Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-29 Terurut Topik Hendry Luk
AST dan juga metadata programming itu crucial banget buat DSL. Ini sebenernya alesan napa FP kayak haskel n ruby bangkit kembali dari liang kubur akhir2 ini, dengan mulai populernya notion of DSL. uh.. i mean metaprogramming :P

Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-29 Terurut Topik Hendry Luk
Mo nambahin doank. FP bukan cuma sekedar closure ato mathematical domain. Keunggulan utama FP di enterprise app adalah code yang kita tulis itu gak selalu dicompile jadi executable instruction. Gak kayak OO, di FP itu code yang kita tulis gak selalu berarti bakal dirun saat runtime. Function di FP

Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-28 Terurut Topik Dhanisworo Dhanisworo
Hi, Mau coba ikutan diskusi.Mungkin filosofi dari Functional Programing bisa lebih jelas di link ini http://rockfish.cs.unc.edu/COMP144/lect18a.ppt Inti yang saya tangkap ttg Functional Programming adalah seperti disebutkan oleh John Backus dalam pidatonya ketika menerima Turing Award tahun

Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-25 Terurut Topik Daniel Baktiar
mungkin agak salah kutip.di functional programming fungsi merupakan warganegara kelas satu (first class citizen). 2009/6/24 Irpan Maulana irpan.maul...@gmail.com Mencoba jawab, di functional programming fungsi merupakan first class object, tp konsepnya berbeda dengan konsep object dalam

Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-24 Terurut Topik Irpan Maulana
Mencoba jawab, di functional programming fungsi merupakan first class object, tp konsepnya berbeda dengan konsep object dalam dunia OOP, jd pengertian object di functional programming memang lebih umum. 2009/6/17 sjtirtha sjtir...@gmail.com: Hi, ada yg bisa kasi significant perbedaan antara

Re: [JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-24 Terurut Topik Dicky Arinal
2009/6/17 sjtirtha sjtir...@gmail.com: Hi, ada yg bisa kasi significant perbedaan antara OOP dan Functional Programming? Kok kalo menurutku keduanya itu nggak apple to apple ya? Karena ada suatu bahasa yang bisa keduanya seperti F# Mungkin pertanyaannya adalah apa perbedaan Functional

[JUG-Indonesia] OOP vs. Functional Programming

2009-06-17 Terurut Topik sjtirtha
Hi, ada yg bisa kasi significant perbedaan antara OOP dan Functional Programming? Dan use cases apa aja yg cocok untuk pakai Functional Programming? Salah satu yg gua ngerti dari functional programming, function = object, jadi bisa di passing sebagai methode parameter. Tapi di OO ini jg bisa,