Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-14 Terurut Topik Agus
Model reservoar karbonat dg fasies coral algal limestone, bindstone, dll 
tersingkap ideal pd jalur Panggang - Playen-Paliyan - Wonosari - Semanu - 
Rongkop - Punung - Pacitan. Kebetulan 2 hari ini sy kluyuran pd jalur tsb, utk 
melihat beberapa titik amblesan karst. Beberapa instansi dan Oil Co yg sdh 
melewati jalur tsb, sy sebut disini, BPMIGAS, Geoteknologi LIPI, Badan Geologi, 
Pertamina EP, Exxon Mobil, BP, Santos, CNOOC, bahkan Pengda IAGI DIY juga kawan 
kawan Geologi UGM, UPN Veteran, STTNas, IST Akprind di Yogyakarta, menjadikan 
jalur tsb utk pembelajaran petrologi batuan karbonat, model reservoair 
karbonat, mix karbonat dg volkaniklastik, atau trip geologi pada umumnya.

Salam, agushendratno 

Sent from my iPad

On 14 Jan 2012, at 13:20, gtaslim gunawan.tas...@gmail.com wrote:

Temen-temen,
Trima kasih atas respondnya.
Saya akan coba kontak.
Rencana tripnya kepulauan seribu sebagai modern analog dan bandung untuk 
tersier. Nah yang bandung ini akan di tukar dgn jogya. Biar ngak bosen.

salam,
Gunawan

2012/1/11 dartadjud...@yahoo.co.id
Datang saja ke Wonosari, di sana banyak goa, yang paling terkenal adalah Goa 
Bribin. Di dalam goa ini terdapat sungai bawah tanah dengan dengan debit yg 
cukup besar dan bahkan ada pompa dan instalasi pipa distribusi (PDAM?) air 
untuk suplai ke rumah2 penduduk.
Saya punya laporan kajian sungai bawah tanah ini (tahun 1994), cuma musti 
bongkar2 arsip dulu.
Tks,
Dar
Powered by Telkomsel BlackBerry®
From: mohammadsyai...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 09:57:58 +
To: iagi-net@iagi.or.id
ReplyTo: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

Tentu yg dimaksud adalah Pegunungan Sewu, termasuk wilayah Wonosari. Di situ 
sekarang juga ada Musium Karst.

Salam,
Syaiful
Powered by Telkomsel BlackBerry®
From: gtaslim gunawan.tas...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 11:59:31 +0800
To: serba...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id
ReplyTo: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] singkapan geologi

Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam rangka 
pengayaan pengetahuan resevoir. 
 
Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama 
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada yang 
juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya sekarang saya 
lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah tersebut.
 
Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.
 
Terima kasih.
Gunawan Taslim



Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-13 Terurut Topik gtaslim
Temen-temen,
Trima kasih atas respondnya.
Saya akan coba kontak.
Rencana tripnya kepulauan seribu sebagai modern analog dan bandung untuk
tersier. Nah yang bandung ini akan di tukar dgn jogya. Biar ngak bosen.

salam,
Gunawan

2012/1/11 dartadjud...@yahoo.co.id

 **
 Datang saja ke Wonosari, di sana banyak goa, yang paling terkenal adalah
 Goa Bribin. Di dalam goa ini terdapat sungai bawah tanah dengan dengan
 debit yg cukup besar dan bahkan ada pompa dan instalasi pipa distribusi
 (PDAM?) air untuk suplai ke rumah2 penduduk.
 Saya punya laporan kajian sungai bawah tanah ini (tahun 1994), cuma musti
 bongkar2 arsip dulu.
 Tks,
 Dar
 Powered by Telkomsel BlackBerry®
 --
 *From: * mohammadsyai...@gmail.com
 *Date: *Wed, 11 Jan 2012 09:57:58 +
 *To: *iagi-net@iagi.or.id
 *ReplyTo: * iagi-net@iagi.or.id
 *Subject: *Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

 Tentu yg dimaksud adalah Pegunungan Sewu, termasuk wilayah Wonosari. Di
 situ sekarang juga ada Musium Karst.

 Salam,
 Syaiful
 Powered by Telkomsel BlackBerry®
 --
 *From: * gtaslim gunawan.tas...@gmail.com
 *Date: *Wed, 11 Jan 2012 11:59:31 +0800
 *To: *serba...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id
 *ReplyTo: * iagi-net@iagi.or.id
 *Subject: *[iagi-net-l] singkapan geologi

 Hallo sahabat Geologi,
 Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam
 rangka pengayaan pengetahuan resevoir.

 Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama
 daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada
 yang juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya
 sekarang saya lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah
 tersebut.

 Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.

 Terima kasih.
 Gunawan Taslim



Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-11 Terurut Topik mohammadsyaiful
Tentu yg dimaksud adalah Pegunungan Sewu, termasuk wilayah Wonosari. Di situ 
sekarang juga ada Musium Karst.

Salam,
Syaiful

Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: gtaslim gunawan.tas...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 11:59:31 
To: serba...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id
Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] singkapan geologi
Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam
rangka pengayaan pengetahuan resevoir.

Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada
yang juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya
sekarang saya lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah
tersebut.

Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.

Terima kasih.
Gunawan Taslim



Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-11 Terurut Topik dartadjuddin
Datang saja ke Wonosari, di sana banyak goa, yang paling terkenal adalah Goa 
Bribin. Di dalam goa ini terdapat sungai bawah tanah dengan dengan debit yg 
cukup besar dan bahkan ada pompa dan instalasi pipa distribusi (PDAM?) air 
untuk suplai ke rumah2 penduduk.
Saya punya laporan kajian sungai bawah tanah ini (tahun 1994), cuma musti 
bongkar2 arsip dulu.
Tks,
Dar
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: mohammadsyai...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 09:57:58 
To: iagi-net@iagi.or.id
Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

Tentu yg dimaksud adalah Pegunungan Sewu, termasuk wilayah Wonosari. Di situ 
sekarang juga ada Musium Karst.

Salam,
Syaiful

Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: gtaslim gunawan.tas...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 11:59:31 
To: serba...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id
Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] singkapan geologi
Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam
rangka pengayaan pengetahuan resevoir.

Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada
yang juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya
sekarang saya lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah
tersebut.

Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.

Terima kasih.
Gunawan Taslim



[iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-10 Terurut Topik gtaslim
Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam
rangka pengayaan pengetahuan resevoir.

Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada
yang juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya
sekarang saya lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah
tersebut.

Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.

Terima kasih.
Gunawan Taslim


Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-10 Terurut Topik rahardjo_76
Kalau soal karbonat, daerah Wonosari g. Kidul adalah laboratoriumn alamya goa 
karst dari playen sampai Pacitan banyak sekali gua2nya misal goa Gong, yg 
gamping klastik bisa dilihat di sungai Oya, trlihat jelas lapisan dan 
kemiringannya. Yang sangat menguasai karbonat daerah Wonosari sepengetahuanku 
pak wartono Rahardjo. Coba hub beliau or pak Agus Hendratno di T. Geologi UGM 
Salam
RS
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: gtaslim gunawan.tas...@gmail.com
Date: Wed, 11 Jan 2012 11:59:31 
To: serba...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id
Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] singkapan geologi

Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam
rangka pengayaan pengetahuan resevoir.

Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada
yang juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya
sekarang saya lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah
tersebut.

Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.

Terima kasih.
Gunawan Taslim



Re: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-10 Terurut Topik o - musakti
Gun,
Sepanjang tuban-gresik sampai Madura isinya singkapan karbonat semua.
Tinggal pilih aja, dari yang chalky ( daerah babat) sampai coral ( tanjung 
kodok) juga ada. Gua karst sampai fosil moluska semua ada pantai utara jatim

Bls: [iagi-net-l] singkapan geologi

2012-01-10 Terurut Topik Mulyady Airmas
om gun..
di daerah parangtritis atau gunung kidul jogjakarta.



 Dari: o - musakti o_musa...@yahoo.com.au
Kepada: iagi-net@iagi.or.id 
Dikirim: Selasa, 10 Januari 2012 22:00
Judul: Re: [iagi-net-l] singkapan geologi
 

Gun,
Sepanjang tuban-gresik sampai Madura isinya singkapan karbonat semua.
Tinggal pilih aja, dari yang chalky ( daerah babat) sampai coral ( tanjung 
kodok) juga ada. Gua karst sampai fosil moluska semua ada pantai utara 
jatim 




 From:  gtaslim gunawan.tas...@gmail.com; 
To:  serba...@googlegroups.com;  iagi-net@iagi.or.id; 
Subject:  [iagi-net-l] singkapan geologi 
Sent:  Wed, Jan 11, 2012 3:59:31 AM 
 

Hallo sahabat Geologi,
Saya sedang mencari daerah singkapan kabornat untuk dikunjungi. Dalam rangka 
pengayaan pengetahuan resevoir. 
 
Saya pernah mengunjungi daerah sekitar Jogyakarta. Perbukitan Seribu nama 
daerah ini. Banyak sekali perbukitan carbonate yang bulat bulat serta ada yang 
juga yang bergoa. Baik itu cavern atau pun sink hole. Problemnya sekarang saya 
lupa lokasi tepat dimana serta tulisan geologi tentang daerah tersebut.
 
Barangkali ada yang bisa bantu untuk menshare pengetahuan ini.
 
Terima kasih.
Gunawan Taslim