga perlu menanyakan apakah 
> pakai promo atau tidak, system Uber yang ga mengejar point harian, sehingga 
> driver Uber relatif lebih sopan, ga ngejar target. Di jogja karena sebagian 
> besar driver Uber adalah orang yang usianya lebih dari 50tahun, maka driver 
> relatif lebih sopan dan hati hati, tidak seperti driver online lainnya yang 
> kejar point.  
>
> Semoga Uber mendengar ini semua dan tertularkan ke aplikasi yang lain, 
> bukan Uber yang justru hengkang dari Asia Tenggara. Tetapi langkah Uber 
> tersebut dengan system yang lebih matang inilah bisa ditiru yang lain, 
> sehingga driver tidak hanya mengejar point semata. 
>
>
uber lebih matang, tapi service yang ditawarkan terlalu sedikit untuk bisa 
berkompetisi dengan grab
grab mengejar go-jek yang melebar ke mana2.

grabpay topup masih diblokir karena belum punya ijin e-money dari BI. 
makanya penggunaan e-cash juga mandeg. topup mandiri sebelum diblokir sih 
lancar, kalo sekarang ya memang diblokir. topup BCA lewat doku malah bisa 
pending sampe 3 minggu.

kebanyakan konsumen berarti belum siap memakai system sematang uber, karena 
biasa bayar tunai dan cari promo

--

--jim.

>

-- 
===========
Install  #MyTelkomsel Apps Terbaru dari Play Store
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.telkomsel.telkomselcm

----------------------
Kontak Admin, Twitter  @agushamonangan
-----------------------
FB Groups     :  https://www.facebook.com/groups/android.or.id

Aturan Umum  ID-ANDROID >> goo.gl/mL1mBT

==========
--- 
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian 
Android Community" dari Google Grup.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim 
email ke id-android+unsubscr...@googlegroups.com.
Kunjungi grup ini di https://groups.google.com/group/id-android.

Kirim email ke