Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Patrick_Stiady
Terima kasih atas respons cepatnya. Saya coba echo testing /dev/lp0 ternyata juga permission denied. Saya coba menambahkan group lp ke user saya melalui System-Administration-Users and Groups. Karena saya tidak melihat ada group lp, maka saya click tombol Add Group dan memasukkan nama lp tanpa

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik mRt ITnewbies
Btw user yang ngejalanin program tersebut dah masuk ke group-nya printer blm ? Atau gini aja deh yg paling mudah, coba perintah ini di user yg mau nge-print: echo testing /dev/lp0 bisa ngeprint tulisan testing ndak ? Klo bisa, harusnya program anda juga bisa. Tapi klo ga bisa, program anda juga

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2009/2/2 Patrick_Stiady psti...@bdg.centrin.net.id: Terima kasih atas respons cepatnya. Saya coba echo testing /dev/lp0 ternyata juga permission denied. coba $ ls -l /dev/lp0 kasih tau apa hasilnya ke sini group lp sudah terlihat, tetapi echo testing /dev/lp0 masih permission denied.

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Ronny Haryanto
2009/2/2 Patrick_Stiady psti...@bdg.centrin.net.id: Saya mencoba mengirim karakter ke printer melalui Java: public static void main(String[] args) { // TODO Auto-generated method stub try{ FileWriter out = new FileWriter(/dev/lp0);

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik mRt ITnewbies
[quote] /dev/lp0 itu very low-level access ke parallel port. Modern Linux distros skrg udah pake printing system yg modern (umumnya CUPS), jadi hampir semua aplikasi kalo ngeprint udah lewat printing system yg disediakan, bukan low-level. Buat print di java ada caranya sendiri:

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik mRt ITnewbies
Btw coba aja langsung edit aja file /etc/group tambahkan dari sana saja user yg mau nge-print. Saya pernah kejadian klo masuk lewat menu user manager malah ndak ketambah ke group lp :D 2009/2/2 Patrick_Stiady psti...@bdg.centrin.net.id: Terima kasih atas respons cepatnya. Saya coba echo testing

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Patrick_Stiady
On Mon, 2009-02-02 at 14:46 +0100, Fajran Iman Rusadi wrote: coba $ ls -l /dev/lp0 kasih tau apa hasilnya ke sini group lp sudah terlihat, tetapi echo testing /dev/lp0 masih permission denied. Kalau echo testing | lpr, sih berhasil, tapi lpr jadi nama file, kalau saya masukkan

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Patrick_Stiady
Iya om distro sekarang udah pakai CUPS segala, tapi ada kemungkinan apa yang ditanya ama om Patrick Setiadi ini ingin benar-benar nge-print secara direct (dlm arti kata pure text aja). Nah sedangkan klo pakai API dari Java, itu yg di print (setahu saya) bukan murni text, tapi ada unsur

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Patrick_Stiady
On Tue, 2009-02-03 at 12:22 +0700, mRt ITnewbies wrote: Btw coba aja langsung edit aja file /etc/group tambahkan dari sana saja user yg mau nge-print. Saya pernah kejadian klo masuk lewat menu user manager malah ndak ketambah ke group lp :D $ cat /etc/group | grep myusername ...

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik mRt ITnewbies
Mungkin mau bongkar2x ini[1] tapi silahkan di sesuaikan dengan kebutuhan di sistem anda :) [1] http://code.google.com/p/escprinter/ 2009/2/3 Patrick_Stiady psti...@bdg.centrin.net.id: On Tue, 2009-02-03 at 12:22 +0700, mRt ITnewbies wrote: Btw coba aja langsung edit aja file /etc/group

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2009/2/3 Patrick_Stiady psti...@bdg.centrin.net.id: Tapi walaupun di-printer ada led kedip-kedip tanda data diterima, tapi kok nggak keluar di-print ya? Harus dikirimi karakater apa lagi supaya bisa nge-print. Di Java sudah saya kirimi out.write(0x0D); (carriage

Re: [linux-programming] Bagaimana Java mengirim karakter ke printer?

2009-02-02 Terurut Topik Patrick_Stiady
On Tue, 2009-02-03 at 13:28 +0700, mRt ITnewbies wrote: Mungkin mau bongkar2x ini[1] tapi silahkan di sesuaikan dengan kebutuhan di sistem anda :) [1] http://code.google.com/p/escprinter/ Thanks, banget buat petunjuknya. Juga buat om Fajran. -- Berhenti langganan: