RE: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex

2008-01-30 Terurut Topik Sukmandaru Prihatmoko
-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex Pak Sukmadaru dan Rekan IAGI Netter, Sebagian besar riset cekungan di Indonesia berkaitan dengan hydrocarbon, sangat sedikit yang menelaah mineralisasi logamnya. Padahal bukan tidak mungkin mineralisasi juga berasosiasi dengan source atau

[iagi-net-l] RE: [economicgeology] RE: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex

2008-01-29 Terurut Topik Sukmandaru Prihatmoko
: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of herry hardian Sent: Tuesday, January 29, 2008 8:31 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [economicgeology] RE: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex Pak Daru salam kenal, Klo boleh saya cerita sedikit micro geologi

RE: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex

2008-01-28 Terurut Topik Sukmandaru Prihatmoko
BPMIGAS Subject: Re: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex Pak Daru, Mengapa umur cekungan dan sedimennya mesti menjadi pembatas mineralisasi sedex ini ? Tokh apa yang terjadi pada Proterozoikum atau Paleozoikum pun bisa terjadi pada kebanyakan cekungan di Indonesia yang

Re: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex

2008-01-26 Terurut Topik Andri Subandrio
Pak Sukmadaru dan Rekan IAGI Netter, Sebagian besar riset cekungan di Indonesia berkaitan dengan hydrocarbon, sangat sedikit yang menelaah mineralisasi logamnya. Padahal bukan tidak mungkin mineralisasi juga berasosiasi dengan source atau reservoir rocks hydrocarbon. Apalagi di Indonesia yang

Re: [iagi-net-l] Cekungan Sedimen Indonesia dan deposit sedex

2008-01-25 Terurut Topik Awang Satyana
Pak Daru, Mengapa umur cekungan dan sedimennya mesti menjadi pembatas mineralisasi sedex ini ? Tokh apa yang terjadi pada Proterozoikum atau Paleozoikum pun bisa terjadi pada kebanyakan cekungan di Indonesia yang berumur Mesozoikum - Tersier (Indonesia Timur) atau Tersier (Indonesia