[iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Awang Satyana
Seorang rekan meneruskan sebuah artikel  dalam suatu milis, berjudul “Pada Tahun 2012 Bumi akan Hancur Lebur………. Siapkah Anda?? Artikel ini secara garis besar berisi tentang akan dipenuhinya siklus besar (5125 tahun) kalender Maya yang terkenal akurat itu pada 21 Desember 2012 -ekivalen

Re: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Franciscus B Sinartio
Pak Awang, ada lagi yang cerita tentang Nibiru, planet yang baru ketahuan akhir2 ini. dan allignment dari semua planet matahari()Termasuk Nibiru), akan mengacaukan gravitasi di bumi dan akan menyebakan ketidak seimbangan dari volkanik system, mungkin termasuk magnetism. Suhu di Afrika akan

Re: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Yuriza . NOOR
Nibiru itu kan jauh sekali Frank, masa sih bisa mengacaukan magnetisme bumi ?. Saat ini bumi juga dalam kondisi dimana magnetismenya tidak terlalu kuat katanya, dan sewaktu waktu bisa flip. Franciscus B Sinartio fbsinar...@yahoo.com 20.02.2009 13:49 Please respond to iagi-net@iagi.or.id

RE: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Leonard Lisapaly
Dalam wawancara di salah satu TV swasta, peramal kondang Mama Lauren juga mengatakan bahwa dia tidak mendapat visi/penglihatan setelah tahun 2012. Kalau benar, siap2 ambil kredit rumah mewah tanpa DP di Desember 2012. Lumayan khan belum sempat bayar kredit sudah kiamat. Tapi kalau gak jadi

Re: [iagi-net-l] Fw: [Fellowship Rotarian District 3400] Air dukun cilik Ponari

2009-02-20 Terurut Topik oki musakti
Mungkin campur keringat si bocah namanya juga ponari sweat... hehehe Negara kita mungkin memang sedang sakit --- On Wed, 2/18/09, Franciscus B Sinartio fbsinar...@yahoo.com wrote: From: Franciscus B Sinartio fbsinar...@yahoo.com Subject: Re: [iagi-net-l] Fw: [Fellowship Rotarian District

Re: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik oki musakti
Wah, kang Awang ikut-ikutan jadi apocalyptic prophet nih he he he Komentar saya:  sepanjang usia peradaban manusia, maksudnya manusia modern homo sapiens, sudah berapa kali keluar ramalan akan datangnya hari kiamat pada tanggal segini bulan segitu tahun sekian ? Tapi toh dunia dan peradaban

Re: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Awang Satyana
Pak Franc,   Nibiru – planet temuan Zecharia Sitchin, seorang sarjana ekonomi University of London yang menguasai bahasa2 kuno Ibrani, Sumeria, Babilonia, dan arkeologi Timur Tengah – sampai saat ini tidak diakui oleh mainstream astronomy, juga teori arkeologinya tak diakui oleh mainstream

Re: [iagi-net-l] Bumi Hancur Lebur : 21 Desember 2012 (?!)

2009-02-20 Terurut Topik Awang Satyana
Oki,   Daripada menjadi apokalyptic prophet, justru saya menanggapi pemberitaan2 media via internet, buku2, dan TV tentang 21 Desember 2012 sebagai hari Kiamat. Karena rating-nya tinggi, bisa dilihat berapa banyak buku2 beredar pada tahun 2006-2007 tentang subyek ini, dan berapa banyak acara2

[iagi-net-l] Rigzone News: Iceland to Unveil New Evidence of Undril...

2009-02-20 Terurut Topik fbsinartio
-- THE FOLLOWING RIGZONE NEWS ARTICLE WAS SENT TO YOU -- ICELAND TO UNVEIL NEW EVIDENCE OF UNDRILLED FRONTIER'S OIL POTENTIAL Thursday, February 19, 2009 Recent seismic studies in the