Re: [sekolah2000] internet warnet sarang pornografi ?

2002-01-27 Terurut Topik Heru Nugroho
Don, ada baiknya untuk memancing ide dari komunitas yg lebih luas lagi... -hn- At 06:29 PM 1/27/02 +0700, you wrote: Rekan-rekan milis yth, Kebetulan saya sedang membuat semacam program komunikasi bagi Yayasan Sekolah 2000, guna mengkampanyekan penggunaan Internet untuk tujuan yang sehat dan

Re: [sekolah2000] internet warnet sarang pornografi ?

2002-01-27 Terurut Topik Onno W . Purbo
kalau mau bikin heboh sih selain pornografi adalah lagi .. internet sarang kaum marxist sosialis ... internet sarang kaum dll .. cuma kalau secara statistik yang fair kurang dari 2-3% dari jumlah semua traffic internet yang ada :) ...

Re: [sekolah2000] internet warnet sarang pornografi ?

2002-01-27 Terurut Topik Michael S. Sunggiardi
At 06:29 PM 1/27/2002 +0700, Donny B.U. wrote: Penyebaran Internet di Indonesia efektif dimulai pada tahun 1996 dengan dibukanya Internet Service Provider (ISP) pertama di Indonesia, yaitu IndoNet Jakarta. RALAT mas Donny, PT Indo Internet dengan boss-nya Pak Sanjaya, berdiri di Jakarta tahun