Re: [iagi-net-l] Mengebor karbonat

2006-06-22 Terurut Topik Nataniel Mangiwa

kalau saya tidak salah, sampai sekarang Total Balikpapan masih memakai
Water Based (KCl-Polymer) untuk drill di shallow phase (17.5)?

+natan+

On 6/19/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

apa itu basement reservoir ... reservoir pada fractured basement kah ?.
total udah berenti pakae wbm dari 20 tahun yll  di tempat ku sekarang
ada dua well yg pake wbm ( drilled tahun 86) ... dibandign temant emannya
yang obm wah jauh banget jeleknya kualitas dinding ...
masalahnya itu tadi wel dev pake obm bisa bangkrut kalau loss  padahal
daerah loss ada dipayzone ...



|-+
| |   Ismed Mahmud   |
| |   [EMAIL PROTECTED]|
| |   il.com  |
| ||
| |   19/06/2006 05:41 |
| |   PM   |
| |   Please respond to|
| |   iagi-net |
| ||
|-+
 
--|
 |  
|
 |   To:   iagi-net@iagi.or.id  
|
 |   cc:
|
 |   Subject:  Re: [iagi-net-l] Mengebor karbonat   
|
 
--|




sepanjang pengetahuan saya ,dinding sumur pada well yang menembus
'basement'
reservoir
rata-rata 'smooth',walaupun menggunakan wbm,
tentu saja ini mungkin sekarang belum bisa diterapkan di Mahakam


-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

2006-06-22 Terurut Topik Prasiddha Hestu Narendra

mas Vicky buat nambah cerita ini ada website ttg underground blowout
http://www.jwco.com/technical-litterature/p06.htm

terus ini ada sedikit cerita ttg drilling problem beserta solusinya
http://www.entrac.freeserve.co.uk/IPC%2099-papers/IPC99-drilling.pdf

At 01:21 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:

Apa itu undergroud blowout ?

Peristiwa yg terjadi di Sumur Banjarpanji-1 (BPJ-1) ini sangat
memprihatinkan. Siapa saja sangat prihatin bahwa operasi pengeboran dengan
niat baik untuk menambah pasokan energi ini mengalami musibah dan berubah
menjadi bencana.

Selanjutnya tengok dongeng geologi di :
http://rovicky.blogspot.com/2006/06/apa-itu-undergroud-blowout.html

RDP



-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

2006-06-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari

Pras, coba diterjemahin gih ... ke bahasa Indonesia atau bahasa sunda :)
aku yakin lebih bermanfaat buat kita-kita loo

rdp

On 6/22/06, Prasiddha Hestu Narendra [EMAIL PROTECTED] wrote:

mas Vicky buat nambah cerita ini ada website ttg underground blowout
http://www.jwco.com/technical-litterature/p06.htm

terus ini ada sedikit cerita ttg drilling problem beserta solusinya
http://www.entrac.freeserve.co.uk/IPC%2099-papers/IPC99-drilling.pdf

At 01:21 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:
Apa itu undergroud blowout ?

Peristiwa yg terjadi di Sumur Banjarpanji-1 (BPJ-1) ini sangat
memprihatinkan. Siapa saja sangat prihatin bahwa operasi pengeboran dengan
niat baik untuk menambah pasokan energi ini mengalami musibah dan berubah
menjadi bencana.

Selanjutnya tengok dongeng geologi di :
http://rovicky.blogspot.com/2006/06/apa-itu-undergroud-blowout.html

RDP


-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

2006-06-22 Terurut Topik Prasiddha Hestu Narendra
hi..hi..hi.bahasa inggris ku logat jowo, ntar jadinya pake kaedah 
jowo..underground blowout diartikan njebluk neng ngisor


At 02:49 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:

Pras, coba diterjemahin gih ... ke bahasa Indonesia atau bahasa sunda :)
aku yakin lebih bermanfaat buat kita-kita loo

rdp

On 6/22/06, Prasiddha Hestu Narendra [EMAIL PROTECTED] wrote:

mas Vicky buat nambah cerita ini ada website ttg underground blowout
http://www.jwco.com/technical-litterature/p06.htm

terus ini ada sedikit cerita ttg drilling problem beserta solusinya
http://www.entrac.freeserve.co.uk/IPC%2099-papers/IPC99-drilling.pdf

At 01:21 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:
Apa itu undergroud blowout ?

Peristiwa yg terjadi di Sumur Banjarpanji-1 (BPJ-1) ini sangat
memprihatinkan. Siapa saja sangat prihatin bahwa operasi pengeboran dengan
niat baik untuk menambah pasokan energi ini mengalami musibah dan berubah
menjadi bencana.

Selanjutnya tengok dongeng geologi di :
http://rovicky.blogspot.com/2006/06/apa-itu-undergroud-blowout.html

RDP


-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

2006-06-22 Terurut Topik Amir Al Amin

Part 6 - Underground blowouts. Underground blowouts between subsurface
intervals are common and can result in a significant escalation threat
if not recognized quickly and controlled correctly

bagian 6 - kempes bawah tanah . kempes bawah tanah diantara subsurface
jarak waktu umum dan dapat hasil di jika ancaman kenaikan penting
tidak cepat mengenali dan tepat mengawasi

hasil terjemahan  http://www.inbahasa.com/main/index.php

:-)

On 6/22/06, Prasiddha Hestu Narendra [EMAIL PROTECTED] wrote:

hi..hi..hi.bahasa inggris ku logat jowo, ntar jadinya pake kaedah
jowo..underground blowout diartikan njebluk neng ngisor

At 02:49 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:
Pras, coba diterjemahin gih ... ke bahasa Indonesia atau bahasa sunda :)
aku yakin lebih bermanfaat buat kita-kita loo

rdp

On 6/22/06, Prasiddha Hestu Narendra [EMAIL PROTECTED] wrote:
mas Vicky buat nambah cerita ini ada website ttg underground blowout
http://www.jwco.com/technical-litterature/p06.htm

terus ini ada sedikit cerita ttg drilling problem beserta solusinya
http://www.entrac.freeserve.co.uk/IPC%2099-papers/IPC99-drilling.pdf

At 01:21 PM 6/22/2006 +0800, you wrote:
 Apa itu undergroud blowout ?
 
 Peristiwa yg terjadi di Sumur Banjarpanji-1 (BPJ-1) ini sangat
 memprihatinkan. Siapa saja sangat prihatin bahwa operasi pengeboran dengan
 niat baik untuk menambah pasokan energi ini mengalami musibah dan berubah
 menjadi bencana.
 
 Selanjutnya tengok dongeng geologi di :
 http://rovicky.blogspot.com/2006/06/apa-itu-undergroud-blowout.html
 
 RDP

-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-


-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-





--
***
Amir Al Amin
Operation/ Wellsite Geologist
(62)811592902
amir13120[at]yahoo.com
amir.al.amin[at]gmail.com


-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)

2006-06-22 Terurut Topik sugeng.hartono
Bung Vick,

Peralatannya mirip portable rig floor, untuk menaik-turunkan lewat sistem
hidrolik; fungsinya bisa untuk mengangkat dan memutar (drill pipe). Alat ini
biasanya dibantu dengan crane. Pipa (drill pipe) bisa disambung dan dilepas,
tidak ada yang disandarkan di derrick seperti layaknya drilling rig.
Unit ini bisa berfungsi untuk lakukan pekerjaan workover atau well services.
Unit didudukkan diatas wellhead, rangkaian BOP bisa dipasang, lalu rangkaian
drill pipe bisa disambung-sambung dan dimasukkan ke dalam sumur. Misalnya
untuk memompakan cement atau lumpur.
Saya sendiri belum pernah melihatnya (karena sangat jarang digunakan),
tetapi dulu pernah diskusi dengan kawan drilling supervisor, jadi
gambarannya seperti itu.
Saya akan coba kontak kawan, biar bisa kirim fotonya.

Salam,
Sugeng


- Original Message -
From: Rovicky Dwi Putrohari [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, June 22, 2006 12:00 PM
Subject: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)


 Adakah yang tahu apa yg dimaksud Snubbing Unit ?
 Apa sajakah kemampuannya ?
 Apa bedanya dengan drilling Rig ?

 Trims

 RDP

 -
 -  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
 -  Call For Papers until 26 May 2006
 -  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -



-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



RE: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)

2006-06-22 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Kawan2 dari Total tentu sudah terbiasa dengan ini, hampir semua pekerjaan well 
service di sana (khususnya Handil Field) dilakukan dengan snubbing unit. Saya 
dulu (1990)pernah mengikuti operasi salah satu sumurnya di Handil dengan 
snubbing unit. Silakan Uni Yuriza atau Uda Iskandar Umar barangkali bisa 
memberikan infonya.

Tetapi, membebani well head Banjar Panji dengan snubbing unit apa tidak 
berbahaya sementara wilayah ini bisa saja diancam collapse sewaktu2 karena 
erupsi lumpur yang terus-menerus ?

Salam,
awang

-Original Message-
From: sugeng.hartono [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, June 22, 2006 3:04 PM
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)

Bung Vick,

Peralatannya mirip portable rig floor, untuk menaik-turunkan lewat sistem
hidrolik; fungsinya bisa untuk mengangkat dan memutar (drill pipe). Alat ini
biasanya dibantu dengan crane. Pipa (drill pipe) bisa disambung dan dilepas,
tidak ada yang disandarkan di derrick seperti layaknya drilling rig.
Unit ini bisa berfungsi untuk lakukan pekerjaan workover atau well services.
Unit didudukkan diatas wellhead, rangkaian BOP bisa dipasang, lalu rangkaian
drill pipe bisa disambung-sambung dan dimasukkan ke dalam sumur. Misalnya
untuk memompakan cement atau lumpur.
Saya sendiri belum pernah melihatnya (karena sangat jarang digunakan),
tetapi dulu pernah diskusi dengan kawan drilling supervisor, jadi
gambarannya seperti itu.
Saya akan coba kontak kawan, biar bisa kirim fotonya.

Salam,
Sugeng


- Original Message -
From: Rovicky Dwi Putrohari [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, June 22, 2006 12:00 PM
Subject: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)


 Adakah yang tahu apa yg dimaksud Snubbing Unit ?
 Apa sajakah kemampuannya ?
 Apa bedanya dengan drilling Rig ?

 Trims

 RDP

 -
 -  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
 -  Call For Papers until 26 May 2006
 -  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -



-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-


-- 
No virus found in this incoming message.
Checked by AVG Free Edition.
Version: 7.1.394 / Virus Database: 268.9.2/370 - Release Date: 6/20/2006
 

-- 
No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG Free Edition.
Version: 7.1.394 / Virus Database: 268.9.2/370 - Release Date: 6/20/2006
 

-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



Re: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)

2006-06-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari

Saya juga barusan dikasih tahu temen lain bahwa Snubbing Unit ini
biasanya tidak memiliki kemampuan untuk mengebor (mungkin bisa saja
kalau ada downhole motornya ya). Tapi apakah bisa mengebor semen plus
fish yg ada dibawah ?
Aku juga ngga tahu apakah Rig yg untuk ngebor BPJ-1 ini sudah tidak
bisa digunakan ?
Menurut detik com, snubing unit ini akan mendeteksi dimana
kebocorannya. Tapi apakah bener kita bisa mendeteksi lewat sumur ini,
wong sumurnya aman dan sudah diplug semen bahkan ada fish diujungnya.
Menurutku yg ngga aman itu lubang 2 tempat keluarnya diluar lubang
sumur yg perlu diketahui dimana lokasinya serta jalan keluarnya
lumpur.

Membayangkan volume mudnya yg keluar saja saya yakin lubang aslinya
sudah berubah.

Semoga alat ini sudah mampu menenangkan masyarakat supaya tidak panik.
Jujur saja saya semakin kawatir, mungkin karena hanya baca koran dan
media yg sering di-exagerasi ya ?

Salam

RDP

On 6/22/06, sugeng.hartono [EMAIL PROTECTED] wrote:

Bung Vick,

Peralatannya mirip portable rig floor, untuk menaik-turunkan lewat sistem
hidrolik; fungsinya bisa untuk mengangkat dan memutar (drill pipe). Alat ini
biasanya dibantu dengan crane. Pipa (drill pipe) bisa disambung dan dilepas,
tidak ada yang disandarkan di derrick seperti layaknya drilling rig.
Unit ini bisa berfungsi untuk lakukan pekerjaan workover atau well services.
Unit didudukkan diatas wellhead, rangkaian BOP bisa dipasang, lalu rangkaian
drill pipe bisa disambung-sambung dan dimasukkan ke dalam sumur. Misalnya
untuk memompakan cement atau lumpur.
Saya sendiri belum pernah melihatnya (karena sangat jarang digunakan),
tetapi dulu pernah diskusi dengan kawan drilling supervisor, jadi
gambarannya seperti itu.
Saya akan coba kontak kawan, biar bisa kirim fotonya.

Salam,
Sugeng


- Original Message -
From: Rovicky Dwi Putrohari [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id; [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, June 22, 2006 12:00 PM
Subject: [iagi-net-l] Snubbing Unit (?)


 Adakah yang tahu apa yg dimaksud Snubbing Unit ?
 Apa sajakah kemampuannya ?
 Apa bedanya dengan drilling Rig ?

 Trims

 RDP



-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



RE: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

2006-06-22 Terurut Topik Riyadi, Slamet S


Apakah kalau underground-blowout selalu diartikan alert of
damage-formation, atau sebaliknya?


Salam,

SLAMET RIYADI



-Original Message-
From: Prasiddha Hestu Narendra [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, June 22, 2006 3:04 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] Apa itu undergroud blowout ?

hi..hi..hi.bahasa inggris ku logat jowo, ntar jadinya pake kaedah
jowo..underground blowout diartikan njebluk neng
ngisor

delete

This message and any attached files may contain information that is 
confidential and/or subject of legal privilege intended only for use by the 
intended recipient. If you are not the intended recipient or the person 
responsible for delivering the message to the intended recipient, be advised 
that you have received this message in error and that any dissemination, 
copying or use of this message or attachment is strictly forbidden, as is the 
disclosure of the information therein. If you have received this message in 
error please notify the sender immediately and delete the message.

-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



[iagi-net-l] kok sepi

2006-06-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari

Kok sepi ?
Seismicity yg tiba-tiba sepi biasanya malah berbahaya.
Atau adanya seismic time gap.

met whik en ...

rdp

-
-  PIT IAGI ke 35 di Pekanbaru
-  Call For Papers until 26 May 2006 
-  Submit to: [EMAIL PROTECTED]
-

To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-



[iagi-net-l] Krakatau Purba 535 AD : a Super Colossal Eruption

2006-06-22 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Senin 27 Agustus 1883 pukul 10.00 WIB adalah saat terakhir penduduk di sekitar 
Selat Sunda melihat Matahari tengah naik ke puncaknya. Setengah jam kemudian, 
mereka meregang nyawa diseret gelombang laut setinggi sampai 40 meter…Jumlah 
seluruhnya 36.417 orang berasal dari 295 kampung di kawasan pantai Banten dan 
Lampung. Keesokan harinya dan keesokan harinya lagi, penduduk sejauh sampai 
Jakarta dan Lampung tak melihat lagi Matahari – gelap gulita. Apa yang terjadi 
di hari yang seperti kiamat itu adalah letusan Gunung Krakatau di Selat Sunda. 
Suara letusannya terdengar sampai sejauh 4600 km dan di dengar di kawasan 
seluas 1/8 permukaan Bumi. Telah banyak tulisan dan film di seluruh dunia 
dibuat tentang kedahsyatan letusan Krakatau ini. University of North Dakota 
Volcanic Explosivity Index (VEI) mencantumkan dua gunungapi di seluruh dunia 
yang letusannya paling hebat dalam sejarah moderen : Krakatau 1883 (VEI : 6) 
dan Tambora 1815 (VEI : 7). Dua-duanya ada di Indonesia, tak jauh dari kita. 
Semoga kita, bangsa Indonesia – terlebih yang menamakan dirinya geologist, 
mengenal dengan baik dua gunungapi ini.
 
Tetapi, banyak dokumen menunjukkan bahwa Krakatau 1883 bukanlah satu-satunya 
letusan dahsyatnya. Sebelumnya, masih di Krakatau juga, ada letusannya yang 
kelihatannya jauh lebih dahsyat lagi daripada letusan 1883, yang terjadi pada 
masa sejarah, pada masa kerajaan-kerajaan Hindu pertama di Indonesia tahun 
400-an atau 500-an AD (Anno Domini, Masehi). Tentu saja letusan ini tak banyak 
ditulis apalagi difilmkan sebab pengetahuan kita tentangnya masih samar-samar, 
walaupun nyata. Adalah B.G. Escher (1919, 1948) yang berdasarkan 
penyelidikannya dan penyelidikan Verbeek (1885) – dua-duanya adalah ahli 
geologi Belanda yang lama bekerja di Indonesia – yang menyusun sejarah letusan 
Krakatau sejak zaman sejarah – moderen. 
 
Saat ini, di Selat Sunda ada Gunung Anak Krakatau (lahir Desember 1927,  44 
tahun setelah letusan Krakatau 1883 terjadi), yang dikelilingi tiga pulau : 
Sertung (Verlaten Eiland, Escher 1919), Rakata Kecil (Lang Eiland, Escher, 
1919) dan Rakata. Berdasarkan penelitian geologi, ketiga pulau ini adalah 
tepi-tepi kawah/kaldera hasil letusan Gunung Krakatau (Purba, 400-an/500-an 
AD). Escher kemudian melakukan rekonstruksi berdasarkan penelitian geologi 
batuan2 di ketiga pulau itu dan  karakteristik letusan Krakatau 1883, maka 
keluarlah evolusi erupsi Krakatau yang menakjubkan (skema evolusi Krakatau dari 
Escher ini bisa dilihat di buku van Bemmelen, 1949, 1972, atau di semua buku 
moderen tentang Krakatau).
 
B.G. Escher berkisah, dulu ada sebuah gunungapi besar di tengah Selat Sunda, 
kita namakan saja KRAKATAU PURBA yang disusun oleh batuan andesitik. Lalu, 
gunungapi ini meletus hebat (kapan ? ada dokumen2 sejarah tentang ini, ditulis 
di bawah) dan membuat kawah yang besar di Selat Sunda yang tepi-tepinya menjadi 
pulau Sertung, Rakata Kecil dan Rakata. Lalu sebuah kerucut gunungapi tumbuh 
berasal dari pinggir kawah dari pulau Rakata, sebut saja gunungapi Rakata, 
terbuat dari batuan basaltik. Kemudian, dua gunungapi muncul di tengah kawah, 
bernama gunungapi Danan dan gunungapi Perbuwatan. Kedua gunungapi ini kemudian 
menyatu dengan gunungapi di Rakata yang muncul terlebih dahulu. Persatuan 
ketiga gunungapi inilah yang disebut KRAKATAU. Tahun 1680, gunung Krakatau 
meletus menghasilkan lava andesitik asam. Tanggal 20 Mei 1883, setelah 200 
tahun tertidur, sebuah erupsi besar terjadi, dan terus-menerus sampai puncak 
erupsi terjadi antara 26-28 Agustus 1883 (Inilah letusan Krakatau 1883 yang 
terkenal itu). Erupsi ini telah melemparkan 18 km3 batuapung dan abu volkanik. 
Gunungapi Danan dan Perbuwatan hilang karena erupsi dan runtuh, dan setengah 
kerucut gunungapi Rakata hilang karena runtuh, membuat cekungan kaldera selebar 
7 km sedalam 250 meter. Desember 1927, ANAK KRAKATAU muncul di tengah-tengah 
kaldera.
 
Seberapa besar dan kapan erupsi KRAKATAU PURBA terjadi ? Inilah tujuan utama 
tulisan saya kali ini. Tulisan2 yang berhasil dikumpulkan (buku2 dan paper2 
lepas) menunjuk ke dua angka tahun : 416 AD atau 535 AD. Angka 416 AD adalah 
berasal dari sebuah teks Jawa kuno berjudul ”Pustaka Raja Purwa” yang bila 
diterjemahkan bertuliskan : ”Ada suara guntur yang menggelegar berasal dari 
Gunung Batuwara. Ada goncangan Bumi yang menakutkan, kegelapan total, petir dan 
kilat. Lalu datanglah badai angin dan hujan yang mengerikan dan seluruh badai 
menggelapkan seluruh dunia. Sebuah banjir besar datang dari Gunung Batuwara dan 
mengalir ke timur menuju Gunung Kamula. Ketika air menenggelamkannya, pulau 
Jawa terpisah menjadi dua, menciptakan pulau Sumatra” . Di tempat lain, seorang 
bishop Siria, John dari Efesus, menulis sebuah chronicle di antara tahun 535 – 
536 AD, “ Ada tanda-tanda dari Matahari, tanda-tanda yang belum pernah dilihat 
atau dilaporkan sebelumnya. Matahari menjadi gelap, dan kegelapannya 
berlangsung sampai 18 bulan. Setiap harinya hanya terlihat