[keluarga-islam] Re: perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
Wa'alaykumussalam Wr.Wb.
Selamat bergabung Mas / Mbak (maaf ya belum tahu), tapi rasa-rasanya
karena panggilannya Qiyaikita , maka saya asumsi Laki-laki wong KYAI
je...
Silahkan ...silahkanmonggo ikut meramaikan, disini banyak menu,
pilih yang sesuai selera, boleh comot juga yang nggak suka, asal
mau saling berbagi pengetahuan..
Mari kita saling Asah...Asih...Asuh...
Semoga Alloh meridloi niatan njenengan, dan kita semua, yang insya
Alloh baik, amiin.

wassalam,
dodi indra

--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Assalaamu 'alaikum wr wb.
 
 Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikut 
 dalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topik 
 yang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
 adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung. 
 
 Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalam 
 pemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti 
 forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.
 Mohon bimbingan saudara-saudara.
 
 Wassalaamu 'alaikum wr wb.







Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[keluarga-islam] Keutamaan orang berilmu

2006-09-06 Terurut Topik wandysulastra
Orang yang berilmu mempunyai kedudukan yang tinggi dan mulia di sisi 
Allah dan masyarakat. Al-Quran menggelari golongan ini dengan 
pelbagai gelaran mulia dan terhormat yang menggambarkan kemuliaan 
dan ketinggian kedudukan mereka di sisi Allah SWT dan makhluk-Nya.

Mereka digelari sebagai al-Raasikhun fil Ilm (Al Imran : 7), Ulul 
al-Ilmi (Al Imran : 18), Ulul al-Bab (Al Imran : 190), al-Basir 
dan as-Sami'  (Hud : 24), al-A'limun (al-A'nkabut : 43), al-
Ulama (Fatir : 28), al-Ahya'  (Fatir : 35) dan berbagai nama baik 
dan gelaran mulia lain.

Daya usaha untuk memperoleh ilmu melalui pelbagai sumber dan 
pancaindera yang dikaruniakan Allah SWT membimbing seseorang ke arah 
mengenal dan mengakui ketauhidan Rabbul Jalil.

Ini memberi satu isyarat dan petunjuk yang penting bahwa ilmu 
mempunyai keterkaitan yang amat erat dengan dasar akidah tauhid. 
Orang yang memiliki ilmu sepatutnya mengenal dan mengakui keesaan 
Allah SWT dan keagungan-Nya. Hasilnya, orang yang berilmu akan 
tunduk, kerdil dan hina berhadapan dengan kekuasaan dan keagungan 
Allah SWT . 

Dalam surat ali Imran ayat ke-18, Allah SWT berfirman: 

Allah menyatakan bahwasanya tidak ada Tuhan melainkan Dia (yang 
berhak disembah), Yang menegakkan keadilan. Para Malaikat dan orang-
orang yang berilmu (juga menyatakan yang demikian itu). Tak ada 
Tuhan melainkan Dia (yang berhak disembah), Yang Maha Perkasa lagi 
Maha Bijaksana.

Ketika menafsirkan ayat ini, Ibnu Katsir membuat suatu rumusan yang 
menarik bahwa apabila Allah SWT menyandingkan diri-Nya dengan para 
malaikat dan orang yang berilmu tentang penyaksian keesaan Allah 
SWT dan kemutlakan-Nya sebagai Tuhan yang layak disembah, hal 
tersebut adalah suatu penghormatan agung secara khusus kepada orang-
orang yang berilmu yang sentiasa bergerak di atas rel kebenaran dan 
menjunjung tinggi prinsip ini serta berpegang teguh dengannya dalam 
semua keadaan dan suasana.

Rekaman penghormatan ini kekal sebagaimana kekalnya kitab wahyu ini 
sebagai peringatan kepada golongan berilmu bahwa mereka amat 
istimewa di sisi Allah SWT . Mereka diangkat sejajar dengan para 
malaikat yang menjadi saksi Keesaan Allah SWT. Mereka memikul amanah 
Allah SWT karena mereka adalah pewaris para nabi.

Sifat ikhlas, berani, dan tegas serta sentiasa istiqamah akan selalu 
ada dalam diri orang yang berilmu. Mereka tidak mengharapkan 
ganjaran, sanjungan, dan pujian dari manusia. Keikhlasan mereka 
adalah hasil daripada ramuan kecintaan dan keyakinan kepada prinsip 
kebenaran yang menjadi tonggak pegangan mereka.

Orang yang berilmu amat menjunjung tinggi prinsip kebenaran. Mereka 
tidak menafikan kebenaran dari pihak lain dan tidak pula merasa 
kebenaran hanya mutlak ada pada dirinya. Berlapang dada dan merendah 
diri adalah akhlak murni orang yang berilmu.

Mereka tidak melihat dari siapa atau dari golongan mana kebenaran 
tersebut berasal. Kebenaran sejati yang menjadi pegangan mereka 
adalah apabila datangnya daripada nash al-Quran al-Karim dan as-
Sunnah an-Nabawiyyah. Sebagaimana keikhlasan Imam Malik yang 
mendorongnya mencegah Khalifah al-Mahdi dan al-Rashid yang akan 
menjadikan kitab karangannya al-Muwatta' sebagai undang-undang dasar 
kerajaan. Sebagaimana juga kerendahan hati Imam al-Syafi'i yang 
pernah menyatakan bahwa :Barang siapa yang mendapati hadits 
Rasulullah saw (yang shahih) yang tidak sesuai dengan pendapatku, 
maka menjadi kewajibannya untuk mengikuti nash hadis shahih tersebut 
dan meninggalkan pendapatku.

Keberanian orang yang berilmu adalah hasil keyakinan teguh kepada 
kekuatan dan kekuasaan Allah Rabbul Jalil. Firman Allah SWT:

Sesungguhnya yang takut kepada Allah di antara hamba-hamba-Nya, 
hanyalah ulama[Orang-orang yang berilmu]. Sesungguhnya Allah Maha 
Perkasa lagi Maha Pengampun. (Fatir: 28)

Orang-orang yang berilmu memiliki keyakinan bahwa hanya Allah yang 
Maha Berkuasa atas sekalian makhluk-Nya. Kehinaan di sisi manusia 
karena mempertahankan prinsip kebenaran dipandang lebih baik dan 
mulia daripada kehinaan di sisi Allah SWT karena menampik kebenaran 
hanya untuk menarik perhatian dan mendapatkan pujian manusia. Mereka 
amat yakin bahwa menyatakan kebenaran dan perkara hak adalah amanah 
Allah SWT dan mereka pun mengetahui resikonya amat besar.

Peringatan Allah dan Rasul-Nya sangat keras terhadap kalangan yang 
menyembunyikan kebenaran/ilmu, sebagaimana firman-Nya:

Sesungguhnya orang-orang yang menyembunyikan apa yang telah Kami 
turunkan berupa keterangan-keterangan (yang jelas) dan petunjuk, 
setelah Kami menerangkannya kepada manusia dalam Al-Kitab, mereka 
itu dilaknati Allah dan dilaknati pula oleh semua (mahluk) yang 
dapat melaknati. (al-Baqarah: 159)

Rasulullah saw bersabda:
Janganlah sekali-kali wibawa manusia sampai menghalangi seseorang 
untuk mengatakan sesuatu yang hak jika ia mengetahuinya, 
menyaksikannya, atau mendengarnya. Sebab tindakannya itu tidak akan 
mendekatkan ajal dan tidak akan menjauhkannya dari rezeki. (HR 
Ahmad)

Rasulullah saw juga 

RE: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Kartika, Bambang
Assalamualaikum Wr.wb

Ma'af Kang Dodi sedikit nambahi

Apabila bani Adam meninggal dunia maka terputuslah amalnya kecuali tiga 
perkara Amal shodakoh jariah, anak yang soleh yang selalu berdoa untuk orang 
tuanya, Ilmu yang bermanfa'at.

Hadis diatas memang dasar mereka untuk membidahkan tahlilan

Buat Saudaraku.
Ingat disini Kanjeng Nabi tidak mengatakan Inqqitho'a intifa'uhu (putuslah 
pengambilan manfaatnya) akan tetapi Beliau mengatakan Inqqitho'a Amaluhu 
(putuslah amalnya). Adapun amal orang lain adalah miliknya jika orang tersebut 
menghadiahkan amalnya maka bisa saja hal ini beda sebagaimana dengan pembebasan 
hutang.

Pada saat Idul Atha Kanjeng Nabi mengucapkan  Dengan nama Allah, Allah maha 
besar kurban ini untuku dan untuk umatku yang belum melakukan kurban. dalam 
hadis ini Kanjeng Nabi menghadiahkan pahala kurban untuk umat Beliau, padahal 
kurban melalui menumpahkan darah.

Dari yang masih belajar

Wassalam

Bambang kartika



-Original Message-
From: keluarga-islam@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] Behalf Of dodindra
Sent: Wednesday, September 06, 2006 3:32 PM
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Subject: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om
Fatih: no. 1 - 4


Bismillahirrohmanirrohiim,
Wa'alaykumussalam Wr.Wb.

Om Al Fatih dan saudaraku yang dirohmati Alloh, terima kasih atas do'anya.
Sebelumnya saya ingin sampaikan, bahwa saya belum seorang USTADZ, saya
baru tataran seorang yang mencari ilmu.
Kedua, mohon dimaafkan, jika dalam diskusi, saya tidak dapat kontinyu
karena keterbatasan saya.
Ketiga, mohon disadari bahwa adanya diskusi ini adalah dalam rangka
mencari ridlo Alloh, dan memohon pertolongan Alloh, sehingga kita bisa
mengambil hikmah , manfaat dari ilmu yang terbeber dalam diskusi ini
atas kehendak Alloh SWT, termasuk dengan segala perbedaan yang kita
temui, semoga Alloh akan makin memperkokoh Iman kita dan persatuan
Islam kita dan mengkaruniai pemahanam yang lurus, amiin.

Baiklah, kita lanjutkan yaa...

No. 1 : Tawassul / Wasilah
Saudaraku, Tawasul dalam berdo'a, yang kebanyakan disepakati adalah
tawasul dengan orang yang masih hidup dengan minta di do'akan, tawasul
dengan ayat Al Qur'an, Asmaul Husna, dan dengan kebaikan amal sendiri.

Sedangkan tawasul dengan Jah atau Karomah orang yang sudah meninggal,
seperti Mukjijat Nabi SAW dan Nabi lainnya, karomah para sahabat, para
Auliya, masih diperselisihkan.

yang tidak setuju, sudah cukup jelas dibahas oleh Om Al Fatih.
Sedang faham yang membolehkan, mempunyai dasar berikut ini :

QS Al Maidah ayat 35. Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada
Allah dan carilah jalan yang mendekatkan diri kepada-Nya, dan
berjihadlah pada jalan-Nya, supaya kamu mendapat keberuntungan.QS Adz
Dzariyyat ayat 49. Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan
supaya kamu mengingat akan kebesaran Allah.

QS Al Isro' ayat 57. Orang-orang yang mereka seru itu, mereka sendiri
mencari jalan kepada Tuhan mereka siapa di antara mereka yang lebih
dekat (kepada Allah) dan mengharapkan rahmat-Nya dan takut akan
azab-Nya; sesungguhnya azab Tuhanmu adalah suatu yang (harus) ditakuti.

Kemudian, sebuah Hadits/atsar Sahabat , seperti yang disebutkan oleh
Om Fatih tentang tawasulnya Sayidina Umar RA dengan Abbas bin Abdul
Mutholib, namun Om Fatih tidak mengutip lengkap, bagaimana bunyi do'anya.

Do'anya adalah berikut ini seperti yang diriwayatkan oleh Imam Buchori
: Anas bin Malik berkata :
 Adalah Umar RA, bila terjadi kekeringan beliau TAWASUL dengan Abbas
bin Abdul Mutholib, ia mengatakan dalam do'anya :  YA ALLOH KAMI
TAWASUL DALAM BERDO'A KEPADAMU DENGAN NABI UTUSANMU , MAKA ENGKAU
TURUNKAN HUJAN, DAN DAN KAMI TAWASUL DALAM BERDO'A KEPADAMU DENGAN
PAMAN NABI UTUSANMU, MAKA TURUNKANLAH HUJAN KEPADA KAMI . Maka
turunlah hujan  ( Hadits Rowahu Imam Buchori, kitab Subulus Salam II/146)

Sebuah Hadits lainnya :
Dari Sahabat Anas bin Malik RA, Nabi SAw dalam do'anya membaca :  Ya
Alloh, ampunilah Fatimah binti Asad, lapangkanlah kuburnya dengan hak
(jah) Nabi Engkau, dan Nabi-nabi sebelum saya. Engkau dzat yang Maha
Pengasih dan Penyayang  ( Hadits Rowahu Thabarani, kitab Syawahidul
Haq, hal. 154 )

Demikian Om FATIH dan saudaraku lainnya yang dirohmati Alloh, yang
saya tahu tentang alasan dari saudara kita yang meyakini bolehnya
Tawasul / berwasilah kepada karomah Nabi SAW yang sudah meninggal.
Kita semuapun tahu, bahwa WSILAH ini memang perintah Alloh bagi kita
sesuai dengan firmanNYA di atas.
Tidaklah perlu kita berselisih , apalagi merasa paling benar
pemahamannya, hanya Alloh SWT sajalah Hakim tentang amal kita kelak
yang mutlak Benar.
Lebih berguna jika kita berdo'a saja, agar kita semua diluruskan
pemahaman kita akan ilmu Alloh, dan semoga kita semua ditolong untuk
ditetapkan di shirothool mustaqiimNYA, amiin.

Tentang sholawat, saya ada sedikit pertanyaan Om Fatih, kata Om
(diemail lainnya lhooo...), katanya sholawat itu mendo'akan Nabi SAW,
lhapa begitu Om,wong Nabi itu sudah dijamin Alloh, masak 

[keluarga-islam] Hukum Tawasul dan Bantahannya

2006-09-06 Terurut Topik Abu Yahya adz-Dzahabi










Hukum Tawasul dan bantahan

Sumber: http://smd.antibidah.net

Kategori : [ Tauhid , Jawaban
]

Berikut
ini kami ringkaskan fatwa ulama ahlussunnah dan bantahan mengenai bolehnya
tawasul (meminta wasilah sebagai sarana yang dipakai untuk menuju kepada yang
dimaksud atau menjadikan sesuatu sebagai perantara) yang dianggap hal biasa
yang sebenarnya justru menyelisihi aqidah seorang muslim.









Sumber dari Hadits (yang artinya):
'Apabila terjadi kekeringan pada masyarakat, ' Umar bin al-Khattab memohon
hujan dengan perantaraan 'Abbas bin 'Abdul Muththalib. Beliau berdo'a: 'Ya
Allah, dahulu kami
bertawassul kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau turunkan
hujan kepada kami. Sekarang
kami bertawasul kepada-Mu dengan paman Nabi kami. Oleh karena itu,
turunkanlah hujan kepada kami.'
(HSR.Bukhori No.1010 -kitaabul Istisqa')










 Berkata Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah :
 'Siapa saja yang memperhatikan hadits tersebut akan mengetahui bahwa
 hadits ini tidak menunjukkan adanya tawasul dengan keagungan Nabi atau yang
 lain. Kata-kata hadits ini:
 ' Kami biasa bertawasul
 kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau turunkan hujan kepada kami.
 Sekarang kami bertawasul kepada-Mu dengan paman Nabi kami. Oleh karena
 itu, turunkanlah hujan kepada kami ' 




Maksudnya ialah mengambil perantara untuk berhubungan dengan
Allah melalui Do'a Nabi
, dan hal ini
sebagaimana yang dikatakan oleh para Shahabat: Wahai Rosulullah, harta
telah binasa, jalan-jalan telah rusak. Oleh karena itu, berdo'alah kepada Allah
untuk menurunkan hujan kepada kami. 'Umar berkata kepada 'Abbas: 'Wahai
'Abbas, berdirilah kemudian berdo'alah kepada Allah.' 'Abbas lalu berdoa.

Kemudian
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah
menjelaskan:
' Sekiranya hal seperti ini dikatakan sebagai tawasul dengan kebesaran seseorang
tentulah 'Umar akan bertawasul kepada kebesaran Nabi sebelum bertawasul kepada paman Nabi yakni 'Abbas. Hal ini karena keagungan Nabi lebih tinggi daripada kebesaran 'Abbas dan lain-lainnya. Maka kalau
hadits dianggap (dijadikan hujjah, pen)
sudah tentu Amirul Mukmini 'Umar bin al-Khattab lebih patuh bertawasul dengan
keagungan Nabi bukan kepada yang
lain.' (Fataawal 'Aqiidah, 283-284)

Beliau
dilain tempat juga menerangkan bahwa, tawasul kepada Nabi Muhammad ada beberapa macam:


 Tawasul dengan pengertian beriman kepada Nabi
 Muhammad ,
 tawasul seperti ini boleh dan benar, kemudian syaikh membacakan al-Qur'an
 surah 'Ali 'Imraan:193 (yang artinya):' Ya
 Tuhan kami, sesungguhnya kami mendengar (seruan) yang menyeru kepada iman,
 (yaitu): Berimanlah kamu kepada Tuhanmu, maka kamipun beriman.
 Ya Tuhan kami, ampunilah bagi kami dosa-dosa kami dan hapuskanlah dari
 kami kesalahan-kesalahan kami, dan wafatkanlah kami beserta orang-orang
 yang banyak berbakti '.
 Tawasul dengan do'a Nabi
 ,
 yaitu beliau berdo'a untuk dimintakan syafa'at. Tawasul ini boleh dan
 benar, tetapi hanya
 boleh terjadi semasa beliau masih hidup. (lihat hadits
 diatas).
 Tawasul dengan kebesaran Rosulullah
 , baik semasa
 hidup atau setelah wafatnya,
 tawasul seperti ini perbuatan bid'ah dan
 tidak boleh dilakukan.
 Misal seseorang mengatakan, 'Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan
 kebesaran Nabi-Mu supaya Engkau ampuni aku atau Engkau beri rezki aku
 dengan sesuatu. (Fataawal 'Aqiidah,
 277-279)


Subhat, jika ada
orang jahil menanyakan kembali kepada anda, bukankah Allah ta'ala telah
berfirman :  Sekiranya mereka ketika
berbuat zhalim datang kepadamu, lalu memohon ampun kepada Allah, dan Rasulpun
memohonkan ampun untuk mereka, tentulah mereka mendapati Allah Maha Penerima
Taubat lagi Maha Penyayang.  (Qs.An-Nisaa':64)

Maka,
katakan kepadanya:
' Benar Allah ta'ala berfirman demikian, akan tetapi Allah ta'ala menyatakan
pada firman-Nya tersebut :
..Sekiranya mereka ketika berbuat zhalim.' Kata ketika disini
menunjukkan kejadian masa lalu dan bukan kejadian yang akan datang.

Pada ayat
tersebut Allah ta'ala tidak berfirman :  Sekiranya mereka apabila berbuat zhalim. tetapi firman-Nya
berbunyi  Sekiranya mereka ketika berbuat zhalim , Jadi, ayat
tersebut menceritakan kejadian yang telah terjadi dimasa Rosulullah masih hidup.

Jelasnya,
tawasul kepada Allah melalui do'a seseorang yang diharapkan terkabulnya do'anya
karena keshalihannya tidaklah mengapa, karena sudah ada contoh dilakukan oleh
para shahabat, namun dengan syarat orang yang dimintakan sebagai perantara
masih hidup.


 Berkata Samahatul Imam Abdulah bin Abdul Aziz bin
 Bazz rahimahullahu wa qoddasallahu
 ruuhahu:
 Tentang tawasul dengan Nabi ini perlu kejelasan, Jika yang dimaksud ialah mengikuti beliau,
 mencintainya, menaati perintah-perintahnya, meninggalkan
 larangan-larangannya, dan melakukan ibadah yang iklash kepada Allah
 ta'ala, maka inilah yang disebut ISLAM. 


Adapun, tawasul dengan pengertian memohon atau 

RE: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Abu Yahya adz-Dzahabi
 At 
Taghabun: 
  11). Bukankah kebaikan dunia dan akhirat bersumber dari Alloh 
  semata?! Kalau bukan kenapa kita selalu berdo'a: Rabbana atina 
fid 
  dun-ya hasanah wa fil akhirati hasanah...??. Terus kalau ilmu lauh 
  mahfudz dan ilmu qalam adalah sebagian dari ilmu Nabi 
Muhammad 
  shalallahu `alaihi wa sallam, lantas apa yang tersisa untuk Robb 
  kita Alloh subhanahu wa ta'ala??!!. Inaa lillahi wa inna ilaihi 
  raji'un...
  
  no. 10 : Ini rancu, siapa yang menentang ? apa nggak keliru ke diri
  sendiri tuh ? Apa Ulama panutan Om ( misal mungkin, Syaikh Al 
Bani)
  lebih dulu dibanding Imam Buchori, misalnya, yuk jujur yuuukkk
  
  JAWABAN:
  Mengapa anda mempersempit makna ulama ahlu sunnah? 
Bukankah sahabat 
  Rasulullah adalah ulama ahlu sunnah di masanya. Siapa yang 
  menyampaikan hadits Rasulullah tentang masalah zikir  yang 
  dijelaskan di atas No. 7 bukankah mereka Abu Qatadah Al-Anshari, 
Abu 
  Musa Al Asyari yang mereka ini adalah sahabat sekaligus ulama 
ahlu 
  sunnah pada masa Rasulullah. Sedangkan anda dan kelompok anda 
  memilih menentang perkataan sahabat. Subhanallah
  
  Sebaik-baik perkataan adalah Kitabullah, dan sebaik-baik petunjuk 
  adalah petunjuk Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi wa sallam, dan 
  seburuk-buruk perkara adalah yang diada-adakan, dan setiap yang 
  diada-adakan adalah bid'ah dan setiap bid'ah adalah sesat.
  
  Wallahu a'lam bish shawab
  
  Barakallau fikum
  Wassalamu'alaikum wr.wb
  fAtiH
 
 
 
 
 
 
 
 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala 
kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, 
salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu 
kepada yang membutuhkan. 
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah 
Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, 
beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, 
amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 
 Yahoo! Groups Links
 
 
 
  
 
 
 This message (including any attachments) is only for the use of the 
person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel confidential, 
proprietary and/or trade secret information. If you are not the intended 
recipient, you should not copy, distribute or use this information for any 
purpose, and you should delete this message and inform the sender 
immediately.









Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang
yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links






 




__ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

This message was checked by NOD32 antivirus system.
http://www.eset.com




 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Check out the new improvements in Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/7EuRwD/fOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke Rasulullah ?

2006-09-06 Terurut Topik arry putra
Assalamualaikum wr. wb

Berdosakah kita kalo sehabis sholat atau di waktu2
lain, memberikah surat Al-Fatihah ke Rasulullah ?
Masuk neraka kah kita, bila sering melakukannya ?


Wassalamualaikum wr. wb.





Yahoo! Singapore Answers
Real people. Real questions. Real answers. Share what you know at 
http://answers.yahoo.com.sg


 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Check out the new improvements in Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/7EuRwD/fOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





RE: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Abu Yahya adz-Dzahabi
 tuh ? Apa Ulama panutan Om ( misal mungkin, Syaikh Al 
Bani)
  lebih dulu dibanding Imam Buchori, misalnya, yuk jujur yuuukkk
  
  JAWABAN:
  Mengapa anda mempersempit makna ulama ahlu sunnah? 
Bukankah sahabat 
  Rasulullah adalah ulama ahlu sunnah di masanya. Siapa yang 
  menyampaikan hadits Rasulullah tentang masalah zikir  yang 
  dijelaskan di atas No. 7 bukankah mereka Abu Qatadah Al-Anshari, 
Abu 
  Musa Al Asyari yang mereka ini adalah sahabat sekaligus ulama 
ahlu 
  sunnah pada masa Rasulullah. Sedangkan anda dan kelompok anda 
  memilih menentang perkataan sahabat. Subhanallah
  
  Sebaik-baik perkataan adalah Kitabullah, dan sebaik-baik petunjuk 
  adalah petunjuk Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi wa sallam, dan 
  seburuk-buruk perkara adalah yang diada-adakan, dan setiap yang 
  diada-adakan adalah bid'ah dan setiap bid'ah adalah sesat.
  
  Wallahu a'lam bish shawab
  
  Barakallau fikum
  Wassalamu'alaikum wr.wb
  fAtiH
 
 
 
 
 
 
 
 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala 
kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, 
salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu 
kepada yang membutuhkan. 
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah 
Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, 
beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, 
amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 
 Yahoo! Groups Links
 
 
 
  
 
 
 This message (including any attachments) is only for the use of the 
person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel confidential, 
proprietary and/or trade secret information. If you are not the intended 
recipient, you should not copy, distribute or use this information for any 
purpose, and you should delete this message and inform the sender 
immediately.









Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang
yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links






 




__ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

This message was checked by NOD32 antivirus system.
http://www.eset.com




 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Check out the new improvements in Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/7EuRwD/fOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[keluarga-islam] Syahid : Jangan katakan Mati, katakan Hidup

2006-09-06 Terurut Topik banganut
Apakah benar Nabi Muhammad dan para Nabi yang lain itu mati ?
Apakah benar para shalihin itu mati ?

Tidak ! sekali lagi mereka tidak mati ! mereka hidup
Ya ! mereka hidup dalam kesyahidan

Lalu salahkah jika aku bertawasul kepada mereka yang syahid 

Wahai para nabi, wahai para shalihin do'akan kami kepada Allah agar 
kami mendapat ampunan Allah, dan dapat mengikuti jejak kalian

Lalu ada yang berkata, yang tidak-tidak berkenaan tawasul kepada kalian
dengan alasan karena kalian mati dan tak berguna lagi bermanfaat bagi 
kami yang masih hidup !

Benarkah, bahwa kalian tak bermanfaat bagi kami jika kami bertawasul 
kepada kalian ?
Lalu untuk apa Allah mengatakan syahid itu hidup, jangan katakan mati !
Sekedar menghibur ? Atau main-main saja ?

Atau bagaimana dengan mimpi ketemu Nabi, apakah itu juga bukan 
Nabi, apakah itu bohong-bohongan, ataukah iseng-iseng

kalau itu benar jika mimpi ketemu nabi, apakah itu tidak menunjukkan 
bahwa kita masih bisa bertawasul karena mereka hidup dalam syahidan

Lalu bagaimana nabi mi'raj bertemu dengan para nabi apakah itu tidak 
menunjukkan bahwa mereka hidup ! dan bercakap-cakap dengan Allah 
ataukah Nabi sedang menghayal kosong ?

Jangan katakan Mati, katakan Hidup !


wassalam

anut






 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Something is new at Yahoo! Groups.  Check out the enhanced email design.
http://us.click.yahoo.com/TktRrD/gOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke Rasulullah ?

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



hmmm...
pertanyaan yang sangat susah untuk dijawab
On 9/7/06, arry putra [EMAIL PROTECTED] wrote:
Assalamualaikum wr. wbBerdosakah kita kalo sehabis sholat atau di waktu2lain, memberikah surat Al-Fatihah ke Rasulullah ?
Masuk neraka kah kita, bila sering melakukannya ?Wassalamualaikum wr. wb.Yahoo! Singapore AnswersReal people. Real questions. Real answers. Share what you know at 
http://answers.yahoo.com.sg Yahoo! Groups Sponsor ~--Check out the new improvements in Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/7EuRwD/fOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM~-Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/* Your email settings:
 Individual Email | Traditional* To change settings online go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join (Yahoo! ID required)
* To change settings via email: mailto:[EMAIL PROTECTED] mailto:
[EMAIL PROTECTED]* To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED]
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



[keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik banganut
 ilmu lauh (mahfudz) dan qalam
   (Tabrid al-Buldah fi Tarjamati Matn al-Burdah, M. Atiq Nur
Rabbani,
   hal: 56).
  
   La haula wa la quwwata illa billah... Bukankah kita diperintahkan
   untuk memohon perlindungan hanya kepada Alloh subhanahu wa
 ta'ala
   ketika tertimpa musibah?? (Lihat: QS Al An'am: 17 dan At
 Taghabun:
   11). Bukankah kebaikan dunia dan akhirat bersumber dari Alloh
   semata?! Kalau bukan kenapa kita selalu berdo'a: Rabbana atina
 fid
   dun-ya hasanah wa fil akhirati hasanah...??. Terus kalau ilmu
lauh
   mahfudz dan ilmu qalam adalah sebagian dari ilmu Nabi
 Muhammad
   shalallahu `alaihi wa sallam, lantas apa yang tersisa untuk Robb
   kita Alloh subhanahu wa ta'ala??!!. Inaa lillahi wa inna ilaihi
   raji'un...
  
   no. 10 : Ini rancu, siapa yang menentang ? apa nggak keliru ke
diri
   sendiri tuh ? Apa Ulama panutan Om ( misal mungkin, Syaikh Al
 Bani)
   lebih dulu dibanding Imam Buchori, misalnya, yuk jujur yuuukkk
  
   JAWABAN:
   Mengapa anda mempersempit makna ulama ahlu sunnah?
 Bukankah sahabat
   Rasulullah adalah ulama ahlu sunnah di masanya. Siapa yang
   menyampaikan hadits Rasulullah tentang masalah zikir yang
   dijelaskan di atas No. 7 bukankah mereka Abu Qatadah Al-Anshari,
 Abu
   Musa Al Asyari yang mereka ini adalah sahabat sekaligus ulama
 ahlu
   sunnah pada masa Rasulullah. Sedangkan anda dan kelompok anda
   memilih menentang perkataan sahabat. Subhanallah
  
   Sebaik-baik perkataan adalah Kitabullah, dan sebaik-baik petunjuk
   adalah petunjuk Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi wa sallam, dan
   seburuk-buruk perkara adalah yang diada-adakan, dan setiap yang
   diada-adakan adalah bid'ah dan setiap bid'ah adalah sesat.
  
   Wallahu a'lam bish shawab
  
   Barakallau fikum
   Wassalamu'alaikum wr.wb
   fAtiH
  
 
 
 
 
 
 
  Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala
 kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan,
 salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu
 kepada yang membutuhkan.
  Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
 Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap,
 beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta
petunjuk,
 amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
  Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
  
 
  This message (including any attachments) is only for the use of the
 person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel confidential,
 proprietary and/or trade secret information. If you are not the
intended
 recipient, you should not copy, distribute or use this information for
any
 purpose, and you should delete this message and inform the sender
 immediately.
 








 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
seluruh
 manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
pengamalannya
 adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
Subhanahu
 wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah
orang
 yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu
itu
 sebatas yang engkau mampu.
 Yahoo! Groups Links











 __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

 This message was checked by NOD32 antivirus system.
 http://www.eset.com









 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Great things are happening at Yahoo! Groups.  See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/SktRrD/hOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





RE: [keluarga-islam] Subhat Jawaban : Bukankah kuburan Nabi di dalam masjid Nabawi

2006-09-06 Terurut Topik Abu Yahya adz-Dzahabi
bagian dari masjid nabawi,
ketika di Madinah sudah tidak adaseorang sahabatpun.
Hal ini ternyata
berlainan dengan tujuan saat mereka menguburkan jasad
Rasulullah di dalam
biliknya.

Maka setiap orang muslim yang mengetahui hakikat ini,
tidak boleh berhujjah
dengan sesuatu yang terjadi sesudah meninggalnya para
sahabat. Sebab hal ini
bertentangan dengan hadits-hadits shahih dan
pengertian yang diserap para
sahabat serta pendapat para imam. 

Hal ini juga bertentangan dengan apa yang dilakukan
Umar dan Utsman ketika
meluaskan masjid Nabawi tersebut. Mereka berdua tidak
memasukkan kuburan
beliau ke dalam masjid.Maka dapat kita putuskan,
perbuatan Al Walid adalah
salah. Kalaupun ia terdesak untuk meluaskan masjid
Nabawi, toh ia bisa
meluaskan dari sisi lain sehingga tidak mengusik
kuburan beliau. Umat bin
Khattab pernah mengisyaratkan segi kesalahan semacam
ini.

Ketika meluaskan masjid, ia mengadakan perluasan di
sisi lain dan tidak
mengusik kuburan beliau. Ia berkata: Tidak ada alasan
untukberbuat seperti
itu. Umar memberi peringatan agar tidak merobohkan 
masjid, lalu memasukkan
kuburan beliau ke dalam masjid.Karena tidak ingin
bertentangan dengan hadits
dan kebiasaan khulafa'urrasyidin, maka orang-orang
Islam sesudah itu
sangatberhati-hati dalam meluaskan masjid Nabawi.
Mereka mengurangi
kontroversi sebisa mungkin.

Dalam hal ini An-Nawawi menjelaskan didalam Syarh
Muslim: Ketika para
sahabat yang masih hidup dan tabi'in merasa perlu
untuk meluaskan masjid
Nabawi karena banyaknyajumlah kaum muslimin, maka
perkuasan masjid itu
mencapai rumah Ummahatul-Mukminin,  termasuk bilik
'Aisyah, tempat
dikuburkannya Rasulullah dan juga kuburan dua sahabat
beliau, Abubakar dan
Umar. Mereka membuat dinding pemisah yang tinggi
disekeliling
kuburan,bentuknya melingkar. Sehingga kuburan tidak
langsung nampak sebagai
bagian dari masjid. Dan orang-orangpun tidak shalat ke
arahkuburan itu,
sehingga merekapun tidak terseret pada hal-hal yang
dilarang.

Ibnu Taimiah dan Ibnu Rajab yang menukil dari
Al-Qurthuby, menjelaskan:
Ketika bilik beliau masuk ke dalam masjid, maka
pintunya di kunci, lalu
disekelilingnya dibangun pagar tembok yang tinggi. Hal
ini dimaksudkan untuk
menjaga agar rumah beliau tidakdipergunakan untuk
acara-acara peringatan dan
kuburan beliau dijadikan patung sesembahan.Dapat kami
katakan: Memang
sangat disayangkan bangunan tersebut sudah didirikan
sejak berabad-abad di
atas kuburan Nabi saw. Disana ada kubah menjulang
tinggi berwarna hijau,
kuburan beliau dikelilingi jendela-jendela yang
terbuat dari bahan tembaga,
berbagaihiasan dan tabir. Padahal semua itu tidak
diridhai oleh orang yang
dikuburkan disitu, yaitu Rasulullah saw. Bahkan ketika
kami berkunjung
kesana, kami lihat disamping tembok sebelah utara
terdapat mihrab kecil. Ini
merupakan isyarat bahwa tempat itu dikhususkan untuk
shalat dibelakang
kuburan . Kami benar-benar heran. Bagaimana bisa
terjadi paganisme yang
sangat mencolok inidibiarkan begitu saja oleh suatu
negara yang
mengagung-agungkan masalah tauhid ?Namun begitu kami
mengakui secara jujur,
selama disana kami tidak meliahat seorangpun
mendirikan shalat didalam
mihrab itu. Para
penjaga yang sudah ditugaskan disana mengawasi secara
ketat agar mencegah
manusia yang datang kesana dan melakukan suatu
yangbertentangan dengan
syariat disekitar kuburan Nabi saw. Ini merupakan
suatu yang perlu disyukuri
atas sikap pemerintah Saudi.

Tetapi ini belum cukup dan tidak memberikan jalan
keluar yang tuntas.
Tentang hal ini  sudah lama kami katakan di dalam buku
Ahkamul Jana' iz wa
Bida'uha: Seharusnya masjid Nabawi dikembalikan ke
jamannya semula, yaitu
dengan membuat tabir pemisah antara kuburan dengan
masjid, berupa tembok
yang membentang dari uatara ke selatan. Sehingga
setiap orang yang masuk ke
masjid tidak dikejar oleh macam-macam pertentangan
yang tidak diridhai
pendirinya. Kami merasa yakin, ini merupakan kewajiban
pemerintah Saudi,
kalau ia masih ingin menjaga tauhid yang benar.
Andaikata ada rencana
perluasan kembali, maka bisa melebar kesebelah barat
atau sisi lainnya. Tapi
ketika diadakan perbaikan lagi, ternyata masjid Nabawi
tidak dikembalikan ke
bentuknya yang pertama pada jaman sahabat.






Yahoo! Singapore Answers
Real people. Real questions. Real answers. Share what you know at
http://answers.yahoo.com.sg



Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang
yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links






 




__ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

This message was checked by NOD32 antivirus system.
http

RE: [keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke Rasulullah ?

2006-09-06 Terurut Topik arry putra
Assalamualaikum wr. wb

kenapa hampir di semua mesjid, dan ulama2, rata2
semuanya suka memberikan hadiah Al Fatihah kepada
Rasulullah ?

apakah mereka ada perkara yg kuat ?

kalo mereka salah, kenapa kategori golongan org soleh
atau ulama2 dulu yg tingkatannya waliyullah, tdk
sunkan2 melakukannya memberi Al Fatihah ke Rasulullah
? 

apakah mereka golongan sesat ?

mereka bertampang / berjubah ulama tapi dosa besar krn
perkara itu ?

mohon pencerahannya ?


wassalammualaikum wr. wb.




Pak Arry yth,
Seharusnya anda memiliki hujjah (bukti) yang kuat :
1. apakah ada tuntunannya membacakan al-Fatihah ke
Rosulullah shallallahu
'alayhi wa sallam ??
2. kalau perkara itu baik, apakah para shahabat perna
melakukannya ?

Jika poin 1  2 tidak ada dalilnya, ya tidak hanya
berdosa karena
menyelisihi perintah Nabi kita shallallahu 'alayhi wa
sallam, tapi bisa
terjatuh pada perkara kesyirikan jika disandarkan
bahwa beliau shallallahu
'alayhi wa sallam lah yang akan mengambulkan keinginan
kita karena telah
mengirim al-Fatehah buat beliau shallallahu 'alayhi wa
sallam, dan dianggap
sebagai perantara, padahal beliau telah wafat tidak
dapat memberikan manfaat
dan mudharat bagi ummatnya lagi kecuali di hari akhir
(dengan izin Allah
jalla wa'ala)dimana manusia akan dikumpulkan mana
sebenarnya ummat Muhammad
shallallahu 'alayhi wa sallam dan mana ummat yang
membangkang kepada syariat
beliau shallallahu 'alayhi wa sallam, sebagaimana
dibanyak hadits yang kita
bisa temukan misal tentang hadits 'telaga al-kautsar'
dan lainnya.

Allah ta'ala a'lam
Abu yahya



-Original Message-
From: keluarga-islam@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of arry putra
Sent: Thursday, September 07, 2006 10:39 AM
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Subject: [keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah
Alfatihah ke Rasulullah
?

Assalamualaikum wr. wb

Berdosakah kita kalo sehabis sholat atau di waktu2
lain, memberikah surat Al-Fatihah ke Rasulullah ?
Masuk neraka kah kita, bila sering melakukannya ?


Wassalamualaikum wr. wb.







__ 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage! 
http://sg.whatsnew.mail.yahoo.com


 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
See what's inside the new Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/3EuRwD/bOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




Balasan: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Achmad Munif



Tulisannya panjaaang. dibaca semua bikin sepet di mata... ada yang katanya khadits ada pula ayat-ayat Al-Qur'an. UEEALAAAH Nggak tahunya JAKA SEMBUNG BAWA GOLOK"al.fatih" [EMAIL PROTECTED] menulis:  Assalamu'alaikumOm Dodi Yth wrote:Tentang sholawat, saya ada sedikit pertanyaan Om Fatih, kata Om(diemail lainnya lhooo...), katanya sholawat itu mendo'akan Nabi SAW,lhapa begitu Om,wong Nabi itu sudah dijamin Alloh, masak masihperlu do'a dari kita ? apa nggak diguyu ama orang NON MUSLIM kitananti jika itiqod kita tentang sholawat itu begitu ? tolong dongdijelentrehkan makna Sholawatulloh alan Nabi ini ya om...saya sudah pernah menulis pemahaman saya soal sholawat ini, faa insyaAlloh akan saya kirim ulang nanti.JAWAB:Begini om
 Dodi, kita semua paham bahwa Rasulullah adalah telah maksum dari segala dosa baik yang lalu maupun yang akan datang. Bahkan Allah telah menjamin beliau sebagai manusia pertama yang membuka pintu surga. Sampai disini kita sepakat toh?Lalu apakah beliau berpangku tangan dengan jaminan tersebut? Tidak kan, justru sebaliknya jaminan ini dijadikan oleh beliau sebagai kesempatan untuk memperbanyak amal ibadah termasuk shalat yang merupakan tiang agama sampai kaki beliau bengkak-bengkak. Seperti dalam hadits di bawah ini:Hadis riwayat Mughirah bin Syu`bah ra.: Bahwa Nabi saw. mengerjakan salat sehingga kedua telapak kaki beliau membengkak, lalu beliau ditanya: Apakah engkau masih membebankan dirimu dengan beribadah seperti padahal Allah telah mengampuni dosamu yang terdahulu dan yang akan datang? Kemudian beliau menjawab: Apakah aku tidak ingin menjadi seorang hamba yang bersyukur (HR Muslim/5044)Apa
 jawaban beliau Shallallahu 'alaihi wa sallam beliau hanya ingin menjadi hamba yang bersyukur.Lalu adakah sindiran orang kafir Qurays maupun Nasrani dan Yahudi terhadap beliau, atau meminjam istilah antum "ngguyu", sehingga membuat Rasulullah menghentikan aktivitas ibadahnya? Tidak kan. Rasulullah tidak akan berhenti beribadah sekalipun mereka meragukan kenabian Rasulullah hanya karena beliau masih memohon ampun/istighfar tak kurang sehari semalam 100X kepada Rabbnya. Padahal beliau maksum dan sudah mendapat jaminan surga.Lantas apakah jika kita bershalawat dan berarti mendo'akan beliau (lihat arti shalawat)kita risau sama ocehan orang kafir? gerah sama ucapan mereka seperti yang antum risaukan seperti "kok Nabi ente kok dido'akan terus? bukankah dia pasti masuk surga", atau seperti"Yesus saja tidak minta dido'akan". Kenapa musti risau. Bukankah Allah dan para malaikat saja bershalawat kepada beliau,
 mengapa kita tidak? Kenapa kita jadi ragu setelah orang kafir berkelakar mengolok-olok Nabi kita? padahal mereka sudah jelas ahli naar. Jangankan satu gelintir orang kafir, seisi bumi ini orang kafir menjatuhkan Nabi dihadapan umatnya tidak menyebabkan kenabian Rasulullah menjadi batal.Kedua, masalah larangan Makam dalam masjid. Ini sudah saya jelaskan hadits-haditsnya. Silahkan antum baca dan pahami lagi, apakah mungkin Nabi salah ngomong? makna dhahir hadits tersebut merupakan larangan secara umum jadi jangan dikhususkan. Nabi itu kekhawatirannya terhadap umat ini lebih banyak ketimbang kepercayaannya terutama menyangkut persoalan tauhid terlebih lagi sepeninggalan beliau. Sehingga hadits tersebut dilihat dari makna larangannya secara ijmal tidak tafsil. Bahkan kekhawatiran beliau terbukti saat ini, dibeberapa tempat di pulau jawa ini khususnya makam para wali peziarah sudah bukan meniatkan untuk shalat tetapi
 untuk meminta pertolongan lewat wali yang sudah meninggal. Naudzubillah.Tentang persoalan masjidil haram dan Nabawi semua harus diungkap oleh sejarah tidak bisa kita menyimpulkan bahwa hal itu diperbolehkan dan terlebih lagi sampai menasakh hadits-hadits shahih Rasulullah tentang larangan menjadikan masjid sebagai kuburan atau sebaliknya.segini duluWallahu a'lam bish shawabfAtiH--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, "dodindra" <[EMAIL PROTECTED]>wrote: Bismillahirrohmanirrohiim, Wa'alaykumussalam Wr.Wb.  Om Al Fatih dan saudaraku yang dirohmati Alloh, terima kasih atas do'anya. Sebelumnya saya ingin sampaikan, bahwa saya belum seorang USTADZ, saya baru tataran seorang yang mencari ilmu. Kedua, mohon dimaafkan, jika dalam diskusi, saya tidak dapat kontinyu karena keterbatasan saya. Ketiga,
 mohon disadari bahwa adanya diskusi ini adalah dalam rangka mencari ridlo Alloh, dan memohon pertolongan Alloh, sehingga kita bisa mengambil hikmah , manfaat dari ilmu yang terbeber dalam diskusi ini atas kehendak Alloh SWT, termasuk dengan segala perbedaan yang kita temui, semoga Alloh akan makin memperkokoh Iman kita dan persatuan Islam kita dan mengkaruniai pemahanam yang lurus, amiin.  Baiklah, kita lanjutkan yaa...  No. 1 : Tawassul / Wasilah Saudaraku, Tawasul dalam berdo'a, yang kebanyakan disepakati adalah tawasul dengan orang yang masih hidup dengan minta di do'akan, tawasul dengan ayat Al Qur'an, Asmaul Husna, dan dengan kebaikan amal sendiri.  

[keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik banganut
 istilah
fadhailul amal hanya selubung pembenaran/tameng untuk
  mengambil
hadits dhaif? Lantas bisa mengalahkan keutamaan mengambil
  hadits-
hadits shahih. Untuk menghafal seluruh hadist shahih yang
beredar
sekarang saja belum tentu cukup umur kita jika kita habiskan.
  Lantas
kok masih sempat bilang fadhailul a'mal???
   
no. 9 : Bukankah tuntunan beliau untuk berkata yang baik ? apa
om
menemui kata-kata dalam sholawat itu kata-kata yang buruk ?
   
JAWABAN:
Di antara sikap ekstrem yang mereka tampakkan; berlebihan dalam
mengagung-agungkan Nabi shalallahu `alaihi wa sallam, hingga
menyifatinya dengan sifat-sifat yang merupakan hak prerogatif
 Alloh
subhanahu wa ta'ala. Di antara bukti sikap ini adalah apa yang
ada
dalam Qashidah al-Burdah yang sering disenandungkan dalam
  acara
peringatan maulid Nabi shalallahu `alaihi wa sallam:
   
íóÇ ÃóßúÑóãó ÇáúÎóáúÞö ãóÇ áöí ãóäú
ÃóáõæúÐõ
 Èöåö ÓöæóÇß
  ó ÚöäúÏó
   Íõáõæúáö ÇáúÍóÇÏöËö ÇáÚóãöãö ...
ÝóÅöäøó ãöäú ÌõæúÏößó ÇáÏøõäúíóÇ æóÖóÑøóÊóåóÇ
 æóãöäú Úõ
  áõæúãößó
   Úöáúãõ ÇááøóæúÍö æóÇáúÞóáóãö
   
Wahai insan yang paling mulia (Muhammad shalallahu `alaihi wa
sallam)!
Tiada seseorang yang dapat kujadikan perlindungan selain dirimu,
ketika datang musibah yang besar. ...
Karena kebaikan dunia dan akhirat adalah sebagian
  kedermawananmu,
dan sebagian dari ilmumu adalah ilmu lauh (mahfudz) dan qalam
(Tabrid al-Buldah fi Tarjamati Matn al-Burdah, M. Atiq Nur
 Rabbani,
hal: 56).
   
La haula wa la quwwata illa billah... Bukankah kita
diperintahkan
untuk memohon perlindungan hanya kepada Alloh subhanahu wa
  ta'ala
ketika tertimpa musibah?? (Lihat: QS Al An'am: 17 dan At
  Taghabun:
11). Bukankah kebaikan dunia dan akhirat bersumber dari Alloh
semata?! Kalau bukan kenapa kita selalu berdo'a: Rabbana atina
  fid
dun-ya hasanah wa fil akhirati hasanah...??. Terus kalau ilmu
 lauh
mahfudz dan ilmu qalam adalah sebagian dari ilmu Nabi
  Muhammad
shalallahu `alaihi wa sallam, lantas apa yang tersisa untuk Robb
kita Alloh subhanahu wa ta'ala??!!. Inaa lillahi wa inna ilaihi
raji'un...
   
no. 10 : Ini rancu, siapa yang menentang ? apa nggak keliru ke
 diri
sendiri tuh ? Apa Ulama panutan Om ( misal mungkin, Syaikh Al
  Bani)
lebih dulu dibanding Imam Buchori, misalnya, yuk jujur
yuuukkk
   
JAWABAN:
Mengapa anda mempersempit makna ulama ahlu sunnah?
  Bukankah sahabat
Rasulullah adalah ulama ahlu sunnah di masanya. Siapa yang
menyampaikan hadits Rasulullah tentang masalah zikir yang
dijelaskan di atas No. 7 bukankah mereka Abu Qatadah Al-Anshari,
  Abu
Musa Al Asyari yang mereka ini adalah sahabat sekaligus ulama
  ahlu
sunnah pada masa Rasulullah. Sedangkan anda dan kelompok anda
memilih menentang perkataan sahabat. Subhanallah
   
Sebaik-baik perkataan adalah Kitabullah, dan sebaik-baik
petunjuk
adalah petunjuk Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi wa sallam, dan
seburuk-buruk perkara adalah yang diada-adakan, dan setiap yang
diada-adakan adalah bid'ah dan setiap bid'ah adalah sesat.
   
Wallahu a'lam bish shawab
   
Barakallau fikum
Wassalamu'alaikum wr.wb
fAtiH
   
  
  
  
  
  
  
   Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala
  kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan,
  salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu
  kepada yang membutuhkan.
   Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
  Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap,
  beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta
 petunjuk,
  amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
   Yahoo! Groups Links
  
  
  
  
   
  
   This message (including any attachments) is only for the use of
the
  person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel
confidential,
  proprietary and/or trade secret information. If you are not the
 intended
  recipient, you should not copy, distribute or use this information
for
 any
  purpose, and you should delete this message and inform the sender
  immediately.
  
 
 
 
 
 
 
 
 
  Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
 seluruh
  manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
 pengamalannya
  adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
  Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
 Subhanahu
  wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah
 orang
  yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah
ilmu
 itu
  sebatas yang engkau mampu.
  Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __
 
  This message was checked by NOD32 antivirus system.
  http://www.eset.com
 









 Yahoo! Groups Sponsor

RE: [keluarga-islam] Subhat Jawaban : Bukankah kuburan Nabi di dalam masjid Nabawi

2006-09-06 Terurut Topik arry putra
Alhamdulillah, saya setuju

sy yakin org2 soleh ziarah kubur krn artikel di bawah
ini niatnya, baik NU, Muhammadiah, dll

tdk mungkin lah kita yg tauhid kpd Allah Ziarah kubur
menyembah pada kuburnya

tapi sering kali kita yg punya niat di bawah ini,
malah di fitnah

segala sesuatu syaitan akan selalu menjerumuskan kita




Ziarah kubur dibolehkan terlebih dengan tujuan untuk
mengingat kematian
(mengambil hikmahnya) karena memang inilah yang
diajarkan oleh Nabi kita
shallallahu 'alayhi wa sallam :

Sesungguhnya dulu aku melarang kalian dari ziarah
kubur. Maka (sekarang)
ziarahilah kuburan, karena dalam ziarah kubur ada
ibrah/ pelajaran. Namun
jangan kalian mengeluarkan ucapan yang membuat Rabb
kalian murka. (HR.
Ahmad 3/38, 63, 66, Al-Hakim 1/374,375 dan ia
mengatakan: Shahih di atas
syarat Muslim. Adz-Dzahabi menyepakatinya. Asy-Syaikh
Al-Albani dalam
Ahkamul Jana`iz hal. 228 mengatakan, kedudukan hadits
ini sebagaimana
dikatakan Al-Hakim dan Adz-Dzahabi)

Al-Imam An-Nawawi rahimahullahu berkata: Ziarah kubur
ini awalnya dilarang
karena masih dekatnya masa mereka (para shahabat)
dengan masa jahiliyah.
Sehingga bisa jadi ketika melakukan ziarah kubur,
mereka mengucapkan
perkataan-perkataan jahiliyah yang batil. Maka ketika
kaidah-kaidah Islam
telah tegak, kokoh dan mantap, hukum-hukum Islam telah
teratur dan
terbentang, serta telah masyhur tanda-tandanya,
dibolehkanlah bagi mereka
untuk ziarah kubur. Namun Nabi Shallallahu 'alaihi wa
sallam membatasinya
dengan ucapan beliau: Walaa taquu luu hujrah : jangan
kalian ucapkan hujrah
 (Al-Majmu', 5/285)

Al-Imam Ash-Shan'ani rahimahullahu berkata: Semua
hadits ini menunjukkan
disyariatkannya ziarah kubur, menerangkan hikmahnya,
dan dilakukannya dalam
rangka mengambil pelajaran. Maka bila dalam ziarah
kubur tidak tercapai hal
ini berarti ziarah itu bukanlah ziarah yang dimaukan
secara syar'i.
(Subulus Salam, 2/181)

Yant terpeting bahwa Islam memiliki batasan-batasan
dalam melakukan sesuatu
perkara yang disandarkan pada ibadah. Dimana hikmahnya
adalah agar agama ini
tidak diaplikasikan secara berlebih-lebihan dan
mengangap enteng perkara
tersebut.

Dikatakan penyembah kubur jika memang disana ada
kegiatan penyembahan misal,
mengusap-usap kuburan dengan anggapan akan memberi
berkah, meniatkan kepada
penghuni kuburan tersebut agar tercapai
keinginannya,menaruh sesajen
dikuburan agar dapat dijadikan perantara dll.

Allah ta'ala a'lam
Abu yahya adz-dzahabi




-Original Message-
From: keluarga-islam@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of arry putra
Sent: Thursday, September 07, 2006 10:43 AM
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Subject: RE: [keluarga-islam] Subhat  Jawaban :
Bukankah kuburan Nabi di
dalam masjid Nabawi

Assalamualaikum wr. wb

apakah org yg ziarah kubur itu di kategorikan sebagai
kelompok penyembah kubur semuanya ?


wassalamualaikum wr. wb.




FYI : Buat gerombolan kuburriyun (penyembah kubur 
berhala) seperti
Nahdliyin + sufi + sekte-sekte tasawuf


Subhat : Kuburan Nabi saw ada di dalam Masjid beliau,
yang dapat disaksikan
hingga saat ini. Kalau memang hal ini dilarang, lalu
mengapa beliau
dikuburkan disitu ?  

Jawaban :
al-Imam Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah
ta'ala, 
Buku : Peringatan ! Menggunakan Kuburan Sebagai
Masjid Bab. IV Hal.50-83.

  _  

Keadaan yang kita saksikan pada jaman sekarang ini
tidak seperti ang terjadi
pada jaman sahabat.  Setelah beliau wafat, 
merekamenguburkannya didalam
biliknya yang letaknya bersebelahan dengan  masjid,
dipisahkan oleh dinding
yang ada pintunya. Beliau biasamasuk masjid lewat
pintu itu. 

Hal ini telah disepakati oleh semua ulama, dan tidak
ada pertentangan
diantara mereka. Para sahabat mengubur jasad beliau 
didalam biliknya, agar
nantinya orang-orang sesudah mereka tidak menggunakan
kuburan beliau sebagai
tempat untuk shalat, seperti yang sudah kita terangkan
dalam hadits 'Aisyah
dibagian muka. Tapi apa yang terjadi dikemudian hari
di luar perhitungan
mereka. Pada tahun 8 Hijriah, Al Walid bin Abdul Malik
merehab masjid Nabi
dan memperluas masjid hingga kekamar 'Aisyah. Berarti
kuburan beliau masuk
ke dalam area masjid. Sementara pada saat itu sudah
tidak ada satu
sahabatpun yang masih hidup, sehingga dapat menentang
tindakan Al Walid ini
seperti yang diragukan oleh sebagian manusia.

Al Hafizh Muhamad Abdul-Hady menjelaskan didalam
bukunya Ash-harimul Manky:
Bilik Rasulullah masuk dalam masjid pada jaman
AlWalid bin Abdul Malik,
setelah semua sahabat beliau di Madinah meninggal.
Sahabat terakhir yang
meninggal adalah Jabir bin Abdullah.Ia meninggal pada
jaman Abdul Malik,
yang meninggal pada tahun 78
Hijriah. Sementara Al Walid menjadi khalifah pada
tahun 86 Hijriah, dan
meninggal pada tahun 96 Hijriah. Rehabilitasi masjid
dan memasukkan bilik
beliau kedalam masjid, dilakukan antara tahun-tahun
itu.

Abu Zaid Umar bin Syabbah An Numairy berkata di dalam
buku karangannya
Akhbarul-Madinah: Ketika Umar bin Abdul Aziz menjadi
gubernur Madinah pada
tahun 91 

[keluarga-islam] 15 Sya'ban 1427

2006-09-06 Terurut Topik dadearinto
15 Sya'ban 1427

InsyaAllah hari Juma'at tanggal 8 September ini, 
Bulan tampak terbit di ufuk timur sesudah Surya selesai terbenam di 
barat, 
maka malam itu dan siang besoknya adalah tanggal 15 Sya'ban dan 
16 malam kemudian tentulah malam tanggal 1 Ramadhan.

Selengkapnya klik di bawah:

http://myquran.org/forum/index.php/topic,6822.0.html








 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Great things are happening at Yahoo! Groups.  See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/SktRrD/hOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




RE: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Abu Yahya adz-Dzahabi
 prerogatif
Alloh
   subhanahu wa ta'ala. Di antara bukti sikap ini adalah apa yang ada
   dalam Qashidah al-Burdah yang sering disenandungkan dalam
 acara
   peringatan maulid Nabi shalallahu `alaihi wa sallam:
  
   íóÇ ÃóßúÑóãó ÇáúÎóáúÞö ãóÇ áöí ãóäú ÃóáõæúÐõ
Èöåö ÓöæóÇß
 ó ÚöäúÏó
  Íõáõæúáö ÇáúÍóÇÏöËö ÇáÚóãöãö ...
   ÝóÅöäøó ãöäú ÌõæúÏößó ÇáÏøõäúíóÇ æóÖóÑøóÊóåóÇ
æóãöäú Úõ
 áõæúãößó
  Úöáúãõ ÇááøóæúÍö æóÇáúÞóáóãö
  
   Wahai insan yang paling mulia (Muhammad shalallahu `alaihi wa
   sallam)!
   Tiada seseorang yang dapat kujadikan perlindungan selain dirimu,
   ketika datang musibah yang besar. ...
   Karena kebaikan dunia dan akhirat adalah sebagian
 kedermawananmu,
   dan sebagian dari ilmumu adalah ilmu lauh (mahfudz) dan qalam
   (Tabrid al-Buldah fi Tarjamati Matn al-Burdah, M. Atiq Nur
Rabbani,
   hal: 56).
  
   La haula wa la quwwata illa billah... Bukankah kita diperintahkan
   untuk memohon perlindungan hanya kepada Alloh subhanahu wa
 ta'ala
   ketika tertimpa musibah?? (Lihat: QS Al An'am: 17 dan At
 Taghabun:
   11). Bukankah kebaikan dunia dan akhirat bersumber dari Alloh
   semata?! Kalau bukan kenapa kita selalu berdo'a: Rabbana atina
 fid
   dun-ya hasanah wa fil akhirati hasanah...??. Terus kalau ilmu
lauh
   mahfudz dan ilmu qalam adalah sebagian dari ilmu Nabi
 Muhammad
   shalallahu `alaihi wa sallam, lantas apa yang tersisa untuk Robb
   kita Alloh subhanahu wa ta'ala??!!. Inaa lillahi wa inna ilaihi
   raji'un...
  
   no. 10 : Ini rancu, siapa yang menentang ? apa nggak keliru ke
diri
   sendiri tuh ? Apa Ulama panutan Om ( misal mungkin, Syaikh Al
 Bani)
   lebih dulu dibanding Imam Buchori, misalnya, yuk jujur yuuukkk
  
   JAWABAN:
   Mengapa anda mempersempit makna ulama ahlu sunnah?
 Bukankah sahabat
   Rasulullah adalah ulama ahlu sunnah di masanya. Siapa yang
   menyampaikan hadits Rasulullah tentang masalah zikir yang
   dijelaskan di atas No. 7 bukankah mereka Abu Qatadah Al-Anshari,
 Abu
   Musa Al Asyari yang mereka ini adalah sahabat sekaligus ulama
 ahlu
   sunnah pada masa Rasulullah. Sedangkan anda dan kelompok anda
   memilih menentang perkataan sahabat. Subhanallah
  
   Sebaik-baik perkataan adalah Kitabullah, dan sebaik-baik petunjuk
   adalah petunjuk Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi wa sallam, dan
   seburuk-buruk perkara adalah yang diada-adakan, dan setiap yang
   diada-adakan adalah bid'ah dan setiap bid'ah adalah sesat.
  
   Wallahu a'lam bish shawab
  
   Barakallau fikum
   Wassalamu'alaikum wr.wb
   fAtiH
  
 
 
 
 
 
 
  Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala
 kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan,
 salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu
 kepada yang membutuhkan.
  Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
 Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap,
 beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta
petunjuk,
 amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
  Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
  
 
  This message (including any attachments) is only for the use of the
 person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel confidential,
 proprietary and/or trade secret information. If you are not the
intended
 recipient, you should not copy, distribute or use this information for
any
 purpose, and you should delete this message and inform the sender
 immediately.
 








 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
seluruh
 manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
pengamalannya
 adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
Subhanahu
 wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah
orang
 yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu
itu
 sebatas yang engkau mampu.
 Yahoo! Groups Links











 __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

 This message was checked by NOD32 antivirus system.
 http://www.eset.com










Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang
yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links






 





__ NOD32 1.1742 (20060906) Information __

This message was checked by NOD32 antivirus system.
http://www.eset.com




 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Great things are happening at Yahoo! Groups.  See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/SktRrD/hOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM

[keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik wandysulastra
 yang akan bertambah bila terus diamalkan,
  salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu
  kepada yang membutuhkan.
   Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
  Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap,
  beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta
 petunjuk,
  amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
   Yahoo! Groups Links
  
  
  
  
   
  
   This message (including any attachments) is only for the use 
of the
  person(s) for whom it is intended. It may contain Mattel 
confidential,
  proprietary and/or trade secret information. If you are not the
 intended
  recipient, you should not copy, distribute or use this 
information for
 any
  purpose, and you should delete this message and inform the sender
  immediately.
  
 
 
 
 
 
 
 
 
  Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala 
kepada
 seluruh
  manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
 pengamalannya
  adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
  Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
 Subhanahu
  wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, 
beritahulah
 orang
  yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, 
amalkanlah ilmu
 itu
  sebatas yang engkau mampu.
  Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __
 
  This message was checked by NOD32 antivirus system.
  http://www.eset.com
 







 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Check out the new improvements in Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/7EuRwD/fOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
Subhanalloh, Alhamdulillah, Astaghfirullohal'adziim,

Om Fatih dan saudaraku semua yang dirohmati Alloh,
Tadi malam, sehabis shalat Isya', saya seperti diingatkan untuk
melihat ayat Al Qur'an Al Baqoroh, khusus ayat 125.
Subhanalloh, ternyata isinya adalah sangat pas untuk menjawab no. 3
dari pertanyaan Om Al FATIH, subhanalloh.

Berikut tulisan menggambarkan hal itu :

SHOLAT DI ATAS KUBUR

Masalah sholat di atas kubur, atau masjid yang di dalamnya ada
kuburan, memang menimbulkan kilafiyyah.

Hal ini akan lebih baik jika kita rujukkan kepada Al Qur'an dan Hadits
yang mengandung penjelasan tentang masalah ini.

Salah satunya, marilah kita rujuk QS Al Baqoroh, ayat 125 :

125. Dan (ingatlah), ketika Kami menjadikan rumah itu (Baitullah)
tempat berkumpul bagi manusia dan tempat yang aman. Dan jadikanlah
sebahagian maqam Ibrahim tempat shalat. Dan telah Kami perintahkan
kepada Ibrahim dan Ismail: Bersihkanlah rumah-Ku untuk orang-orang
yang thawaf, yang i`tikaaf, yang ruku` dan yang sujud.

Ayat ini sangat jelas penjelasan Alloh terkait masalah Kubur dalam
Masjid dan sejenisnya, khususnya tentang perintah Alloh SWT agar
menjadikan maqam Nabi Ibrahim AS sebagai tempat shalat.

Asbabun Nuzul dari ayat ini, adalah Hadits-haduts shahih sebagai berikut :

Hadits Riwayat Imam Buchori dan lainnya dari Umar bin Khotob :
Umar bin Khotob menegaskan, bahwa pendapatnya yang melatar belakangi
turunnya ayat Al Qur'an ada tiga ayat, yaitu :
1.  Ketika Umar mengusulkan kepada Nabi SAW :  Wahai Rosululloh,
tidaklah sebaiknya Engkau menjadikan MAKAM IBRAHIM AS ini sebagai
tempat mendirikan shalat  , sehubungan dengan itu, maka turunlah ayat
125 QS Al Baqoroh ini. Sejak itulah makam Nabi Ibrahim dijadikan
tempat berdirinya Imam bagi orang-orang yang shalat di Masjidil Haram
dan disunatkan shalat sunat tawaf di tempat itu.
2.  Ketika Umar mengajukan usul :  Wahai Rosululloh, telah berkunjung
kepada istri-istrimu orang-orang yang baik dan yang jelek (jahat).
Apakah tidak sebaiknya kamu memerintahkan agar dipasang hijab (tirai
tabir pemisah) diantara mereka . Sehubungan dengan usul Umar ini
turunlah ayat ke 53 dari QS Al Ahzab yang lebih masyuh dengan sebutan
Ayat Hijab.
3.  Ketika Rosululloh SAW diboikot oleh istri-istri beliau karena rasa
cemburu yang berlebihan, maka Umar bin Khatab berkata kepada mereka :
Mudah-mudahan Tuhannya akan menceraikanmu dan mengganti dengan
istri-istri yang lebih baik daripada kamu. Sehubungan dengan ini,
turunlah ayat ke 5 surat At Tahrim yang pada dasarnya mendukung dan
membenarkan peringatan Umar bin Khatab yang disampaikan kepada
istri-istri Rosululloh SAW.

Demikian tiga ayat yang disebut diatas, diturunkan sehubungan dengan
pendapat-pendapat Umar bin Khatab RA. ( HR. Buchori dan lainnya dari
Umar bin Khatab)

Hadits Rowahu Ibnu Abi Hatim dan Ibnu Marduwaih dari Jabir :

Pada waktu Rosululloh SAW melakukan tawaf , Umar bin Khatab berkata
kepada beliau :  Ini adalah tempat shalat (makam) bapak kita Nabi
Ibrahim AS. Maka Rosululloh SAW pun menjawab :  Benar. Umar bin
Khatab berkata lagi :  Apakah tidak sebaiknya kita jadikan sebagai
tempat melakukan shalat ? Sehubungan dengan itu Alloh SWT menurunkan
ayat 125 QS Al Baqoroh, menyetujui pendapat Umar bin Khatab tersebut.

Hadits Rowahu Ibnu Marduwaih  dari Ammar bin Maimun dari Umar bin Khatab :

Pada suatu ketika Umar bin Khatab lewat makam Ibrahim AS bersama
Rosululloh SAW, Umar bertanya kepada Rosululloh SAW :  Wahai
Rosululloh, tidaklah sebaiknya kita berdiri melakukan shalat ditempat
shalat kekasih Alloh Ibrahim ? Rosululloh SAW menjawab : Benar.
Umarpun berkata lagi :  Apakah tidak lebih baik seandainya tempat ini
kita jadikan sebagai tempat melakukan shalat ?. Tidak lama kemudian
Alloh SWT menurunkan ayat 125 QS Al Baqoroh sebagai penguat dari
usulan Umar bin Khatab. Mulai saat itulah MAKAM IBRAHIM AS dijadikan
tempat mendirikan shalat.

Menurut dhahirnya (lahiriahnya) ayat ke 125 QS Al Baqoroh ini turun
pada waktu HAJI WADA , haji terakhir di zaman Rosululloh. Demikian
pula ayat sebelumnya, Haji wada itu terjadi pada tahun 633 masehi
bersetuju dengan tahun 10 Hijriah.

Jika kita pelajari Nasakh dan Mansuk ayat maupun hadits, maka
seyogyanya ayat tersebut ( QS 2:125) dan hadits yang menguatkannya
akan menggugurkan ayat / hadits yang bertentangan dengan kandungan
ayat ini.
Demikian yang saya kutip dari Buku Asbabun Nuzul, Studi Pendalaman Al
Qur'an, Pesantren Al Mahali Yogyakarta,tahun 2002.

Mohon maaf, menambah panjang, namun itu yang saya peroleh sehabis
sholat Isya' tadi malam, subhanalloh...

Wassalam,
dodi indra
--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, dodindra [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Bismillahirrohmanirrohiim,
 Wa'alaykumussalam Wr.Wb.
 
 Om Al Fatih dan saudaraku yang dirohmati Alloh, terima kasih atas
do'anya.
 Sebelumnya saya ingin sampaikan, bahwa saya belum seorang USTADZ, saya
 baru tataran seorang yang mencari ilmu.
 Kedua, mohon dimaafkan, jika dalam diskusi, saya tidak dapat kontinyu
 karena keterbatasan saya.

Re: Balasan: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban/Om Fatih: no. 1 - 4

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



hehehe
diskusidengan aliran jaka sembung memang seperti ini, bos...

harap maklum...
On 9/7/06, Achmad Munif [EMAIL PROTECTED] wrote:


Tulisannya panjaaang. dibaca semua bikin sepet di mata... ada yang katanya khadits ada pula ayat-ayat Al-Qur'an. UEEALAAAH Nggak tahunya JAKA SEMBUNG BAWA GOLOK
al.fatih [EMAIL PROTECTED] menulis: 
Assalamu'alaikumOm Dodi Yth wrote:Tentang sholawat, saya ada sedikit pertanyaan Om Fatih, kata Om(diemail lainnya lhooo...), katanya sholawat itu mendo'akan Nabi SAW,
lhapa begitu Om,wong Nabi itu sudah dijamin Alloh, masak masihperlu do'a dari kita ? apa nggak diguyu ama orang NON MUSLIM kitananti jika itiqod kita tentang sholawat itu begitu ? tolong dongdijelentrehkan makna Sholawatulloh alan Nabi ini ya om...
saya sudah pernah menulis pemahaman saya soal sholawat ini, faa insyaAlloh akan saya kirim ulang nanti.JAWAB:Begini om Dodi, kita semua paham bahwa Rasulullah adalah telah maksum dari segala dosa baik yang lalu maupun yang akan datang. 
Bahkan Allah telah menjamin beliau sebagai manusia pertama yang membuka pintu surga. Sampai disini kita sepakat toh?Lalu apakah beliau berpangku tangan dengan jaminan tersebut? Tidak kan, justru sebaliknya jaminan ini dijadikan oleh beliau sebagai 
kesempatan untuk memperbanyak amal ibadah termasuk shalat yang merupakan tiang agama sampai kaki beliau bengkak-bengkak. Seperti dalam hadits di bawah ini:Hadis riwayat Mughirah bin Syu`bah ra.: Bahwa Nabi saw. mengerjakan salat sehingga kedua telapak kaki beliau 
membengkak, lalu beliau ditanya: Apakah engkau masih membebankan dirimu dengan beribadah seperti padahal Allah telah mengampuni dosamu yang terdahulu dan yang akan datang? Kemudian beliau menjawab: Apakah aku tidak ingin menjadi seorang hamba yang 
bersyukur (HR Muslim/5044)Apa jawaban beliau Shallallahu 'alaihi wa sallam beliau hanya ingin menjadi hamba yang bersyukur.Lalu adakah sindiran orang kafir Qurays maupun Nasrani dan Yahudi terhadap beliau, atau meminjam istilah antum ngguyu, sehingga 
membuat Rasulullah menghentikan aktivitas ibadahnya? Tidak kan. Rasulullah tidak akan berhenti beribadah sekalipun mereka meragukan kenabian Rasulullah hanya karena beliau masih memohon ampun/istighfar tak kurang sehari semalam 100X kepada Rabbnya. 
Padahal beliau maksum dan sudah mendapat jaminan surga.Lantas apakah jika kita bershalawat dan berarti mendo'akan beliau (lihat arti shalawat)kita risau sama ocehan orang kafir? gerah sama ucapan mereka seperti yang antum risaukan seperti kok Nabi ente kok 
dido'akan terus? bukankah dia pasti masuk surga, atau sepertiYesus saja tidak minta dido'akan. Kenapa musti risau. Bukankah Allah dan para malaikat saja bershalawat kepada beliau, mengapa kita tidak? Kenapa kita jadi ragu 
setelah orang kafir berkelakar mengolok-olok Nabi kita? padahal mereka sudah jelas ahli naar. Jangankan satu gelintir orang kafir, seisi bumi ini orang kafir menjatuhkan Nabi dihadapan umatnya tidak menyebabkan kenabian Rasulullah menjadi batal.
Kedua, masalah larangan Makam dalam masjid. Ini sudah saya jelaskan hadits-haditsnya. Silahkan antum baca dan pahami lagi, apakah mungkin Nabi salah ngomong? makna dhahir hadits tersebut merupakan larangan secara umum jadi jangan dikhususkan. Nabi itu 
kekhawatirannya terhadap umat ini lebih banyak ketimbang kepercayaannya terutama menyangkut persoalan tauhid terlebih lagi sepeninggalan beliau. Sehingga hadits tersebut dilihat dari makna larangannya secara ijmal tidak tafsil. Bahkan kekhawatiran beliau 
terbukti saat ini, dibeberapa tempat di pulau jawa ini khususnya makam para wali peziarah sudah bukan meniatkan untuk shalat tetapi untuk meminta pertolongan lewat wali yang sudah meninggal. Naudzubillah.
Tentang persoalan masjidil haram dan Nabawi semua harus diungkap oleh sejarah tidak bisa kita menyimpulkan bahwa hal itu diperbolehkan dan terlebih lagi sampai menasakh hadits-hadits shahih Rasulullah tentang larangan menjadikan masjid sebagai kuburan atau 
sebaliknya.segini duluWallahu a'lam bish shawabfAtiH--- In 
keluarga-islam@yahoogroups.com, dodindra wrote: Bismillahirrohmanirrohiim, Wa'alaykumussalam Wr.Wb.  Om Al Fatih dan saudaraku yang dirohmati Alloh, terima kasih atas 
do'anya. Sebelumnya saya ingin sampaikan, bahwa saya belum seorang USTADZ, saya baru tataran seorang yang mencari ilmu. Kedua, mohon dimaafkan, jika dalam diskusi, saya tidak dapat kontinyu
 karena keterbatasan saya. Ketiga, mohon disadari bahwa adanya diskusi ini adalah dalam rangka mencari ridlo Alloh, dan memohon pertolongan Alloh, sehingga kita bisa mengambil hikmah , manfaat dari ilmu yang terbeber dalam diskusi 
ini atas kehendak Alloh SWT, termasuk dengan segala perbedaan yang kita temui, semoga Alloh akan makin memperkokoh Iman kita dan persatuan Islam kita dan mengkaruniai pemahanam yang lurus, amiin.
  Baiklah, kita lanjutkan yaa...  No. 1 : Tawassul / Wasilah Saudaraku, Tawasul dalam berdo'a, yang kebanyakan disepakati adalah tawasul dengan orang 

[keluarga-islam] Om Fatih: no. 1 - 4 : Sholawat Nabi

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
Wa'alaykumussalam Wr.Wb.

Om Fatih dan saudaraku yang dirohmati Alloh,
Kita semua sepakat bahwa Rosululloh adalah manusia yang Maksum, justru
karena itu, mari kita luruskan Itiqod kita ketika bersholawat.

Ijinkan saya muat ulang tulisan saya yang lalu tentang sholawat ini,
sebagai salah satu wujud cinta saya pada beliau, Rosululloh SAW, yang
tanpa wasilah Nabi Muhammad SAW yang Agung ,yang atas kehendak Alloh
SWT, kita tidaklah mungkin tahu dan memeluk pedoman hidup kita ini,
Agama ISLAM yang lurus, semoga bisa menjadi manfaat bagi kita bersama,
amiin.

SHOLAWAT 

Bismillahirrohmanirrohiim, 
Alhamdulillaahi Robbil `alamiina, al qooilu fii kitabihil kariim.
Wash-sholatu was salaamu'ala asy-syrofil mursaliin sayyidina
Muhammadin shollallohu'alaihi wasallama wa'ala aalihi wa ash-haabihi
ajma'in ammaaba'du.

Saudara-riku yang dirohmati Alloh , mohon ijinkan saya sharing masalah
SHOLAWAT atas NABI  yang saya sarikan  dari sebuah pengajian guru
saya, serta tambahan dari  bahasan buku lainnya.
Semoga tulisan ini akan menjadikan tambahan keimanan bagi saya
sendiri, dan semoga dapat juga menambah wawasan berpikir kita semua
tentang keluasan dan kedalaman kandungan Al Qur'an , serta untuk lebih
meluruskan ITIQOD kita dalam mencintai Rosululloh , Muhammad SAW,
pemberi penerangan agama kita. 

Hal ini saya perlukan untuk menuliskannya, juga didasari adanya satu
komentar dari kawan saya, yang kebetulan NON MUSLIM, yang isi
komentarnya, bagaimana orang muslim bisa selamat, wong Nabinya saja
masih dido'akan oleh umatnya, terbukti dengan adanya sholawat atas Nabi.

Jadi, saya merasa betapa pentingnya kita memahami makna Sholawat Nabi
ini, baik dalam syari'ah amalan kita , maupun untuk syiar Agama kita
ke umat agama lainnya.

Sebelumnya saya mohon maaf, jika ada kesalahan, karena hanya milik
Alloh yang Maha benar, juga jika ada saudara-riku yang tidak berkenan
atau berbeda pemahaman tentang sholawat ini dengan pemahaman saya,
semoga Alloh tetap membimbing dan menetapkan kita dijalanNya yang
mustaqiim sesuai amalan dan pemahaman kita. Amiin.

Sholawatulloh `Alan Nabi

Sholawat arti kata menurut bahasa (lughot) ialah DO'A.
Jadi azas sholawat itu ialah do'a, hal ini diterangkan pada QS Taubah
ayat 103 : 

Washolli `alayhim, Inna sholawaataka sakanun-llahum  , 
 boleh diartikan : 
Dan berdo'alah kamu (Muhammad Rosululloh) atas mereka (orang-2 yang
beriman) sesungguhnya do'amu itu menjadikan tenang/tentram bagi mereka

Firman Alloh yang menerangkan bersholawat dan bersalam kepada nabi
Muhammad SAW tercantum dalam QS Al Ahzab ayat 56 :
INNALLOOHA WA MALAA IKATAHU YUSHOLLUUNA `ALAN NABII YAA
AYYUHAL-LADZIINA AMANUU SHOLLUU `ALAIHI WASALLIMU TASLIIMA
Artinya kira-kira:
Sesungguhnya Alloh dan MalaikatNya bersholawat atas nabi, Wahai
orang-2 yang beriman bersholawatlah kamu semua atas Nabi dan
bersalamlah kamu dengan salam yang sebenar-benarnya

Dari ayat tersebut , Alloh menyampaikan ada tiga jenis sholawat, yaitu :
1.  Sholawatnya Alloh 
2.  Sholawatnya Malaikat Alloh
3.  Sholawatnya orang-2 berIMAN kepada nabi

Dari isinya, maka ada 2 buah, yaitu pernyataan dan perintah Alloh.

INNALLOOHA WA MALAA IKATAHU YUSHOLLUUNA `ALAN NABII
Ini adalah pernyataan dari Alloh :
1.  Alloh menyatakan bahwa dirinya sendiri itu bersholawat kepada nabi.
2.  Semua Malaikat bersholawat atas Nabi.
Disinilah KEISTIMEWAAN dan KEKHUSUSAN ibadah sholawat ini dibandingkan
ibadah yang lain, pada ibadah yang lain, langsung diperintah pada
hambaNYA, tanpa diawali contoh/perbuatan oleh ALLOH SWT.
Setelah pernyataan bahwa diriNYA, ALLOH itu sudah bersholawat kepada
Nabi terlebih dahulu, lalu para MalaikatNYA,  barulah Alloh kemudian
memberi perintah :

YAA AYYUHAL-LADZIINA AMANUU = hai orang-2 yang beriman
Dengan bunyi perintah :
SHOLLUU `ALAIHI WASALLIMU TASLIIMA=bersholawatlah kamu orang-2 yang
beriman atas nabi

Disini Alloh SWT mengajari kita semua, janganlah kita memerintahkan
sesuatu, sebelum kita memberikan contohnya terlebih dahulu, nilai
keluhuran hal ini sangatlah tinggi bagi siapa yang mau berfikir dan
mengambil hikmah. Faa Insya Alloh.

Mohon ijin, saya lanjutkan lagi yaa….

Sholawat itu artinya DO'A, padahal , dari ayat diatas, sholawat itu
ada 3 macam: sholawat Alloh, sholawat Malaikat, dan sholawatul mu'min.

1. Sholawatnya Alloh atas Nabi.

Bagaimana dengan sholawatnya Alloh atas Nabi ?
Masa Alloh berdoa ? Berdo'a pada siapa ? itu kan mustahil.
Jadi, sholawat dengan arti berdo'a itu tidak berlaku kepada Alloh
walaupun asal maknanya do'a.  Lalu, sholawat Alloh atas Nabi artinya apa ?

Menurut faham umumnya, sholawat Alloh atas Nabi artinya ALLOH 
memberi, melimpahkan, mencurahkan ROHMAT kepada Nabi.

Rohmat Alloh , jika kita gali dari Al Qur'an , ternyata ada 2 macam,
yaitu :

1.  Dalam QS Al A'rof ayat 156 : WAROHMATI WASI'AT KULLA SYAY'IN, 
artinya :  Dan rohmatKU itu meliputi segala sesuatu .
Ini adalah rohmat Alloh secara umum, meliputi segala sesuatu, apakah
orang mu'min, atau orang kafir, muslim atau munafik, atau 

RE: [keluarga-islam] Subhat Jawaban : Bukankah kuburan Nabi di dalam masjid Nabawi

2006-09-06 Terurut Topik Kartika, Bambang
Saya yakin ini sudah pernah dibaca

Wahhabi Salafi : Menghancurkan Sejarah Peninggalan Rasulullah saw 
Kempen Terkini Puak Wahhabi: Menghancurkan Sejarah Peninggalan Rasulullah saw
Diambil dari Haqqani Malaysia, 

Mencabul Kesucian Tempat Lahir dan Kesan Sejarah Baginda Sayyidina Muhammad saw 
Semenjak puak Wahhabi muncul, mereka sentiasa cuba menghapuskan kesan-kesan 
sejarah Rasulullah (saw) di bumi Hijaz. Sebagai contoh ialah kemusnahan tanah 
perkuburan Baqi. Di sini ramai ahli ba'it dikebumikan. Malangnya, atas dasar 
jahat puak Wahhabi, tempat bersejarah itu telah dimusnahkan.

Muta'akhir ini, proses kemusnahan itu bermula lagi. Mereka sekarang sedang 
merancang untuk memusnahkan tempat kelahiran baginda Sayyidina Muhammad (saw) 
di kota suci Mekah. Tempat lahir baginda Rasulullah (saw) buat masa ini 
merupakan sebuah perpustakaan yang kecil di tapak rumah asal Sayyidina Abdul 
Muttalib. Puak Wahhabi telah menutup bangunan tersebut di dalam usaha mereka 
untuk merobohkannya. Selepas bangunan suci itu dirobohkan, mereka merancang 
untuk membina sebuah perpustakaan yang besar yang akan di beri nama 
Perpustakaan Raja Fahd.

Tindakan sumbang puak Wahhabi ini merupakan sambungan proses jihad ideologi 
mereka, iaitu, membinasakan kesan-kesan sejarah yang penting dan tugu-tugu 
peringatan yang bersejarah semenjak waktu Rasulullah (saw) dan juga zaman yang 
kemudiannya. Perbuatan rakus ini merupakan satu bentuk penindasan budaya. 
Mereka berlindung di belakang slogan memerangi syirik.

Kebelakangan ini, lembaga perancangan kota Madinah, yang dikuasai oleh seorang 
datuk bandar yang ekstrim telah menjalankan beberapa projek yang amat 
menyedihkan antara lain :
- Mengecat kubah masjid Rasulullah (saw) yang berwarna hijau kepada warna 
perak. Rasulullah amat menyukai warna hijau, dan begitu juga ummat Islam 
sejagat. Perbuatan datuk bandar tersebut merupakan penghinaan kepada Rasul 
(saw) dan juga ummat Islam. Selepas bantahan daripada rakyat Madinah, lembaga 
perancangan tersebut telah mengembalikan warna hijua dahulu.

- Mengarah pemusnahan lima daripada tujuh masjid yang mashur yang telah dibina 
oleh anak perempuan Rasulullah (saw) dan empat kalifah baginda: Masjid Abu 
Bakr, Masjid Salman al-Farsi, Masjid Umar ibn al-Khattab, Masjid Sayyida Fatima 
bint Rasulillah and Masjid Ali ibn Abi Talib.

Laporan yang kami terima berkata bahawa bangunan-bagunan tersebut telah 
diselimuti dengan kain tebal yang berwana hitam untuk meyembunyi perbuatan 
merobohkannya.

- Mengarah menarik ke bawah al-mukabariyya, tempat yang tinggi untuk 
memanggil azan yang telah dibina oleh Umar bin Abdul Aziz di kurun kelapan. 
Perbuatan ini juga telah di lakukan disebalik kain tebal yang berwarna hitam.

Maulana Sheikh Muhammad Nazim Adil al-Haqqani, telah mengecam perbuatan yang 
terkutuk ini. Bercakap di Lefke, Cyprus, baru-baru ini, Maulana Sheikh Nazim 
berkata: Puak Wahhabi telah melakukan yang terburuk untuk Islam. Mereka tidak 
mengerti dan faham bahawa apabila kita menghormati Rasulullah bermakna kita 
menghormati Allah swt. Rasulullah saw merupakan makhluk yang di puji oleh 
Allah, Muhammad saw, yang dipuji. 

Malangnya, puak Wahhabi ini mahu memusnahkan semua perkara yang ada kaitan 
dengan baginda Rasulullah , dan perkara-perkara yang membawa barakah baginda. 
Saya menyeru kepada semua murid-murid saya, dimana saja mereka berada, untuk 
membantah tindakan yang hina ini. Kita bukanlah kumpulan yang akan berdiam 
diri. Penghormatan kita, cinta kita ialah untuk Sayyidina Muhammad saw. Wahai 
orang yang beriman, jangan jadi orang pekak dan bisu apabila kemuliaan Nabi 
Muhammad saw anda sedang dicemari!



-Original Message-
From: keluarga-islam@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] Behalf Of arry putra
Sent: Thursday, September 07, 2006 10:33 AM
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Subject: RE: [keluarga-islam] Subhat  Jawaban : Bukankah kuburan Nabi
di dalam masjid Nabawi


Alhamdulillah, saya setuju

sy yakin org2 soleh ziarah kubur krn artikel di bawah
ini niatnya, baik NU, Muhammadiah, dll

tdk mungkin lah kita yg tauhid kpd Allah Ziarah kubur
menyembah pada kuburnya

tapi sering kali kita yg punya niat di bawah ini,
malah di fitnah

segala sesuatu syaitan akan selalu menjerumuskan kita




Ziarah kubur dibolehkan terlebih dengan tujuan untuk
mengingat kematian
(mengambil hikmahnya) karena memang inilah yang
diajarkan oleh Nabi kita
shallallahu 'alayhi wa sallam :

Sesungguhnya dulu aku melarang kalian dari ziarah
kubur. Maka (sekarang)
ziarahilah kuburan, karena dalam ziarah kubur ada
ibrah/ pelajaran. Namun
jangan kalian mengeluarkan ucapan yang membuat Rabb
kalian murka. (HR.
Ahmad 3/38, 63, 66, Al-Hakim 1/374,375 dan ia
mengatakan: Shahih di atas
syarat Muslim. Adz-Dzahabi menyepakatinya. Asy-Syaikh
Al-Albani dalam
Ahkamul Jana`iz hal. 228 mengatakan, kedudukan hadits
ini sebagaimana
dikatakan Al-Hakim dan Adz-Dzahabi)

Al-Imam An-Nawawi rahimahullahu berkata: Ziarah kubur
ini awalnya dilarang
karena masih 

Re: [keluarga-islam] Tanya : Maqam Ibrahim .......?

2006-09-06 Terurut Topik Anto Sulistianto
Mau tanya nih Om Dodi...

Apakah anda maksudkan MAQAM IBRAHIM (spt pada Surat
Al-Baqarah 125 dan beberapa hadits yg anda kutip) itu
adalah sebagai Kuburan fisik Nabi Ibrahim AS...?

Wassalam,
Anto


--- dodindra [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Berikut tulisan menggambarkan hal itu :
 
 SHOLAT DI ATAS KUBUR
 
 Masalah sholat di atas kubur, atau masjid yang di
 dalamnya ada
 kuburan, memang menimbulkan kilafiyyah.
 
 Hal ini akan lebih baik jika kita rujukkan kepada Al
 Qur'an dan Hadits
 yang mengandung penjelasan tentang masalah ini.
 
 Salah satunya, marilah kita rujuk QS Al Baqoroh,
 ayat 125 :
 
 125. Dan (ingatlah), ketika Kami menjadikan rumah
 itu (Baitullah)
 tempat berkumpul bagi manusia dan tempat yang aman.
 Dan jadikanlah
 sebahagian maqam Ibrahim tempat shalat. Dan telah
 Kami perintahkan
 kepada Ibrahim dan Ismail: Bersihkanlah rumah-Ku
 untuk orang-orang
 yang thawaf, yang i`tikaaf, yang ruku` dan yang
 sujud.
 
 Ayat ini sangat jelas penjelasan Alloh terkait
 masalah Kubur dalam
 Masjid dan sejenisnya, khususnya tentang perintah
 Alloh SWT agar
 menjadikan maqam Nabi Ibrahim AS sebagai tempat
 shalat.
 
 Asbabun Nuzul dari ayat ini, adalah Hadits-haduts
 shahih sebagai berikut :
 
 Hadits Riwayat Imam Buchori dan lainnya dari Umar
 bin Khotob :
 Umar bin Khotob menegaskan, bahwa pendapatnya yang
 melatar belakangi
 turunnya ayat Al Qur'an ada tiga ayat, yaitu :
 1.Ketika Umar mengusulkan kepada Nabi SAW :  Wahai
 Rosululloh,
 tidaklah sebaiknya Engkau menjadikan MAKAM IBRAHIM
 AS ini sebagai
 tempat mendirikan shalat  , sehubungan dengan itu,
 maka turunlah ayat
 125 QS Al Baqoroh ini. Sejak itulah makam Nabi
 Ibrahim dijadikan
 tempat berdirinya Imam bagi orang-orang yang shalat
 di Masjidil Haram
 dan disunatkan shalat sunat tawaf di tempat itu.
 2.Ketika Umar mengajukan usul :  Wahai Rosululloh,
 telah berkunjung
 kepada istri-istrimu orang-orang yang baik dan yang
 jelek (jahat).
 Apakah tidak sebaiknya kamu memerintahkan agar
 dipasang hijab (tirai
 tabir pemisah) diantara mereka . Sehubungan dengan
 usul Umar ini
 turunlah ayat ke 53 dari QS Al Ahzab yang lebih
 masyuh dengan sebutan
 Ayat Hijab.
 3.Ketika Rosululloh SAW diboikot oleh istri-istri
 beliau karena rasa
 cemburu yang berlebihan, maka Umar bin Khatab
 berkata kepada mereka :
 Mudah-mudahan Tuhannya akan menceraikanmu dan
 mengganti dengan
 istri-istri yang lebih baik daripada kamu.
 Sehubungan dengan ini,
 turunlah ayat ke 5 surat At Tahrim yang pada
 dasarnya mendukung dan
 membenarkan peringatan Umar bin Khatab yang
 disampaikan kepada
 istri-istri Rosululloh SAW.
 


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 


 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Yahoo! Groups gets a make over. See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/WktRrD/lOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[keluarga-islam] Re: Hukum Tawasul dan Bantahannya

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
Ass.Wr.Wb.

Om Abu Yahya, lha kalau cara mengartikan memakai cara sampeyan gitu yo
mbuh.mbok ojo sak penake dewe.

Bukankah kata-kata untuk Nabi ( tawassalu ilayka binabiyyanaa)  dan
untuk paman Nabi ( tawassalu ilayka bi'amma nabiyyanaa )bunyinya sama,
kenapa anda tambahi DAHULU yang untuk nabi SAW, kenapa yang untuk
paman Nabi SAw ( Abbas bin Abdul Mutholib) tidak anda tambahin
DAHULU sekalian..wheleh.he-he-he...

wassalam,
dodi indra

--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, Abu Yahya adz-Dzahabi
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 
 Hukum Tawasul dan bantahan http://smd.antibidah.net/?p=216 
 
 
 Sumber: http://smd.antibidah.net http://smd.antibidah.net/ 
 
 Kategori : [ Tauhid http://smd.antibidah.net/?cat=4  , Jawaban
 http://smd.antibidah.net/?cat=18  ] 
 
 Berikut ini kami ringkaskan fatwa ulama ahlussunnah dan bantahan
mengenai
 bolehnya tawasul (meminta wasilah sebagai sarana yang dipakai untuk
menuju
 kepada yang dimaksud atau menjadikan sesuatu sebagai perantara) yang
 dianggap hal biasa yang sebenarnya justru menyelisihi aqidah seorang
muslim.
 
   _  
 
  
 
 Sumber dari Hadits (yang artinya):
 'Apabila terjadi kekeringan pada masyarakat, ' Umar bin al-Khattab
memohon
 hujan dengan perantaraan 'Abbas bin 'Abdul Muththalib. Beliau
berdo'a: 'Ya
 Allah, dahulu kami bertawassul kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau
 turunkan hujan kepada kami. Sekarang kami bertawasul kepada-Mu
dengan paman
 Nabi kami. Oleh karena itu, turunkanlah hujan kepada kami.'
 (HSR.Bukhori No.1010 -kitaabul Istisqa')
 
   _  
 
 * Berkata Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah :
 'Siapa saja yang memperhatikan hadits tersebut akan mengetahui bahwa
hadits
 ini tidak menunjukkan adanya tawasul dengan keagungan Nabi saw atau yang
 lain. Kata-kata hadits ini:
 ' Kami biasa bertawasul  kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau
turunkan
 hujan kepada kami. Sekarang kami bertawasul kepada-Mu dengan paman Nabi
 kami. Oleh karena itu, turunkanlah hujan kepada kami ' 
 
 Maksudnya ialah mengambil perantara untuk berhubungan dengan Allah
melalui
 Do'a Nabi saw, dan hal ini sebagaimana yang dikatakan oleh para
Shahabat:
 Wahai Rosulullah, harta telah binasa, jalan-jalan telah rusak. Oleh
karena
 itu, berdo'alah kepada Allah untuk menurunkan hujan kepada kami. 'Umar
 berkata kepada 'Abbas: 'Wahai 'Abbas, berdirilah kemudian berdo'alah
kepada
 Allah.' 'Abbas lalu berdoa.
 
 Kemudian Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah
menjelaskan:
 ' Sekiranya hal seperti ini dikatakan sebagai tawasul dengan kebesaran
 seseorang tentulah 'Umar akan bertawasul kepada kebesaran Nabi
sawsebelum
 bertawasul kepada paman Nabi sawyakni 'Abbas. Hal ini karena
keagungan Nabi
 sawlebih tinggi daripada kebesaran 'Abbas dan lain-lainnya. Maka kalau
 hadits dianggap (dijadikan hujjah, pen) sudah tentu Amirul Mukmini
'Umar bin
 al-Khattab lebih patuh bertawasul dengan keagungan Nabi sawbukan
kepada yang
 lain.' (Fataawal 'Aqiidah, 283-284)
 
 Beliau dilain tempat juga menerangkan bahwa, tawasul kepada Nabi
Muhammad
 sawada beberapa macam:
 
 1.Tawasul dengan pengertian beriman kepada Nabi Muhammad saw,
 tawasul seperti ini boleh dan benar, kemudian syaikh membacakan
al-Qur'an
 surah 'Ali 'Imraan:193 (yang artinya):' Ya Tuhan kami, sesungguhnya kami
 mendengar (seruan) yang menyeru kepada iman, (yaitu): Berimanlah kamu
 kepada Tuhanmu, maka kamipun beriman. Ya Tuhan kami, ampunilah bagi
kami
 dosa-dosa kami dan hapuskanlah dari kami kesalahan-kesalahan kami, dan
 wafatkanlah kami beserta orang-orang yang banyak berbakti '.
 2.Tawasul dengan do'a Nabi saw,
 yaitu beliau berdo'a untuk dimintakan syafa'at. Tawasul ini boleh
dan benar,
 tetapi hanya boleh terjadi semasa beliau sawmasih hidup. (lihat hadits
 diatas).
 3.Tawasul dengan kebesaran Rosulullah saw, baik semasa hidup atau
 setelah wafatnya,
 tawasul seperti ini perbuatan bid'ah dan tidak boleh dilakukan.
 Misal seseorang mengatakan, 'Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan
 kebesaran Nabi-Mu supaya Engkau ampuni aku atau Engkau beri rezki
aku dengan
 sesuatu. (Fataawal 'Aqiidah, 277-279)
 
 Subhat, jika ada orang jahil menanyakan kembali kepada anda,
bukankah Allah
 ta'ala telah berfirman : . Sekiranya mereka ketika berbuat zhalim
datang
 kepadamu, lalu memohon ampun kepada Allah, dan Rasulpun memohonkan ampun
 untuk mereka, tentulah mereka mendapati Allah Maha Penerima Taubat
lagi Maha
 Penyayang.  (Qs.An-Nisaa':64)
 
 Maka, katakan kepadanya:
 ' Benar Allah ta'ala berfirman demikian, akan tetapi Allah ta'ala
menyatakan
 pada firman-Nya tersebut : ..Sekiranya mereka ketika berbuat
zhalim.' Kata
 ketika disini menunjukkan kejadian masa lalu dan bukan kejadian yang
akan
 datang.
 
 Pada ayat tersebut Allah ta'ala tidak berfirman :  Sekiranya mereka
apabila
 berbuat zhalim. tetapi firman-Nya berbunyi  Sekiranya mereka ketika
 berbuat zhalim , Jadi, ayat tersebut menceritakan kejadian yang telah
 terjadi dimasa Rosulullah sawmasih hidup.
 
 Jelasnya, 

[keluarga-islam] Re: dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke Rasulullah ?

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
 jalla wa'ala)dimana manusia akan dikumpulkan mana sebenarnya ummat
Muhammad
 shallallahu 'alayhi wa sallam dan mana ummat yang membangkang kepada
syariat
 beliau shallallahu 'alayhi wa sallam, sebagaimana dibanyak hadits
yang kita
 bisa temukan misal tentang hadits 'telaga al-kautsar' dan lainnya.
 
 Allah ta'ala a'lam
 Abu yahya
 
 
 
 -Original Message-
 From: keluarga-islam@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
 On Behalf Of arry putra
 Sent: Thursday, September 07, 2006 10:39 AM
 To: keluarga-islam@yahoogroups.com
 Subject: [keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke
Rasulullah
 ?
 
 Assalamualaikum wr. wb
 
 Berdosakah kita kalo sehabis sholat atau di waktu2
 lain, memberikah surat Al-Fatihah ke Rasulullah ?
 Masuk neraka kah kita, bila sering melakukannya ?
 
 
 Wassalamualaikum wr. wb.
 
 
 
   
 
 Yahoo! Singapore Answers
 Real people. Real questions. Real answers. Share what you know at
 http://answers.yahoo.com.sg
 
 
 
 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
seluruh
 manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
pengamalannya
 adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
 wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah
orang
 yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah
ilmu itu
 sebatas yang engkau mampu. 
 Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
 
 
  
 
 
 
 
 
 __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __
 
 This message was checked by NOD32 antivirus system.
 http://www.eset.com







 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Yahoo! Groups gets a make over. See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/WktRrD/lOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [keluarga-islam] Hukum Tawasul dan Bantahannya

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



ustadz abu...

kenapa sumber sampeyan selalu dari web2 anti bid'ah... kenapa tidak dari yang lain...
saya koq jadi melihat sampeyan seperti katak dalam tempurung... :)

salam,
yang masih harus banyak belajar...
On 9/7/06, Abu Yahya adz-Dzahabi [EMAIL PROTECTED] wrote:





Hukum Tawasul dan bantahan
Sumber: http://smd.antibidah.net

Kategori : [ 
Tauhid , Jawaban ]
Berikut ini kami ringkaskan fatwa ulama ahlussunnah dan bantahan mengenai bolehnya tawasul (meminta wasilah sebagai sarana yang dipakai untuk menuju kepada yang dimaksud atau menjadikan sesuatu sebagai perantara) yang dianggap hal biasa yang sebenarnya justru menyelisihi aqidah seorang muslim.





Sumber dari Hadits (yang artinya):'Apabila terjadi kekeringan pada masyarakat, ' Umar bin al-Khattab memohon hujan dengan perantaraan 'Abbas bin 'Abdul Muththalib. Beliau berdo'a: 'Ya Allah, 
dahulu kami bertawassul kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau turunkan hujan kepada kami. 
Sekarang kami bertawasul kepada-Mu dengan paman Nabi kami. Oleh karena itu, turunkanlah hujan kepada kami.'
(HSR.Bukhori No.1010 -kitaabul Istisqa')




Berkata Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah :'Siapa saja yang memperhatikan hadits tersebut akan mengetahui bahwa hadits ini tidak menunjukkan adanya tawasul dengan keagungan Nabi 
atau yang lain. Kata-kata hadits ini:' Kami biasa bertawasul kepada-Mu dengan Nabi kami, lalu Engkau turunkan hujan kepada kami. Sekarang kami bertawasul kepada-Mu dengan paman Nabi kami. Oleh karena itu, turunkanlah hujan kepada kami 
' 
Maksudnya ialah mengambil perantara untuk berhubungan dengan Allah 
melalui Do'a Nabi , dan hal ini sebagaimana yang dikatakan oleh para Shahabat: Wahai Rosulullah, harta telah binasa, jalan-jalan telah rusak. Oleh karena itu, berdo'alah kepada Allah untuk menurunkan hujan kepada kami. 'Umar berkata kepada 'Abbas: 'Wahai 'Abbas, berdirilah kemudian berdo'alah kepada Allah.' 'Abbas lalu berdoa.

Kemudian Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'Utsaimin rahimahullah menjelaskan:' Sekiranya hal seperti ini dikatakan sebagai 
tawasul dengan kebesaran seseorang tentulah 'Umar akan bertawasul kepada kebesaran Nabi 
sebelum bertawasul kepada paman Nabi yakni 'Abbas. Hal ini karena keagungan Nabi 
lebih tinggi daripada kebesaran 'Abbas dan lain-lainnya. Maka kalau hadits dianggap (dijadikan hujjah, pen) sudah tentu Amirul Mukmini 'Umar bin al-Khattab lebih patuh bertawasul dengan keagungan Nabi 
bukan kepada yang lain.' (Fataawal 'Aqiidah, 283-284)

Beliau dilain tempat juga menerangkan bahwa, tawasul kepada Nabi Muhammad 
ada beberapa macam:

Tawasul dengan pengertian beriman kepada Nabi Muhammad 
,tawasul seperti ini boleh dan benar, kemudian syaikh membacakan al-Qur'an surah 'Ali 'Imraan:193 (yang artinya):' Ya Tuhan kami, sesungguhnya kami mendengar (seruan) yang menyeru kepada iman, (yaitu): Berimanlah kamu kepada Tuhanmu, maka kamipun beriman. Ya Tuhan kami, ampunilah bagi kami dosa-dosa kami dan hapuskanlah dari kami kesalahan-kesalahan kami, dan wafatkanlah kami beserta orang-orang yang banyak berbakti 
'.
Tawasul dengan do'a Nabi 
,yaitu beliau berdo'a untuk dimintakan syafa'at. Tawasul ini boleh dan benar, tetapi hanya boleh terjadi semasa beliau 
masih hidup. (lihat hadits diatas).
Tawasul dengan kebesaran Rosulullah 
, baik semasa hidup atau setelah wafatnya,tawasul seperti ini perbuatan bid'ah dan tidak boleh dilakukan.
Misal seseorang mengatakan, 'Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan kebesaran Nabi-Mu supaya Engkau ampuni aku atau Engkau beri rezki aku dengan sesuatu. (Fataawal 'Aqiidah, 277-279
)
Subhat, jika ada orang jahil menanyakan kembali kepada anda, bukankah Allah ta'ala telah berfirman : 
… Sekiranya mereka ketika berbuat zhalim datang kepadamu, lalu memohon ampun kepada Allah, dan Rasulpun memohonkan ampun untuk mereka, tentulah mereka mendapati Allah Maha Penerima Taubat lagi Maha Penyayang
.  (Qs.An-Nisaa':64)
Maka, katakan kepadanya:' Benar Allah ta'ala berfirman demikian, akan tetapi Allah ta'ala menyatakan pada firman-Nya tersebut :
 ..Sekiranya mereka ketika berbuat zhalim.' Kata ketika disini menunjukkan kejadian masa lalu dan bukan kejadian yang akan datang.

Pada ayat tersebut Allah ta'ala tidak berfirman :  Sekiranya mereka 
apabila berbuat zhalim. tetapi firman-Nya berbunyi  Sekiranya mereka 
ketika berbuat zhalim , Jadi, ayat tersebut menceritakan kejadian yang telah terjadi dimasa Rosulullah 
masih hidup.
Jelasnya, tawasul kepada Allah melalui do'a seseorang yang diharapkan terkabulnya do'anya karena keshalihannya tidaklah mengapa, karena sudah ada contoh dilakukan oleh para shahabat, namun dengan syarat orang yang dimintakan sebagai perantara masih hidup.


Berkata Samahatul Imam Abdulah bin Abdul Aziz bin Bazz rahimahullahu wa qoddasallahu ruuhahu:
Tentang tawasul dengan Nabi ini perlu kejelasan, Jika yang dimaksud ialah mengikuti beliau, mencintainya, menaati perintah-perintahnya, meninggalkan larangan-larangannya, dan melakukan ibadah yang iklash kepada Allah 

[keluarga-islam] Re: dosa kah kita kasih hadiah Alfatihah ke Rasulullah ?

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
 al-Fatihah ke
 Rosulullah shallallahu
 'alayhi wa sallam ??
 2. kalau perkara itu baik, apakah para shahabat perna
 melakukannya ?
 
 Jika poin 1  2 tidak ada dalilnya, ya tidak hanya
 berdosa karena
 menyelisihi perintah Nabi kita shallallahu 'alayhi wa
 sallam, tapi bisa
 terjatuh pada perkara kesyirikan jika disandarkan
 bahwa beliau shallallahu
 'alayhi wa sallam lah yang akan mengambulkan keinginan
 kita karena telah
 mengirim al-Fatehah buat beliau shallallahu 'alayhi wa
 sallam, dan dianggap
 sebagai perantara, padahal beliau telah wafat tidak
 dapat memberikan manfaat
 dan mudharat bagi ummatnya lagi kecuali di hari akhir
 (dengan izin Allah
 jalla wa'ala)dimana manusia akan dikumpulkan mana
 sebenarnya ummat Muhammad
 shallallahu 'alayhi wa sallam dan mana ummat yang
 membangkang kepada syariat
 beliau shallallahu 'alayhi wa sallam, sebagaimana
 dibanyak hadits yang kita
 bisa temukan misal tentang hadits 'telaga al-kautsar'
 dan lainnya.
 
 Allah ta'ala a'lam
 Abu yahya
 
 
 
 -Original Message-
 From: keluarga-islam@yahoogroups.com
 [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 On Behalf Of arry putra
 Sent: Thursday, September 07, 2006 10:39 AM
 To: keluarga-islam@yahoogroups.com
 Subject: [keluarga-islam] dosa kah kita kasih hadiah
 Alfatihah ke Rasulullah
 ?
 
 Assalamualaikum wr. wb
 
 Berdosakah kita kalo sehabis sholat atau di waktu2
 lain, memberikah surat Al-Fatihah ke Rasulullah ?
 Masuk neraka kah kita, bila sering melakukannya ?
 
 
 Wassalamualaikum wr. wb.
 
 
 
 
   
   
   
 __ 
 New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage! 
 http://sg.whatsnew.mail.yahoo.com
 
 
 
 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
seluruh
 manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
pengamalannya
 adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
 wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah
orang
 yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah
ilmu itu
 sebatas yang engkau mampu. 
 Yahoo! Groups Links
 
 
 
 
 
 
  
 
 
 
 
 __ NOD32 1.1742 (20060906) Information __
 
 This message was checked by NOD32 antivirus system.
 http://www.eset.com








 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
See what's inside the new Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/3EuRwD/bOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[keluarga-islam] Re: Tanya : Maqam Ibrahim .......?

2006-09-06 Terurut Topik dodindra
Astaghfirulloh,
Mohon maaf, salah ya Om yang saya maksud, astaghfirullohal'adziim
Mohon maaf sekali lagi, kalau saya salah , itu semua hanya dari saya,
Alloh jua yang maha Benar, astaghfirulloh...Jadi itu bukan kuburan ya Om ?
Terima kasih Om Ananto

wassalam,
dodi
--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, Anto Sulistianto
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Mau tanya nih Om Dodi...
 
 Apakah anda maksudkan MAQAM IBRAHIM (spt pada Surat
 Al-Baqarah 125 dan beberapa hadits yg anda kutip) itu
 adalah sebagai Kuburan fisik Nabi Ibrahim AS...?
 
 Wassalam,
 Anto
 
 
 --- dodindra [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Berikut tulisan menggambarkan hal itu :
  
  SHOLAT DI ATAS KUBUR
  
  Masalah sholat di atas kubur, atau masjid yang di
  dalamnya ada
  kuburan, memang menimbulkan kilafiyyah.
  
  Hal ini akan lebih baik jika kita rujukkan kepada Al
  Qur'an dan Hadits
  yang mengandung penjelasan tentang masalah ini.
  
  Salah satunya, marilah kita rujuk QS Al Baqoroh,
  ayat 125 :
  
  125. Dan (ingatlah), ketika Kami menjadikan rumah
  itu (Baitullah)
  tempat berkumpul bagi manusia dan tempat yang aman.
  Dan jadikanlah
  sebahagian maqam Ibrahim tempat shalat. Dan telah
  Kami perintahkan
  kepada Ibrahim dan Ismail: Bersihkanlah rumah-Ku
  untuk orang-orang
  yang thawaf, yang i`tikaaf, yang ruku` dan yang
  sujud.
  
  Ayat ini sangat jelas penjelasan Alloh terkait
  masalah Kubur dalam
  Masjid dan sejenisnya, khususnya tentang perintah
  Alloh SWT agar
  menjadikan maqam Nabi Ibrahim AS sebagai tempat
  shalat.
  
  Asbabun Nuzul dari ayat ini, adalah Hadits-haduts
  shahih sebagai berikut :
  
  Hadits Riwayat Imam Buchori dan lainnya dari Umar
  bin Khotob :
  Umar bin Khotob menegaskan, bahwa pendapatnya yang
  melatar belakangi
  turunnya ayat Al Qur'an ada tiga ayat, yaitu :
  1.  Ketika Umar mengusulkan kepada Nabi SAW :  Wahai
  Rosululloh,
  tidaklah sebaiknya Engkau menjadikan MAKAM IBRAHIM
  AS ini sebagai
  tempat mendirikan shalat  , sehubungan dengan itu,
  maka turunlah ayat
  125 QS Al Baqoroh ini. Sejak itulah makam Nabi
  Ibrahim dijadikan
  tempat berdirinya Imam bagi orang-orang yang shalat
  di Masjidil Haram
  dan disunatkan shalat sunat tawaf di tempat itu.
  2.  Ketika Umar mengajukan usul :  Wahai Rosululloh,
  telah berkunjung
  kepada istri-istrimu orang-orang yang baik dan yang
  jelek (jahat).
  Apakah tidak sebaiknya kamu memerintahkan agar
  dipasang hijab (tirai
  tabir pemisah) diantara mereka . Sehubungan dengan
  usul Umar ini
  turunlah ayat ke 53 dari QS Al Ahzab yang lebih
  masyuh dengan sebutan
  Ayat Hijab.
  3.  Ketika Rosululloh SAW diboikot oleh istri-istri
  beliau karena rasa
  cemburu yang berlebihan, maka Umar bin Khatab
  berkata kepada mereka :
  Mudah-mudahan Tuhannya akan menceraikanmu dan
  mengganti dengan
  istri-istri yang lebih baik daripada kamu.
  Sehubungan dengan ini,
  turunlah ayat ke 5 surat At Tahrim yang pada
  dasarnya mendukung dan
  membenarkan peringatan Umar bin Khatab yang
  disampaikan kepada
  istri-istri Rosululloh SAW.
  
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com








 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Yahoo! Groups gets a make over. See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/WktRrD/lOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[keluarga-islam] Ingin Menjadi Diri Sendiri

2006-09-06 Terurut Topik agussyafii
Ingin Menjadi Diri Sendiri

Biasanya di Labschool Cinere pada masa orientasi siswa baru banyak 
hal yang dilakukan untuk mengenalkan sekolah pada siswa baru 
tersebut. Setelah pengenalan dilakukan tiga hari tibalah hari 
pertama yang paling mendebarkan yaitu masuk kelas baru.

Salah seorang teman bercerita, bahwa ketika dirinya berdiri didepan 
kelas sebelum pelajaran dimulai, dirinya berbasa basi untuk 
perkenalan. Nih, andi yang duduk paling depan, besok kalo besar 
pengen jadi apa? Pengen jadi presiden pak. Jawab andi dengan 
lantang. Kalo anton? anton pengen jadi jendral, pak. Jawab 
anton. Nah, kalo salim? Kalo salim, pengen jadi diri sendiri 
pak..Kata salim. Mendengar jawaban itu seluruh kelas tertawa. 

Mendengar cerita itu saya sejenak berfikir, apakah ada yang salah 
pengen menjadi sendiri?

Wassalam,
Agussyafii
http://agussyafii.blogspot.com







 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Great things are happening at Yahoo! Groups.  See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/SktRrD/hOaOAA/yQLSAA/wDNolB/TM
~- 

Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban (hati2 kalo ngomong)

2006-09-06 Terurut Topik wandysulastra
Mohon maaf kang Ramdan, jika kita mempelajari lebih jauh tentang 
masalah ini, maka insya allah kita akan dapat menjawab semua yang 
menjadi pertanyaan di bawah. 

Setuju dengan apa yang dikatakan Cak Hut,
Mari berlomba untuk kebaikan dan bukan saling menjatuhkan.

--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, Ramdan [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 buka-buka arsip, mungkin bermanfaat sebagai penambah wawasan... :-)
 
 
- *From*: huttaqi [EMAIL PROTECTED]
- *Date*: Thu, 7 Apr 2005 10:19:18 +0700
 
 Pertemuan IV [1]
 
 BID'AH
 
 
 Ada beberapa pendapat tentang Bid'ah.
 Yang satu menganggap bahwa
 Semua yang baru adalah bid'ah dan semua bid'ah itu adalah sesat
 
 Sebagian yang lain menganggap bahwa agama dan teknologi itu pisah, 
kemudian
 mereka memahami bid'ah seperti ini :
 Semua yang baru di dalam masalah agama adalah bid'ah dan itu 
sesat, sedangkan
 bid'ah atau sesuatu yang baru di dalam masalah teknologi itu ndak 
papa, sebab
 teknologi itu tidak termasuk wilayah agama
 
  Dan sebagian yang lain berpendapat bahwa seluruhnya itu tidak ada 
yang lepas
 dari masalah agama, baikpun itu masalah teknologi.
 
 Mereka menganggap bahwa bid'ah itu ada  2 macam.
 Yaitu bid'ah hasanah, atau sesuatu yang baru, sesuatu yang baru 
adanya tapi
 baik,
 Dan yang satu adalah bid'ah dholalah, yaitu sesuatu yang baru, 
mengada-adakan
 tapi tidak baik.
 
 
 Tidakkah jaman Nabi belum ada perintah untuk pembuatan buku atau 
kitab
 al-Qur'an ?
 Dan baru ada perintah pencatatan saja ?
 
 Bukankah jaman Nabi belum ada pembagian seperti ini Fiqih, ini 
Ushuludin, ini
 Aqoid, ini tasawuf ?
 
 Benarkah Fiqih itu sesuatu yang baru atau bid'ah ?
 Lalu apakah bid'ah hasanah ataukah dholalah ?
 
 Benarkah Ushuludin itu istilah yang baru atau bid'ah ?
 Lalu apakah bid'ah hasanah ataukah dholalah ?
 
 Benarkah Tasawuf itu istilah baru yang juga bid'ah ?
 Lalu apakah bid'ah hasanah atau dholalah ?
 
 
 Ingatkah engkau ketika Nabi melarang pencatatan apalagi pembukuan 
hadits-hadits
 beliau ?
 Bacalah sejarah-sejarah di jaman Nabi ?
 Abu Bakarpun tak berani menuliskan hadits ataupun membukukannya.
 Umarpun tak berani menuliskan hadits maupun membukukannya.
 Usmanpun tak berani menuliskan hadits maupun membukukannya.
 Alipun tak berani menuliskan hadits maupun membukukannya.
 
 Lalu mengapakah sekarang kita tahu banyak kitab-kitab hadits yang 
beredar ?
 Bukankah itu bid'ah ?
 Bukankah itu sesuatu yang baru ?
 
 Bahkan melihat sejarah,
 Bukankah pemukuan hadits-hadits Nabi itu seolah menentang Nabi 
Muhammad yang
 melarang pembukuan hadits-hadits ?
 
 Tetapi,
 Apakah masuk pada bid'ah yang baik yang hasanah ?
 Ataukah bid'ah dholalah ?
 
 Kalau sesuatu yang sudah ditetapkan oleh Alloh dan RosulNya,
 Wajib kita tidak menambahi ataupun menguranginya.
 
 Sholat wajib lima sehari semalam, maka bid'ah sesat, bid'ah 
dholalah jika kita
 menambahi atau menguranginya. Mutlak tidak boleh ditambahi dan 
dikurangi.
 
 Kalau Qur'an mengatakan Qulhu Allohu Ahad, mutlak, tidak boleh 
ditambahi
 maupun dikurangi,
 Jikalau ditambahi atau dikurangi, itu bid'ah yang dholalah, itu 
bid'ah yang
 sesat.
 
 Bukankah diajarkan oleh Rosululloh untuk berijtihad ?
 Bagaimana cara supaya sabar ?
 Bagaimana cara supaya tawakal ?
 Bagaimana cara dzikir ?
 
 Jika perintah ada, tapi tuntunan resminya tidak ada ?
 Bolehkan berijtihad ?
 
 Tiap-tiap orang memiliki keyakinan sendiri-sendiri, pun meski 
Islam sebagai
 agamanya.
 
 Bagaimana seandainya ditanya,
 Apakah sabar itu ?
 Bagaimanakah sabar itu ?
 Caranya supaya sabar bagaimana ?
 
 Apakah dzikir itu ?
 Bagaimanakah caranya dzikir itu ?
 Bagaimana cara supaya kita dzikir kepada Alloh ?
 Bukankah perintahnya adalah Dzikron Katsiron ?
 
 Apakah engkau sudah tahu cara bersyahadat ?
 Apakah cukup dibaca saja syahadat itu ?
 
 Apakah iman itu ?
 Apakah taqwa itu ?
 
 Maka janganlah heran jika banyak sekali pendapat-pendapat akan 
masalah-masalah
 itu.
 
 
 Maka cukuplah,
 Lana a'maluna wa lakum a'malukum
 Apa-apa yang aku kerjakan adalah untuk aku sendiri dan apa- apa 
yang kamu
 kerjakan adalah untuk kamu sendiri.
 
 
 Saling hormat menghormati diantara sesama pemeluk agama Islam.
 Saling berhubungan dengan kasih sayang, shilaturrohmi.
 
 Tanpa perlu menjelek-njelekkan pendapat lain,
 Tanpa perlu menuduh sesat orang yang berbeda faham,
 Tanpa perlu menuduh Zindiq orang-orang yang berjalan menujuNya,
 
 Dan...
 Tanpa perlu mengkafir-kafirkan saudara-saudara kita yang seagama.
 Qu anfusakum wa ahlikum naroo
 Selamatkanlah dirimu, dan keluargamu, dari api neraka.
 
 Marilah fastabihul khoirot !
 Mari berlomba untuk kebaikan dan bukan saling menjatuhkan.
 www.huttaqi.com
 
 
 
 
 On 9/6/06, wandysulastra [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 Adalah kewajiban anda untuk menyampaikan ilmu yang telah anda
  miliki, selebihnya adalah urusan Allah untuk menentukan siapa 
yang
  dapat mengambil manfaat dari apa yang anda sampaikan tersebut.
 
  Mudah2an kita semua yang berada di milis ini terhindar dari sifat
  sombong sebagaimana yang 

Re: [keluarga-islam] Fiqh Siyasah : Kiblat Politik

2006-09-06 Terurut Topik Ridwan
Muslimin wajib berpedoman kepada Al Quran :

(QS.4 ayat 89) Mereka ingin supaya kamu menjadi kafir sebagaimana mereka
telah menjadi kafir, lalu kamu menjadi sama (dengan mereka). Maka janganlah
kamu jadikan di antara mereka penolong-penolong (mu), hingga mereka
berhijrah pada jalan Allah. Maka jika mereka berpaling, tawan dan bunuhlah
mereka di mana saja kamu menemuinya, dan janganlah kamu ambil seorang pun di
antara mereka pelindung, dan jangan (pula) menjadi penolong,

(QS.4 ayat 138-139) Kabarkanlah kepada orang-orang munafik bahwa mereka akan
mendapat siksaan yang pedih, (yaitu) orang-orang yang mengambil orang-orang
kafir menjadi teman-teman penolong dengan meninggalkan orang-orang mukmin.
Apakah mereka mencari kekuatan di sisi orang kafir itu? Maka sesungguhnya
semua kekuatan kepunyaan Allah.

(QS.5 ayat 55-57) Sesungguhnya penolong kamu hanyalah Allah, Rasul-Nya, dan
orang-orang yang beriman, yang mendirikan salat dan menunaikan zakat, seraya
mereka tunduk (kepada Allah). Dan barang siapa mengambil Allah, Rasul-Nya
dan orang-orang yang beriman menjadi penolongnya, maka sesungguhnya pengikut
(agama) Allah itulah yang pasti menang. Hai orang-orang yang beriman,
janganlah kamu mengambil jadi pemimpinmu, orang-orang yang membuat agamamu
jadi buah ejekan dan permainan, (yaitu) di antara orang-orang yang telah
diberi Kitab sebelummu, dan orang-orang yang kafir (orang-orang musyrik).
Dan bertakwalah kepada Allah jika kamu betul-betul orang-orang yang beriman.

(QS.9 ayat 23) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikan
bapak-bapak dan saudara-saudaramu pemimpin-pemimpinmu, jika mereka lebih
mengutamakan kekafiran atas keimanan dan siapa di antara kamu yang
menjadikan mereka pemimpin-pemimpinmu, maka mereka itulah orang-orang yang
lalim.

(QS.60 ayat 13) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikan
penolongmu kaum yang dimurkai Allah, sesungguhnya mereka telah putus asa
terhadap negeri akhirat sebagaimana orang-orang kafir yang telah berada
dalam kubur berputus asa.



- Original Message -
From: banganut [EMAIL PROTECTED]
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, September 05, 2006 10:06 PM
Subject: [keluarga-islam] Fiqh Siyasah : Kiblat Politik


 Masih ingat sikap Arab Saudi lebih cenderung meminta bantuan Amerika
 bila bermasalah pada masa Irak menyerbu Kuwait ?

 Bagaimanakah penyelesaian perang antar negara (mayoritas muslim)

 Apa hukumnya Arab Saudi (mayoritas muslim) meminta pertolongan
 kepada Amerika (mayoritas non muslim) ?

 Mohon pencerahan ?

 wassalam

 anut






 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu
pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang
membutuhkan.
 Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang
yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu.
 Yahoo! Groups Links










Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [keluarga-islam] Ukhuwah : Syahadat Pengikat Kami

2006-09-06 Terurut Topik Ramdan



Wa alaikum salam mas Nuryadi.
Ng... mungkin yang dimaksud adalah mengucapkan kalimah syahadat yang turut disaksikan oleh ulama, 
bukan bersyahadat.. :-)

Kalo yang seperti itu, sampai saat ini saya tidak menemukan dalil yangmengharuskan seperti itu.
Mungkin harus diketahui terlebih dahulu apa alasannya, ya..?!

Tetapibukan kahketika mau membaca Ijab Qobul, pihak pria diminta untuk mengucapkan kalimah syahadat juga dan disaksikan oleh Penghulu..?! apakah ini jugaada dalilnya.

Mohon maaf jika jawaban tidak memuaskan..

salam
:-)


On 9/6/06, nmisnan [EMAIL PROTECTED] wrote:
 







Assalamualaikum Wr. Wb.

Kang Ramdan tidak mengigau di siang hari. Tapi ada hal yg ingin saya tanyakan menyangkut syahadat. Di tempat pengajian saya,. Para jamaahnya di anjurkan utk bersyahadat yg disaksikan oleh orang yg berilmu dlm bidang agama. 

Apakah perlu kita bersyahadat lagi , padahal kita sudah muslim sejak lahir demikian pertanyaannya ? 

Terima kasih .

Wassalamualaikum Wr. Wb.
Nuryadi



- Original Message - 
From: Ramdan 

To: keluarga-islam@yahoogroups.com 

Sent: Wednesday, September 06, 2006 10:32 AM
Subject: Re: [keluarga-islam] Ukhuwah : Syahadat Pengikat Kami

Bang,
itulah jika syahadat hanya sebagai formalitas saja,
hanya terucap di lisan saja,
bukan pada aplikasinya,
bukan pada pemahamannya... :-)

padahal Syahadat itu pondasinya sholat,
syahadat itu pondasinya puasa,
syahadat itu pondasinya zakat,
syahadat itu pondasinya haji.

oleh sebab syahadat merupakan pondasi, maka selama pondasinya tidak benar dipasangnya, maka semuanya akan roboh...

tapi mengapa pembahasan Syahadat ini kok jarang sekali...
he-he-he...
maaf... maaf... sekedar mengigau pagi hari...

salam
:-)

On 9/5/06, banganut [EMAIL PROTECTED]
  wrote: 






Indah, ketika hubungan ukhuwah di awali dengan syahadatain ...Betapa tidak ? jika kita ingat, syahadatlah nilai awal yang sebaiknya dipahami.Bukankah pada waktu syahadat di ikrarkan, tak ada madzhab yang di 
kedepankan ?Bukankah pada waktu syahadat di ikrarkan, tak ada tasawuf yang dibanggakan ?Bukankah pada waktu syahadat di ikrarkan, tak ada madzhab yang dikedepankan ?Bukankah pada waktu syahadat di ikrarkan, tak ada gerombolan yang 
ditonjolkan ?Ya, kebersamaan nilai syahadat yang mengikat di leher yang membuatukhuwah kita terjaga ?Tentu kita heran, mengapa syahadat tidak menjadi suatu kajian yangmendalam ? Padahal kata syuhada, kata syahid tak akan ada jika tidak 
dimulai dengan syahadat.Engkau benar, runtuhnya syahadat jika mental syuhada dan kemuliaansyahid tidak dibentuk dari sekarang.Engkau benar, tak ada gunanya pembicaraan yang tidak menghasilkanjiwa-jiwa mujahid. 
Karena para mujahid yang akan syahid lalu syuhada. Indah... sungguhindah, semuanya berawal dari syahadat.Semoga aku termasuk gerombolan ini ...,wassalamanut


 

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] Fiqh Siyasah : Kiblat Politik

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



Muslimin wajib berpedoman kepada Al Quran :
wah... kalo statement di atas mah 100% muslim pasti setuju, bos... :)
On 9/6/06, Ridwan [EMAIL PROTECTED] wrote:
Muslimin wajib berpedoman kepada Al Quran :(QS.4 ayat 89) Mereka ingin supaya kamu menjadi kafir sebagaimana mereka
telah menjadi kafir, lalu kamu menjadi sama (dengan mereka). Maka janganlahkamu jadikan di antara mereka penolong-penolong (mu), hingga merekaberhijrah pada jalan Allah. Maka jika mereka berpaling, tawan dan bunuhlah
mereka di mana saja kamu menemuinya, dan janganlah kamu ambil seorang pun diantara mereka pelindung, dan jangan (pula) menjadi penolong,(QS.4 ayat 138-139) Kabarkanlah kepada orang-orang munafik bahwa mereka akan
mendapat siksaan yang pedih, (yaitu) orang-orang yang mengambil orang-orangkafir menjadi teman-teman penolong dengan meninggalkan orang-orang mukmin.Apakah mereka mencari kekuatan di sisi orang kafir itu? Maka sesungguhnya
semua kekuatan kepunyaan Allah.(QS.5 ayat 55-57) Sesungguhnya penolong kamu hanyalah Allah, Rasul-Nya, danorang-orang yang beriman, yang mendirikan salat dan menunaikan zakat, serayamereka tunduk (kepada Allah). Dan barang siapa mengambil Allah, Rasul-Nya
dan orang-orang yang beriman menjadi penolongnya, maka sesungguhnya pengikut(agama) Allah itulah yang pasti menang. Hai orang-orang yang beriman,janganlah kamu mengambil jadi pemimpinmu, orang-orang yang membuat agamamu
jadi buah ejekan dan permainan, (yaitu) di antara orang-orang yang telahdiberi Kitab sebelummu, dan orang-orang yang kafir (orang-orang musyrik).Dan bertakwalah kepada Allah jika kamu betul-betul orang-orang yang beriman.
(QS.9 ayat 23) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikanbapak-bapak dan saudara-saudaramu pemimpin-pemimpinmu, jika mereka lebihmengutamakan kekafiran atas keimanan dan siapa di antara kamu yang
menjadikan mereka pemimpin-pemimpinmu, maka mereka itulah orang-orang yanglalim.(QS.60 ayat 13) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikanpenolongmu kaum yang dimurkai Allah, sesungguhnya mereka telah putus asa
terhadap negeri akhirat sebagaimana orang-orang kafir yang telah beradadalam kubur berputus asa.- Original Message -From: banganut 
[EMAIL PROTECTED]To: keluarga-islam@yahoogroups.comSent: Tuesday, September 05, 2006 10:06 PMSubject: [keluarga-islam] Fiqh Siyasah : Kiblat Politik
 Masih ingat sikap Arab Saudi lebih cenderung meminta bantuan Amerika bila bermasalah pada masa Irak menyerbu Kuwait ? Bagaimanakah penyelesaian perang antar negara (mayoritas muslim)
 Apa hukumnya Arab Saudi (mayoritas muslim) meminta pertolongan kepada Amerika (mayoritas non muslim) ? Mohon pencerahan ? wassalam anut
 Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepadaseluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satupengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang
membutuhkan. Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahuwata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orangyang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu
sebatas yang engkau mampu. Yahoo! Groups LinksIlmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/* To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]* Your use of Yahoo! Groups is subject to: 
http://docs.yahoo.com/info/terms/

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  





Re: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban (hati2 kalo ngomong)

2006-09-06 Terurut Topik Ridwan

a'udzubillahis-sami'il 'alim minas-syathonirrojiim...
a'udzubikalimatillahit-taammaati min syarri maa kholaq..

- Original Message -
From: Abu Yahya adz-Dzahabi [EMAIL PROTECTED]
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, September 05, 2006 12:27 PM
Subject: RE: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban (hati2
kalo ngomong)


Mas ridwan yth,

Bisa beri saya 1 dalil yang menerangkan kapan dan dimana Rosulullah
shallallahu 'alayhi wa sallam lahir ?
dan siapa keluarga terdekat dari Rosulullah shallallahu 'alayhi wa sallam
yang merayakan kelahiran beliau ?

Abu Yahya

-Original Message-
From: keluarga-islam@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Ridwan
Sent: Tuesday, September 05, 2006 11:27 AM
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Subject: Re: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban (hati2
kalo ngomong)

kafirin, musyirikin, munafiqin, adalah golongan yang tidak suka dengan
Rosulullah SAW, untuk itu mereka berusaha agar muslimin melupakan hari
kelahiran Rosulullah SAW, dan dijauhkan dari mengingatnya serta dijauhkan
untuk bersholawat kepada Beliau SAW, bahkan mereka mempengaruhi agar
muslimin menganggap Rosulullah SAW adalah manusia biasa yang tidak ada
bedanya dengan kita. Sesungguhnya orang yang merasa sama dan sederajat
dengan Rosulullah SAW adalah orang yang sombong, semoga Alloh SWT dan
Malaikat-2NYA dan Mu'minin melaknati mereka.

Orang beriman adalah orang yang mau bersholawat dan selalu mengirimkan salam
kepada Rosulullah SAW dalam rangka tho'at atas perintah Alloh SWT. Siapakah
orang yang tidak senang dan bergembira dengan hari/tanggal kelahiran
Rosulullah SAW ?  mereka adalah orang yang tidak merasa memiliki Rosulullah
SAW, dan mereka menganggap dirinya sama dengan Rosulullah SAW, a'udzubillahi
min dzalika.

Allohumma sholli wa sallim 'ala sayyidina Muhammad wa 'ala aali sayyidina
Muhammad.


- Original Message -
From: al.fatih [EMAIL PROTECTED]
To: keluarga-islam@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, September 05, 2006 9:44 AM
Subject: [keluarga-islam] Re: ini dia bi'dah-bid'ah bulan Sya'ban (hati2
kalo ngomong)


Ketika ada sahabat Nabi yang melakukan penyerbukan pohon kurma, Nabi
lewat dihadapannya dengan memberi isyarat bahwa hal itu tidak
mungkin terjadi. Namun beberapa hari kemudian sahabat tadi
melaporkan bahwa ia telah berhasil melakukannya. Lantas Nabi
berkata,antum a'lamu bi umuri duniyakum (kalian lebih mengerti
urusan dunia kalian).

Maka segala bid'ah yang berhubungan dengan dunia bukan ibadah tidak
mengapa.

Kemudian masalah Maulid Nabi Muhammad Shallallahu 'alaihi wa sallam,


Syeikh Ma'ruf Al Karkhi rahimahullah sangat memperhatikan majelis
Maulid Nabi.  Dalam salah satu nasihatnya, beliau radhiyallahu anhu
(maaf..radhiyallahu anhu sebutan untuk para sahabat kok bisa
dilekatkan seenaknya kepada seorang sufi)berkata


Barang siapa mempersiapkan makanan, mengumpulkan teman teman,
menyalakan lampu, mengenakan pakaian baru , memakan parfum dan
menghias dirinya untuk membaca dan mengagungkan mauled rasul, maka
kelak di hari kiamat Allah akan mengumpulkan bersama para Nabi,
orang orang yang berada dalam barisan pertama.  Dia kan ditempatkan
di Illiyyin yang tertinggi (Abu Bakar Bin Muhammad Syatha Ad-
Dimyathi, I anathuth Thalibin Darul Fikr, juz3, hal 255)
==

saya jawab:
Subhanallah, seandainya kalimat diatas merupakan hadits pun maka
bisa dipastikan hadist tersebut adalah maudhu (palsu) apalagi hanya
perkataan seorang sufi (sebagaimana banyaknya hadits maudhu dalam
kitab Duratun Nashihin). Kalimat tersebut sangat menjerumuskan
terutama bagi orang awam, jika mereka meyakini maka mereka pun bisa
mentakwilkannya secara serampangan. Bayangkan hanya melakukan hal-
hal seperti itu sesorang bisa disejajarkan dengan para Nabi di hari
kiamat nanti. Lalu mereka meninggalkan shalat, puasa, jihad, bahkan
sunnah Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam pun
ditinggalkan/dimatikan namun karena mereka meyakini kalimat sufi
tadi mereka menganggapnya tidak apa-apa.

Satu hal lagi bahwa mereka ghuluw terhadap Rasulullah sementara
beliau sendiripun tidak suka dipuji berlebihan.

Berkata Syaikh Muhammad bin Shalih Al Ustaimin
rahimahullah,Kemudian dari itu, bahwa dalam perayaan ini terdapat
kemungkaran-kemungkaran besar yang tidak diakui syari'at, naluri dan
akal, di mana para pelakunya mendendangkan qasidah-qasidah yang
mengandung ghuluw (berlebih-lebihan) dalam mengagungkan Rasulullah
Shallallahu 'alaihi wa sallam, sampai-sampai memposisikan beliau
lebih utama daripada Allah. Na'udzu billah. Di antaranya pula, kami
mendengar dari kebodohan para pelakunya, ketika dibacakan kisah
kelahiran beliau, lalu bacaannya itu sampai pada kalimat 'wulida al-
musthafaâ' mereka semuanya berdiri dengan satu kaki, mereka berujar
bahwa ruh Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam hadir di situ
maka kami berdiri untuk memuliakannya. Sungguh ini suatu kebodohan.
Kemudian dari itu, berdirinya 

Re: [keluarga-islam] Ukhuwah : Syahadat Pengikat Kami

2006-09-06 Terurut Topik Ridwan






Apakah perlu kita bersyahadat lagi , 
padahal kita sudah muslim sejak lahir demikian pertanyaannya ? 

Terima kasih .

Wassalamualaikum Wr. Wb.
Nuryadi

apakah pak 
nuryadi melaksanakan sholat..? bukankah dalam setiap sholat kita membaca 
syahadat, mengapa..? 


  - Original Message - 
  From: 
  nmisnan 
  
  To: keluarga-islam@yahoogroups.com 
  Sent: Wednesday, September 06, 2006 11:18 
  AM
  Subject: Re: [keluarga-islam] Ukhuwah : 
  Syahadat Pengikat Kami
  
  Assalamualaikum Wr. Wb.
  
  Kang Ramdan tidak mengigau di siang hari. Tapi 
  ada hal yg ingin saya tanyakan menyangkut syahadat. Di tempat pengajian saya,. 
  Para jamaahnya di anjurkan utk bersyahadat yg disaksikan oleh orang yg berilmu 
  dlm bidang agama.
  Apakah perlu kita bersyahadat lagi , padahal kita 
  sudah muslim sejak lahir demikian pertanyaannya ? 
  
  Terima kasih .
  
  Wassalamualaikum Wr. Wb.
  Nuryadi
__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



[keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik qiyaikita
Assalaamu 'alaikum wr wb.

Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikut 
dalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topik 
yang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung. 

Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalam 
pemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti 
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.
Mohon bimbingan saudara-saudara.

Wassalaamu 'alaikum wr wb.





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[keluarga-islam] Tangis 40 Hari 40 Malam

2006-09-06 Terurut Topik Ananto





Tangis 40 Hari 40 MalamSesudah melakukan dosa terkutuk itu, Daud, sang Nabi, menangis 40 hari 40 malam.Ia bersujud. Tak sejenakpun mengangkat kepalanya.
Keningnya bagai menyatu dengan tanah. Air matanya meresap membasahi tanah tandus itu sehingga tumbuhlan rerumputan. Rerumputan itu kemudian meninggi merimbun dan menutupi kepalanya.Allah menyapanya.Bertambah menangis ia, meraung dan terguncang-guncang. Pepohonan di sekitarnya bergayut berdesakkan satu sama lain mendengar raungan itu, kemudian daun-daunnya rontok, kayu-kayunya mengering, ooleh duka derita dan penyesalan Daud yang diresapimya.

Dan Allah masih juga 'menggoda'nya:Daud, Engkau lupa akan dosamu. Engkau hanya ingat tangismu.Dan sang Nabi terus berjuang dengn air matanya.Air mata kehidupan Daud bagai samudera.
Kesungguhan Daud terhadap nilai-nilai ketuhanan -- ya nilai kehidupan ini sendiri -- bagai samudera.Adapun saya, yang hidup ribuan tahun sesudah Daud, hanya pernah menitikkan air mata beberpa cangkir. Juga apa yang saya bisa sebut sir mata ruhani saya.
Di dalam zaman yang telah jauh maju ke depan ini, barangkali saya bersemayam di kehidupan yang ringan dan riang melakukan dosa-dosa.Sumber:Secangkir Kopi Jon Parkir, Emha Ainun Nadjib, Mizan, Bandung


__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



met gabung, mas...
On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] wrote:
Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikut
dalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliauadalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.
Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikutiforum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara.
Wassalaamu 'alaikum wr wb.Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan.
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.
Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/* To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]* Your use of Yahoo! Groups is subject to: 
http://docs.yahoo.com/info/terms/

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ramdan



iya met gabung, 
dan semoga tidak bertambah bingung... :-)

salam
:-)
On 9/6/06, Ananto [EMAIL PROTECTED] wrote:






met gabung, mas...

On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED]
 wrote: 


Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikutdalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara. Wassalaamu 'alaikum wr wb.
Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 

Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/
* To unsubscribe from this group, send an email to:  [EMAIL PROTECTED]
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/


 

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



hehehe

kalo sampeyan pake qunut, yakin dulu...
kalo sampeyan ga peke qunut, juga yakin dulu...

setelah itu, mari kita ngobrol2 sambil ngopi biar ga bingung... :))

salam juga,
On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED] wrote:



iya met gabung, 
dan semoga tidak bertambah bingung... :-)

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto 
[EMAIL PROTECTED] wrote: 








met gabung, mas...

On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 


Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikutdalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara. Wassalaamu 'alaikum wr wb.
Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 

Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/ 
* To unsubscribe from this group, send an email to:  [EMAIL PROTECTED] 
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



 

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] Re: Fiqh Siyasah : Kiblat Politik

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



dan...

pelaku kawin kontrak di cipanas puncak yg beberapa waktulalu digerebek polisi juga kebanyakan orang2 ngarab nyaudi... :))
On 9/6/06, banganut [EMAIL PROTECTED] wrote:
Kalau melihat kalimat-kalimat Allah tersebut, jadi bingung .Bukankah para syaikh di arab saudi suka bicara bid'ah ... kalau melihat
dari pengikutnya yang anti bid'ah selama ini Bagaimana komentar mereka ? Bukankah mereka tinggal di arab saudi ?Lalu siapakah pembuat bid'ah terbesar saat ini ?Jangan-jangan memang benar ada pendapat yang mengatakan para syaikh
tersebut bagian dari antek amerika, sehingga ada fatwa menolak hizbullahkarena syiah (jangan-janagn dalih-dalih saja, sebenarnya sikap mendukungisrael tapi menjual dalih agama.jangan - jangan teriak-teriak bid'ah, merupakan salah satu propaganda
gerakan Amerika dan zionis, bukankah para syetan sangat suka melihatummat berpecah belah ?semoga ini hanya sebatas asumsi yang tidak sebenarnyawassalamanut--- In 
keluarga-islam@yahoogroups.com, Ananto [EMAIL PROTECTED]wrote: Muslimin wajib berpedoman kepada Al Quran : wah... kalo statement di atas mah 100% muslim pasti setuju, bos... :)
 On 9/6/06, Ridwan [EMAIL PROTECTED] wrote:   Muslimin wajib berpedoman kepada Al Quran :   (QS.4 ayat 89) Mereka ingin supaya kamu menjadi kafir sebagaimana
mereka  telah menjadi kafir, lalu kamu menjadi sama (dengan mereka). Maka  janganlah  kamu jadikan di antara mereka penolong-penolong (mu), hingga mereka  berhijrah pada jalan Allah. Maka jika mereka berpaling, tawan dan
bunuhlah  mereka di mana saja kamu menemuinya, dan janganlah kamu ambilseorang pun  di  antara mereka pelindung, dan jangan (pula) menjadi penolong,   (QS.4
 ayat 138-139) Kabarkanlah kepada orang-orang munafik bahwamereka  akan  mendapat siksaan yang pedih, (yaitu) orang-orang yang mengambil  orang-orang  kafir menjadi teman-teman penolong dengan meninggalkan orang-orang
mukmin.  Apakah mereka mencari kekuatan di sisi orang kafir itu? Makasesungguhnya  semua kekuatan kepunyaan Allah.   (QS.5 ayat 55-57) Sesungguhnya penolong kamu hanyalah Allah,
Rasul-Nya,  dan  orang-orang yang beriman, yang mendirikan salat dan menunaikanzakat,  seraya  mereka tunduk (kepada Allah). Dan barang siapa mengambil Allah,Rasul-Nya
  dan orang-orang yang beriman menjadi penolongnya, maka sesungguhnya  pengikut  (agama) Allah itulah yang pasti menang. Hai orang-orang yangberiman,  janganlah kamu mengambil jadi pemimpinmu, orang-orang yang membuat
agamamu  jadi buah ejekan dan permainan, (yaitu) di antara orang-orang yangtelah  diberi Kitab sebelummu, dan orang-orang yang kafir (orang-orangmusyrik).  Dan bertakwalah kepada Allah jika kamu betul-betul orang-orang yang
  beriman.   (QS.9 ayat 23) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikan  bapak-bapak dan saudara-saudaramu pemimpin-pemimpinmu, jika merekalebih  mengutamakan kekafiran atas keimanan dan siapa di antara kamu yang
  menjadikan mereka pemimpin-pemimpinmu, maka mereka itulahorang-orang yang  lalim.   (QS.60 ayat 13) Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu jadikan  penolongmu kaum yang dimurkai Allah, sesungguhnya mereka telah putus
asa  terhadap negeri akhirat sebagaimana orang-orang kafir yang telahberada  dalam kubur berputus asa. - Original Message -  From: banganut [EMAIL PROTECTED]
  To: keluarga-islam@yahoogroups.com  Sent: Tuesday, September 05, 2006 10:06 PM  Subject: [keluarga-islam] Fiqh Siyasah : Kiblat Politik
 Masih ingat sikap Arab Saudi lebih cenderung meminta bantuanAmerika   bila bermasalah pada masa Irak menyerbu Kuwait ? Bagaimanakah penyelesaian perang antar negara (mayoritas muslim)
 Apa hukumnya Arab Saudi (mayoritas muslim) meminta pertolongan   kepada Amerika (mayoritas non muslim) ? Mohon pencerahan ?  
   wassalam anut   Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala
kepada  seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu  pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang  membutuhkan.   Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
Subhanahu  wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulahorang  yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlahilmu itu  sebatas yang engkau mampu.
   Yahoo! Groups Links  Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada
  seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu  pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang  membutuhkan.  Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah
Subhanahu  wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulahorang  yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlahilmu itu  sebatas yang engkau mampu.
  Yahoo! Groups LinksIlmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada 

[keluarga-islam] Re: Psikopolitik Zikir

2006-09-06 Terurut Topik qiyaikita
Assalaamu 'alaikum wr wb.

Menurut saya, sederhana saja dzikir adalah mengingat Allah yang salah 
satu bentuknya adalah dengan senantiasa mengingat dan menyebut 
kekuasaan dan keagungannya. Tidak ada batasan dzikir, namun tentu 
yang paling baik adalah adalah sebagaimana telah diajarkan oleh 
Rasulullah saw.

Dan kesemuanya itu adalah agar kita selalu merasa lebih dekat dengan 
Allah, lebih dekat dan lebih dekat lagi. Nah, permasalahannya adalh jika 
kita sampai merasa terlalu dekat sehingga menganggap atau merasa 
segala perbuatan kita seolah-olah mendapat izin dari Allah swt, apalagi 
sampai merasa menyatu dengannya. 

Wallahu a'lam bisshawab. 

Wassalaamu 'alaikum wr wb.

 

--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, agussyafii [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 Psikopolitik Zikir
 
 Dari segi bahasa, zikir mempunyai dua arti; menyebut dan mengingat. 
 Ada orang yang mulutnya menyebut nama Tuhan tetapi hatinya 
justeru 
 tidak mengingat Nya,malah mengingat syaitan dan maksiat, sebaliknya 
 ada orang yang selalu ingat Tuhan meski tak terdengan sebutan nama 
 Tuhan dari mulutnya.
 
  Pada tradisi tarekat tasauf dikenal ada zikir jahr dan ada zikir 
 sirr. Zikir Jahr adalah menyebut nama Tuhan atau kalimah thayyibah 
 (takbir, tahmid, tasbih dan salawat Nabi) dengan mengeraskan suara. 
 Biasanya zikir jahr dilakukan bersama=sama, di masjid atau di tempat 
 khusus (zawiyah) dipimpin seorang mursyid. Sekarang acara zikir jahr 
 marak dilakukan oleh masyarakat, dipimpin antara lain oleh Arifin 
 Ilham, Ustad haryono dan lain-lainnya. Ada lagi yang disebut 
 istighotsah, artinya mohon pertolongan, isinya membaca doa mohon 
 sesuatu secara ramai-ramai (demontrasi doa) di tempat terbuka. Jika 
 pada acara tahlilan, zikir lebih merupakan tradisi, pada kelompok 
 tarekat, zikir merupakan suluk atau metode mendekatkan diri kepada 
 Tuhan. Bagi pengamal tarekat, membaca zikir dalam majlis zikir 
 merupakan hiburan dan kenikmatan spirituil, baik ketika sedang 
 membaca maupun sepulang dari berzikir. Pembacaan zikir yang 
 dilakukan secara reguler yang disiplin dan tertib (disebut wirid) 
 akan mengembangkan rasa tertentu yang dapat disebut sebagai 
 religiusitas. Ekpressi ahli zikir itu pada umumnya tenang dalam 
 menghadapi berbagai persoalan, wajahnya berseri-seri meski kepada 
 musuh sekalipun dan fleksibel dalam mencari problem solving. 
 Zikirnya penganut tarekat pada umumnya lebih afektip disbanding 
 kognitip, oleh karena itu mereka pada umumnya enggan 
menerangkan 
 bagaimana anatomi kenikmatan zikir, bahkan ketika zikir dikatakan 
 sebagai bid`ah atau sesat. Mereka cukup mengatakan cobalah ikut, 
 nanti anda akan dapat merasakan sendiri.
 
 Adapun zikir sirr adlah zikir yang tidak diucapkan dengan mulut 
 tetapi lebih di dalam hati. Bagi yang sudah mencapai tingkat ini, 
 setiap kali melihat fenomena alam yang terbayang adalah sang 
pencipta
 (Tuhan) bukan bendanya, seperti orang yang melihat lukisan indah, ia 
 tidak terpaku pada lukisannya tetapi terkagum-kagum kepada sang 
 pelukis, dan yang dibayangkan adalah jiwa besar kesenimanan sang 
 pelukis. Jika pengamal zikir jahr mudah dikenali orang karena agenda 
 kegiatannya, juga penampilannya, orang yang sudah mencapai zikir 
 sirr pada umumnya tidak mudah dikenali, karena memang tidak 
pernah 
 menunjukkan jati dirinya. Secara lahir ia seperti orang biasa 
 lainnya, tetapi dibalik kebiasaan penampilan sesungguhnya ada 
 kekuatan religiusitas yang sangat dalam atau tinggi. Di tengah 
 keramaian hiruk pikuk manusia, ia selalu berduaan dengan Sang 
 Pencipta, di tengah kesepian alam dia justeru merasa ramai karena 
 bercanda dengan Tuhannya, ia selalu tersenyum dalam kesendirian, 
 selalu ramai dalam kesepian.
 
 Zikir Perspektip Politik
 
 Sesungguhnya logika zikir jahr sama dengan logika politik, yaitu 
 berlindung kepada pihak yang kuat, karena takut hambatan.  Sebagai 
 contoh, jika pada musim kampanye dimana di jalan raya dipenuhi oleh 
 massa kontestan PDIP sementara anda akan melewati jalan itu 
dengan 
 mobil anda, maka anda harus berzikir dengan terus menerus 
berteriak; 
 Hidup PDIP, Hidup Megawati, ditambah lagi mobil anda ditempeli 
 gambar bu Mega dan lambing banteng, insya Alloh anda dapat 
melewati 
 kerumunan massa itu dengan selamat. Dalam perjalanan selanjutnya 
 anda ketemu massa kampanye PKB, maka anda harus ganti teks 
zikirnya, 
 Hidup Gus Dur, Hidup Muhaimin, hidup PKB, dan tambahilah baca 
 selawat Badar, Insya Alloh anda juga dapat lewat dengan aman.  
 Selanjutnya anda ketemu massa kampanye Partai Demokrat, ganti 
 zikirnya ; hidup Demokrat, hidup SBY,….lancar daah perjalanan anda. 
 Sekali-kali jangan salah sebut dan jangan salah nempel gambar, bisa 
 runyam.
 
 Nah, dalam perjalanan hidup dari kecil hingga mati, dipelosok 
 manapun kita berada, penguasa yang sesungguhnya adalah Alloh 
swt.  
 Jika anda selalu menyebut Penguasa Yang sebenarnya (Alloh swt) 
insya 
 Allah anda dalam perlindungan Nya.
 
 Bagi penganut zikir, jika ia harus pergi 

[keluarga-islam] Jika Anak TK Berdoa

2006-09-06 Terurut Topik agussyafii
Jika Anak TK Berdoa

Pada suatu hari saya bersama teman berkesempatan mengantar anaknya 
yang baru masuk sekolah TK (taman kanak-kanak). Hari pertama masuk 
sekolah tentunya satu hal yang menggembirakan buat dirinya. Karena 
memiliki teman baru juga mendapat  pelajaran baru. 

Pada sesi makan siang semua anak duduk rapi, dengan tangan dilipat 
makan siang dengan segelas minum sudah siap sedia. Bu guru dengan 
sigapnya mengajak semua anak-anak untuk berdoa. Ayo anak-anak kita 
berdoa sebelum makan ya..? Allahuma bariklana fi ma rozaktana 
wakina `ada bannar. Amin.. Semuanya membaca doa dengan suara keras. 
Tapi ada satu anak yang tidak mengucapkan dengan suara keras. Bu 
guru menyapa, adek kenapa tidak berdoa? 

Adek sudah berdoa. Kata sang anak. Kok Bu guru tidak mendengar 
suaranya.. Tanya bu guru. Sang anak menundukkan kepalanya. Bu guru 
mengulanginya kembali pertanyaannya. Anak itu menjawab dengan 
berteriak..EMANGNYA TUHAN BUDEK..! Mendengar jawaban itu bu guru 
terkejut, para orang tua terkejut dan saya pun  dibuatnya terkejut. 

Dan saya terlontar satu pertanyaan, bagaimana ya mengajarkan anak TK 
berdoa dengan baik?

Wassalam,
Agussyafii
http://agussyafii.blogspot.com







Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ramdan



hm...
katanya yakin juga ada tingkatannya.
lalu untuk mengobrol sambil ngopi biar ga bingung, harus memakai keyakinan tingkat berapa?

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto [EMAIL PROTECTED] wrote:







hehehe

kalo sampeyan pake qunut, yakin dulu...
kalo sampeyan ga peke qunut, juga yakin dulu...

setelah itu, mari kita ngobrol2 sambil ngopi biar ga bingung... :))

salam juga,

On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED]
 wrote: 



iya met gabung, 
dan semoga tidak bertambah bingung... :-)

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto  [EMAIL PROTECTED]
 wrote: 








met gabung, mas...

On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 


Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikutdalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara. Wassalaamu 'alaikum wr wb.
Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 

Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/ 
* To unsubscribe from this group, send an email to:  [EMAIL PROTECTED] 
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/
 






 

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ananto



karena sampeyan cuman pake 'katanya', maka itu bid'ah... hehehe...

salam,
siap siap mo pulang akh
On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED] wrote:



hm...
katanya yakin juga ada tingkatannya.
lalu untuk mengobrol sambil ngopi biar ga bingung, harus memakai keyakinan tingkat berapa?


salam
:-)

On 9/6/06, Ananto [EMAIL PROTECTED]
 wrote: 







hehehe

kalo sampeyan pake qunut, yakin dulu...
kalo sampeyan ga peke qunut, juga yakin dulu...

setelah itu, mari kita ngobrol2 sambil ngopi biar ga bingung... :))

salam juga,


On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 



iya met gabung, 
dan semoga tidak bertambah bingung... :-)

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto  [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 








met gabung, mas...

On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 


Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikutdalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara. Wassalaamu 'alaikum wr wb.
Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 

Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/ 
* To unsubscribe from this group, send an email to:  [EMAIL PROTECTED] 
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/
 







 


__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___



[keluarga-islam] Re: bid'ah kah khutbah jumat dgn bhs bukan arab ?

2006-09-06 Terurut Topik qiyaikita
Assalaamu 'alaikum wr wb.

Sejujurnya saya juga nggak terlalu memperhatikan masalah yang 
diajukan ini, nih. Apalagi saya bukan ahli masalah bid'ah (ah..ngeles aja, 
ya, dari kurangnya upaya memperdalam 'ilmu agama).

Tapi, menurut saya khutbah dalam bahasa Indonesia tidak masalah 
karena itu merupkan salah satu bentuk dakwah 'kan? Coba bayangkan 
kalau khutbah full dalam bahasa Arab, kan tidak semua umat muslim 
(masyarakat) di Indonesia mengerti. Jadi, tujuan da'wahnya tidak 
sampai, dong?

Meski demikian, tidak juga dibenarkan kalau khutbah full dalam bahasa 
Indonesia, terutama dalam hal yang berkaitan dengan ayat-ayat Al-
Qur'an. Penghindaran pemakaian bahasa asli Al-Qur'an akan sangat 
mengurangi nilai-nilai dalam skhutbah Jum'at itu sendiri. Coba, dong, 
dibayangkan kalau khotibnya membaca demikian (jadi inget fenomena 
orang yang mengimami sholat di suatu daerah dengan berbahasa bukan 
Arab, hehe..).

Lagipula, bukankah membaca ayat Al-Qur'an merupakan salah satu 
rukun dalam khutbah Jum'at (tau 'kan apa arti rukun). Nah, jadi 
bacakanlah Al-Qur'an dalam bahasanya diturunkan, yaitu bahasa Arab. 
Mengapa dalam bahasa Arab? Karena bahasa Arab memiliki nilai-nilai 
lebih dalm kosakatanya sehingga lebih representatif (kalau saya salah, 
mohon dibetulkan, ya).

Wallahu a'lam bisshawab.

Wassalaamu 'alaikum wr wb. 


--- In keluarga-islam@yahoogroups.com, arry putra [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 Assalamualaikum wr. wb
 
 mau nanya nih, bid'ah kah khutbah jumat dgn tdk bahasa
 arab 100%, krn Rasulullah itu kan khutbahnya dgn bhs
 arab !!
 pakar bid'ah harap segera di jwb nih !!
 
 - telah di temui jumatan dgn bhs campur, indo + arab
 - telah di temui jumatan dgn 100% bhs arab
 - belun nemui jumatan 100% bhs indo ( katanya seh ada
 yah )
 
 
 Wassalamualaikum wr. wb
 
 
   
 __ 
 Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos. 
 http://sg.movies.yahoo.com/







Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh 
manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya 
adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu 
wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang 
tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas 
yang engkau mampu. 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [keluarga-islam] perkenalan

2006-09-06 Terurut Topik Ramdan



he he he...
'nya' di dalam 'katanya' bisa banyak yang dituju,
bisa saja buku atoorang... iya kan...

jadi kalo memakai 'katanya' adalah bid'ah... lha kata siapa...?!
kata buku..?!
he-he-he...

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto [EMAIL PROTECTED] wrote:







karena sampeyan cuman pake 'katanya', maka itu bid'ah... hehehe...

salam,
siap siap mo pulang akh

On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED]
 wrote: 



hm...
katanya yakin juga ada tingkatannya.
lalu untuk mengobrol sambil ngopi biar ga bingung, harus memakai keyakinan tingkat berapa?


salam
:-)

On 9/6/06, Ananto [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 







hehehe

kalo sampeyan pake qunut, yakin dulu...
kalo sampeyan ga peke qunut, juga yakin dulu...

setelah itu, mari kita ngobrol2 sambil ngopi biar ga bingung... :))

salam juga,



On 9/6/06, Ramdan [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 



iya met gabung, 
dan semoga tidak bertambah bingung... :-)

salam
:-)

On 9/6/06, Ananto  [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 








met gabung, mas...

On 9/5/06, qiyaikita [EMAIL PROTECTED] 
 wrote: 


Assalaamu 'alaikum wr wb.Saudara-saudaraku, perkenalkan saya Qiyaikita. Saya tertarik untuk ikutdalam milis ini setelah membaca diskusi antara kalian serta topik-topikyang dibicarakan melalui seorang kakak sepupu saya, kebetulan beliau 
adalah salah seorang anggota milis ini yang telah lebih dulu bergabung.Mengenai saya sendiri, sebenarnya saya masih awam sekali dalampemahaman mengenai Islam itu sendiri. Harapan saya setelah mengikuti
forum ini, pemahaman dan keimanan saya bertambah, insyaAllah.Mohon bimbingan saudara-saudara. Wassalaamu 'alaikum wr wb.
Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu. 

Yahoo! Groups Links* To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/keluarga-islam/ 
* To unsubscribe from this group, send an email to:  [EMAIL PROTECTED] 
* Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/
 











 

__._,_.___





Ilmu merupakan harta abstrak titipan Allah Subhanahu wata'ala kepada seluruh manusia yang akan bertambah bila terus diamalkan, salah satu pengamalannya adalah dengan membagi-bagikan ilmu itu kepada yang membutuhkan. 
Janganlah sombong dengan ilmu yang sedikit, karena jika Allah Subhanahu wata'ala berkehendak ilmu itu akan sirna dalam sekejap, beritahulah orang yang tidak tahu, tunjukilah orang yang minta petunjuk, amalkanlah ilmu itu sebatas yang engkau mampu.








   






  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Single family home
  
  
Family home finance
  
  
Family home
  
  


Family home mortgage
  
  
Family home business
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "keluarga-islam" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  






__,_._,___