Re: [belajar-excel] Macro Code to Insert Row based on cell value

2012-01-24 Terurut Topik indri Hapsari
dibuatkan 2 procedures
SEPERTI INI :

*1  *
*dijalankan denan dobel klik pada cell C1*
hanya menginsert DI DALAM TABEL  / (diluar (kanan kiri) tabel baris tida
ikut tergeser

Private Sub *Worksheet_BeforeDoubleClick*(ByVal Target As Range, Cancel As
Boolean)
   '- diinsert barus hanya di dalam tabel
   Dim Rng As Range, r As Long
   Set Rng = Cells(1).CurrentRegion

   If Target.Cells.Count = 1 Then
  If *Target.Address = $C$1* Then
 For r = Rng.Rows.Count To 2 Step -1
If Rng(r - 1, 3).Value = 1 Then
   Rng(r, 1).Resize(1, Rng.Columns.Count).Insert _
   Shift:=xlDown, CopyOrigin:=xlFormatFromLeftOrAbove
End If
 Next r
  End If
   End If
End Sub

*2*
*dijalankan dengan klik Tombol*
menginsert FullRow (kanan kiri tabel ikut terShifted (ke bawah)


Private Sub *CommandButton1_Click*()
   '- diinsert entire row
   Dim Rng As Range, r As Long
   Set Rng = Cells(1).CurrentRegion

   For r = Rng.Rows.Count To 2 Step -1
  If Rng(r - 1, 3).Value = 1 Then
 Rng(r, 1).EntireRow.Insert _
 Shift:=xlDown, CopyOrigin:=xlFormatFromLeftOrAbove
  End If
   Next r
End Sub


*penjelasan asal-asalan...*
diadakan acara kunjungan ke seluruh baris di dalam tabel (range bernama Rng)
kecuali baris 1, dengan arah perjalanan *dari bawah ke atas*
(sebelumnya dimensi *Rng* ditentukan dengan meng-Currentregion-kan) A1)

setiap baris hanya dilihat *cell di kolom 3 saja*
pada saat itu, diilhat (di-evaluasi) apakah CELL DI ATASNYA bernilai 1 ?
Jika = YA, maka di baris yg sedang dikunjungi diinsert baris baru
(Jika = TIDAK = ya tidak perlu ngapa-ngapain, cuek saja...)
Ya atau tidak, setiap kunjungan toh harus diteruskan dengan kunjungan
ke cell lain di atasnya;  sampai berakhir di baris dua saja.

pertanyaan iseng:
mengapa baris 1 tidak perlu dikunjungi dan dievaluasi cell di ATASNYA ?
karena yg akan diisert harus cell DIBAWAH cell yg bernilai 1
dan lagi baris 1 kan tidak punya CELL DI ATASNYA (yg akan dievaluasi) ?!!
ya kan ?

di excel tndakan *insert-row terhadap 1 baris* menghasilkan baris baru DI
BA WAH NYA !
hal ini harus kita ketahui tanpa ragu !



2012/1/24 Fano The Miner fano.themi...@gmail.com

  Dear All Be Exceler..

 Mohon bantuannya,,

 Saya punya data seperti gambar di bawah.

 *seperti apa* *VBA macro code* :

 jika nilai di range kolom C = 1. maka otomatis Insert Row/Baris di bawah
 cell tersebut. (File Terlampir)

 Thanks Before

 Salam

 ** **




-- 
*- i Haps -*


Vba Code for insert row based on cell value (iHaps).xlsm
Description: application/vnd.ms-excel.sheet.macroenabled.12


Bls: [belajar-excel] Graph theory

2012-01-24 Terurut Topik topan firmandha
terimakasih atas responnya bu..

Ia,
 seperti yg ibu jelaskan memang grafik itu berasal dari koordinat (x,y) 
dari tabel excel. Artinya yang akan diolah adalah data dari tabel 
tersebut, dimana tabel tersebut jika dijadikan graph akan nampak 
sebagaimana ilustrasi pada lampiran. Data tersebut mungkin untuk berubah
 dan boleh diubah ubah sehingga graph-nya pun juga ikut berubah, dimana 
syarat yang harus dipenuhi tetap. Apakah ada algoritma untuk mendeteksi 
data sehingga dapat dipisah ini sebagai bagian Close section dan yang 
itu sebagai Open sectrion. Jika terdeteksi sebagai close section (C) 
maka harus diadakan pemotongan sehingga menjadi Open Section (O). 
Dan memang benar ada 3  kemungkinan dari data tersebut:
- Semuanya adalah open section
- Semuanya adalah Close section
- Campuran antara
 close dan open section.

Terimakasih bu.



 Dari: indri Hapsari hapsari.stlizb...@gmail.com
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com 
Dikirim: Selasa, 24 Januari 2012 14:40
Judul: Re: [belajar-excel] Graph theory
 

  
Berhubung belum tahu maksudnya,  bisakah diberikan penjelasan tambahan 
kpd kami

- apa hubungannya dengan excel ?; 

- apakah Graphic itu harus dibuat dengan Excel CHART ?
  ataukah ada TABEL yg mendasari terbentuknya Graphic seperti itu ?

- apakah ada rangkaian nilai nilai x, y sehingga bisa terbentuk graphic spt 
itu ?

- apakah nantinya nilai nilai itu berubah ubah, sehingga gambarnya juga berubah 
ubah
  dan hasil akhirnya pun harus berubah sesuai syarat yg sudah disebutkan ?
  Jika benar demikian mohon diberian contoh minimal 3 set data
  (agar dapat kami fahami maksudnya)

- ATAUKAN HANYA SATU KEMUNGKINAN SEPERTI GAMBAR ITU SAJA ?
  Jika benar seperti ini, apakah graphic boleh digambar manual 
  di media apa saja (misal Sheet excel, Paint ) 

terima kasih
- i -





2012/1/24 topan firmandha top_...@yahoo.co.id

 
  
Bismillah...

Para suhu excel, saya ada tugas ini. Kurang lebih ilustrasinya seperti gambar 
dibawah :
1. Diberikan sebuah grafik dengan koordinat (x,y). Garfik tersebut terdiri 
dari 2 bagian yang disebut close section dan open section.
2. Agar perhitungan bisa dilakukan, maka pada bagian grafik yang close section 
harus diberikan 1 cutcell pada 1 close cell, jika terdapat n-closecell yang 
berdekatan maka bagian yang berhimpit seandainya dipotong maka hanya boleh 
sekali saja. Pada contoh gambar bagian yang dipotong (cut cell) terletak pada 
bagian bawab(bukan bagian yang berhimpit).
3. Hasil akhir grafik ini adalah semua berbentuk open section.  Pada bagian 
yang terpotong boleh diberi no.node baru. 
4. Pengidentifikasian grafik menjadi bagian close atau open serta penggunaan 
cut cell pada close section harus
 dilakukan secara otomatis.

Trimakasih atas bantuannya.


 
 

Re: [belajar-excel] Graph theory

2012-01-24 Terurut Topik indri Hapsari
Jadi, kami (members lain / mungkin calon penanggap) tetap tidak
diperkenankan
melihat data tabel nilai x,y  nya ya ?
(pak topan tidak mengirimkannya,  hanya bilang: ADA)
Semoga pak Topan hanya lupa melampirkan saja...

Jika data bersifat sangat rahasia, harusnya dapat dibuatkan (oleh pak
Topan)
data dummies, asal masih mewakili kasus yg diajukan.

 Apakah ada algoritma untuk mendeteksi data sehingga dapat dipisah ini
sebagai
 bagian Close section dan yang itu sebagai Open sectrion.
 Jika terdeteksi sebagai close section (C) maka harus diadakan pemotongan
 sehingga menjadi Open Section (O).

Maka itulah perlu kita lihat dulu DATA angka-angka nya seperti apa ?

Mudah mudahan ada members lain yg tanpa ada contoh tabelnya bisa mengetahui
maksud dan memberikan solusi



*2012/1/24 topan firmandha top_...@yahoo.co.id
*

 * *
 *terimakasih atas responnya bu..
 Ia, seperti yg ibu jelaskan memang grafik itu berasal dari koordinat (x,y)
 dari tabel excel. Artinya yang akan diolah adalah data dari tabel tersebut,
 dimana tabel tersebut jika dijadikan graph akan nampak sebagaimana
 ilustrasi pada lampiran. Data tersebut mungkin untuk berubah dan boleh
 diubah ubah sehingga graph-nya pun juga ikut berubah, dimana syarat yang
 harus dipenuhi tetap. Apakah ada algoritma untuk mendeteksi data sehingga
 dapat dipisah ini sebagai bagian Close section dan yang itu sebagai Open
 sectrion. Jika terdeteksi sebagai close section (C) maka harus diadakan
 pemotongan sehingga menjadi Open Section (O). *
 *
 Dan memang benar ada 3  kemungkinan dari data tersebut:
 - Semuanya adalah open section
 - Semuanya adalah Close section
 - Campuran antara close dan open section.

 Terimakasih bu.*

   --
 *Dari:* hapsari.stlizb...@gmail.com
 *Dikirim:* Selasa, 24 Januari 2012 14:40
 Berhubung belum tahu maksudnya,  bisakah diberikan penjelasan tambahan
 kpd kami

 - apa hubungannya dengan excel ?;

 - apakah Graphic itu harus dibuat dengan Excel CHART ?
   ataukah ada TABEL yg mendasari terbentuknya Graphic seperti itu ?

 - apakah ada rangkaian nilai nilai x, y sehingga bisa terbentuk graphic
 spt itu ?

 - apakah nantinya nilai nilai itu berubah ubah, sehingga gambarnya juga
 berubah ubah
   dan hasil akhirnya pun harus berubah sesuai syarat yg sudah disebutkan ?
   Jika benar demikian mohon diberian contoh minimal 3 set data
   (agar dapat kami fahami maksudnya)

 - ATAUKAN HANYA SATU KEMUNGKINAN SEPERTI GAMBAR ITU SAJA ?
   Jika benar seperti ini, apakah graphic boleh digambar manual
   di media apa saja (misal Sheet excel, Paint )

 terima kasih
 - i -




RE: [belajar-excel] Macro Code to Insert Row based on cell value

2012-01-24 Terurut Topik Fano The Miner
Dear Mbak Indri…

 

Terimakasih atas guide Kunjungannya…

Perjalanannya menyenangkan  Its Works… Thanks again for the Travel solution…

 

 

 

Fano The Miner

 

From: belajar-excel@yahoogroups.com [mailto:belajar-excel@yahoogroups.com] On 
Behalf Of indri Hapsari
Sent: Tuesday, January 24, 2012 7:11 PM
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Subject: Re: [belajar-excel] Macro Code to Insert Row based on cell value

 

  

dibuatkan 2 procedures

SEPERTI INI :

 

1  

dijalankan denan dobel klik pada cell C1

hanya menginsert DI DALAM TABEL  / (diluar (kanan kiri) tabel baris tida ikut 
tergeser

  

Private Sub Worksheet_BeforeDoubleClick(ByVal Target As Range, Cancel As 
Boolean)

   '- diinsert barus hanya di dalam tabel

   Dim Rng As Range, r As Long

   Set Rng = Cells(1).CurrentRegion

   

   If Target.Cells.Count = 1 Then

  If Target.Address = $C$1 Then

 For r = Rng.Rows.Count To 2 Step -1

If Rng(r - 1, 3).Value = 1 Then

   Rng(r, 1).Resize(1, Rng.Columns.Count).Insert _

   Shift:=xlDown, CopyOrigin:=xlFormatFromLeftOrAbove

End If

 Next r

  End If

   End If

End Sub

 

2

dijalankan dengan klik Tombol

menginsert FullRow (kanan kiri tabel ikut terShifted (ke bawah)

 

 

Private Sub CommandButton1_Click()

   '- diinsert entire row

   Dim Rng As Range, r As Long

   Set Rng = Cells(1).CurrentRegion

   

   For r = Rng.Rows.Count To 2 Step -1

  If Rng(r - 1, 3).Value = 1 Then

 Rng(r, 1).EntireRow.Insert _

 Shift:=xlDown, CopyOrigin:=xlFormatFromLeftOrAbove

  End If

   Next r

End Sub

 

 

penjelasan asal-asalan...

diadakan acara kunjungan ke seluruh baris di dalam tabel (range bernama Rng)

kecuali baris 1, dengan arah perjalanan dari bawah ke atas

(sebelumnya dimensi Rng ditentukan dengan meng-Currentregion-kan) A1)

 

setiap baris hanya dilihat cell di kolom 3 saja

pada saat itu, diilhat (di-evaluasi) apakah CELL DI ATASNYA bernilai 1 ?

Jika = YA, maka di baris yg sedang dikunjungi diinsert baris baru

(Jika = TIDAK = ya tidak perlu ngapa-ngapain, cuek saja...)

Ya atau tidak, setiap kunjungan toh harus diteruskan dengan kunjungan 

ke cell lain di atasnya;  sampai berakhir di baris dua saja.

 

pertanyaan iseng:

mengapa baris 1 tidak perlu dikunjungi dan dievaluasi cell di ATASNYA ?

karena yg akan diisert harus cell DIBAWAH cell yg bernilai 1

dan lagi baris 1 kan tidak punya CELL DI ATASNYA (yg akan dievaluasi) ?!! ya 
kan ?

 

di excel tndakan insert-row terhadap 1 baris menghasilkan baris baru DI BA WAH 
NYA !

hal ini harus kita ketahui tanpa ragu !

 

 

 

2012/1/24 Fano The Miner fano.themi...@gmail.com

Dear All Be Exceler..

Mohon bantuannya,,

Saya punya data seperti gambar di bawah.

seperti apa VBA macro code :

jika nilai di range kolom C = 1. maka otomatis Insert Row/Baris di bawah cell 
tersebut. (File Terlampir)

Thanks Before

Salam

 





 

-- 
- i Haps -





[belajar-excel] lacak nomor

2012-01-24 Terurut Topik YULIANTO PRIMA WIXLI
Dear Para Pakar Excel yang saya Hormati, 


Mohon bantuannya, bagai mana melacak nomor di kolom (A) yg belum muncul di 
kolom (B), data seperti terlampir, mohon bantuannya ya..

Terima kasih 


Lacak angka.xlsx
Description: application/vnd.openxmlformats-officedocument.spreadsheetml.sheet


Re: [belajar-excel] lacak nomor

2012-01-24 Terurut Topik anton suryadi
Dear wixli,

Case pencarian angka yang hilang telah beberapa kali muncul di milis ini, 
cobalah search dengan kata kunci Angka Yang Hilang
atau anda dapat juga mencoba array formula berikut ini:
tuliskan mulai pada cell G9, 
=SMALL(IF(ISNA(MATCH($C$9:$C$58,$E$9:$E$58,0)),ROW($C$9:$C$58)-ROW($C$9)+1),ROWS(G$9:$I9))

ingat, ini array formula, Enter dengan menekan Ctrl+Shift+Enter... dan 
copy-paste ke bawah 'sepuasnya'

Untuk lebih jelasnya lihat file terlampir.


semoga bermanfaat




 From: YULIANTO PRIMA WIXLI ywi...@yahoo.com
To: belajar-excel@yahoogroups.com belajar-excel@yahoogroups.com 
Sent: Tuesday, January 24, 2012 8:38 PM
Subject: [belajar-excel] lacak nomor
 

  
Dear Para Pakar Excel yang saya Hormati, 


Mohon bantuannya, bagai mana melacak nomor di kolom (A) yg belum muncul di 
kolom (B), data seperti terlampir, mohon bantuannya ya..

Terima kasih 

 

__Lacak angka__.xlsx
Description: application/vnd.openxmlformats-officedocument.spreadsheetml.sheet


[belajar-excel] Data from excel pindah jadi data chart di powerpoint

2012-01-24 Terurut Topik yusajing_ehm
Salam Para Master dan suhu excel,

Seperti yang kita ketahui bahwa utk membuat chart di PowerPoint 2007, data 
selalu di taruh di dalam excel.

Pertanyaan saya adalah,
1. Apakah bisa kita membuat suatu coding macro yang dapat menghubungkan antara 
data di excel dengan pembuatan chart di powerpoint ?
2. Jika ada, tolong beritahu saya contohnya ?

Mohon pencerahannya,

TerimaKasih,
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT



-
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke: 
belajar-excel-subscr...@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke: 
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators  owners: belajar-excel-ow...@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com
-Yahoo! 
Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
belajar-excel-dig...@yahoogroups.com 
belajar-excel-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [belajar-excel] Data from excel pindah jadi data chart di powerpoint

2012-01-24 Terurut Topik i Haps
bisa
(kalau ada datanya yg akan diolah)

http://chandoo.org/wp/2011/08/03/create-powerpoint-presentations-using-excel-vba/
http://www.ozgrid.com/forum/showthread.php?t=20999
http://www.vbaexpress.com/kb/getarticle.php?kb_id=370
http://peltiertech.com/Excel/XL_PPT.html#chartppt
http://skp.mvps.org/vba.htm
http://www.ehow.com/how_5551671_automatically-powerpoint-using-vba-macro.html

*- i Haps -*
*

2012/1/24 yusajing_...@yahoo.com
 Seperti yang kita ketahui bahwa utk membuat chart di PowerPoint 2007,
data selalu di taruh di dalam excel.
  Pertanyaan saya adalah,
 1. Apakah bisa kita membuat suatu coding macro yang dapat menghubungkan
antara *
* data di excel dengan pembuatan chart di powerpoint ?
 2. Jika ada, tolong beritahu saya contohnya ?
 Mohon pencerahannya,
 TerimaKasih*,


Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik i Haps
waduh bang/pok Mods...
*kena BOOM file 2,4 MB kita !!! ck ck ck*
( mungkin bapak firman lupa / blum baca UUD - nya )
teganya... teganya... teganya... teganya teganya

*- i Haps -*
mau menjawab (meskipun salah) jadi ditunda dulu deh...




*2012/1/25 firman 21 firman.2...@gmail.com
 dear rekan-rekan Yth,
 Saya sedang mencoba membikin data pengelompokan dengan suatu kriteria,
tetapi ada kendala
 ketika ingin di kelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, seperti contoh
pada file terlampir.
 Saya tidak ingin menggunakan pivot table, mohon pencerahannya.
 Terima kasih atas bantuannya.
 rgds
 firman*


[belajar-excel] Isi ComboBox dari Sheets

2012-01-24 Terurut Topik Aliif Akbar
Selamat pagi BeExcel,
Saya dapat formula VBA di internet seperti ini,
Ini untuk mengisi dropdown combobox (CB1 itu naman comboboxnya),

Private Sub UserForm_Initialize()
Dim CB1 As Range
Set rng = Worksheets(MasterVendor).Range(A1).CurrentRegion.Offset(1)

For Each CB1 In Worksheets(MasterVendor).Range(A2:A500)

With Me.CB1
 .AddItem CB1.Value
 .List(.ListCount - 1, 1) = CB1.Offset(0, 1).Value
End With

Next CB1

End Sub

Pertanyaan saya, dari formula diatas, maka CB1 akan mengisi dropdown dari 
referensi worksheet master vendor, di cell A2:A500, sedangkan jika yang terisi 
hanya di cell A1:A10 naka cell kebawahnya akan tetep masuk ke CB1 n kosong, 
bagaimana caranya agar jika yang terisi itu di cell A1:A10 maka yang terlihat 
itu saja, n jika ditambah lagi, maka akan bertambah juga di CB1,
Demikian dari asror, terimakasih.
Asror




-
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke: 
belajar-excel-subscr...@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke: 
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators  owners: belajar-excel-ow...@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com
-Yahoo! 
Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
belajar-excel-dig...@yahoogroups.com 
belajar-excel-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik firman 21
dear All,

Maaf sekali ternyata file yang saya buat jadi besar sekali sizenya.
sekali lagi mohon maaf atas ketidaksengajaan ini.

rgds
firman

2012/1/25 i Haps hapsari.stlizb...@gmail.com

 **


 waduh bang/pok Mods...
 *kena BOOM file 2,4 MB kita !!! ck ck ck*
 ( mungkin bapak firman lupa / blum baca UUD - nya )
 teganya... teganya... teganya... teganya teganya

 *- i Haps -*
 mau menjawab (meskipun salah) jadi ditunda dulu deh...




 *2012/1/25 firman 21 firman.2...@gmail.com
  dear rekan-rekan Yth,
  Saya sedang mencoba membikin data pengelompokan dengan suatu kriteria,
 tetapi ada kendala
  ketika ingin di kelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, seperti
 contoh pada file terlampir.
  Saya tidak ingin menggunakan pivot table, mohon pencerahannya.
  Terima kasih atas bantuannya.
  rgds
  firman*

  



Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik Ki Semprul
A.
File 2,4 Mega itu, ternyata bisa dikecilkan sampai hanya 18 KB
sebab isinya hanyalah BARIS yg seharusnya belum perlu RUMUS, tetapi sudah 
diberi rumus sampai 65000 baris lebih !!!

Penyakit seperti ini sudah umum diderita oleh pengguna excel yg tidak peduli
soal file size  soal data sampah

B
Data : Male / Female
Kriteria : Men / Women
Hal seperti ini seperti mencekik diri sendiri, mempersulit diri sendiri
rumus yg harusnya pendek tapi kekar, menjadi panjang tapi loyo, karena harus 
melewati proses menyamakan istilah dulu...

Jawaban:
Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
=SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data entry'!$C$3:$C$15=F$26) * 
(('data entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))

Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan record apakah 
 termasuk 
Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee,  he 
he... (spidol.. kali !?)

Mohon ampun kalau salah,
hormat kami
Ki Semprul  (Semprul.., ki!)



-- 
From: i Haps hapsari.stlizb...@gmail.com
Date: 2012/1/25
Subject: Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table
To: belajar-excel@yahoogroups.com

waduh bang/pok Mods...
kena BOOM file 2,4 MB kita !!! ck ck ck
( mungkin bapak firman lupa / blum baca UUD - nya )
teganya...teganya... teganya...teganya teganya 

- i Haps -
mau menjawab (meskipun salah) jadi ditunda dulu deh...


2012/1/25 firman 21 firman.2...@gmail.com
 dear rekan-rekan Yth,
 Saya sedang mencoba membikin data pengelompokan dengan suatu kriteria, tetapi 
 ada kendala
 ketika ingin di kelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, seperti contoh 
 pada file terlampir.
 Saya tidak ingin menggunakan pivot table, mohon pencerahannya.
 Terima kasih atas bantuannya.
 rgds
 firman

data_formula_Semprul ki.xlsx
Description: application/vnd.openxmlformats-officedocument.spreadsheetml.sheet


Re: [belajar-excel] Isi ComboBox dari Sheets

2012-01-24 Terurut Topik i Haps
Musti kudu harus dibuat jelas dulu:  *CB1 itu makhluk apa ?*

Combobox/ListBox kah ?  (karena anda memberlakukan method AddItem
terhadapnya
dan dikatakan ada property LIST dan LISCOUNT - nya. )

*atau Range kah *?  (karena anda mendeklarasikan sebagai Range, dan juga
dipakai
untuk me-LOOP semua bagian Range dari Range
  For Each* CB1* *In* Worksheets(MasterVendor).*Range(A2:A500)*

Paling gampang: tanya jawab soal data dan object, ya melampirkan contoh
nyata
kedua benda itu, jangan datang sebagai pendekar bertangan kosong belaka. he
he...
susah membayangkannya Bro...
(kecuali BILA : semua kata-kata dan penjelasan Bro pasti JELAS DAN LOGIS
serta tidak mengandung kesalahan sedikit pun) tidak seperti selama ini
banyak istilah
karangan sendiri...

By the way  by bus way...
mengisi combobox dengan Range Dinamis
Range -nya *jangan dicodekan secara Hard* seperti itu  / Range(A2:A500)
tetapi
*set MyRange = Sheet1.Range(A2)*
*set MyRange  = Range(MyRangae, MyRange.End(xlDown))*

Dengan cara itu akan didapat *range yg sesuai rangkaian cells yg ada
data-nya * saja
(Jika di kanan-kiri kolom ybs TIDAK ADA datanya, lebih praktis pakai
CURRENTREGION.)


jadi ketika di loop
*For R = 1 to MyRange.Rows.Count*
*   Combobox1.AddItem MyRange(R,1)*
*Next R*

yg terisikan ke Combobox List hanya range A2:An saja, karena MyRange itu
Range Dinamis
(didapat sesaat sebelum diisikan sbg list di kombobox)

A2 dianggap BUKAN Heading (judul kolom)


CMIIW

*- i Haps -*



2012/1/25 Aliif Akbar aliif.ak...@yahoo.co.id

 Selamat pagi BeExcel,
 Saya dapat formula VBA di internet seperti ini,
 Ini untuk mengisi dropdown combobox (CB1 itu naman comboboxnya),

 Private Sub UserForm_Initialize()
 Dim CB1 As Range
 Set rng = Worksheets(MasterVendor).Range(A1).CurrentRegion.Offset(1)

 For Each CB1 In Worksheets(MasterVendor).Range(A2:A500)

 With Me.CB1
  .AddItem CB1.Value
  .List(.ListCount - 1, 1) = CB1.Offset(0, 1).Value
 End With

 Next CB1

 End Sub

 Pertanyaan saya, dari formula diatas, maka CB1 akan mengisi dropdown dari
 referensi worksheet master vendor, di cell A2:A500, sedangkan jika yang
 terisi hanya di cell A1:A10 naka cell kebawahnya akan tetep masuk ke CB1 n
 kosong, bagaimana caranya agar jika yang terisi itu di cell A1:A10 maka
 yang terlihat itu saja, n jika ditambah lagi, maka akan bertambah juga di
 CB1,
 Demikian dari asror, terimakasih.
 Asror




Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik firman 21
dear Ki Semprul,

Terima kasih atas masukkannya dan sarannya..:)
sangat bermanfaat bagi saya yang masih pemula

rgds
firman

2012/1/25 Ki Semprul kisemp...@rocketmail.com

 **


 A.
 File 2,4 Mega itu, ternyata bisa dikecilkan sampai hanya 18 KB
 sebab isinya hanyalah BARIS yg seharusnya belum perlu RUMUS, tetapi sudah
 diberi rumus sampai 65000 baris lebih !!!

 Penyakit seperti ini sudah umum diderita oleh pengguna excel yg tidak
 peduli
 soal file size  soal data sampah

 B
 Data : Male / Female
 Kriteria : Men / Women
 Hal seperti ini seperti mencekik diri sendiri, mempersulit diri sendiri
 rumus yg harusnya pendek tapi kekar, menjadi panjang tapi loyo, karena
 harus
 melewati proses menyamakan istilah dulu...

 Jawaban:
 Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
 =SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data entry'!$C$3:$C$15=F$26)
 * (('data entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))

 Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
 karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan record
 apakah  termasuk
 Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee,  he
 he... (spidol.. kali !?)

 Mohon ampun kalau salah,
 hormat kami
 Ki Semprul  (Semprul.., ki!)

 --
 From: i Haps hapsari.stlizb...@gmail.com
 Date: 2012/1/25
 Subject: Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table
 To: belajar-excel@yahoogroups.com


 waduh bang/pok Mods...
 kena BOOM file 2,4 MB kita !!! ck ck ck
 ( mungkin bapak firman lupa / blum baca UUD - nya )
 teganya...teganya... teganya...teganya teganya


 - i Haps -
 mau menjawab (meskipun salah) jadi ditunda dulu deh...

 2012/1/25 firman 21 firman.2...@gmail.com
  dear rekan-rekan Yth,
  Saya sedang mencoba membikin data pengelompokan dengan suatu kriteria,
 tetapi ada kendala
  ketika ingin di kelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, seperti
 contoh pada file terlampir.
  Saya tidak ingin menggunakan pivot table, mohon pencerahannya.
  Terima kasih atas bantuannya.
  rgds
  firman

  



Re: [belajar-excel] Isi ComboBox dari Sheets

2012-01-24 Terurut Topik Aliif Akbar
Dear mbk iHaps,
Terimakasih atas tanggapanya, kebetulan saya saat ini masih di perjalanan, 
untuk kode yg sudah di kirimkan, akan saya coba nanti kalau saya sudah stay di 
depan kompi,
Teerimakasih sekali lagi,
Asror



-Original Message-
From: i Haps hapsari.stlizb...@gmail.com
Date: Wed, 25 Jan 2012 08:50:49 

Musti kudu harus dibuat jelas dulu:  *CB1 itu makhluk apa ?*

Combobox/ListBox kah ?  
(karena anda memberlakukan method AddItem terhadapnya
dan dikatakan ada property LIST dan LISCOUNT - nya. )

*atau Range kah *?  (karena anda mendeklarasikan sebagai Range, 
dan juga dipakai untuk me-LOOP semua bagian Range dari Range
  For Each* CB1* *In* Worksheets(MasterVendor).*Range(A2:A500)*

Paling gampang: tanya jawab soal data dan object, ya melampirkan contoh nyata 
kedua benda itu, jangan datang sebagai pendekar bertangan kosong belaka. he 
he...
--- cut ---

Re: [belajar-excel] Rack System

2012-01-24 Terurut Topik Arie Bowo Witjaksono
Dh Mr. Kid,
 
Terima kasih atas pencerahannya. Sudah saya coba dan berhasil.
 
Regards,
Arie



--- On Tue, 1/24/12, Kid Mr. mr.nm...@gmail.com wrote:
From: Kid Mr. mr.nm...@gmail.com
Date: Tuesday, January 24, 2012, 5:36 AM

Hai Arie,

Asumsi :
1. baris 18 adalah baris pertama (record pertama),
2. baris 17 adalah baris header,
3. kolom H adalah kolom key yang menjadi patokan penomoran,
4. isi kolom H tidak tergantung cell berformula ini,
5. data kolom H telah di-sort

Ganti Row(1:1) dengan CountIF( h$17:h17 , h18 )

Kid.




Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik firman 21
dear Ki Semprul,

Di kolom terakhir yang ada, hasil yang di inginkan adalah menghitung jumlah 
orang yang sudah melewati 24 jam
sedangkan jawaban yang di kirimkan adalah masih menghitung dengan seluruh orang 
yang ada.
mohon pencerahannya

rgds
firman


 2012/1/25 Ki Semprul kisemp...@rocketmail.com
 Jawaban:
 Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
 =SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data
 entry'!$C$3:$C$15=F$26) * (('data entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))

 Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
 karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan record
 apakah  termasuk
 Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee,  he
he... (spidol.. kali !?)

 Mohon ampun kalau salah,
 hormat kami
 Ki Semprul  (Semprul.., ki!)




-
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke: 
belajar-excel-subscr...@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke: 
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators  owners: belajar-excel-ow...@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com
-Yahoo! 
Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/belajar-excel/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
belajar-excel-dig...@yahoogroups.com 
belajar-excel-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
belajar-excel-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table (ada radio buttonnya)

2012-01-24 Terurut Topik Mulki
ki .. bisa di jelaskan penggunaan radio button yg ada dlm file dan 
menghubungkannya ke formula ?


thx  wassalam,
mulki

  - Original Message - 
  From: Ki Semprul 
  To: belajar-excel@yahoogroups.com 
  Sent: Wednesday, January 25, 2012 8:02 AM
  Subject: Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table



  A.
  File 2,4 Mega itu, ternyata bisa dikecilkan sampai hanya 18 KB
  sebab isinya hanyalah BARIS yg seharusnya belum perlu RUMUS, tetapi sudah 
  diberi rumus sampai 65000 baris lebih !!!

  Penyakit seperti ini sudah umum diderita oleh pengguna excel yg tidak peduli
  soal file size  soal data sampah

  B
  Data : Male / Female
  Kriteria : Men / Women
  Hal seperti ini seperti mencekik diri sendiri, mempersulit diri sendiri
  rumus yg harusnya pendek tapi kekar, menjadi panjang tapi loyo, karena harus 
  melewati proses menyamakan istilah dulu...

  Jawaban:
  Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
  =SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data entry'!$C$3:$C$15=F$26) * 
(('data entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))

  Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
  karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan record 
apakah  termasuk 
  Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee,  he he... 
(spidol.. kali !?)

  Mohon ampun kalau salah,
  hormat kami
  Ki Semprul  (Semprul.., ki!)

  -- 
  From: i Haps hapsari.stlizb...@gmail.com
  Date: 2012/1/25
  Subject: Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table
  To: belajar-excel@yahoogroups.com

  waduh bang/pok Mods...
  kena BOOM file 2,4 MB kita !!! ck ck ck
  ( mungkin bapak firman lupa / blum baca UUD - nya )
  teganya...teganya... teganya...teganya teganya 

  - i Haps -
  mau menjawab (meskipun salah) jadi ditunda dulu deh...

  2012/1/25 firman 21 firman.2...@gmail.com
   dear rekan-rekan Yth,
   Saya sedang mencoba membikin data pengelompokan dengan suatu kriteria, 
tetapi ada kendala
   ketika ingin di kelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, seperti contoh 
pada file terlampir.
   Saya tidak ingin menggunakan pivot table, mohon pencerahannya.
   Terima kasih atas bantuannya.
   rgds
   firman

  

Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table

2012-01-24 Terurut Topik kisemp...@rocketmail.com
Di sheet 'data entry', kolom manakah yg membedakan LAMANYA orang ikut
training ??   saya sungguh tidak tahu babar blass. (mohon diberi
penjelasan)
Pada formula yg dikirim; Saya hanya mengira-ira saja; yaitu kolom J
(DAYS) dan kolom K (HOURS), di kedua kolom itu nilainya seragam :1 hari
+ 3 jam yg berarti 1 * 24 + 3 = 27 JAM
Jika benar kolom itu adalah kolom yg mengindikasikan LAMANYA TRAINING 
yg diikuti seseorang, maka SEMUA ORANG nilai nya  24 JAM
Lihat Formulanya Untuk cell C28 (sheet report)
=SUM(IF( ('data entry'!$D$3:$D$15=C$25)* ('data
entry'!$C$3:$C$15=C$26)*(('data entry'!$J$3:$J$15*24 +   'data
entry'!$K$3:$K$15)24),1))
Bagian font merah dan backcolor kuning: itu adalah syarat untuk LAMANYA
 24sedangkan LMA dievaluasi dari kolom: J*24 + K
Pada email berikutnya ki semprul mengharapkan penyebutan alamat di sheet
hendaknya dgn cara absolut misal Sheet report CELLS C28 sampai I28 ;
Mohon jangan dengan bahasa relatif:   Di kolom terakhir yang ada 
seperti email pak firman terakhir, ; agar kita bisa langsung bekerja
(tidak perlu buang waktu menterjemahkan dulu maksud kalimat relatif
tsb.)
Saat ini pun saya belum tahu persis yg anda maksud dengan  Di kolom
terakhir yang ada   itu
Maaf ya, saya memang agak kurang cepat berfikirnya...
salam,semprul, ki!




--- In belajar-excel@yahoogroups.com, firman 21 firman.2121@... wrote:

 dear Ki Semprul,

 Di kolom terakhir yang ada, hasil yang di inginkan adalah menghitung
jumlah orang yang sudah melewati 24 jam
 sedangkan jawaban yang di kirimkan adalah masih menghitung dengan
seluruh orang yang ada.
 mohon pencerahannya
 rgds
 firman


  2012/1/25 Ki Semprul kisemprul@...
  Jawaban:
  Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
  =SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data
  entry'!$C$3:$C$15=F$26) * (('data
entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))
 
  Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
  karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan
record
  apakah  termasuk
  Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee, 
   he he... (spidol.. kali !?)
 
  Mohon ampun kalau salah,
  hormat kami
  Ki Semprul  (Semprul.., ki!)




RE: [belajar-excel] Fw: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable

2012-01-24 Terurut Topik jkssxls Sudarsono

Private Sub Worksheet_Change(ByVal Target As Range)
   If Target.Column = 5 Or Target.Column = 6 Then
  If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
 Cells(Target.Row, 2), Range(Debit))  _
 WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
 Cells(Target.Row, 2), Range(Kredit)) Then
 Target.Select
 MsgBox JUMLAH DEBIT dan KREDIT TIDAK SAMA  _
vbCrLf  Lihat No BUKTI WARNA MERAH, _
vbCritical + vbOKOnly, P E S A N
  End If
   End If
End Sub
pernyataan : If Target.Column = 5 And Target.Column = 6 Then  jika mengisi 
kolom debet ( kolom ke 5 ) atau credit ( kolom ke 6 ) , maka lakukan pengecekan 
jumlah voucher/transaksi sesuai nomor bukti ( kolom 2 ). Pernyataan AND tidak 
akan selalu False ActiveCell.Offset(-1, -4)  -- jika posisi aktif di kolom 
debet maka -4 menuju kolom tanggal ( ini tak sesuai )   
-- jika posisi aktif di kolom credit maka -4 menuju kolom no bukti ( 
ini sesuai yg diinginkan )   -- jika posisi di 
luar kolom debet atau credit akan menghasilkan ketidak-akuratan.Jadi lebih aman 
gunakan target sebagai acuan sel . dan kolom no bukti pasti di kolom ke 2 , 
maka gunakanfungsi cells.
 mungkin dapat menjelaskan knapa koding  perlu dimodifTo: 
belajar-excel@yahoogroups.com
From: hendrikkarn...@yahoo.com
Date: Tue, 24 Jan 2012 20:30:47 -0800
Subject: [belajar-excel] Fw: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable


















 



  



  
  
  Untuk rekan2 yang sudah menginstal Program tsb di atas, saya mohon maaf 
karena ada sedikit kesalahan yang menggangu pada ComboBox_Change sesuai 
penjelasan Pak Sudarsono.
Namun untuk WorkSheet_Change, hasil pengetesan atas program yang saya kirim 
sebelumnya masih OK jadi belum saya ubah (maaf Pak Sudarsono, bukan saya nekat 
menolak usulan Bapak).
Agar tidak membuat rekan2 semakin bingung, saya lampirkan file Jurnal yang 
telah saya revisi berikut pengambilan range secara otomatis (maaf MOD filenya 
sedikit lewat quota, namun demi kepentingan
 umum mohon jangan dicekal)
Salam,Hendrik Karnadi

  - Forwarded Message -
  From: jkssxls Sudarsono jkss...@hotmail.com
 To: hendrikkarn...@yahoo.com 
 Sent: Wednesday, 25 January 2012, 10:10
 Subject: RE: Program Laporan Keuangan dengan
 PivotTable
   




Pak Hendrik di sheet Data ada combobox1 ( akan tampak bila di Developer , 
design mode aktif  ). Karena sumber combobox yaitu property
ListFillRange mengambil dari range COA ( sebuah range dgn nama COA , 
meliputi/memiliki daerah COA!$A$1:$C$51). 
Maka bila sheet COA dimodif ( add,edit ) , maka
combobox1 menghasilkan event Change
 
Private Sub ComboBox1_Change()
ActiveCell = ComboBox1.Value
ComboBox1.Visible = False
End Sub

 
Karena ComboBox1 berada di Sheet Data, maka event dapat menghasilkan error
maka perlu di modif
 
Private Sub ComboBox1_Change()
   If ActiveSheet.Name = DATA Then
   ActiveCell = ComboBox1.Value
  ComboBox1.Visible =
 False
   End If
End Sub

Private Sub Worksheet_Change(ByVal Target As Range)' sehrusnya bukan AND tapi OR
'If Target.Column = 5 And Target.Column = 6 ThenIf ActiveSheet.Name = 
DATA And (Target.Column = 5 Or Target.Column = 6) Then' Offset(-1,-4) erarti 
baris sebelumnya dan kolom tanggal ' seharusnya mungkin maksudnya' 
Offset(0,-3) 
'If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
ActiveCell.Offset(-1, -4), Range(Debit))  _
WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
ActiveCell.Offset(-1, -4), Range(Kredit))
   
 
If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
ActiveCell.Offset(0, -3), Range(Debit))  _
WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
ActiveCell.Offset(0, -3), Range(Kredit)) Then
Target.Select
MsgBox JUMLAH DEBIT dan KREDIT TIDAK SAMA  _
vbCrLf  Lihat No BUKTI WARNA MERAH, _
vbCritical + vbOKOnly, P E S A N
End If
End If
End Sub  Mungkin itu yang bisa saya
 infokanDate: Tue, 24 Jan 2012 18:01:29 -0800
From: hendrikkarn...@yahoo.com
Subject: Re: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable 
To: jkss...@hotmail.com

Ini Pak saya kirimkan filenya.Ada suatu masalah yang baru saya ketahui dan 
belum bisa saya pecahkan.
Ketika kita mengedit suatu sel pada Sheet COA file Jurnal maka bukan hasil edit 
yang muncul melainkan nilai dari ComboBox (ComboBox.Value), yang macronya ada 
di Sheet DATA (bukan di Module)
Barangkali anda dapat membantu
 memecahkannya.
Salam,Hendrik Karnadi
Catatan: Folder/filenya diextract dulu ke satu foledr mis D:

From: jkssbma jkss...@hotmail.com
 To: hendrikkarn...@yahoo.com 
 Sent: Wednesday, 25 January 2012, 8:39
 Subject: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable 
   
Pak Hendrik , saya tertarik dengan Program Laporan Keuangan dengan
 PivotTable , saat memasuki situs 

Re: [belajar-excel]mensummary data tanpa pivot table (ada radio buttonnya)

2012-01-24 Terurut Topik kisemp...@rocketmail.com
wah sebenarnya yg paling cocok menjelaskan adalah pemilik file /
pembuat radio-button dan formulanya yaitu mas firman

sambil menunggu penjelasan resmi dari mas firman, kita coba
sebisa-bisanya
kira kira begini

Radio button (option button) yg dibuat itu = jenis control dari FORM
toolbar
bukan dari ActiveX control  (banyak bedanya, tidak dijelaskan di sini
sekarang)

Radio Button dari toolbar FORM ini antara lain:
- bekerja secara kelompok
- dapat di set CELL-LINK nya  (yg ada diworkbook mas firman cell ling di
set Cell Link = A1
- jika Radio Button No.1 di pilih ( ada tanda titik tengahnya), maka
cell link menunjukkan nilai 1
- jika Radio Button No.2 di pilih, maka cell ling menunjukkan nilai 2
dst

Nah nilai 1 2 3 dst di Cell Link inilah yg dapat anda hubungkan dengan
formula
(di workbook mas firman ada formla  IF(A1 = 1 )  bukan ??

Misal FORMULA ini ditulis di cell C1
=IF(A1=1,1000, IF(A1=2,BERAPA YA?,))
maka C1 akan berubah sesuai radio button yg anda piih.

Selain itu A1 juga dapat dimanfaatkan sebagai FORMULA pada conditonal
formatating
jadi suatu range bisa berwarna merah, lalu bisa berubah biru, karena
anda memilih
radio button secara berganti ganti.

nuwun,
semprul! ki!




--- In belajar-excel@yahoogroups.com, Mulki mulki@... wrote:

 ki .. bisa di jelaskan penggunaan radio button yg ada dlm file dan
menghubungkannya ke formula ?

 thx  wassalam,
 mulki



   - Original Message -
   From: Ki Semprul
   Sent: Wednesday, January 25, 2012 8:02 AM

   Jawaban:
   Array formula untuk Kolom  men Staff, Supervisors  Workers
   =SUM(IF(('data entry'!$D$3:$D$15=F$25) * NOT('data
entry'!$C$3:$C$15=F$26) * (('data entry'!$J$3:$J$15*24+hours)24),1))

   Di sini tidak dimasukkan KRITERIA  Permanent Employee
   karena di tabel data enty tidak ada kolom (field) yg membedakan
record apakah  termasuk
   Permanent Employee , ataukah termasuk Removable (?) Employee, 
he he... (spidol.. kali !?)

   Mohon ampun kalau salah,
   hormat kami
   Ki Semprul  (Semprul.., ki!)





RE: [belajar-excel] Fw: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable

2012-01-24 Terurut Topik jkssxls Sudarsono

Saya lebih memilih menggunakan ComboBox ActiveX daripada Form Control , karena 
lebih rapih tampilannya.
Private Sub ComboBox2_Change()
If ActiveSheet.Name = DATA Then
ActiveCell = ComboBox2.Value
ComboBox2.Visible = False
End If
End Sub
Private Sub Worksheet_SelectionChange(ByVal Target As Range)
ComboBox2.Value = ActiveCell.Value
ComboBox2.Visible = False  'agar tak tampil lagi jika sudah pilih item
If Target.Count = 1 Then
If Target.Column = 4 And Target.Row  1 Then
ComboBox2.Top = Target.Top
ComboBox2.Left = Target.Left
ComboBox2.Visible = True
ComboBox2.DropDown
End If
End If
End Sub
 To: belajar-excel@yahoogroups.com
From: jkss...@hotmail.com
Date: Wed, 25 Jan 2012 04:58:26 +
Subject: RE: [belajar-excel] Fw: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable


















 



  



  
  
  


Private Sub Worksheet_Change(ByVal Target As Range)
   If Target.Column = 5 Or Target.Column = 6 Then
  If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
 Cells(Target.Row, 2), Range(Debit))  _
 WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
 Cells(Target.Row, 2), Range(Kredit)) Then
 Target.Select
 MsgBox JUMLAH DEBIT dan KREDIT TIDAK SAMA  _
vbCrLf  Lihat No BUKTI WARNA MERAH, _
vbCritical + vbOKOnly, P E S A N
  End If
   End If
End Sub

pernyataan :
 If Target.Column = 5 And Target.Column = 6 Then  
jika mengisi kolom debet ( kolom ke 5 ) atau credit ( kolom ke 6 ) , maka 
lakukan pengecekan jumlah voucher/transaksi 
sesuai nomor bukti ( kolom 2 ). Pernyataan AND akan selalu False
 
ActiveCell.Offset(-1, -4)  -- jika posisi aktif di kolom debet maka -4 menuju 
kolom tanggal ( ini tak sesuai )
   -- jika posisi aktif di kolom credit maka 
-4 menuju kolom no bukti ( ini sesuai yg diinginkan )
   -- jika posisi di luar kolom debet atau 
credit akan menghasilkan ketidak-akuratan.
Jadi lebih aman gunakan target sebagai acuan sel . dan kolom no bukti pasti di 
kolom ke 2 , maka gunakan
fungsi cells.
 
mungkin dapat menjelaskan knapa koding  perlu dimodif
To: belajar-excel@yahoogroups.com
From: hendrikkarn...@yahoo.com
Date: Tue, 24 Jan 2012 20:30:47 -0800
Subject: [belajar-excel] Fw: Program Laporan Keuangan dengan PivotTable


















 



  



  
  
  Untuk rekan2 yang sudah menginstal Program tsb di atas, saya mohon maaf 
karena ada sedikit kesalahan yang menggangu pada ComboBox_Change sesuai 
penjelasan Pak Sudarsono.
Namun untuk WorkSheet_Change, hasil pengetesan atas program yang saya kirim 
sebelumnya masih OK jadi belum saya ubah (maaf Pak Sudarsono, bukan saya nekat 
menolak usulan Bapak).
Agar tidak membuat rekan2 semakin bingung, saya lampirkan file Jurnal yang 
telah saya revisi berikut pengambilan range secara otomatis (maaf MOD filenya 
sedikit lewat quota, namun demi kepentingan
 umum mohon jangan dicekal)
Salam,Hendrik Karnadi

  - Forwarded Message -
  From: jkssxls Sudarsono jkss...@hotmail.com
 To: hendrikkarn...@yahoo.com 
 Sent: Wednesday, 25 January 2012, 10:10
 Subject: RE: Program Laporan Keuangan dengan
 PivotTable
   




Pak Hendrik di sheet Data ada combobox1 ( akan tampak bila di Developer , 
design mode aktif  ). Karena sumber combobox yaitu property
ListFillRange mengambil dari range COA ( sebuah range dgn nama COA , 
meliputi/memiliki daerah COA!$A$1:$C$51). 
Maka bila sheet COA dimodif ( add,edit ) , maka
combobox1 menghasilkan event Change
 
Private Sub ComboBox1_Change()
ActiveCell = ComboBox1.Value
ComboBox1.Visible = False
End Sub

 
Karena ComboBox1 berada di Sheet Data, maka event dapat menghasilkan error
maka perlu di modif
 
Private Sub ComboBox1_Change()
   If ActiveSheet.Name = DATA Then
   ActiveCell = ComboBox1.Value
  ComboBox1.Visible =
 False
   End If
End Sub

Private Sub Worksheet_Change(ByVal Target As Range)' sehrusnya bukan AND tapi OR
'If Target.Column = 5 And Target.Column = 6 ThenIf ActiveSheet.Name = 
DATA And (Target.Column = 5 Or Target.Column = 6) Then' Offset(-1,-4) erarti 
baris sebelumnya dan kolom tanggal ' seharusnya mungkin maksudnya' 
Offset(0,-3) 
'If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
ActiveCell.Offset(-1, -4), Range(Debit))  _
WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
ActiveCell.Offset(-1, -4), Range(Kredit))
   
 
If WorksheetFunction.SumIf(Range(No_Bukti), _
ActiveCell.Offset(0, -3), Range(Debit))  _
WorksheetFunction.SumIf(Range(NO_Bukti), _
ActiveCell.Offset(0, -3), Range(Kredit)) Then
Target.Select
MsgBox JUMLAH DEBIT dan KREDIT TIDAK SAMA  _
vbCrLf  Lihat No BUKTI WARNA MERAH, _
vbCritical + vbOKOnly,