[MDaemon-L] Password Expiration tanpa AD

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 26/03/12 12:51 +07:00:
 Saya butuh sekali feature untuk memberikan info ke user bahwa password-nya
 expired.
 Tapi yang saya tahu (dan saya baca) adalah ini semua dibebankan ke AD
 (Active Directory).

Ya, karena email client memang tidak mendukung challenge-response protocol.

 Apakah ada cara lain bagi user yang belum punya AD atau LDAP? 

Tidak, maaf.

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Password Expiration tanpa AD

2012-03-26 Terurut Topik Ambara Horasi
 Apakah ada cara lain bagi user yang belum punya AD atau LDAP? 
Tidak, maaf.

Ok pak. Terima kasih. Saya mau coba satu cara lagi. 
Apakah ada text file atau apapun yang menunjukkan tanggal terakhir user 
tersebut mengganti password?
Kalau ada, mungkin saya buat script tambahan untuk men-scan text file tersebut 
dan mengirim email otomatis ke user-user bersangkutan.

Terima kasih sekali lagi pak.

regards,
Horasi


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Memberitahu User Mengenai Member Milis

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 26/03/12 13:09 +07:00:
  Kenyataannya bagaimana?
  Apa memang benar ada member yang tidak terima mail dari milis?
 Benar pak. Memang me-maintain sangat susah. IT sebenarnya bukan ngurusin ini. 

Jadi email urusannya siapa?
Kalau PC user terkena virus atau mail hilang juga bukan urusan IT?

  Apakah ini milis satu arah?
 Lebih satu arah. Benar. Mungkin kalau di Exchange namanya Distribution List. 

Kalau usernya ingin mengontrol masukkan saja ybs sebagai moderator dan
alamat emailnya di List's SMTP 'Bounce' address.
Pilihan lain, khusus user ybs dimasukkan sebagai normal member disitu.

Cara lain lagi, buatkan distribution list di public contact.

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Password Expiration tanpa AD

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 26/03/12 13:21 +07:00:
 Apakah ada text file atau apapun yang menunjukkan tanggal terakhir
 user tersebut mengganti password?

Tidak ada, yang ada hanya informasi kapan user tersebut terkahir
mengakses mailnya.

Pilihan lain server Anda diletakkan dibelakang firewall, dan pilih
firewall yang mendukung pergantian password secara periodik.

BTW Saya sudah pernah mengusulkan soal perubahan password yang
konfirmasinya lewat sms/webmail (menggunakan token), akan tetapi belum
di approve oleh Alt-N.

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Rejected lagi oleh Yahoo

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ivan Leonardo said the following on 26/03/12 12:54 +07:00:
  Jangan-2x mailnya seperti Anda yang tidak pernah pakai greetings 
  (salam pembuka, mail attribution) sehingga spam scorenya tinggi (J/K). 
 maksudnya greeting spt apa ? dan setting dimana ?
  Mon 2012-03-26 10:50:46: Attempting to send mess

Orang lain kalau menulis email selalu ada kata pendahuluan, misalkan
selamat pagi, selamat siang atau apapun.
Coba periksa ke Arsip.

Di email sebenarnya 4-6 baris pertama memang umum digunakan untuk maksud
itu sehingga di list server yang canggih (misalkan mailman) ada script
khusus yang mendeteksi 4-6 baris pertama untuk list command task.
Di spamassassin, mail yang tidak ada greeting atau mail attribution saat
reply (you wrote etc) akan mendapatkan positif score.

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Memberitahu User Mengenai Member Milis

2012-03-26 Terurut Topik Ambara Horasi
 Jadi email urusannya siapa?
Saya kasih contoh ya pak, Milis A, misalnya. Membernya adalah A1, A2, A3.
Besok A3 resign, lalu HRD lupa bilang harus remove A3 dan tambahkan A4.
Lalu tiba-tiba A4 tidak dapat email waktu ada orang kirim ke milis A.
Menurut hemat saya, IT ya bukan urusannya untuk mengetahui semua mutasi 
orang-orang di organisasi.
Itu urusan HRD. Kalau memang ada formulir tertulis atau workflow, OK lah. 
Tapi kalau kami harus secara aktif melakukan query ke HRD .. waduh.. repot 
lah pak. 

 Kalau PC user terkena virus atau mail hilang juga bukan urusan IT?
Pasti ini IT. 

 Kalau usernya ingin mengontrol masukkan saja ybs sebagai moderator dan
 alamat emailnya di List's SMTP 'Bounce' address.
 Pilihan lain, khusus user ybs dimasukkan sebagai normal member disitu.
Setuju pak. Ini akan kami lakukan. Beban akan pindah ke User HRD, bukan ke IT 
untuk aware
terhadap semua mutasi pegawai di organisasi. Kami sudah cukup pusing dengan 
1001 situasi teknis. 

 Cara lain lagi, buatkan distribution list di public contact.
Sayangnya user kami masih:
a) outlook-minded dan outlook connector masih belum revolusioner, sangat berat. 
b) protokol belum bisa IMAP karena bandwidth terbatas.

regards,
Horasi


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Memberitahu User Mengenai Member Milis

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 26/03/12 13:34 +07:00:
  Jadi email urusannya siapa?
 Saya kasih contoh ya pak, Milis A, misalnya. Membernya adalah A1, A2, A3.
 Besok A3 resign, lalu HRD lupa bilang harus remove A3 dan tambahkan A4.
 Lalu tiba-tiba A4 tidak dapat email waktu ada orang kirim ke milis A.
 Menurut hemat saya, IT ya bukan urusannya untuk mengetahui semua mutasi 
 orang-orang di organisasi.
 Itu urusan HRD. Kalau memang ada formulir tertulis atau workflow, OK lah. 

Kenapa tidak dibuatkan SOP untuk pihak HRD membuatkan formulir tertulis?

Atau buatkan SOP kalau ada karyawan baru atau yang resign maka HRD harus
kirim mail ke milis khusus dimana salah satu membernya adalah orang IT
yang punya hak add/modify akun dan milis.
Pakai workflow juga sama saja, perlu ada input dari pihak HRD, kalau
tidak ada input tidak ada proses.

  Cara lain lagi, buatkan distribution list di public contact.
 Sayangnya user kami masih:
 a) outlook-minded dan outlook connector masih belum revolusioner, sangat 
 berat. 
 b) protokol belum bisa IMAP karena bandwidth terbatas.

Kalau MDaemon diletakkan di LAN mestinya tidak masalah dengan outlook
connector, atau kalau semua OC user menggunakan VPN saat connect ke
MDaemon juga mestinya akan lebih ringan.

Pilihan lain lagi, outlook connector hanya digunakan untuk contact dan
calendar sementara email tetap lewat POP3.



-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Memberitahu User Mengenai Member Milis

2012-03-26 Terurut Topik Ambara Horasi
 Kenapa tidak dibuatkan SOP untuk pihak HRD membuatkan formulir tertulis?
Pasti pak, ini juga dikejar. Tapi yang namanya policy, pasti butuh 
waktu/omong-omong/dll.
Sementara itu, saya sikat yang gampang dulu. 

 Kalau MDaemon diletakkan di LAN mestinya tidak masalah dengan outlook
 connector, atau kalau semua OC user menggunakan VPN saat connect ke
 MDaemon juga mestinya akan lebih ringan.
VPN setuju. Sayangnya kami belum punya fasilitas VPN yang mumpuni.  

 Pilihan lain lagi, outlook connector hanya digunakan untuk contact dan
 calendar sementara email tetap lewat POP3.
Ini pernah kami investigasi dan belum ada waktu yang detail pak. 
Maaf sebelumnya.

Terima kasih.

regards,
Horasi 



--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Memberitahu User Mengenai Member Milis

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ambara Horasi said the following on 26/03/12 14:59 +07:00:
  Kalau MDaemon diletakkan di LAN mestinya tidak masalah dengan outlook
  connector, atau kalau semua OC user menggunakan VPN saat connect ke
  MDaemon juga mestinya akan lebih ringan.
 VPN setuju. Sayangnya kami belum punya fasilitas VPN yang mumpuni.  

Ya pindah saja MDaemonnya ke LAN setidaknya untuk user-2x yang perlu
pakai outlook/OC, sisanya tetap di IDC menggunakan domain distribution.

Atau ganti outlooknya pakai ThunderBird, yang lebih ringan untuk koneksi
IMAP WAN dan punya fasilitas Template (membantu dalam pembuatan standard
report form).


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Email hilang dan double di Ms Outlook

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Benny Kurniawan Candra wrote:
 Ada user kami yang mengalami kehilangan sejumlah email dan double
 email di Ms Outlook nya, tetapi kalau dilihat di BB BES dan Outlook Connector
  tidak ada masalah untuk kedua hal tersebut, kira-kira problem dan solusinya 
 bagaimana?

Periksa apakah ada lebih dari 1 account profile yang aktif (mungkin pop3 
profile?) dan adanya filter dioutlook yang aktif.


-- 
syafril

Syafril Hermansyah

Powered by MDaemon BlackBerry® Enterprise 

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] SMTP out Log

2012-03-26 Terurut Topik Ivan Leonardo

Pagi,

Kalau saya open SMTP out Log melalui menu Queuestatistic manager di MD 
GUI, di listnya ada field status yg berisi Yes dan No.


Apakah bisa di set jika hasil SMTP statusnya No lsg kirim notification 
kek postmaster tanpa menunggu ada email notification dari postmaster 
recipient ?


Thanks

---
This message contains confidential information and is intended only for the 
individual named. If you are not the named addressee you should not 
disseminate, distribute or copy this e-mail. Please notify the sender 
immediately by e-mail if you have received this e-mail by mistake and delete 
this e-mail from your system. E-mail transmission cannot be guaranteed to be 
secure or error-free as information could be intercepted, corrupted, lost, 
destroyed, arrive late or incomplete, or contain viruses. The sender therefore 
does not accept liability for any errors or omissions in the contents of this 
message, which arise as a result of e-mail transmission. If verification is 
required please request a hard-copy version.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Log View di Worldclient

2012-03-26 Terurut Topik Ivan Leonardo

pagi,

Kalau saya open log melalui queuestatistic manager di MD GUI misal SMTP 
out log maka akan muncul summary dari txn SMTP, jika mau lihat detailnya 
tinggal double click.


Tapi jika open melalui worldclient lsg muncul detail dari masing2 txn 
SMTP. Apakah tampilan di worldclient bisa spt di MD GUI yg ada summarynya ?


Thanks

---
This message contains confidential information and is intended only for the 
individual named. If you are not the named addressee you should not 
disseminate, distribute or copy this e-mail. Please notify the sender 
immediately by e-mail if you have received this e-mail by mistake and delete 
this e-mail from your system. E-mail transmission cannot be guaranteed to be 
secure or error-free as information could be intercepted, corrupted, lost, 
destroyed, arrive late or incomplete, or contain viruses. The sender therefore 
does not accept liability for any errors or omissions in the contents of this 
message, which arise as a result of e-mail transmission. If verification is 
required please request a hard-copy version.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] SMTP out Log

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 08:48 +07:00:
 Apakah bisa di set jika hasil SMTP statusnya No lsg kirim notification 
 kek postmaster tanpa menunggu ada email notification dari postmaster 
 recipient ?

Retry to send saat message berada di primary queue (remote queue) itu
bisa 1 menit sekali, IOW dalam 1 jam pertama kalau destination host
unreachable delay delivery (temporary failure) bisa antara 40-60 kali.
Masih mau terima notification sejumlah itu per single destination?


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Log View di Worldclient

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 08:53 +07:00:
 Tapi jika open melalui worldclient lsg muncul detail dari masing2 txn 
 SMTP. Apakah tampilan di worldclient bisa spt di MD GUI yg ada summarynya ?

Worldclient tidak bisa menampilkan log, hanya webadmin yang bisa view log.


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] SMTP out Log

2012-03-26 Terurut Topik Ivan Leonardo

On 27/03/12 9:04 AM, Syafril Hermansyah wrote:

Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 08:48 +07:00:

Apakah bisa di set jika hasil SMTP statusnya No lsg kirim notification
kek postmaster tanpa menunggu ada email notification dari postmaster
recipient ?

Retry to send saat message berada di primary queue (remote queue) itu
bisa 1 menit sekali, IOW dalam 1 jam pertama kalau destination host
unreachable delay delivery (temporary failure) bisa antara 40-60 kali.
Masih mau terima notification sejumlah itu per single destination?



oohh gitu toh cara kerjanya, kalo spt ini ogah deh dapat notifikasi hehehe

---
This message contains confidential information and is intended only for the 
individual named. If you are not the named addressee you should not 
disseminate, distribute or copy this e-mail. Please notify the sender 
immediately by e-mail if you have received this e-mail by mistake and delete 
this e-mail from your system. E-mail transmission cannot be guaranteed to be 
secure or error-free as information could be intercepted, corrupted, lost, 
destroyed, arrive late or incomplete, or contain viruses. The sender therefore 
does not accept liability for any errors or omissions in the contents of this 
message, which arise as a result of e-mail transmission. If verification is 
required please request a hard-copy version.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Log View di Worldclient

2012-03-26 Terurut Topik Ivan Leonardo

On 27/03/12 9:07 AM, Syafril Hermansyah wrote:

Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 08:53 +07:00:

Tapi jika open melalui worldclient lsg muncul detail dari masing2 txn
SMTP. Apakah tampilan di worldclient bisa spt di MD GUI yg ada summarynya ?

Worldclient tidak bisa menampilkan log, hanya webadmin yang bisa view log.


Upps salah ketik maksudnya sy buka pakai Webadmin, apakah bisa tampil 
summary txn nya spt di GUI ?


---
This message contains confidential information and is intended only for the 
individual named. If you are not the named addressee you should not 
disseminate, distribute or copy this e-mail. Please notify the sender 
immediately by e-mail if you have received this e-mail by mistake and delete 
this e-mail from your system. E-mail transmission cannot be guaranteed to be 
secure or error-free as information could be intercepted, corrupted, lost, 
destroyed, arrive late or incomplete, or contain viruses. The sender therefore 
does not accept liability for any errors or omissions in the contents of this 
message, which arise as a result of e-mail transmission. If verification is 
required please request a hard-copy version.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Log view di webadmin (it was Re: Log View di Worldclient)

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 09:20 +07:00:
 Upps salah ketik maksudnya sy buka pakai Webadmin, apakah bisa tampil 
 summary txn nya spt di GUI ?

Tidak.
Dengan pengaktifan Log unique ID string in mail session logs dan Log
each service into a separate log file + Log everything into separate
files based on the date sudah sangat mudah mencari transaksi (log
tracking) dengan bantuan search enginenya browser.


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] SMTP Auth Failed

2012-03-26 Terurut Topik Ivan Leonardo
Saya sedang mencoba mengirim email secara script dengan aplikasi 
sendmail.exe dari

http://caspian.dotconf.net/menu/Software/SendEmail/#faq

Tapi hasilnya gagal di SMTP Auth padahal password sudah betul semua, 
dengan log sbb :


Tue 2012-03-27 10:43:54: Session 1393; child 1
Tue 2012-03-27 10:43:54: Accepting SMTP connection from 
[192.168.100.218:63606] to [192.168.100.2:25]
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 220 webmail.pttdp.com ESMTP MDaemon 12.5.3; 
Tue, 27 Mar 2012 10:43:54 +0700

Tue 2012-03-27 10:43:54: -- EHLO 192.168.100.218
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 250-webmail.pttdp.com Hello 
192.168.100.218, pleased to meet you

Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 250-ETRN
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 250-AUTH LOGIN CRAM-MD5 PLAIN
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 250-8BITMIME
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 250 SIZE
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- AUTH LOGIN
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 334 VXNlcm5hbWU6
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- aXZhbmxlb25hcmRvQHB0dGRwLmNvbQ==
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 334 UGFzc3dvcmQ6
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- **
Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 535 Authentication failed
Tue 2012-03-27 10:43:54: Connection closed
Tue 2012-03-27 10:43:54: SMTP session terminated (Bytes in/out: 86/271)

Dimana ya salahnya ? thanks

---
This message contains confidential information and is intended only for the 
individual named. If you are not the named addressee you should not 
disseminate, distribute or copy this e-mail. Please notify the sender 
immediately by e-mail if you have received this e-mail by mistake and delete 
this e-mail from your system. E-mail transmission cannot be guaranteed to be 
secure or error-free as information could be intercepted, corrupted, lost, 
destroyed, arrive late or incomplete, or contain viruses. The sender therefore 
does not accept liability for any errors or omissions in the contents of this 
message, which arise as a result of e-mail transmission. If verification is 
required please request a hard-copy version.

--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0



[MDaemon-L] SMTP Auth Failed

2012-03-26 Terurut Topik Syafril Hermansyah
Ivan Leonardo said the following on 27/03/12 10:52 +07:00:
 Tapi hasilnya gagal di SMTP Auth padahal password sudah betul semua, 
 dengan log sbb :
 
 Tue 2012-03-27 10:43:54: -- **
 Tue 2012-03-27 10:43:54: -- 535 Authentication failed
 
 Dimana ya salahnya ? thanks

Passwordnya tidak sesuai atau usernamenya salah.

BTW. Buat apa pakai utility yang cuma bisa kirim mail tidak lebih dari
16 KB saja?

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 12.5.4 Release Edition
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 12.5.3, SP 4.1.3, OC 2.2.9, SG 2.0.7, PP 2.0.0