Artikel Terkait: 

Siapa Menyelamatkan Anak Kecil Aceh, Menyelamatkan Seluruh Aceh (4) 
Siapa Menyelamatkan Anak Kecil Aceh, Menyelamatkan Seluruh Aceh (3) 
Siapa Menyelamatkan Anak Kecil Aceh, Menyelamatkan Seluruh Aceh (2) 
Siapa Menyelamatkan Anak Kecil Aceh, Menyelamatkan Seluruh Aceh (1) 
repro-Nico Vink
Makam massal dari tujuh tentara Belanda/Eropa dan 16 tentara KNIL asal Ambon, 
Menado dan Jawa di Bakongan (Aceh Barat). Mereka tewas dalam serangan klewang 
pada 12 Agustus 1905.

Sabtu, 10 Juli 2010 | 17:01 WIB










Perang Dunia Kedua dan pembunuhan Yahudi oleh Nazi memang sudah selayaknya 
mendapat tempat dalam pendidikan sekolah kita di Belanda. Kedua subyek sejarah 
tersebut beruntung mendapat tempat yang dominan dalam otak generasi muda kita. 
Tetapi hal itu juga sayangnya menimbulkan beberapa dampak negatif. Kapasitas 
otak relatif kecil dan kita khawatir tidak ada tempat lagi untuk subyek sejarah 
yang penting seperti Perang Aceh yang berlangsung selama 30, 40 atau bahkan 70 
tahun. Juga terlalu sedikit, sangat sedikit perhatian yang diberikan para dosen 
untuk episode yang sangat berarti ini dalam sejarah kita. 


      

Kirim email ke