Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik Untung M
Assalaam'ulaikum wr.wb., Saya senang sekali membaca pendapat geosaintis tentang LUSI di milis ini. Banyak kandungan ilmiah dalam pendapat itu. Akan tetapi saya duga sepertinya hanya adu intektualitas saja. Bukan itu yang kita kehendaki. Rakyat maunya real work. Jadi Just do it jangan hanya

[iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mohon dukungan

2007-03-08 Terurut Topik Zulkifli Lubis
Deal All Kalau ngomongin bencana alam Gempa bumi, Tsunami, Tanah longsor, Banjir pastilah orang2nya geologi yang paham/tahu diantara orang2 yang paham/tahu. Tapi sayang begitu banyaknya ahli geologi didunia ini tidak mampu memaksimalkan pengetahuan manusia2 awam tentang geologi (bencana

[iagi-net-l] Gaji di Perusahaan Minyak dan Gas

2007-03-08 Terurut Topik Muhammad Taufik
menarik juga... Nofie Iman A notable words of Nofie Iman, a business consultant, majoring at investment and strategic management issues. Gaji di Perusahaan Minyak dan Gas February 28th, 2007 | Personal Indonesia punya banyak ladang minyak dan gas, baik yang sudah, sedang, maupun yang belum

Re: [iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mohon dukungan

2007-03-08 Terurut Topik mohammad syaiful
yth. bang zulkifli dkk di itm, yg sudah kalian lakukan sudah termasuk hebat, mengingat kalian masih berstatus mahasiswa. sosialisasi geologi (bisa dibaca juga sbg: pendidikan geologi utk masyarakat) bisa beragam-rupa, termasuk melalui remaja masjid. jangan dikira kalian melakukannya sendirian,

Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik R.P. Koesoemadinata
Saya kira workshop ini hanya bertujuan untuk menghimpun pendapat bahwa Lusi ini adalah murni bencana alam dan tidak ada hubungan dengan pemboran. Jadi hanya untuk membebaskan tanggung jawab yang melakukan pemboran. Namanya juga International Geological Workshop. RPK - Original Message

Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik R.P. Koesoemadinata
Maaf, saya tidak bermaksud kasar seperti tercantum di bawah ini. Saya kira alangkah bijaksananya kalau rumusan akhir dari Workshop ini menyatakan: ...Terlepas dari perbedaan pendapat mengenai penyebab dari semburan lumpur panas Sidoarjo ini, namun mengingat bahwa gejala ini telah berkembang

[iagi-net-l] Re: Silaturahmi dan Polemik: LUSI

2007-03-08 Terurut Topik Yo Sumartojo
Rekan-rekan geoligiawan, Ikut-ikutan unjuk rembug dari negeri Paman Sam; dibawah ini adalah kutipan dari Wilkipedia. Salam, Jojok Sumartojo Marietta, Georgia, USA Natural disaster From Wikipedia, the free encyclopedia A natural disaster is the consequence of the combination of a natural

[iagi-net-l] Kepengurusan IAGI dan Silaturahmi

2007-03-08 Terurut Topik sanggam hutabarat
Rekans Saya (mulai) prihatin dengan kenyataan yang dipaparkan Andang mengenai 'macet'nya alat2 fundamental organisasi IAGI sejak 15 bulan terakhir ini (MGI, Berita IAGI, turba ke PengDa..). Saya secara pribadi tahu pengurusan sekarang terdiri dari orang2 pintar dalam bidangnya maupun

RE: [iagi-net-l] Gaji di Perusahaan Minyak dan Gas

2007-03-08 Terurut Topik Anandito, Muh Anung
Ini alamat blog nya http://nofieiman.com/2007/02/gaji-di-perusahaan-minyak-dan-gas/#more-320 Salam, Anung -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, March 09, 2007 7:20 AM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] Gaji di Perusahaan

[iagi-net-l] Need help, Electronic Bulletin APPG

2007-03-08 Terurut Topik Shofiyuddin
Barangkali ada yang punya digital version dari artikel di bawah ini. Thanks untuk yang mau kirim, via japri aja. Terima kasih. Shofi === *AAPG Bulletin*; September 1995; v. 79; no. 9; p. 1275-1300 Rock-fabric/petrophysical

Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik miko
Yth. Pak Koesoema dan Mas Yo, Rumusan yang diusulkan oleh Pak Koesoema sangat tepat dan bijaksana , serta sangat sesuai dengan definisi tentang Natural Disaster yang disitir oleh Mas Yo dari ensiklopedi Wikipedia. Waktu datangnya email sangat bertepatan dan pasti akan menggembirakan para

[iagi-net-l] Hidupkan Forum Ahli Kebumian utk LUSI

2007-03-08 Terurut Topik yrsnki
Rekan rekan       Saya kira pendapat pak Koesoemadinata ini  bahwa semburan lumpur     yang merupakan gejala alam  (terlepas apapun penyebabnya)ini telah menjadi gunung    lumpur yang sudah  sulit dikendalikan oleh manusia sudah merupakan pendapat     sebagian besar  masyarakat ahli

Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Senada dengan uraian ini Tanggal 5 September 2006 saya menuliskannya dalam sebuah tulisan berjudul Kecelakaan industri yang menjadi bencana alam yg multidimensi http://rovicky.wordpress.com/2006/09/05/kecelakaan-industri-yang-menjadi-bencana-alam-yg-multidimensi/ rdp On 3/9/07, miko [EMAIL

Re: [iagi-net-l] Hidupkan Forum Ahli Kebumian utk LUSI / data+keahlian

2007-03-08 Terurut Topik basuki puspoputro
Abah dan rekan-rekan, Saya kira pendapat/usulan Abah baik sekali. Agar didapatkan hasil yang optimal diperlukan setidaknya dua hal yaitu data dan keahlian. Analisa tanpa data hasilnya akan mengambang dan salah-salah bisa salah. Oleh karenanya diperlukan data asli dan boleh saja

[iagi-net-l] Re: GEMS LOVERS : mohon informasi

2007-03-08 Terurut Topik miko
Yth Pak Budi, Naah sekarang mang Okim baru tahu maksud Pak Budi. Kalau yang dicari kristal kuarsa untuk koleksi atau healing / penyembuhan; maka setahu mang Okim belum ada yang telah menambangnya secara resmi. Walaupun mang Okim punya beragam koleksi quartz family minerals seperti kecubung

[iagi-net-l] [RE][iagi-net-l] Kepengurusan IAGI dan Silaturahmi

2007-03-08 Terurut Topik Nugroho Nugroho
Sekedar urun rembug Sebaiknya kitaberTabbayun kepada pengurus IAGI yg sekarang. Dan menyampaikan keinginan atau apapun uneg2 kita secara langsung mungkin dengan membuat janji pertemuan secara tertutup. Karena saya menganggap bahwa para IAGI adalah seperti saudara, jadi sebaik-baiknya nasehat

Re: [iagi-net-l] Silaturahmi === Re: [iagi-net-l] Ahli Geologi Saling Berseteru

2007-03-08 Terurut Topik Supardan
Saya sangat setuju dengan pendapat bapak kita (Bp. RPK) yang terakhir ini. Perdebatan mengenai penyebab terjadinya semburan lumpur, saya kira masih butuh waktu panjang untuk diperoleh kesepakatan-kesepakatan dan semua pihak tidak perlu memaksakan kesepakatan kelompoknya adalah yang paling benar.

Re: [iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mud Volkano Sumatra

2007-03-08 Terurut Topik Dave . SAIB
Assalaamu'alaikum wr.wb., Uda-uda dan uni, Ini saya sumbang ’Danau Di Atas, panjang 6.3 km, lebar 2.8 km, permukaan airnya berada pada ketinggian 1600m di atas muka laut. Danau ini dangkal, bagian terdalamnya hanya 44m. Lalu, danau Di Bawah, panjang 5.6 km, lebar 3 km, permukaan airnya

Re: [iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mud Volkano Sumatra

2007-03-08 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Wah berarti Danau Dibawah ini ketinggiannya lebih rendah ya ? rdp mlebune ngarep metu lawang mburi On 3/9/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote: Assalaamu'alaikum wr.wb., Uda-uda dan uni, Ini saya sumbang 'Danau Di Atas, panjang 6.3 km, lebar 2.8 km, permukaan airnya berada pada

RE: [iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mud Volkano Sumatra

2007-03-08 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Ya berarti mungkin dulu saat dinamai, ada altimeter. Yang lebih tinggi di atas muka laut (1600 m) dinamailah Danau Diatas, (danau di atas yang lebih rendah); yang lebih rendah (1566 mdpl) dinamailah Danau Dibawah (danau di bawah yang lebih tinggi). Yang menarik, mengapa kedalaman kedua danau

Re: [iagi-net-l] Hidupkan Forum Ahli Kebumian utk LUSI / data+keahlian

2007-03-08 Terurut Topik Taufik Manan
Salam buat seluruh rekan seprofesi, Dengan segala hormat pada para pakar bidang ini dan yang berkompeten maka usul dari Yangkung dan Abah perlu kita tindak lanjuti bersama. Saya percaya semua pihak, termasuk IAGI dan HAGI, sangat peduli untuk masalah ini sejak masalah ini timbul, saat ini dan

[iagi-net-l] Hot News!!! BALI

2007-03-08 Terurut Topik Prasiddha Hestu Narendra
Hot News!!! CALL FOR PAPERS: send your abstract by 30 March 2007 to [EMAIL PROTECTED] Joint Convention Bali 2007 - The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and Exhibition, Bali Convention Center, 13-16 November 2007 BALI...BALI...BALI. Your Ticket to

Re: [iagi-net-l] Gempa di Sumatra Tengah - Mud Volkano Sumatra

2007-03-08 Terurut Topik Dave . SAIB
Uda Rovicky, (biar semua jadi orang Padang) Naturally, danau Di Bawah ketinggiannya dari muka laut lebih rendah dan danau Di Atas lebih tinggi.Jadi sebenarnya sudah duduk ditempatnya masing-masing. Memang kesan pertama kalau kita datang berkunjung kesana seolah-olah terbalik, Untuk ke danau Di

[iagi-net-l] Lindungi profesi geologi

2007-03-08 Terurut Topik Sunu Hadi Praptono
Salam sejahtera, Kita ngomong langsung ke eksplorasi minyak saja lah. Sebagian (besar) dari kita (geologist) yang bekerja di pertambangan dan migas banyak berurusan dengan prospect generation, bagaimana meng-assess suatu prospek hingga dapat mengundang investor untuk ngebor, atau