[balita-anda] Kembali Menyusui

2002-07-11 Terurut Topik watini
Rekan BA, Ada temen titip pertanyaan mungkin bisa ngasih masukan atau dari pengalaman: Jika sudah sebulan tidak menyusui bayinya (sakit) setelah sehat ingin menyusui kembali apa yang musti dipersiapkan, apa juga perlu minum obat/pil lancar asi? Mohon sharingnya, Wassalam, Ibunya Tio dan Ari

RE: [balita-anda] BISUL

2002-05-29 Terurut Topik watini
terkadang bau sekali, minum PASInya sesuai takaran, paling banyak sehari 120ml terkadang malah tidak sama sekali (saya sesuaikan dg banyak sedikitnya ASI). Atas sharing dan pengetahuan dari rekan saya ucapkan terima kasih. Wassalam, Watini Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara

RE: [balita-anda] Operasi Bayi

2002-01-16 Terurut Topik watini
P' Chandra, Mohon maaf mungkin saya telat sharing yang hampir sama dengan masalah putri Bapak, 1 bln yl keponakan saya (pr. 3 bln) juga habis dioperasi, berdasarkan informasi yang saya dapatkan gejala awalnya, masuk angin, berak-berak dan bercampur dengan sedikit darah, hal ini berlangsung +/- 3

RE: [balita-anda] HFMD

2001-09-25 Terurut Topik watini
Ibunya Reza Taufan, 2 minggu yl anak saya (4.5 th) juga kena penyakit ini, yg lebih lama sembuh sariawannya, 3 hr selalu merintih kesakitan/perih meskipun makan bubur/minum air putih. sama dokter dikasih antibiotik, vitamin dan sabun mandi (dermisan jika tdk salah tulis). saya tdk tau pasti

[balita-anda] Kebutuhan vitamin/kalori ibu hamil

2001-08-26 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum wr. wb. Rekan BA, Saya lagi butuh informasi mengenai kebutuhan vitamin/kalori ibu hamil, syukur2 komplit dengan menu makanan. Maaf jika sebelumnya pernah dibahas. Wassalamu'alaikum wr. wb. Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html Info

[balita-anda] Tanya: obat pilek utk bayi

2001-07-25 Terurut Topik watini
Keponakan saya kemarin nginep dirumah (4bl), dia rewel terus karena hidungnya mampet/pilek dikasih Nipe (pake pipet), namun di brosur tidak dianjurkan untuk dibawah 2 th, hanya pemberiannya antara 1.5 - 2.5 angka yang tertera di pipet tsb. (tidak full satu pipet). Inipun saya dikasih tahu

RE: [balita-anda] lever

2001-07-25 Terurut Topik watini
Kakak ipar saya juga pernah dirawat karena lever (kambuh) Tiap pagi minum temu lawak bikinan sendiri (1 jari biang temu lawak ditumbuk/ diparut ambil airnya) selain itu juga harus cukup istirahat (tdk boleh terlalu capek) Alhamdulillah sampai sekarang tidak pernah kambuh (3 th yg lalu) dan bahkan

RE: [balita-anda] obat anti mual

2001-07-19 Terurut Topik watini
Rasa mual pada ibu hamil biasanya sampai 4 bulan pertama, itu menurut dokter saya. Kebetulan saat ini saya juga ngrasain mual walau tidak sampai muntah. Kemarin saya dikasih Obimin obat mual Premipran (jika tdk salah tulis) namun obat mualnya tidak saya beli, saya hanya berusaha mencegah

RE: [balita-anda] Obat Tradisonal Typus

2001-06-19 Terurut Topik watini
Yang aku dengar/tahu dari temen/iparku sendiri cacing gelang, di obat cina ada yg berbentuk kering spt rempah, kapsul, tapi coba tanyakan yg lebih rinci ke penjualnya sebab mereka dewasa -Original Message- From: munarti [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, June 19, 2001 9:59 AM To:

[balita-anda] : Sepupuku

2001-06-19 Terurut Topik watini
Yth. Rekan Balita Assalammu'alaikum wr. wb. Telah lahir seorang bayi perempuan (12/6/01), dia adalah sepupu saya dg BB 2.2 kg Lima hari setelah kelahirannya saya baru sempat menjenguknya, dia anak pertama lahir normal di Bidan dg usia kandungan 8 bl 2 minggu. Menurut informasi dari ibunya,

RE: [balita-anda] Darah tinggi

2001-05-29 Terurut Topik watini
Mbak Anita, 17 bulan atawa 17 minggu, maaf yaa mungkin salah ketik. Kalo saran saya kurangi makan rasa asin, perbanyak minum air putih, Kurangi stress dan apalagi, mungkin rekan netter ada yg nambahi. Selamat, somaga bayi dikandungan sehat-sehat saja. Wassalam, Rayakan ultah putra/i Anda

RE: [balita-anda] Gifted (was: MMR)/Alamat email

2001-05-13 Terurut Topik watini
Endra Wimajanti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]: ---delete--- email beliau yg saya ingat ([EMAIL PROTECTED]) ternyata salah ---delete--- Yang saya baca di millist (posting) ini: [EMAIL PROTECTED] mungkin ibu kurang, u/ benar/tidaknya dicoba saja. Mau kenduri di kantor? Perlu nasi tumpeng? klik,

RE: [balita-anda] Cekokan Jamu

2001-05-03 Terurut Topik watini
maaf, setahu saya jika anaknya masih minum ASI 1 th biasanya ibunya saja, supaya tambah manjur dicampurkan pada air tajin (jangan di+ air), u/ menghilangkan pait dilidah sehabis minum bisa makan sedikit gula merah. Wassalam, kirim bunga ke negara2 di Asia? klik, http://www.indokado.com

RE: [balita-anda] Waterboom lippo cikarang

2001-05-02 Terurut Topik watini
Khusus Sabtu+Minggu diatas 2 th/dewasa Rp. 25.000,- Senin-Jum'at anak2 Rp. 15.000,- dewasa Rp. 20.000,- Sekaligus koreksi u/ Ibunya Farhan + Raihan. Salam, -Original Message- From: Sofie [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 02, 2001 1:38 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re:

RE: [balita-anda] JIMS di Cikarang

2001-05-02 Terurut Topik watini
Mamanya Dhea Diva, Kalo alamat pasti/no. telp. saya tdk punya. Tapi tempatnya sich persis di dekat gedung Wisma Jababeka Cikarang. Jika dari Tol Jakarta - Cikampek keluar di Tol Cikarang ambil kiri jalan - terus ntar ngelewati Gerbang Jababeka II (kanan jalan) dan Gerbang Jababeka I (kiri

RE: [balita-anda] Flex pada paru2x balita

2001-04-25 Terurut Topik watini
Yth. Abinya Rahma, Awal April kemarin anak saya juga habis tes darah rontgen yg ke-2X-nya, Pertama hanya rontgen (sekitar Juni 2000) Dinyatakan ada flek setelah saya bawa ke salah satu DSA (RS. Mitra Bekasi) bulan Des. 2000 padahal DSA I (RS Anisa, Juni 2000) sebelumnya bilang bagus komentar

RE: [balita-anda] menghisap jempol

2001-04-24 Terurut Topik watini
Kebetulan anak saya (4 th) s/d saat ini juga masih ngisep jempol hanya kadang2 jika hendak mau bobok. Kalo dilarang terkadang malah nekad, marah/emosi bahkan gelisah. Mungkin susah2 gampang ya, apalagi ibu/Bapaknya kerja, paling sama yang momong dan anak saya kasih tau habis main/sebelum

RE: [balita-anda] Obat Tradisional DB +

2001-04-24 Terurut Topik watini
Yth. P' Rifqi, Selain obat dari dokter, vitamin/suplemen tambahan/infus, makan atau minum (sedikit2 tapi sering, jangan terlalu dingin agar tdk kembung/mual), harus banyak istirahat (jangan banyak gerak) dikuatirkan mempercepat pecahnya pembuluh darah sehingga kemungkinan bisa

[balita-anda] Biang gula

2001-04-11 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum wr. wb. Rekan neters, Terkadang kita kewalahan ngelarang anak jajan es, bubur kacang ijo atau makanan lainnya terutama yang manis. Sebagai orangtua kadang saya mencicipi. Untuk memastikan rasa, terkadang ada yang mencurigakan, rasa manis agak pahit. Tidak tertutup kemungkinan

RE: [balita-anda] Berat badan turun saat hamil

2001-04-11 Terurut Topik watini
P' Roi, Sewaktu hamil saya juga termasuk tidak doyan makan, bawaannya nek, jika bau makanan mual meskipun tidak muntah. Karena kondisi badan saya sendiri dari dulu sampai hamilpun kurus, saya selalu berusaha makan, walau membutuhkan waktu yang agak lama, prinsipnya saya dan bayi saya harus sehat

RE: [balita-anda] Bagaimana kita menyikapinya (RS/layanan Medik)

2001-03-22 Terurut Topik watini
P' Edy Subrata, Saya juga punya pengalaman mungkin sepele. Pada saat saya nganter suami kontrol (habis opname) di RS. Ngantrinya duluan tapi dipanggilnya paling belakang. Ternyata petugas jaga itu diantri dengan uang. Padahal mereka datang kondisinya lebih sehat dibanding suami saya, tapi

[balita-anda]

2001-03-05 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum wr. wb. Rekan netters, Saya hendak menyekolahkan anak (4 th/lk) ke TK A, dan belum pernah ikut playgroup. Dalam kesehariannya anak saya senang bermain dengan anak-anak satu gang baik sebaya atau diatas usianya. Terkadang jika petang tiba/malam masih merengek pengin keluar main.

RE: [balita-anda] Petunjuk memilih sekolah

2001-03-05 Terurut Topik watini
Saya ucapkan terima kasih atas masukan dari: Bp.: Basuki, Taufan, Ibu Rien serta rekan neters lain yang mungkin belum saya sebutkan. Wassalam, kirim bunga atawa pesan cake, klik saja, http://www.indokado.com Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke:

RE: [balita-anda] Ingusan

2001-02-26 Terurut Topik watini
Dulu saya lakukan jika anak ingusan, karena jika dilap/dipencets terus2-an bisa lecet hidungnya. Saya pernah terperanjat/kaget sekali lihat muka Tio, saya pikir darah, eh ternyata tanpa saya sadari saya pakai lipstik. Kalo jijik/tdk tega, ibu/bp. lagi batuk/pilek/habis ngrokok memang mendingan

RE: [balita-anda] Vitamin A dosis tinggi

2001-02-23 Terurut Topik watini
Saya sempat minta (gratis) juga ke Posyandu, kebetulan saat itu libur (Sabtu), ibu2 gang saya pada nyamperin dan jadilah rame2 ke Posyandu. Baru 1X itu saya ke Posyandu, tapi bukan berarti hanya se-X itu anakku dapat gratis vit dari Posyandu. Alhamdulillah, lingkungan kami tinggal pada sayuk

RE: [balita-anda] Demam Berdarah

2001-02-23 Terurut Topik watini
Mbak Yenni, Kalo suami saya dulu juga pernah kena DB, waktu itu sikecil baru 1 th, duuh repotnya. Selama 5 hr di RS, 1 hr saja saya absen. Sebab dari nganter, cari kamar s/d ngurus adm. sendirian. Saat itu lagi musim DB (97), jadi cari tempat kosong aja susah. Saya dibantu adik pr. ngurus dan

[balita-anda] Biduren/gidu

2001-02-21 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh Rekan netters, Anak saya (Tio) 3th 10bl akhir-akhir ini sering kena biduren/gidu. Hal ini timbul menjelang tidur malam dan pagi hari. Kata dokter alergi dingin, sejauh ini kami hanya mengusahakan tidur dalam keadaan hangat, di tempat tidur, dibaluri

RE: [balita-anda] Kolam Renang yg Aman utk Balita

2001-02-15 Terurut Topik watini
From: Christina Eka S [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Thursday, February 15, 2001 4:33 PM Dear Netters, Ada yg tau enggak dimana kolam renang khusus anak-anak/balita yg aman higienis. Rumah saya di daerah Pondok Gede/Jatibening. Terima kasih.. Wassalam, Christine Kalo di Lipo Cikarang

RE: [balita-anda] susu mahal diganti susu kedelai atau kacang ijo

2001-02-13 Terurut Topik watini
Kalau hasil pajak melimpah, apakah hanya u/ dikorupsi atau nglunasi utang. Kali ortu yang susah ngebeliin susu, sama sekali sudah tdk ada keinginan beli. Itu baru susunya belum kebutuhan yang lain, apa PPh juga tambah besar juga. Kalau susu kedelai bikinan sendiri, gimana sich resepnya, aturan

[balita-anda][balita-kita]: Dosis Fungsi Obat

2001-02-08 Terurut Topik watini
Assalamualaikum wr. wb. Yth. Rekan millist, Anak saya kemarin habis dari DSA, kontrol (-4X) sebab ada sedikit flek diparu2. Biasanya saya dapat 5 macam obat (puyer 1 merah, puyer 2 putih, pyravit, sanvita b dan livit/elkana) kemarin ada batuk pilek (musim hujan hawanya dingin) serta saya

RE: [balita-anda] Rewel

2001-02-02 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum wr. wb. Ikutan ya, Anak saya baru satu (3 th 10bl) jika pagi nanyain, "ibu nggak kerja ya?, jika saya menjawab tidak, dia seneng banget, tapi jika saya katakan kerja, dia marah dan sering mengunci pintu. Malah dari bangun pagi sudah nangis ngajakin bobok lagi. Jika saya

RE: [balita-anda] Bercak merah di badan/punggung

2001-02-01 Terurut Topik watini
From: Asta Ria [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Thursday, February 01, 2001 8:05 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] Bercak merah di badan/punggung Dear Netters, Saya mau nanya nih... Tadi malam saya menemukan di sekujur badan bayi saya (6 bulan) ada bercak merah, tapi di tangan

RE: [balita-anda] Bentol bekas gigitan nyamuk

2001-01-17 Terurut Topik watini
Pak Irvan, Semua obat bisa cocok-cocokan. Kalau pengalaman saya, pakai minyak tawon. Dan ini sebagai kebiasaan anak saya, jika mau bobok malam minta pakai minyak tawon. Maksudnya dibaluri dan dipijit-pijit/diratain. Pintar juga dia, sebelum digigit nyamuk diminyakin dulu. Wassalam,

RE: [balita-anda] DSA

2001-01-10 Terurut Topik watini
Hari Selasa kemarin saya ke DSA, Pengalaman ini sangat menyebalkan, memang bukan di rumah sakit besar alias terkemuka dan terkenal. Hanya di sebuah poliklinik. Kebetulan dekat di perumahan kami tinggal, murah (Dokter Rp. 30.000,-) dan saya efisien waktu. Jam praktek dipampang jam 1 s/d selesai.

RE: [balita-anda] GArage Sale

2000-12-14 Terurut Topik watini
Mbak Arie, Tempat/Lokasi/Alamatnya dimana, ntar ada yang nanya lho. -Original Message- From: ariesanthy [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Friday, December 15, 2000 12:32 PM To: Balita Subject: [balita-anda] GArage Sale Rekan-rekan yang lagi pada pengen cepet-cepet pulang (kayak saya),

RE: [balita-anda] anak hyperaktif

2000-11-28 Terurut Topik watini
Bapaknya Irfan wrote: saya seorang bapak dengan satu putra (10 bulan) ingin sekali mendapatkan informasi/referensi tentang anak hyper-aktif (meliputi ciri, penyebab dan penanganannya). Assalamu'alaikum wr. wb. Insyaallah (dari Balita-anda juga) berguna buat Bapak atau rekan lain yang belum

RE: [balita-anda] PHENYLPROPANOLAMINE (PPA) PRODUCTS ( tambahan )

2000-11-28 Terurut Topik watini
Waduh, hampir semua obat flu ada. Kalau Benadryl Child gimana mbak, Soalnya itu sebagai obat batuk bebas dan sering digunakan untuk balita. Mudah-mudahan ada info yang bisa mengclearkan. Terima kasih. 2.5 Mbps InternetShop InternetZone Margonda Raya 340 Kirim bunga ke-20 kota di

RE: [balita-anda] Sering Ganti Nama

2000-11-23 Terurut Topik watini
Mamanya Annin, Saya juga mau share tentang anak saya, Tio. Yang momong Tio nama lengkapnya SRI MULYANI. Nama panggilannya YANI. Panggilan di rumah Bulik Yani, ini kesepakatan kami. Tapi Tio maunya Bulik Sri. Karena saya merasa aneh dengan Tio, saya tanyakan nama lengkap buliknya. Dia bisa

[balita-anda] Yth. Pak Admin,

2000-11-23 Terurut Topik watini
RE: [balita-anda] Sering Kepeleset RE: [balita-anda] Sering Kepeleset RE: [balita-anda] Sering Kepeleset Yth. Pak Admin, (Moderator Balia-anda) Mohon bantuannya, Kenapa saya sampai 3X terima kiriman yang sama. Dulu sering terima double. Please help me. Takut keterusan dan menuhin inbox-ku.

RE: [balita-anda] KB Spiral

2000-11-22 Terurut Topik watini
Nova Avia Wrote: tgl 10 Nov lalu saya mendapatkan haid dan baru selesai sekitar tgl 16 Nov, sekarang sepertinya saya dapat haid lagi, apakah itu normal ? Jika ada keluhan/rasa sakit akibat KB Spiral baik diri ibu sendiri atau bapaknya (maksudku; suami) segera konsultasikan ke dokter. Tapi jika

RE: [balita-anda] Bulan Puasa - Ramadhan

2000-11-21 Terurut Topik watini
Ibu Alin, Maaf ini ada titipan dari teman, mudah-mudahan bermanfaat juga bagi rekan yang hendak menjalankan ibadah puasa Ramadhan (cuplikan khusus ibu muslimah) - Wanita Hamil dan Menyusui a. Jika wanita hamil itu takut akan keselamatan kandungannya, ia boleh

RE: [balita-anda] Turun bero (?)

2000-11-08 Terurut Topik watini
Mbak Ina, Pastikan dulu apakah positif hamil/tidak. Jika positif, apakah sebelumnya pernah mengalami hal sama dan solusinya mungkin bisa diterapkan lagi. Kalau ini yang pertama segera ke dokter spesialis agar bisa lebih cepat teratasi. Jika negatif, mungkin bisa ke tukang urut tapi jangan

RE: [balita-anda] Baju daerah

2000-11-05 Terurut Topik watini
Ibu Raihan + Farhan, Apa harus baju daerah. Memang baju daerah banyak anehnya. Baju daerah Madura sepertinya juga simple. Alternatifnya ya kalau boleh baju seragam sekolah/pramuka/PMI/baju koko ngaji. Gitu sumbang idenya, mungkin ada yang lebih baik lagi? Wassalam, 2.5 Mbps InternetShop

RE: [balita-anda] Minum susu

2000-11-03 Terurut Topik watini
Rekan Netters, Ikutan nanya. Kalau untuk anak 4 th yang paling bagus susu merk apa ya? Mohon share khususnya yang anaknya sudah 4 tahunan. Terima kasih. Wassalam, 2.5 Mbps InternetShop InternetZone Margonda Raya 340 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,

RE: [balita-anda] perkembangan balita

2000-10-15 Terurut Topik watini
Bapaknya Irfan, Pengalaman anak saya Tio (sekarang 3,5 th) dulu tidak pakai merangkak hanya merayap. Istilahnya betul nggak sih, saya kasihan takut dadanya sakit (jw; ampek). Tapi karena bisanya begitu, ya saya biarkan selama nyaman dan aman. Lain anak lain pula cara berkembangnya. Pada saat

RE: [balita-anda] ngemot jarimanis+jaritengah

2000-10-12 Terurut Topik watini
papa Aldi Rey wrote: 1. apakah betul bisa menggangu pertumbuhan gigi (gigi jadi tongos) 2. ada tidak cara untuk menghentikannya, karena bila dicabut suka nangis Papa Aldi Rey, Gigi jadi tongos itu memang betul, buktinya anak saya sendiri 3,5th. Meskipun tidak begitu kelihatan tongos banget.

RE: [balita-anda] Terapi untuk flu

2000-10-02 Terurut Topik watini
Ibunya Adit, Dalam satu minggu itu kira-kira biayanya habis berapa bu? Untuk perbandingan, terima kasih. -Original Message- From: Dwi [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Monday, October 02, 2000 3:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Terapi untuk flu ibu Jihane, Anak

RE: [balita-anda] Buat Pak Admin

2000-09-26 Terurut Topik watini
Pak Admin, Saya juga sama Mbak Mila, koq bisa begitu. -Original Message- From: Miladinne Inesza Lubis [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, September 27, 2000 10:54 AM To: balita anda Subject: [balita-anda] Buat Pak Admin Halo Pak Admin, Mau tanya, kenapa ya saya kok suka

RE: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik watini
Sepertinya dulu sering juga diputar di radio, kalau nggak salah produksi "Sanggar Cerita". Itu dulu kesenangan saya waktu masih kecil dan di kampung, dimana TV dan VCD/VHS belum begitu populer, apalagi punya, maklum terpencil. Kalau sekarang radio apa yang sering mutar cerita anak-anak,

RE: [balita-anda] Informasi dr anak.

2000-09-12 Terurut Topik watini
From: Erni Yuniarni - Accounting Dear Netters, Mohon informasi, dr. anak yang bagus di RS Mitra Keluarga Bekasi Marissi M, DSA (kalau tidak salah DSA Mitra Keluarga juga) Lebih jelasnya coba hubungi via telp. 885 www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga

RE: [balita-anda] Banyak Keringat (test mantoux)

2000-09-08 Terurut Topik watini
Bundanya Sultan wrote: Tes mantoux itu adalah tes untuk mengetahui apakah anak kita terserang TBC atau ada flek tidak..tes itu berupa suntikan. nanti dokter akan melihat kalau ada gejala tbc atau flek biasanya ada seperti bentol dibekas suntikan itu dan diameternya nanti diukur..kalau kurang

RE: [balita-anda] Flek di paru2 anak

2000-08-28 Terurut Topik watini
Bu Sonya, Tetangga dekat saya juga begitu, malah sudah ada 2 anak yang ketahuan ada flek di paru2. Itu sekitar 5 bulan yl. diopname dan untuk menghilangkan flek melalui penguapan (kalau tidak salah dengar). Kami tinggal di perumahan yang dekat kawasan industri. Bulan Juni anak saya kena radang

RE: [balita-anda] KB

2000-08-24 Terurut Topik watini
saya jadi takut , terus terang saya ngeri duluan , takut sakit Ibunya Rayhan, Wallahualam. Mungkin juga banyak faktor penyebabnya. Saya pun sama Mama Galuh/Mamanya Nadya, hanya bedanya saya IUD u/ 3th. Saat pasang anakku umur 2bl, karena saya sudah pengen momongan lagi maka aku lepas

RE: [balita-anda] Balita Renang/bermain di kolam air

2000-08-23 Terurut Topik watini
renang (tidak seperti ibunya). Terima kasih sebelumnya, Wassalam, Watini Terima kasih Bundanya Molly Bramantyo, Saya lupa : Umur Tio 3th, 5bl dan waktu masuk ke kolam antara jam 10 pagi, cuacanya tidak panas, hampir tidak ada sinar matahari. Itu saja tambahannya. Wassalam, www.jajak.com Pilih

[balita-anda] Balita Renang/bermain di kolam air

2000-08-22 Terurut Topik watini
ibunya). Terima kasih sebelumnya, Wassalam, Watini www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] Stop berlangganan, e-mail ke

RE: [balita-anda] Anak Nakal

2000-08-21 Terurut Topik watini
Assalamu'alaikum wr. wb. Tio seumur itu dulu juga begitu, kami kaget dan malu. Tiba-tiba nakal: suka memukul dan merebut mainan teman. Kami perhatikan dan coba mengingat apa yang selama kami tahu, ternyata dia pernah dinakali dan dipukul sama teman yang badannya agak gedean dan tuaan dari dia

RE: [balita-anda] Bekas gigitan nyamuk

2000-08-17 Terurut Topik watini
boleh dioles ke daerah muka kan ?.. (minyak tawon) Mama Ticia, Boleh asal jangan ngena'in mata. Salam, www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika

RE: RE: [balita-anda] Bekas gigitan nyamuk

2000-08-16 Terurut Topik watini
Mamanya Ticia, Mamanya Hanind benar, di apotek-apotek telah banyak yang menjual. Baunya tidak nyegrak. Dicoba dulu beli botol kecil, jika OK selanjutnya terserah. Salam, Watini www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http

RE: [balita-anda] cara unsubscribe

2000-07-25 Terurut Topik watini
semoga lancar dan selamat, baik ibu dan bayinya. -Original Message- From: Mamik2 [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, July 25, 2000 4:30 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] cara unsubscribe Dear netters, Saya lupa bagaimana cara-unsubscribe ya... Soal-nya saya mau

RE: [balita-anda] ogah ma'em telor

2000-07-24 Terurut Topik watini
Mamanya Abel, Anak saya dulu juga begitu selalu delepeh. Begitu saya goreng tipis tanpa bumbu dan iris mirip mie dia doyan banget. Bahkan sekarang didadar biasa/direbuspun suka. Salam, From: Nabillah Fihira [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Abel, anak saya 19 bulan, sejak mulai makan nasi biasa

RE: [balita-anda] Takut binatang??

2000-07-19 Terurut Topik watini
putrinya. Watini www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

RE: [balita-anda] Obat Cacing Tradisional

2000-07-13 Terurut Topik watini
Rekan netters, Temu ireng memang bagus untuk obat cacing seperti yang mbak Endra sampaikan. Lebih bagus untuk anak yang masih minum ASI, caranya 1 jempol temu ireng bersih, diparut ambil airnya campurkan dengan air tajin lalu diminum oleh ibunya, saran nenek saya minumnya paling tidak seminggu

[balita-anda] Alergi Coklat

2000-07-11 Terurut Topik watini
Yth. Netter, Assalamu'alaikum wr. wb. Anak saya (3 th 3 bl) sebulan yang lalu dia kena radang bronchitis disertai dengan timbulnya benjolan, hampir seluruh kepala dan telapak tangan dua-2nya bengkak. Hanya telapak tangannya saja yang terasa gatal minta digaruk. Pagi harinya benjolan di kepala

RE: [balita-anda] sawan

2000-07-10 Terurut Topik watini
[EMAIL PROTECTED] Saya punya bayi umur 5 bulan, belum lama ini saya ajak untuk menengok neneknya yang sedang sakit dan tidak lama setelah itu, anak saya mulai menangis menjerit2 selama kurang lebih 1/2 jam tidak mau diam2. Setelah kami pulang ke rumah baru anak saya diam tapi jadi agak

[balita-anda]; Alergi di Masa kehamilan

2000-06-30 Terurut Topik watini
Rekan netter, Tahun 1996 kalau tidak salah bulannya Desember, pada saat itu saya lagi hamil antara 5 bulan saya pernah biduran (bhs; Jawa) atau pasnya allergi gatal-gatal dan timbul bentol-bentol merata seluruh tubuh, ini terjadi dua hari setelah makan kerang hijau rebusan sendiri. Timbul

RE: [balita-anda] FW: [balita-anda] Menentukan jenis kelamin anak

2000-06-29 Terurut Topik watini
Dear Netter, Berikut ini saya sampaikan Teknik Mengatur Jenis Kelamin Anak Jenis kelamin apa yang Anda inginkan untuk anak Anda saat ini? Gampang saja. Kini, para ahli telah menawarkan beberapa metode yang dapat digunakan untuk menyeleksi jenis kelamin anak. Antara lain melalui pengaturan diet

RE: [balita-anda] FW: [balita-anda] Menentukan jenis kelamin anak

2000-06-29 Terurut Topik watini
Mohon maaf, saya salah pencet reply and send. Maksudnya mau diprint u/dibukukan. Salam, www.jajak.com Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya Belanja Info Keperluan Balita? Klik, http://www.balitanet.or.id Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke:

RE: [balita-anda] Sariawan pada Balita

2000-06-28 Terurut Topik watini
Sariawan adalah hal yang sepele, tapi jika disepelekan berakibat buruk. Karena hal ini adalah sebagian kecil tanda-tanda yang diberikan Allah kepada hambanya. Dari rasa nyeri dan sakitnya saja kita orang dewasa sudah dibikin tidak selera makan. Sariawan bisa timbul akibat panas dalam. Apalagi

RE: [balita-anda] RE: PRT

2000-06-27 Terurut Topik watini
Sebagai nyonya/ibu (baru 4 th)juga bekerja, saya juga punya pengalaman tentang PRT. Anak saya saat itu berumur 1 tahun mulai di asuh PRT (15 th, lugu, berambut krebo, pendiam dan tidak bisa merayu/membujuk anak), sebelum itu dari lahir diasuh dengan buliknya. Karena sering rewel dan ketakutan,

[balita-anda] Radang Bronchithis

2000-06-22 Terurut Topik watini
mengenai ini, saya ucapkan banyak terima kasih. Wassalam, Watini Pusing milih POP3 atau web mail? mail.telkom.net solusinya Belanja Info Keperluan Balita? Klik, http://www.balitanet.or.id Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] Stop