[iagi-net-l] HATI-HATI SYNTHETIC RUBY = MIRAH SINTETIS

2007-04-17 Terurut Topik miko
Rekan-rekan Gems-Lovers IAGI yang budiman, Bulan Maret 2007 yang lalu , mang Okim kedatangan seorang tamu Jepang berpostur pendek, kekar, dan berwibawa. Kata pengawalnya , dia adalah seorang Profesor di bidang Karate yang diundang khusus oleh organisasi karate nasional yang berkedudukan di

Re: [iagi-net-l] Mempersiapkan tenaga kerja untuk perusahaan MIGAS

2007-04-17 Terurut Topik Franciscus B Sinartio
Pak RDP, silahkan refer ke diskusi yang lalu ttg kekurangan tenaga pengganti di perusahaan minyak. rasanya diskusi nya beberapa minggu lalu. summary nya: kekurangan tenaga kerja di industry migas lebih banyak karena tidak ada atau kurangnya kaderisasi. fbs sorry baru balas email ini soalnya

[iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik liamsi
Kenapa dulu Semenanjung Muria Jepara ditetapkan sebagai lokasi PLTN , karena salah satunya aman dari Gempa, sekarang ditemukan bukti baru ternyta ada Sesar, seberapa jauh sesar ini berpengaruh thd keamanan suatu PLTN ? soalnya menurut Pemerintah sebentar lagi pembangunannya sudah akan

RE: [iagi-net-l] HATI-HATI SYNTHETIC RUBY = MIRAH SINTETIS

2007-04-17 Terurut Topik Firman Gea
Pak Djatmiko, Jadi kesimpulannya kalo mirah delima yang aseli sli sli sli itu bagaimana ciri-cirinya? Harus terdapat inklusi mineral? Atau harus tidak ada kumpulan gelembung udara berukuran mikron? Kalo bapak enggak keberatan, boleh dong Bapak berikan ciri-ciri khas dari batu-batu mulia

Re: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Adakah yang tahu ? Bagaimana Jepang memanfaatkan Nuklir di negara yang merupakan Earthquake-prone area ini. Irwan Meilano atau Pak Fajar yg sedang di Jepun, mungkin bisa membrikan ulasan, bagaimana Jepang mengatasi bahaya kegempaan di reaktor-reaktornya. Setahuku Jepang memanfaatkan pembangkit

RE: [iagi-net-l] HATI-HATI SYNTHETIC RUBY = MIRAH SINTETIS

2007-04-17 Terurut Topik Harry RW
Sekedar komentar saja, saya sempat mengenal mang okim dan keluarga cukup dekat sekian belas tahun yang lalu... tapi bukan karena itu saya selalu membaca tulisan2 mang Okim ttg batu2 mulia, bukannya juga karena saya penggemar batu mulia, tapi saya merasakan hembusan segar dari sisi lain

Re: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik Kabul Ahmad
Kang Vicky, Saya mah yang optimis...sebenarnya RI sudah siap dengan PLTN, bahkan sejak 1980 an sudah disiapkan riset lokasi dan riset bangunan...Yang di Serpong itu ( saya dua kali meninjau fasilitas BATAN Serpong ) sudah menyiapkan PLTN itu dan mestinya harus sudah siap tahun 1998 kemarin di

RE: [iagi-net-l] Cekungan Baturetno

2007-04-17 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Pak Purna, Cekungan Baturetno (dan Cekungan Wonosari) bisa kita sebut sebagai cekungan antar-pegunungan (inter-montane basin) sebab terletak di antara dua jalur pegunungan yang secara regional terdapat di Pegunungan Selatan. Di sebelah utara Cekungan Baturetno-Wonosari, ada jalur pegunungan yang

RE: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Minggu lalu saya berdiskusi dengan teman-teman ex BATAN yang sekarang ada di BAPETEN (Badan Pengawas Tenaga Nuklir - ini adalah badan yang mengawasi penggunaan material radioaktif dan tracer di semua industri dan lembaga2 di Indonesia, termasuk penggunaan material radioaktif oleh logging company).

Re: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik Budi Brahmantyo
Pak Roviky, ketika saya sekolah di Jepang, di Niigata University, reaktor nuklir di suatu daerah yang namanya Kashiwazaki, hanya kurang dari 40 km dari kampus. Lokasinya pada pesisir Laut Jepang. Profesor Shibasaki alm (pfofesor saya) sangat anti nuklir. (Ketika saya di sana, Prof Teuku Yakob --

Re: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik M. Nur Heriawan
University, reaktor nuklir di suatu daerah yang namanya Kashiwazaki, hanya kurang dari 40 km dari kampus. Satu lagi lokasi reaktor nuklir diJepang yang saya tahu di pesisir Kagoshima, pulau Kyushu bagian selatan. Justru lokasinya relatif dekat dengan Mt. Sakurajima yang notabene masih aktif.

[iagi-net-l] Fwd: Penyebaran publikasi lewat milist --Tanggapan

2007-04-17 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Aku berdiksusi dengan kawan di migas ttg hak cipta (hak edar) dan mendapat jawaban dari Pak Adnan, Ahli Hukum di Milist-migas, sepertinya menurut Pak Adnan menyebarkan artikel (hasil cipta seseorang) lewat server bisa-bisa tidak melanggar UU hak cipta. Hmmm aku masih agak ragu ... milist ini

Re: [iagi-net-l] Cekungan Baturetno

2007-04-17 Terurut Topik Yahdi Zaim
Pak Purna Yth., Setahu saya, teman2 Dosen dari Geologi UGM pernah (sering) melakukan penelitian geologi Cekungan Baturetno. Coba Anda menghubungi Bapak2 Sugeng Wijono,Sriyono, Widiasmoro dll, beliau2 punya data yang lengkap, baik struktur,sedimentologi,stratigrafi dan paleontologi (vertebrata

Re: [iagi-net-l] Cekungan Baturetno

2007-04-17 Terurut Topik Supardan
Pak Purna, Boleh nambahin dikit ya, sepertinya temen2 dari Pusat Survey Geologi (PSG) pernah melakukan penelitian di sana, bahkan pernah melakukan coring. Yang mereka teliti antara lain sungai Bengawan Solo purba, waduk Gajah Mungkur Purba dan termasuk juga kars. Mungkin pak Purna bisa kontak

RE: [iagi-net-l] PLTN , Peringatan Dini dari Sesar Muria

2007-04-17 Terurut Topik Maryanto (Maryant)
Bagaimana ya sejarah PLTN ya ? Menurut saya sih, kita mulai saja dari buku yang masuk dalam 100 tokoh paling berpengaruh dalam sejarah, M. Hart. Ya nulis-nulis, biar pikiran lebih santai. John Dalton, 1766-1844, urutan 93 most influenced the world, lahir di Inggris, temukan teori atom

RE: [iagi-net-l] Cekungan Baturetno

2007-04-17 Terurut Topik Ukat Sukanta
081 321 062 689 : No Hp Pak Surono (PSG) -Original Message- From: Supardan [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, April 18, 2007 11:37 AM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] Cekungan Baturetno Pak Purna, Boleh nambahin dikit ya, sepertinya temen2 dari Pusat Survey