Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-22 Terurut Topik kartiko samodro
kalau saya disuruh nyaranin , mending jangan masuk ke geologi, tapi teknik
kimia,
kalau di migas, teknik kimia sangat luas cakupannya: dari reservoir
engineering, production, drilling, completion, gas management dsb.

masalah prospek pekerjaan, sepertinya juga lebih baik dari geologi.

On 8/16/07, sanggam hutabarat [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear teman2 Geolog

 2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya yang
 paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar misal
 jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan arahan saya
 belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
 kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR di
 Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi disana.

 Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
 Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi saya bisa
 arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat dapat
 kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon update dan
 tanggapannya

 salam geologi,
 sanggam
 --

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com


Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik sanggam hutabarat
terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak belum 
saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan saya 
tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar seperti yg 
diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih dan tak 
relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data semacam 
itu?
   
  salam
  sanggam
  ==
Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
terbaik, alias subyektif.

Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa terukur.

1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
4. Biaya.
5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
semangat yang tinggi.

Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma, jika
tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
yang lebih baik



Salam,


On 8/16/07, sanggam hutabarat wrote:

 Dear teman2 Geolog

 2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya yang
 paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar misal
 jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan arahan saya
 belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
 kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR di
 Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi disana.

 Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
 Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi saya bisa
 arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat dapat
 kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon update dan
 tanggapannya

 salam geologi,
 sanggam
 --

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com




-- 
***
Amir Al Amin
Operation/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 

RE: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Leonard Lisapaly

Pak Sanggam,

Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat di
http://www.ban-pt.or.id. 

Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.

Salam,
Leo

-Original Message-
From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan
saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar seperti
yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih dan
tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
semacam itu?
   
  salam
  sanggam
  ==
Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
terbaik, alias subyektif.

Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa terukur.

1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
4. Biaya.
5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
semangat yang tinggi.

Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma, jika
tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
yang lebih baik



Salam,


On 8/16/07, sanggam hutabarat wrote:

 Dear teman2 Geolog

 2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya yang
 paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar misal
 jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan arahan
saya
 belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
 kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR di
 Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi disana.

 Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
 Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi saya bisa
 arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat dapat
 kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon update
dan
 tanggapannya

 salam geologi,
 sanggam
 --

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com




-- 
***
Amir Al Amin
Operation/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com



 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com 


Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Shofiyuddin
Menarik sekali pertanyaanya. Banyak parameter yang hendaknya kita fikirkhan
juga untuk melihat seberapa jauh tempat kuliah kita dianggap terbaik.

1. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada UANG? dalam arti,
lulusannya banyak menjadi pekerja di oil company, banyak yang jadi manager,
pengusaha, menjadi konglomerat?

2. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada kedudukan? misal lulusannya
banyak menjadi menteri, orang terpandang dan sebagainya

3. Apakah lulusannya ini berorientasi kepada rakyat kebanyakan misal jadi
lurah di daerah terpencil, membuka usaha rakyat, menjadi pegawai pemda di
nusa tenggara, irian dan sebegainya seperti misalnya menangani proyek proyek
penerangan bahaya geologi kepada masyarakat (gak ada duitnya ya?)


Silahkan dipikirkan untuk menjadi yang terbaik. Tapi saya pikir banyak dari
kita condong ke nomor 1 dan 2 ya. Kalo anda setuju nomor 3? hm ... saya
yakin sedikit saja yang milih 



On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:


 Pak Sanggam,

 Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat di
 http://www.ban-pt.or.id.

 Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.

 Salam,
 Leo

 -Original Message-
 From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

 terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
 belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan
 saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
 seperti
 yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih dan
 tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
 semacam itu?

 salam
 sanggam
 ==
 Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
 terbaik, alias subyektif.

 Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
 terukur.

 1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
 2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
 3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
 4. Biaya.
 5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
 6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

 Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

 Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

 Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
 semangat yang tinggi.

 Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma,
 jika
 tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
 kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
 yang lebih baik



 Salam,



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Ini statistik utk Prodi Geologi (moga-moga ga berantakan formatnya :

*Hasil Pencarian Akreditasi Program Studi*

--

*No.**WIL.**Tk.**Perguran Tinggi**Program Studi**No. SK**Th. SK**Peringkat**
Nilai**Tgl. Daluwarsa (th-bl-tg)* 1 01 S1 Inst. Sains dan Teknologi T.D.
Pardede, Medan Teknik Geologi 003 2007 C 255.37 2012-02-10 2 01 S1 Inst.
Teknologi Medan (ITM) Teknik Geologi 010 2007 C 292.77 2012-05-19 3 03
S1Univ. Trisakti, Jakarta Teknik
Geologi 022 2005 B 337.24 2010-12-08 4 04 S1 Inst. Teknologi Bandung
(ITB) Teknik
Geologi 025 2004 A 361 2009-07-02 5 04 S2 Inst. Teknologi Bandung (ITB) Teknik
Geologi 011 2005 A 4.6 2010-12-08 6 04 D-III Politeknik Indonesia Jepang
Bandung Teknik Geologi Terapan 015 2006 B 314.44 2011-11-02 7 04 S1 ST
Teknologi Mineral Indonesia Teknik Geologi 025 2004 C 208 2007-07-02 8
04 S1Univ. Padjadjaran (UNPAD), Bandung Teknik
Geologi 020 2006 B 359 2011-12-16 9 04 S1 Univ. Pakuan, Bogor Teknik Geologi
046 2004 B 321 2009-11-08 10 05 S1 Inst. Sains dan Teknologi AKPRIND,
Yogyakarta Teknik Geologi 012 2003 B 302.30 2008-07-09 11 05 S1 ST Teknologi
Nasional Yogyakarta Teknik Geologi 046 2004 B 308 2009-11-08 12 05 S1 Univ.
Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta Teknik Geologi 045 2003 A 368.06
2008-12-22 1305S2Univ. Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta Teknik
Geologi 072 2003 B 4.188 2008-12-15 14 05 S1 Univ. Pemb. Nasional Veteran
(UPN) Yogyakarta Teknik Geologi 029 2003 B 311.48 2008-09-12 15 09 S1 Univ.
Hasanuddin (UNHAS), Makassar Teknik Geologi 022 2005 B 302.48
2010-12-08 1612S1Univ. Sains dan Teknologi Jayapura (USTJ) Teknik
Geologi 021 2005 C 237.38 2008-11-17

On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pak Sanggam,

 Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat di
 http://www.ban-pt.or.id.

 Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.

 Salam,
 Leo

 -Original Message-
 From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

 terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
 belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan
 saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
seperti
 yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih dan
 tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
 semacam itu?

   salam
   sanggam
   ==
 Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
 terbaik, alias subyektif.

 Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
terukur.

 1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
 2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
 3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
 4. Biaya.
 5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
 6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

 Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

 Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

 Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
 semangat yang tinggi.

 Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma,
jika
 tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
 kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
 yang lebih baik



 Salam,


 On 8/16/07, sanggam hutabarat wrote:
 
  Dear teman2 Geolog
 
  2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya yang
  paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar misal
  jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan arahan
 saya
  belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
  kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR di
  Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi disana.
 
  Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
  Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi saya
bisa
  arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat dapat
  kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon update
 dan
  tanggapannya
 
  salam geologi,
  sanggam
  --
 
  Send instant messages to your online friends
http://uk.messenger.yahoo.com




 --
 ***
 Amir Al Amin
 Operation/ Wellsite Geologist
 (62)811592902
 amir13120[at]yahoo.com
 amir.al.amin[at]gmail.com
 


  Send instant messages to your online friends
http://uk.messenger.yahoo.com



 Hot News!!!
 EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
 228 papers have been accepted to be presented;
 send the extended-abstract or full paper
 by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
 Joint Convention Bali 2007
 The 32nd HAGI, the 36th

RE: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Leonard Lisapaly

Untuk akreditasi, banyak faktor yang dinilai.

Setahu saya, salah satunya memang alumni-nya.

Walau orientasinya nomor (3), asal terkenal, mestinya jadi bagus juga. 

LL

-Original Message-
From: Shofiyuddin [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, August 21, 2007 2:09 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

Menarik sekali pertanyaanya. Banyak parameter yang hendaknya kita fikirkhan
juga untuk melihat seberapa jauh tempat kuliah kita dianggap terbaik.

1. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada UANG? dalam arti,
lulusannya banyak menjadi pekerja di oil company, banyak yang jadi manager,
pengusaha, menjadi konglomerat?

2. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada kedudukan? misal lulusannya
banyak menjadi menteri, orang terpandang dan sebagainya

3. Apakah lulusannya ini berorientasi kepada rakyat kebanyakan misal jadi
lurah di daerah terpencil, membuka usaha rakyat, menjadi pegawai pemda di
nusa tenggara, irian dan sebegainya seperti misalnya menangani proyek proyek
penerangan bahaya geologi kepada masyarakat (gak ada duitnya ya?)


Silahkan dipikirkan untuk menjadi yang terbaik. Tapi saya pikir banyak dari
kita condong ke nomor 1 dan 2 ya. Kalo anda setuju nomor 3? hm ... saya
yakin sedikit saja yang milih 



On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:


 Pak Sanggam,

 Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat di
 http://www.ban-pt.or.id.

 Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.

 Salam,
 Leo

 -Original Message-
 From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

 terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
 belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan
 saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
 seperti
 yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih dan
 tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
 semacam itu?

 salam
 sanggam
 ==
 Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
 terbaik, alias subyektif.

 Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
 terukur.

 1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
 2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
 3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
 4. Biaya.
 5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
 6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

 Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

 Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

 Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
 semangat yang tinggi.

 Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma,
 jika
 tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
 kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
 yang lebih baik



 Salam,



Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Ismail Zaini
Kebanyakan orang hitung hitungannya pragmatis saja yg ujung ujung nya Uang 
itu yang menjadi tolok ukurnya , masuk kuliah dimana paling banyak 
lulusannya laku dijual di kampeni. mangkanya sering hal ini dijadikan 
iklan untuk menarik mhs ke PT ( S). bahwa lulusan banyak terserap pasar ( 
kampeni ).
Kalau kita perhatikan juga lulusan 2 terbaik selalu keambil oleh kampeni 
kampeni dan hampir tidak ada lulusan yang menolaknya .
Pernah dulu ada joke diantara temen temen , Kenapa penelitian ( lembaga 
penelitian ) itu kurang menghasilkan produk yang bagus/langsung bisa 
dimanfaatkan , sambil guyonan jawabannya karena yang masuk ke lembaga itu 
adalah mereka mereka yng tdk diterima di kampeni kampeni dg kata lain 
sekarang ini yg IP nya dibawah ... ( hanya guyonan saja ,,, )



ISM

Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?


Menarik sekali pertanyaanya. Banyak parameter yang hendaknya kita 
fikirkhan

juga untuk melihat seberapa jauh tempat kuliah kita dianggap terbaik.

1. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada UANG? dalam arti,
lulusannya banyak menjadi pekerja di oil company, banyak yang jadi 
manager,

pengusaha, menjadi konglomerat?

2. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada kedudukan? misal 
lulusannya

banyak menjadi menteri, orang terpandang dan sebagainya

3. Apakah lulusannya ini berorientasi kepada rakyat kebanyakan misal 
jadi

lurah di daerah terpencil, membuka usaha rakyat, menjadi pegawai pemda di
nusa tenggara, irian dan sebegainya seperti misalnya menangani proyek 
proyek

penerangan bahaya geologi kepada masyarakat (gak ada duitnya ya?)


Silahkan dipikirkan untuk menjadi yang terbaik. Tapi saya pikir banyak 
dari
kita condong ke nomor 1 dan 2 ya. Kalo anda setuju nomor 3? hm ... 
saya

yakin sedikit saja yang milih 



On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:



Pak Sanggam,

Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat di
http://www.ban-pt.or.id.

Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.

Salam,
Leo

-Original Message-
From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya. Harapan
saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
seperti
yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih 
dan

tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
semacam itu?

salam
sanggam
==
Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
terbaik, alias subyektif.

Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
terukur.

1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
4. Biaya.
5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
semangat yang tinggi.

Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma,
jika
tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan 
output

yang lebih baik



Salam,








Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



RE: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Witan Ardjakusumah
Pak Sanggam,
Ini saya sarikan dari daftarnya pak Rovicky

Untuk S1 peringkat,nilainya nya sbb:

1. UGM  A,368
2. ITB  A,361
3. UnPad B,359
4. Trisakti B,337
5. UnPak Bogor B,321
6. UPN Yogya B,311
7. STTN Yogya B,308
8. IST Akprid Yogya B,302
9. UnHas Makasar, B,302
10. ITM Medan C 292
11. IST Pardede Medan C, 255
12. USTJ Jayapura C,237
13. STTM Bandung C,208

Untuk S2
1. ITB A,4.6
2. UGM A,4.18

Wass
Witan



-Original Message-
From: Rovicky Dwi Putrohari [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, August 21, 2007 2:14 AM
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

Ini statistik utk Prodi Geologi (moga-moga ga berantakan formatnya :

*Hasil Pencarian Akreditasi Program Studi*

--

*No.**WIL.**Tk.**Perguran Tinggi**Program Studi**No. SK**Th.
SK**Peringkat**
Nilai**Tgl. Daluwarsa (th-bl-tg)* 1 01 S1 Inst. Sains dan Teknologi T.D.
Pardede, Medan Teknik Geologi 003 2007 C 255.37 2012-02-10 2 01 S1 Inst.
Teknologi Medan (ITM) Teknik Geologi 010 2007 C 292.77 2012-05-19 3 03
S1Univ. Trisakti, Jakarta Teknik
Geologi 022 2005 B 337.24 2010-12-08 4 04 S1 Inst. Teknologi Bandung
(ITB) Teknik
Geologi 025 2004 A 361 2009-07-02 5 04 S2 Inst. Teknologi Bandung (ITB)
Teknik
Geologi 011 2005 A 4.6 2010-12-08 6 04 D-III Politeknik Indonesia Jepang
Bandung Teknik Geologi Terapan 015 2006 B 314.44 2011-11-02 7 04 S1 ST
Teknologi Mineral Indonesia Teknik Geologi 025 2004 C 208 2007-07-02 8
04 S1Univ. Padjadjaran (UNPAD), Bandung Teknik
Geologi 020 2006 B 359 2011-12-16 9 04 S1 Univ. Pakuan, Bogor Teknik
Geologi
046 2004 B 321 2009-11-08 10 05 S1 Inst. Sains dan Teknologi AKPRIND,
Yogyakarta Teknik Geologi 012 2003 B 302.30 2008-07-09 11 05 S1 ST
Teknologi
Nasional Yogyakarta Teknik Geologi 046 2004 B 308 2009-11-08 12 05 S1
Univ.
Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta Teknik Geologi 045 2003 A 368.06
2008-12-22 1305S2Univ. Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta Teknik
Geologi 072 2003 B 4.188 2008-12-15 14 05 S1 Univ. Pemb. Nasional
Veteran
(UPN) Yogyakarta Teknik Geologi 029 2003 B 311.48 2008-09-12 15 09 S1
Univ.
Hasanuddin (UNHAS), Makassar Teknik Geologi 022 2005 B 302.48
2010-12-08 1612S1Univ. Sains dan Teknologi Jayapura (USTJ) Teknik
Geologi 021 2005 C 237.38 2008-11-17

On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pak Sanggam,

 Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat
di
 http://www.ban-pt.or.id.

 Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak
subyektifnya.

 Salam,
 Leo

 -Original Message-
 From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

 terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud
Bapak
 belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya.
Harapan
 saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
seperti
 yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih
dan
 tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan
data
 semacam itu?

   salam
   sanggam
   ==
 Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah
yang
 terbaik, alias subyektif.

 Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
terukur.

 1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
 2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
 3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
 4. Biaya.
 5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
 6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

 Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

 Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

 Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
 semangat yang tinggi.

 Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa
percuma,
jika
 tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
 kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan
output
 yang lebih baik



 Salam,


 On 8/16/07, sanggam hutabarat wrote:
 
  Dear teman2 Geolog
 
  2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya
yang
  paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar
misal
  jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan
arahan
 saya
  belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
  kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR
di
  Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi
disana.
 
  Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
  Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi
saya
bisa
  arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat
dapat
  kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon
update
 dan
  tanggapannya
 
  salam geologi,
  sanggam
  --
 
  Send instant messages

Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Amir Al Amin
Menurut saya kok bukan ketiga-tiga nya.
Terbaik dalam pengajaran geologi.

Yang penting, saat lulus, mereka benar2 mengerti geologi.
Sehabis itu terserah masing-masing. Mau jadi apa ..

Alumni menjadi ini-itu, saya pikir tergantung interes, kesempatan, kerja
keras dan keberuntungan.
Tidak tergantung kepada dia alumni mana.


On 8/21/07, Shofiyuddin [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Menarik sekali pertanyaanya. Banyak parameter yang hendaknya kita
 fikirkhan
 juga untuk melihat seberapa jauh tempat kuliah kita dianggap terbaik.

 1. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada UANG? dalam arti,
 lulusannya banyak menjadi pekerja di oil company, banyak yang jadi
 manager,
 pengusaha, menjadi konglomerat?

 2. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada kedudukan? misal
 lulusannya
 banyak menjadi menteri, orang terpandang dan sebagainya

 3. Apakah lulusannya ini berorientasi kepada rakyat kebanyakan misal
 jadi
 lurah di daerah terpencil, membuka usaha rakyat, menjadi pegawai pemda di
 nusa tenggara, irian dan sebegainya seperti misalnya menangani proyek
 proyek
 penerangan bahaya geologi kepada masyarakat (gak ada duitnya ya?)


 Silahkan dipikirkan untuk menjadi yang terbaik. Tapi saya pikir banyak
 dari
 kita condong ke nomor 1 dan 2 ya. Kalo anda setuju nomor 3? hm ...
 saya
 yakin sedikit saja yang milih 



 On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 
  Pak Sanggam,
 
  Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat
 di
  http://www.ban-pt.or.id.
 
  Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak subyektifnya.
 
  Salam,
  Leo
 
  -Original Message-
  From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
  To: iagi-net@iagi.or.id
  Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?
 
  terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud Bapak
  belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya.
 Harapan
  saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
  seperti
  yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih
 dan
  tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan data
  semacam itu?
 
  salam
  sanggam
  ==
  Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
  terbaik, alias subyektif.
 
  Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
  terukur.
 
  1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
  2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
  3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
  4. Biaya.
  5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
  6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.
 
  Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.
 
  Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.
 
  Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
  semangat yang tinggi.
 
  Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma,
  jika
  tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
  kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan
 output
  yang lebih baik
 
 
 
  Salam,
 




-- 
***
Amir Al Amin
Operations/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-21 Terurut Topik Shofiyuddin
Mas Amir,
Anda termasuk yang masih idealis. Kata orang, rejeki sih gak kemana mana
kalo sudah jodohnya (asal dicari tentunya).
Pembekalan adalah yang terbaik. Saya setuju.

Salam

Shofi



On 8/22/07, Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Menurut saya kok bukan ketiga-tiga nya.
 Terbaik dalam pengajaran geologi.

 Yang penting, saat lulus, mereka benar2 mengerti geologi.
 Sehabis itu terserah masing-masing. Mau jadi apa ..

 Alumni menjadi ini-itu, saya pikir tergantung interes, kesempatan, kerja
 keras dan keberuntungan.
 Tidak tergantung kepada dia alumni mana.


 On 8/21/07, Shofiyuddin [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Menarik sekali pertanyaanya. Banyak parameter yang hendaknya kita
  fikirkhan
  juga untuk melihat seberapa jauh tempat kuliah kita dianggap terbaik.
 
  1. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada UANG? dalam arti,
  lulusannya banyak menjadi pekerja di oil company, banyak yang jadi
  manager,
  pengusaha, menjadi konglomerat?
 
  2. Apakah yang terbaik ini berorientasi kepada kedudukan? misal
  lulusannya
  banyak menjadi menteri, orang terpandang dan sebagainya
 
  3. Apakah lulusannya ini berorientasi kepada rakyat kebanyakan misal
  jadi
  lurah di daerah terpencil, membuka usaha rakyat, menjadi pegawai pemda
 di
  nusa tenggara, irian dan sebegainya seperti misalnya menangani proyek
  proyek
  penerangan bahaya geologi kepada masyarakat (gak ada duitnya ya?)
 
 
  Silahkan dipikirkan untuk menjadi yang terbaik. Tapi saya pikir banyak
  dari
  kita condong ke nomor 1 dan 2 ya. Kalo anda setuju nomor 3? hm ...
  saya
  yakin sedikit saja yang milih 
 
 
 
  On 8/21/07, Leonard Lisapaly [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
  
   Pak Sanggam,
  
   Kalau mau lihat hasil akreditasi oleh Dikti, mungkin bisa coba dilihat
  di
   http://www.ban-pt.or.id.
  
   Mestinya infonya cukup valid karena assessment-nya tidak
 subyektifnya.
  
   Salam,
   Leo
  
   -Original Message-
   From: sanggam hutabarat [mailto:[EMAIL PROTECTED]
   Sent: Tuesday, August 21, 2007 1:01 PM
   To: iagi-net@iagi.or.id
   Subject: Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?
  
   terima kasih atas tips nya pak Amir,..sayangnya data yang dimaksud
 Bapak
   belum saya dapatkan..mungkin saya coba cari2 dari sumber lainnya.
  Harapan
   saya tadinya tiap jurusan at least dapat menyajikan statistik dasar
   seperti
   yg diusulkan oleh Bapak..untuk menghindari subjektivitas yang berlebih
  dan
   tak relevan..atau memang forum ini kurang tepat ya untuk menjajikan
 data
   semacam itu?
  
   salam
   sanggam
   ==
   Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah
 yang
   terbaik, alias subyektif.
  
   Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa
   terukur.
  
   1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
   2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
   3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
   4. Biaya.
   5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
   6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.
  
   Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.
  
   Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.
  
   Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
   semangat yang tinggi.
  
   Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa
 percuma,
   jika
   tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
   kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan
  output
   yang lebih baik
  
  
  
   Salam,
  
 



 --
 ***
 Amir Al Amin
 Operations/ Wellsite Geologist
 (62)811592902
 amir13120[at]yahoo.com
 amir.al.amin[at]gmail.com
 




-- 
Salam hangat

Shofi


Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-19 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Melihat yang ada di Indonesia yang hampir semua sedang dalam kondisi
tertekan baik tekanan politik, ekonomi dll, saya cenderung mengatakan
hal buruk (kritik) secara pribadi/tertutup, dan yang baik (pujian)
didepan publik/terbuka.

cuma sekedar berbeda cara penyampaian, dengan niatan sama.

RDP

On 8/18/07, Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Pak Vicky, kalau 'menjelek-jelekan' tuh sebenarnya wujud dari
 kecintaan alumni sama almamaternya.
 Hanya bahasanya memang ada yang halus, ada yang vulgar.

 Mereka ingin almamaternya tambah maju.
 Sehingga suatu saat, lulusannya dinilai dunia, sama dengan lulusan CSM
 ...misalnyamimpi kaleee ye...


 On 8/18/07, Rovicky Dwi Putrohari [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  On 8/18/07, Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
   terbaik, alias subyektif.
 
  kalau alumninya menjawab seperti yang ditulis Mas Amir di atas, maka
  saya sangat senang. Berarti alumni tidak melupakan almamaternya
  (kacang tidak lupa sama kulitnya). Karena hanya alumninyalah yang
  harus dapat membanggakan' almamaternya, hanya rakyatnya yang dapat
  membanggakan negaranya. Karena beberapa kali saya membaca adanya
  alumni yang justru menjelek-nejelekkan almamaternya, itu tidak jarang
  dalam mailist alumni, dan lucunya hampir semua di mailist alumni itu
  ada saja yg menyatakan almamaternya buruk. Persis dengan banyaknya
  orang Indonesia yang menyebutkan kebrobrokan Negeri Indonesia ini.
  Walaupun, tidak ubisa dipungkiri memang benar ada fakta buruk dari
  asal muasal kita, tetapi tidak perlu didahulukan ketimbang hal-hal
  yang membanggakan. Kita tentunya harus proporsional, malah kalau saya
  akan memberikan baik-baiknya saja (konsentrasi di sisi positip, kalau
  dalam eksplorasi ya crita success case).
 
  nah kalau memang mengatakan perguruan tinggi anu kelebihannya ini itu,
  silahkan saja. Tapi jangan bilang kejelekan perguruan tinggiku atau
  perguruan tinggi lain. Itu yang berbahaya !
 
  salam
 
  rdp
  bangga menjadi lulusan sekolahan Indonesia !
 
 
  --
  http://rovicky.wordpress.com/
 
 
  
  Hot News!!!
  EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
  228 papers have been accepted to be presented;
  send the extended-abstract or full paper
  by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
  Joint Convention Bali 2007
  The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and
  Exhibition,
  Bali Convention Center, 13-16 November 2007
 
  
  To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
  To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
  Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
  Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
  Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
  No. Rek: 123 0085005314
  Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
  Bank BCA KCP. Manara Mulia
  No. Rekening: 255-1088580
  A/n: Shinta Damayanti
  IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
  IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
  -
 
 


 --
 ***
 Amir Al Amin
 Operations/ Wellsite Geologist
 (62)811592902
 amir13120[at]yahoo.com
 amir.al.amin[at]gmail.com
 



-- 
http://rovicky.wordpress.com/


Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-18 Terurut Topik Amir Al Amin
Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
terbaik, alias subyektif.

Mungkin bisa disurvei satu-satu, dari parameter-parameter yang bisa terukur.

1. Ratio dosen aktif dan mahasiswa.
2. Jumlah dosen aktif yang berpendidikan S1, S2 dan S3.
3. Fasilitas kuliah : laboratorium, perpustakaan.
4. Biaya.
5. Program pendidikan : kurikulum, teori dan praktek.
6. Lingkungan akademik : lokasi, ektrakurikuler, dll.

Tapi diatas semua itu yang paling penting Mahasiswanya sendiri.

Semua Oke, kalo mahasiwanya malas ya percuma.

Sebaliknya dengan kondisi terbatas, justru menimbulkan kreatifitas dan
semangat yang tinggi.

Pun juga masalah dosen. Dosen pintar dan berpendidikan S3 bisa percuma, jika
tidak bisa menularkan ilmunya. Sementara dosen berpendidikan S1 kalau
kreatif, aktif dan berhasil memotivasi mahasiswa, akan menghasilkan output
yang lebih baik



Salam,


On 8/16/07, sanggam hutabarat [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear teman2 Geolog

 2-3 bulan lalu ponakan saya ingin masuk jurusan geologi..dan nanya yang
 paling 'bagus' jurusan geologi dimana ya? (dalam negri..bukan luar misal
 jelas CSM sangat bagus). Berhubung satu-dua hal karena kesibukan arahan saya
 belum sempat saya berikan (juga karena enggak tahu persis apa
 kriteriabagus tadi). Dan sekarang 'syangnya' dia udah masuk UNPAR di
 Bandung.tentu bukan Geologi karena enggak ada jurusan Geologi disana.

 Nah apakah teman2 ada yang rajin buat statistik sedemikian rupa (Pak
 Rovicky??) sehingga bila ada ada ponakan lain ingin masuk Geologi saya bisa
 arahkan bagusnya kemana berdasarkan fakta/data yang ada (eg cepat dapat
 kerja, lulusannya yang jadi orang, kwalitas, fasilias dll?) mohon update dan
 tanggapannya

 salam geologi,
 sanggam
 --

 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com




-- 
***
Amir Al Amin
Operation/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-18 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
On 8/18/07, Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
 terbaik, alias subyektif.

kalau alumninya menjawab seperti yang ditulis Mas Amir di atas, maka
saya sangat senang. Berarti alumni tidak melupakan almamaternya
(kacang tidak lupa sama kulitnya). Karena hanya alumninyalah yang
harus dapat membanggakan' almamaternya, hanya rakyatnya yang dapat
membanggakan negaranya. Karena beberapa kali saya membaca adanya
alumni yang justru menjelek-nejelekkan almamaternya, itu tidak jarang
dalam mailist alumni, dan lucunya hampir semua di mailist alumni itu
ada saja yg menyatakan almamaternya buruk. Persis dengan banyaknya
orang Indonesia yang menyebutkan kebrobrokan Negeri Indonesia ini.
Walaupun, tidak ubisa dipungkiri memang benar ada fakta buruk dari
asal muasal kita, tetapi tidak perlu didahulukan ketimbang hal-hal
yang membanggakan. Kita tentunya harus proporsional, malah kalau saya
akan memberikan baik-baiknya saja (konsentrasi di sisi positip, kalau
dalam eksplorasi ya crita success case).

nah kalau memang mengatakan perguruan tinggi anu kelebihannya ini itu,
silahkan saja. Tapi jangan bilang kejelekan perguruan tinggiku atau
perguruan tinggi lain. Itu yang berbahaya !

salam

rdp
bangga menjadi lulusan sekolahan Indonesia !


-- 
http://rovicky.wordpress.com/


Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-18 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Sebenarnya jawabannya simple:
Pertanyaannya Jurusan Geologi Terbaik di tanah air ?
Saya jawab 3 (menurut abjad):
ITB-UGM-UNPAD
Tapi yang terpenting itu mahasiswanya harus lulus dengan IPK  
3.5
Karena cut-off IPK oil company yg sekarang sudah diatas 3 untuk 
fresh graduate, example: exxon dan COPI  3.5.

TJ




Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-18 Terurut Topik Wahyudi Adhiutomo
Salam,

Makin rame aja nih...ngebahas dari almamater mana Geologi terbaik Indonesia.
Base scoring darimana dulu nih... kalo dari alumni, jelas lah... Teknik
Geologi tertua di Indonesia yang paling... (banyak alumninya dan paling
banyak orang suksesnya). Kalo dari jumlah mahasiswanya...jelas Teknik
Geologi yang terbanyak mahasiswa di Indonesia (bisa mencapai 300, bahkan 400
an per tahun). Kalo dari IPK dari mahasiswa yang lulus...jelaslah... Teknik
Geologi yang punya rata-rata IPK cummulatif seluruh lulusan terbaik
dibanding yang lain (bisa mencapai 3.25 aja dah cukup bagus tuh...)
Kira-kira begitu... mudah-mudahan bisa menjadi jalan penengah untuk
memnetukan Teknik Geologi yang TER di Indonesia. Ok?


On 8/18/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Sebenarnya jawabannya simple:
 Pertanyaannya Jurusan Geologi Terbaik di tanah air ?
 Saya jawab 3 (menurut abjad):
 ITB-UGM-UNPAD
 Tapi yang terpenting itu mahasiswanya harus lulus dengan IPK 
 3.5
 Karena cut-off IPK oil company yg sekarang sudah diatas 3 untuk
 fresh graduate, example: exxon dan COPI  3.5.

 TJ




 
 Hot News!!!
 EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
 228 papers have been accepted to be presented;
 send the extended-abstract or full paper
 by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
 Joint Convention Bali 2007
 The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and
 Exhibition,
 Bali Convention Center, 13-16 November 2007

 
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -




-- 
Regard,
Wahyudi Adhiutomo
Mobile:   +62852 487 33499
Email: [EMAIL PROTECTED]

-
..sahabat sejati tahu kelemahan anda tapi menunjukkan kekuatan anda.
merasakan ketakutan anda tapi menguatkan keyakinan anda. mengenali
ketidakmampuan anda tapi menegaskan kemungkinan-kemungkinan..
-


Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-18 Terurut Topik Amir Al Amin
Pak Vicky, kalau 'menjelek-jelekan' tuh sebenarnya wujud dari
kecintaan alumni sama almamaternya.
Hanya bahasanya memang ada yang halus, ada yang vulgar.

Mereka ingin almamaternya tambah maju.
Sehingga suatu saat, lulusannya dinilai dunia, sama dengan lulusan CSM
...misalnyamimpi kaleee ye...


On 8/18/07, Rovicky Dwi Putrohari [EMAIL PROTECTED] wrote:

 On 8/18/07, Amir Al Amin [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau ditanya tiap alumni, pasti menjawab , perguruan tinggikulah yang
  terbaik, alias subyektif.

 kalau alumninya menjawab seperti yang ditulis Mas Amir di atas, maka
 saya sangat senang. Berarti alumni tidak melupakan almamaternya
 (kacang tidak lupa sama kulitnya). Karena hanya alumninyalah yang
 harus dapat membanggakan' almamaternya, hanya rakyatnya yang dapat
 membanggakan negaranya. Karena beberapa kali saya membaca adanya
 alumni yang justru menjelek-nejelekkan almamaternya, itu tidak jarang
 dalam mailist alumni, dan lucunya hampir semua di mailist alumni itu
 ada saja yg menyatakan almamaternya buruk. Persis dengan banyaknya
 orang Indonesia yang menyebutkan kebrobrokan Negeri Indonesia ini.
 Walaupun, tidak ubisa dipungkiri memang benar ada fakta buruk dari
 asal muasal kita, tetapi tidak perlu didahulukan ketimbang hal-hal
 yang membanggakan. Kita tentunya harus proporsional, malah kalau saya
 akan memberikan baik-baiknya saja (konsentrasi di sisi positip, kalau
 dalam eksplorasi ya crita success case).

 nah kalau memang mengatakan perguruan tinggi anu kelebihannya ini itu,
 silahkan saja. Tapi jangan bilang kejelekan perguruan tinggiku atau
 perguruan tinggi lain. Itu yang berbahaya !

 salam

 rdp
 bangga menjadi lulusan sekolahan Indonesia !


 --
 http://rovicky.wordpress.com/


 
 Hot News!!!
 EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
 228 papers have been accepted to be presented;
 send the extended-abstract or full paper
 by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
 Joint Convention Bali 2007
 The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and
 Exhibition,
 Bali Convention Center, 13-16 November 2007

 
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -




-- 
***
Amir Al Amin
Operations/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com



Re: [iagi-net-l] Jurusan Geologi Terbaik di tanah air?

2007-08-16 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Yth Pak Sanggam,
 
Kalau saya usul sih, mending ngambil jurusan Teknik Geofisika 
di ITB
Karena di jurusan tersebut 40% belajar geologi, 60% belajar 
geofisika, terutama seismic. 

Teknologi seismic untuk ekplorsi migas yg sekarang ada, lumayan 
sangat berkembang. Dan pakarnya sedikit (sesmic stratigraphy, 
reservoar geophysisict, processing, inversion, dll...)

Disamping itu juga jumlah lulusannya sedikit sekali (+/- 30 
orang per tahun di Indonesia) bandingkan dengan geologi mungkin 
lebih dari 300 orang/tahun di Indonesia (PTN dan PTS). Memang 
sih ada juga jurusan Geofisika di tempat lain.

Atau tetap ngambil Geologi tapi ambil bidang keahlian di 
seismic, ini juga menarik.
Sekarang memang ada wacana GG disebut juga Geoscientist, 
Geolog harus tahu seismic, geophysicist harus tahu batuan.

Apalagi pertimbangan kerja, kalau di satu kompeni, terima 5 
orang GG fresh, pasti yg daftar geologi jauh lebih banyak 
daripada dari geofisika.

Ini pendapat pribadi saya, tanpa ada tendensi apa-apa.

Thanks and Rgds,
TJ




Hot News!!!
EXTENDED ABSTRACT OR FULL PAPER SUBMISSION:
228 papers have been accepted to be presented;
send the extended-abstract or full paper
by 16 August 2007 to [EMAIL PROTECTED]
Joint Convention Bali 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-