RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-04 Terurut Topik Rudy Thehamihardja
] Sent: 04 Januari 2008 7:32 To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak Ikutan nimbrung dunk .. Kenapa Fauzi Bowo tidak mengadakan pesta tahun baru nya di Istora Senayan? yang kapasitasnya lebih besar/luas dan yang pasti

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-03 Terurut Topik dipo
Jelas nggak bener. Lucu jadinya kalau alun-alun dipagar. Begitu juga pagar yang membangun jarak antara rakyat dan wakilnya di gedung DPR/MPR Senayan. Juga pagar di Istiqlal, Kathedral, Departemen (kantor-kantor lembaga negara), termasuk kantor polisi markas tentara, yang semua itu mestinya

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-03 Terurut Topik Christiono Hendrawan
lho??? kalo gak dipager musi dijagain 24 jam dong, soalnya masyarakat pada umumnya hanya taat pada peraturan apabila ada yang jaga, jika tidak brutal semuanya. On Jan 3, 2008 3:53 PM, dipo [EMAIL PROTECTED] wrote: Jelas nggak bener. Lucu jadinya kalau alun-alun dipagar. Begitu juga pagar

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-03 Terurut Topik Eric Soesilo
Blackberry -Original Message- From: Christiono Hendrawan [EMAIL PROTECTED] Date: Thu, 3 Jan 2008 16:16:09 To:Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak lho??? kalo gak dipager musi dijagain 24 jam dong, soalnya masyarakat pada umumnya

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-03 Terurut Topik joena . permata
PM Please respond to Forum-Pembaca-Kompas To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com cc: Subject:Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak lho??? kalo gak dipager musi dijagain 24 jam dong, soalnya masyarakat pada umumnya hanya taat pada peraturan

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-02 Terurut Topik jenny tampi
apa sebenarnya ini sudah menjadi karakter dan budaya bangsa sebagai perusak? yang bagus2 dirusak, telpon umum dicoret2lampu2 jalanan dirusak...buang sampah sembarangan... inikah citra bangsa Indonesia? menurut saya, tingkat ketidakpedulian individu bangsa ini sudah sangat tinggi...

[Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-02 Terurut Topik Ratih Gandasetiawan
Dear Friends FPK Kerusakan Monas, sehabis perayaan tahun Baru.Memang ini merupakan permasalahan sosial yang sedang terjadi di negeri kita. Pengembang beserta Penguasa Negara kita tidak pernah memikirkan akibat yang dapat terjadi untuk jangka panjangnyamereka hanya bisa memikirkan

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-02 Terurut Topik anton_djakarta
Kalau gini bener nggak ide Sutiyoso mager Monas, yang dulu banyak ditentang? ANTON --- In Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com, jenny tampi [EMAIL PROTECTED] wrote: apa sebenarnya ini sudah menjadi karakter dan budaya bangsa sebagai perusak? yang bagus2 dirusak, telpon umum

[Forum Pembaca KOMPAS] Pesta Usai, Monas Rusak

2008-01-01 Terurut Topik Agus Hamonangan
Jakarta dan Sekitarnya Aman http://www.kompas.com/kompas-cetak/0801/02/metro/4114813.htm = Jakarta, Kompas - Pesta Tahun Baru 2008 di Lapangan Monas, Jakarta Pusat, Senin (31/12) malam hingga Selasa dini hari, menyemarakkan Ibu Kota dan menyedot pengunjung sekitar tiga juta