Re: [belajar-excel] Mohon bantuanya, Bagaimana memunculkan informasi di listbox lebih dari sepuluh kolom

2020-03-16 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
ini mesti listbox yang unbound, yang ngisi listbox nya pakai additem trus
isi kolom berikutnya pakai properti List. Kalau pakai ini, maksimal hanya
10 kolom.
mbok ya pakai listbox yang bound, ngisi listboxnya pakai ngeset area range
worksheet di properti ListFillRange (kalau listbox di worksheet) atau
RowSource (kalau listbox di userform).
Kalau pakai bound listbox seperti ini, kalau mau nampilin header, set
properti ColumnHeads bernilai true. Ingat, area range yang di-set hanya
record data. baris header tidak ikut disebut tapi harus tepat hanya di 1
baris sebelum baris pertama data.
Kalau mau hide kolom, set di columnwidths, supaya lebar kolom itu adalah 0.
Kalau mau sort listbox, cukup sort sumber datanya, lalu set ulang
listfillrange atau rowsource

Contoh :
regional setting : EN-us
sheet bernama 'datanya kid'
header di A1:Z1  (26 kolom)
data di A2:Z37 (36 baris)
header ditampilkan
kolom B (kolom ke-2) dan kolom E (kolom ke-5) di-hide, selainnya ditampilkan

set di listbox (pakai script atau sejak design)
1. ColumnCount : diset bernilai 26
2. ColumnHeads : diset true
3. ListFillRange (kalau listbox di worksheet) atau RowSource (kalau di
userform) : diset berisi string berbunyi   'datanya kid'!A2:Z37
4. ColumnWidths : diset 50;0;50;50;0 -> angka 50 adalah contoh untuk
kolom yang di-set dengan lebar 50 pt
jika ada opsi sort isi listbox :
- lakukan sort di A1:Z37
- kemudian set nomor 3 dengan vbnullstring   -> di clear
- lalu set lagi nomor 3 dengan  'datanya kid'!A2:Z37  -> reset
mau clear listbox ? set nomor 3 dengan vbnullstring

properrti fillcolor untuk control namanya BackColor
kondisi 'jika kosong' berarti panjang karakter isinya adalah 0
if len(textboxnya.text)=0 then textboxnya.backcolor=vbwhite else
textboxtnya.backcolor=vbyellow





On Mon, Mar 16, 2020 at 11:48 AM Gobang Gocir gobang13...@yahoo.com
[belajar-excel]  wrote:

>
>
> Dear Para Suhu Milis belajar Excel,
>
> Mohon bantuanya untuk kasus saya, saya sudah mencoba "menyontek" code2 vba
> dari internet termasuk dari milis excel,
> saya mempunyai data dengan banyak kolom, dan saya ingin memunculkanya di
> form untuk sebagian informasi yang dianggap penting,
> permasalahanya ketika saya mau tampilkan 12 dari kolom yang ada di listbox
> ke textbox itu terjadi error,
> di listbox ke textbox yang ada hanya bisa menampilkan 10 item.
>
> Kemudian saya juga mencoba untuk membuat textbox berubah warna apa bila di
> textbox tersebut kosong
>
> Trimakasih sebelum nya dan mohon Bantuanya, file terlampir
>
> Best Regards
> Bambang
>
> 
>


Re: [belajar-excel] Menghapus Kolom

2020-03-16 Terurut Topik hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com [belajar-excel]
 Coba buat Macro spt ini:
Sub Hapus_Kolom()    Columns("kolomnya").Select    
Selection.SpecialCells(xlCellTypeBlanks).Select    Selection.Delete 
Shift:=xlToLeftEnd Sub
Salam,HK


On Monday, 16 March 2020, 06:08:13 pm GMT+7, halak hita 
halakhita1...@gmail.com [belajar-excel]  wrote:  
 
     

Selamat Sore Master Excel
Mohon pencerahannya,Ketika Export Data ke Excel dari Sistim, hasil Export ke 
Excel tersebut mengeluarkan kolom2 yg kosong sehingga harus dilakukan blok 
kolom yg kosong secara manual satu persatu lalu delete kolom.
Pertanyaannya, Bagaimana caranya agar cara memblok kolom excel tersebut tidak 
lagi manual dgn satu persatu.Karena kolom yg akan diblok untuk di delete 
(dihapus) itu banyak sekali, yaitu totalnya 62 kolom, berselang satu dan kadang 
dua kolom disetiap kolom data
ContohKolom A kosongKolom B dataKolom C kosongKolom D dataKolom E kosongKolom F 
datadst...



[belajar-excel] Menghapus Kolom

2020-03-16 Terurut Topik halak hita halakhita1...@gmail.com [belajar-excel]
Selamat Sore Master Excel

Mohon pencerahannya,
Ketika Export Data ke Excel dari Sistim, hasil Export ke Excel tersebut
mengeluarkan kolom2 yg kosong sehingga harus dilakukan blok kolom yg kosong
secara manual satu persatu lalu delete kolom.

Pertanyaannya,
Bagaimana caranya agar cara memblok kolom excel tersebut tidak lagi manual
dgn satu persatu.
Karena kolom yg akan diblok untuk di delete (dihapus) itu banyak sekali,
yaitu totalnya 62 kolom, berselang satu dan kadang dua kolom disetiap kolom
data

Contoh
Kolom A kosong
Kolom B data
Kolom C kosong
Kolom D data
Kolom E kosong
Kolom F data
dst...


Re: [belajar-excel] bantu cari rumus excel

2020-03-16 Terurut Topik asa de adhi.k...@yahoo.co.id [belajar-excel]
 Dear Master 
Mr, Kid, berhasil dan sesuai yang diharapkan.

Terima kasih sudah dibantu.
salam

Pada Senin, 16 Maret 2020 07.17.07 WITA, 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com 
[belajar-excel]  menulis:  
 
     

Wa'alaikumussalam wr wb
Direkomendasikan dengan cara 3, yaitu :1. membuat tabel-tabel referensi setiap 
kolom (pasti sudah punya, hanya saja tidak pernah mau memakainya),2. lalu semua 
tabel dibentuk dalam Excel Table dan dikirim ke PowerPivot (install gratisan 
resmi kok) untuk jadi Data Model, kemudian ditampilkan kembali ke Excel Pivot 
TableJadi, tinggal tambah record baru, lalu lakukan refresh all dari menu Data, 
dan bisa dikembangkan menjadi berbagai layout output tanpa ribet.Untuk data 
yang sangat banyak, performa Excel tetap baik.Jika records mencapai 1jt records 
lebih, simpan data dalam bentu text file (.csv, .txt, .tsv, dsb), lalu baca 
dengan PowerQuery (gratisan juga, mulai xl2016 malah sudah built in) lalu kirim 
ke PowerPivot
Cara lain adalah dengan cara 2 yang memanfaatkan Excel Pivot Table, yaitu :1. 
membuat kolom bantu pembuat key output (spesifik berdasar setiap layout output, 
jadi untuk banyak layout output yang menampilkan berbagai unique, akan ribet)2. 
membuat kolom bantu status record yang dibutuhkan layout (spesifik berdasar 
setiap layout output, jadi untuk banyak layout output yang menampilkan berbagai 
unique, akan ribet)3. tabel data diubah menjadi Excel Table (menu Home -> 
format as table), lalu di-summarize dengan Pivot Table, atur layoutJadi, 
tinggal tambah records, refresh all (dari menu Data)
Cara lain adalah dengan cara 2 yang memanfaatkan Excel Formula, yaitu :1. 
membuat kolom bantu pembuat key output (spesifik berdasar setiap layout output, 
jadi untuk banyak layout output yang menampilkan berbagai unique, akan ribet)2. 
membuat kolom bantu status record yang dibutuhkan layout (spesifik berdasar 
setiap layout output, jadi untuk banyak layout output yang menampilkan berbagai 
unique, akan ribet)3. tabel data diubah menjadi Excel Table (menu Home -> 
format as table)4. menyusun tabel output, diisi dengan formula sumifs, sum 
kolom status ifs memenuhi kriteria jenis dan plat di tabel outputJadi, tinggal 
tambah records, atur layout (formula dan sebagainya) sesuai kebutuhanHati-hati 
ketika ada banyak records, walau sumifs bekerja cepat, tetap saja setiap cells 
output akan melakukan kalkulasi disertai cek setiap nilai record data dan 
berpotensi suatu saat, performa Excel akan menurun cukup drastis
Cara lain, adalah dengan cara 1 yang cukup ribet, yaitu :1. menyalin tabel data 
untuk menjadi sumber data yang sudah unique sesuai kebutuhan layout output 2. 
menyusun formula di layout outputJadi, salinan tabel data di-remove duplicates 
dan formula layout output akan mengkalkulasi dari hasil remove duplicates 
ini.Pokok e, jelas ribet dah
Cara lainnya yang tidak direkomendasikan, apalagi jika ada banyak records, jadi 
tidak ada dalam file terkampir :1. susun array formula unique records berdasar 
multiple keys (bisa juga berdasar sebuah kolom bantu berisi key [lihat kolom 
bantu di cara 2])Untuk records yang banyak (misal mulai 5000 records) dengan 
cells output yang banyak (misal mulai 10 cells output ber-array formula), 
minimal akan ada kalkulasi :5000 * banyaknya kolom kriteria * 10 cells output * 
banyaknya steps dalam array formula = paling tidak 150ribu * banyaknya kolom 
kriteriaDengan demikian, performa Excel akan menurun sangat drastis, lalu excel 
dibilang lemot, padahal yang bikin formula dan yang pakai formula itu yang 
lemotAda cara lain yang lebih bagus dan teruji disemua cara pengolahan berbagai 
varian data kok ya tetep milih yang tidak direkomendasikan.
Wassalamu'alaikum wr wbKid

On Sun, Mar 15, 2020 at 9:56 PM asa de adhi.k...@yahoo.co.id [belajar-excel] 
 wrote:

     

Assalamu alaikum wr wb
Yth. Para master mohon bantuan rumus untuk menjumlah data tabel (file terlampir)
t.kasih sebelumnya

   
  #yiv5259330395 #yiv5259330395 -- #yiv5259330395ygrp-mkp {border:1px solid 
#d8d8d8;font-family:Arial;margin:10px 0;padding:0 10px;}#yiv5259330395 
#yiv5259330395ygrp-mkp hr {border:1px solid #d8d8d8;}#yiv5259330395 
#yiv5259330395ygrp-mkp #yiv5259330395hd 
{color:#628c2a;font-size:85%;font-weight:700;line-height:122%;margin:10px 
0;}#yiv5259330395 #yiv5259330395ygrp-mkp #yiv5259330395ads 
{margin-bottom:10px;}#yiv5259330395 #yiv5259330395ygrp-mkp .yiv5259330395ad 
{padding:0 0;}#yiv5259330395 #yiv5259330395ygrp-mkp .yiv5259330395ad p 
{margin:0;}#yiv5259330395 #yiv5259330395ygrp-mkp .yiv5259330395ad a 
{color:#ff;text-decoration:none;}#yiv5259330395 #yiv5259330395ygrp-sponsor 
#yiv5259330395ygrp-lc {font-family:Arial;}#yiv5259330395 
#yiv5259330395ygrp-sponsor #yiv5259330395ygrp-lc #yiv5259330395hd {margin:10px 
0px;font-weight:700;font-size:78%;line-height:122%;}#yiv5259330395 
#yiv5259330395ygrp-sponsor #yiv5259330395ygrp-lc .yiv5259330395ad 
{margin-bottom:10px;padding:0 0;}#yiv5259330395 #yiv5259330395actions 

Re: [belajar-excel] error VBA ketika menggunakan Excel 64 Bit

2020-03-16 Terurut Topik him mah himmah....@gmail.com [belajar-excel]
oh begitu ya, kirain merah itu error. terima kasih banyak pak

Pada tanggal Sen, 16 Mar 2020 pukul 08.16 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com
[belajar-excel]  menulis:

>
>
> Wa'alaikumussalam wr wb
> Warna merah itu gak error, sekadar peringatan saja.
> Sebaiknya susunannya begini :
>
> #if vba7 then
>  fungsi api 64bit pertama
>  fungsi api 64bit kedua
>  dst
> #else
>  fungsi api 32bit pertama
>  fungsi api 32bit kedua
>  dst
> #endif
>
>
> On Wed, Mar 11, 2020 at 7:02 AM him mah himmah@gmail.com
> [belajar-excel]  wrote:
>
>>
>>
>> Assalamu'alaikum Wr. Wb.
>> selamat pagi temen-temen excel semua
>>
>> saya ada masalah terkait menjalankan VBA di excel 64Bit, yang sebelumnya
>> bisa berjalan normal di excel 32Bit
>>
>> VBA nya seperti dibawah
>> kenapa tetap error ya (yang berwarna merah)
>> kira kira yang salah atau yang kurang apa ya
>>
>> #If VBA7 Then
>> Private Declare PtrSafe Function ShellExecute Lib "shell32.dll" Alias
>> "ShellExecuteA" ( _
>> ByVal hWnd As LongPtr, ByVal lpOperation As String, ByVal lpFile
>> As String, _
>> ByVal lpParameters As String, ByVal lpDirectory As String, ByVal
>> nShowCmd As Long) As LongPtr
>> #Else
>> Private Declare Function ShellExecute Lib "shell32.dll" Alias
>> "ShellExecuteA" ( _
>> ByVal hWnd As Long, ByVal lpOperation As String, ByVal lpFile As
>> String, _
>> ByVal lpParameters As String, ByVal lpDirectory As String, ByVal
>> nShowCmd As Long) As Long
>> #End If
>>
>>
>> ini versi excel
>>
>> [image: excel_versi.JPG]
>>
>> ini error nya
>>
>> [image: error-bit64.JPG]
>>
>> 
>