Re: [Keuangan] Re: PLN bayar kontrak dengan YUAN/RMB

2009-05-01 Terurut Topik syarief_fauzie
D
Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...!

-Original Message-
From: nazartebo nazart...@yahoo.co.id

Date: Thu, 30 Apr 2009 20:45:24 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: [Keuangan] Re: PLN bayar kontrak dengan YUAN/RMB


Hmm,
Bung, jujur saja. Setelah melihat prosesi pemilu 9 april 2009 lalu dan 
keluhan-keluhan PNS dan CPNS, saya rasa penyakit kronis ketergantungan dengan 
hutang LN dan  investor asing (PMA) tidak bisa diatasi. Bangsa ini sudah 
terlalu parah penyakitnya. Dan kita lihat, obat-obat yang diberikan oleh otak 
parlemen, pemerintah dan pegawai-pegawainya juga tidak manjur. Toh, di negeri 
ini terlalu banyak konflik, rebutan pangkat dan jabatan. Terlalu banyang tukang 
omong doang, dan sedikit yang bekerja keras.

Kitapun tidak bisa berbuat banyak, karna kekuasaan itu bukan kita yang 
memegangnya. Pada kondisi ini, setiap warga harus lebih waspada dalam menata 
hidupnya sendiri-sendiri. Harus tetap bisa survive dalam kondisi tatanan 
kepemintahan negara yang amburadul. Pintar-pintarlah dalam menghadapi situasi 
ini, dimana pemerintah dan parlemen goyah oleh pengaruh LN, maka kita harus 
bisa menjaga diri, dan tentunya sulit bagi kita jika tidak memegang kekuasaan 
untuk menolong saudara-saudara kita yang lain. Kita hanya bisa berpikir, 
menggerutu dan jengkel. Karna itu, lebih baik kita menata diri dan keluarga 
sendiri. Biarkan saja pemerintah dan parlemen yang katanya terpilih oleh 
masyarakat itu mengurusi orang-orang yg memilihnya.

Salam
nazar w.on:tebo
Nb: Hanya sedikit manusia itu yang benar-benar jujur.




--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Bali da Dave dfa...@... wrote:

 Berita detik,
 http://www.detikfinance.com/read/2009/04/30/165026/1124061/4/pln-dan-kontraktor-china-sepakat-gunakan-yuan
 
 Menurut Rudi, penggunaan RMB dinilai lebih efisien dan mempermudah
 proses transaksi sebab para kontraktor tidak perlu menjual valasnya
 dalam memperoleh RMB. 
  
 Sebab cost production mereka
 kan RMB. Jadi kalau mereka dapatnya dolar, kalau dijual kan dia harus
 bayar premi, itu yang pertama. Kedua, RMB kan menguat. Kalau dia dolar
 perolehannya, maka dalam RMB-nya makin mengecil. Jadi benefitnya
 banyak, ada China ada benefit, untuk PLN juga ada.â€#65533; katanya.
 
 Benefit buat PLN apa? Apakah PLN menerima bayaran RMB dari penduduk/pelanggan?
 
 
 Rudiantara mengatakan negosiasi tidak hanya dilakukan dengan para kontraktor, 
 namun juga para lender. Menurut Rudi, para lender juga merasa diuntungkan 
 dengan penggunaan RMB tersebut. 
 
 Lha, ini semua yang untung kan kontraktor luar sama bank asing yang 
 menyediakan dollar. Untungnya buat PLN/Rakyat Indonesia mana?
 
 Lihat neraca perdagangan Indonesia dengan Cina, apakah banyak ekspor kita 
 yang dibayar dengan YUAN? Sekarang ini Cina kan masih kuat, bisa mematok 
 (PEG) mata uangnya. Negara-negara lain kebanyakan protes pada Cina karena 
 mereka anggap mata uang cina itu terlalu murah. Jadi kemungkinan kalau 
 patoknya dilepas, bisa bakalan menguat.
 
 Lah, kalao menguat, kita bisa susah nyari Yuannya, sebab tambah mahal... 
 Kecuali emang bilateral antara BI sama Cina sudah bikin kesepakat exchange 
 ratenya di kunci.
 
 
 
   
 
 [Non-text portions of this message have been removed]






[Non-text portions of this message have been removed]





=
Join Facebook AKI dimana Anda bisa ber social interactive sambil bermain games 
atau just have fun together. Compulsory bagi new members start 1 Jan 2008. 
http://www.facebook.com/group.php?gid=6247303045
=
Perhatian: Diskusi yg baik adalah bila saling menghormati pendapat yang ada. 
Anggota yang melanggar tata tertib millis akan dikenakan sanksi tegas.
=
Arsip Milis AKI online, demi kenyamanan Anda semua
http://www.mail-archive.com/ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
-
Untuk kenyamanan bersama, dalam hal me-reply posting, potong/edit ekor posting 
sebelumnyaYahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/AhliKeuangan-Indonesia/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/AhliKeuangan-Indonesia/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:ahlikeuangan-indonesia-dig...@yahoogroups.com 
mailto:ahlikeuangan-indonesia-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
ahlikeuangan-indonesia-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [Keuangan] Re: PLN bayar kontrak dengan YUAN/RMB

2009-05-01 Terurut Topik Bali da Dave
Mantap pak...  kita hadapi dunia dengan senyum, tawa dan optimisme...

sent from my deskbe...@home from sinyal radio 103.2FM

--- On Fri, 5/1/09, syarief_fau...@yahoo.com syarief_fau...@yahoo.com wrote:

From: syarief_fau...@yahoo.com syarief_fau...@yahoo.com
Subject: Re: [Keuangan] Re: PLN bayar kontrak dengan YUAN/RMB
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Friday, May 1, 2009, 5:06 PM

D
Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...!



  

[Non-text portions of this message have been removed]