Re: [balita-anda] obat sariawan

2001-01-03 Terurut Topik Farida Safrina
pak... anak saya juga pernah sariawan dan lidahnya putih, terus sama DSAnya dikasih "Mycostatin". Obat tetes mulut. Alhamdulillah... manjur juga dan rasanya manis (jadi tidak repot saat memberikannya). Mudah-mudahn bisa membantu. - Original Message - From: "Arief Setiawan" [EMAIL

[balita-anda] Menyusui Bayi Berat Lahir Rendah

2001-01-03 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
http://www.detik.com/perempuan/r_keluarga/2000/12/22/20001222-134347.shtml Menyusui Bayi Berat Lahir Rendah Reporter: Rita Uli detikcom - Jakarta, Bayi berat lahir rendah (BBLR) umumnya lemah, malas menghisap ASI dan cepat tertidur. Padahal ia harus banyak minum ASI buat menambah berat

[balita-anda] Bagaimana Menghadapi Keingintahuan Anak?

2001-01-03 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
http://www.detik.com/perempuan/r_keluarga/2000/12/23/20001223-105223.shtml Bagaimana Menghadapi Keingintahuan Anak? Reporter: Rita Uli detikcom - Jakarta, "Andi memang sedang nakal-nakalnya!" ujar seorang ibu mengomentari ulah putranya yang baru berumur 2 tahun. Anak-anak usia balita memang

[balita-anda] Kenali Cara Balita Menunjukkan Keingintahuannya

2001-01-03 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
http://www.detik.com/perempuan/r_keluarga/2000/12/21/20001221-134106.shtml Kenali Cara Balita Menunjukkan Keingintahuannya Reporter: Rita Uli detikcom - Jakarta, Anak-anak terutama balita mempunyai keingintahuan yang besar. Ia begitu antusias dengan apa yang dilihat di lingkungan sekitarnya.

[balita-anda] Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra

2001-01-03 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
http://www.detik.com/perempuan/r_keluarga/2000/12/20/20001220-132111.shtml Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra Reporter: Rita Uli detikcom - Jakarta, Bayi berat lahir rendah (BBLR) adalah bayi yang pada waktu lahir beratnya kurang dari 2500 gram. Mudah saja mengenali BBLR, antara

[balita-anda] obat sariawan

2001-01-03 Terurut Topik Mamiek.JM The Secretary
Daktarin Oral-gel juga bagus pak rasanya manis tapi saya pernah coba sedikit perih Rgds, Mamik J Maddenuang * -Original Message- From: Farida Safrina [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 04 Januari 2001 6:47 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda]

[balita-anda] OOT : Yayasan Penyalur Pembantu

2001-01-03 Terurut Topik Rien
Selamat Tahun Baru semuanya ! Maaf OOT. Saya butuh pembantu baru karena yg. lama nggak kembali lagi. Kira2 rekan2 ada yg. tahu dan bisa merekomendasikan yayasan penyalur yang baik dan bertanggung jawab ? Bagaimana dengan Dharma Usaha Unit I yang di Kemayoran Gempol ? Apa ada yang sudah punya

Re: [balita-anda] Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra

2001-01-03 Terurut Topik Rien
Rekan2, sedikit sharing, nih... Anak saya termasuk kelompok BBLR, karena lahirnya cuma 2400gr, lahir minggu ke-38. Kalo melihat dari deretan sebab2 di artikel, mungkin betul juga, saya waktu kehamilan 7 bulan dicek darah, agak anemia ; Hb-nya cuma 10, kurang dari 11 (atau 12, ya normalnya ?

[balita-anda] TIPS DAYCARE

2001-01-03 Terurut Topik umi sm
Halo rekans, jumpa lagi di tahun baru abad baru dan semoga sukses selalu. Diantara kita tentunya ada beberapa orang yang pembantu/ BS nya belum kembali atau tidak kembali lagi. Cari pembantu/BS baru pun mungkin agak sulit dan memakan banyak waktu. Alternatif lain terpaksa si kecil di "sekolahin"

[balita-anda] taman bermain

2001-01-03 Terurut Topik tony lissafwan
rekan 2 netter balita, selamat tahun baru,semoga di tahun ini kita akan lebih baik dr tahun sebelum nya, amin. saat ini saya lagi mencari informasi tempat/lokasi taman bermain/play group anak-anak, usia 2 tahun untuk wilayah jakarta timur (pondok gede dan sekitar nya), atau di jakarta selatan

[balita-anda] taman bermain

2001-01-03 Terurut Topik Mamiek.JM The Secretary
Yth Pak toni Kalau tidak salah di daerah pondok Gede ada ,yaitu yayasan 'Tadika Puri',mulai dari play group dan TK tempatnya di perumahan Jatiwaringain Asri-tapi saya tdk tahu no Phone-nya (bisa check langsung). Juga Yayasan As-Syafiiyah(Di jl Raya Jati waringin)-arah Kalimalang sebelah kiri.

[balita-anda] Fwd: [pasar-muslim] MUI Keluarkan Fatwa Haram, Depkes Siap Tarik Ajinomoto

2001-01-03 Terurut Topik Hermawan Rachman
Mohon maaf numpang lewat, untuk kebaikan anak cucu kita juga... From: "He-Man" [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED] Subject:

Re: [balita-anda] Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra

2001-01-03 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia
Rekan Netters, Adakah rekan netters punya artikel mengenai dampak menjadi perokok pasif...masalahnya dikantor saya yang sekarang saya benar-benar menjadi "perokok pasif "...90% karyawannya merokok didalam ruangan ber AC :( Saya tunggu dengan sangat.. Trims, Ibu Farhan + Raihan

RE: [balita-anda] Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra

2001-01-03 Terurut Topik Setiawan, Mikael (KPC)
Mama Farhan dan Raihan, Mama dan Papanya Michael juga termasuk perokok ... pasif. Tapi mereka punya cara jitu menangani para perokok aktif. Pertama, orang yang sedang merokok diliatin terus 'mpe merasa nggak enak ati...(asal jangan lantas ambil pisau atau revolver dari balik baju

Re: [balita-anda] taman bermain

2001-01-03 Terurut Topik tony lissafwan
terima kasih ibu mamik atas informasi lokasi taman bermain yg saya cari, mungkin ibu bisa kasih tau saya, kira - kira di dekat apa ya lokasi yayasan As-Syafiiyah itu ? ini untuk memudah kan saya aja dlm menelusuri jln tsb ? mungkin ada nama taman bermain nya bu'? terima kasih --- "Mamiek.JM The

Re: [balita-anda] Bayi Berat Lahir Rendah Butuh Perhatian Ekstra

2001-01-03 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia
Papa Michael... Terima kasih banyak atas sharingnya...nanti saya coba cara-cara dibawah ini.. masalahnya ya Bos ku itu yang menghalalkan orang merokok diruangan ber AC :(...,nasib ya nasib dapat kantor FULL ROKOK! Regards, Ibu Farhan + Raihan -Original Message- From: Setiawan,

Re: [balita-anda] taman bermain

2001-01-03 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia
Pak Toni.. Kebetulan saya masih menyimpan nomor telpon Yayasan Assyafiiyah Jt Waringin (file dulu waktu hunting sekolah Farhan) No telp : 846 - 2361.. Semoga bermanfaat.. Regards, Ibu Farhan + Raihan -Original Message- From: tony lissafwan [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED]

RE: [balita-anda] perokok pasif

2001-01-03 Terurut Topik Handayani, Kartika Dwi (KPC)
Ibu Farhan dan Raihan Saya mau bagi pengalaman sedikit mengenai masalah rokok ini. Kebetulan saya dan Papanya Michael satu tempat kerja meskipun beda bagian (Halo Bang Miko..!!). Saya tergolong orang yang "suka protes" . Untunglah keadaan disini nggak separah di tempat ibu dimana banyak yang

Re: [balita-anda] perokok pasif

2001-01-03 Terurut Topik Rien
Mbak Kartika dan Mbak Yani, pengalaman saya, lebih mudah meminta pengertian dari rekan2 yang sudah menikah dan punya anak daripada yg. bujangan. Waah... dulu itu teman2 saya masih pada bujangan, dan mereka menganggap itu nggak punya pengaruh buruk-buruk amat meski buat ibu hamil sekalipun. Paling

[balita-anda] Telp. baby sitter

2001-01-03 Terurut Topik Tri A. Ningtyas
Belum lama ini ada yang kasih tahu telp yayasan baby sitter ridho yang di Ponorogo. Tapi koq saya hubungin salah sambung. Mohon informasinya, urgent! Atau ada yang punya informasi baby sitter yang bisa dipercaya, soalnya BS anak saya (8 bln) pulang kampung nggak balik-balik, bikin kesel deh.

Re: [balita-anda] Telp. baby sitter

2001-01-03 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia
Mbak Trie.. Kalau Yayasan Ridho saya enggak punya tapi saya punya nomor telpon yayasan Surya wijaya diPonorogo, dulu aku pernah ambil dari situ baby sitternya bagus kalau mau coba dan keterangan lengkap silahkan telpon :Ibu Sunarti 0352-484387, FYI susternya biasanya diantar.. Regards, Ibu

[balita-anda] Mohon Info Sekolah alam Ciganjur

2001-01-03 Terurut Topik Listyarini Hikmaningrum
Dear Netters Berapa waktu yang lalu pernah diinformasikan mengenai sekolah alam di Ciganjur... Mohon Info alamat beserta Telpnya dong... satu lagi ada yang tau tidak kelompok bermain di daerah depok selain tadika Puri ? 'makasih banyak ditunggu sharing dari rekan-rekan - Rini mamanya