[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Hendra Soewondo
> Koneksi VPN dari luar menggunakan kecepatan unggah (upload speed) yang > umumnya berkisar 10% dari kecepatan unduh (download speed) jika pakai koneksi > broadband. > Saat VPNclient connected maka kecepatan unduh bagi LAN user akan ikut menurun > menjadi maksimum = kecepatan unggah yang kecil

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 14/03/18 16:26, Slamet Raharjo wrote: > Nah, seru nich pak, jadi pemikiran saya jika tcp port 587, 80 dan 143 ini > kita tutup saja (tidak di buat Port Address Translation)dari IP Public ke > private IP MDaemon, Artinya port 587, 80 dan 143 hanya dapat di akses melalui > VPN --> dengan cara ini

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Slamet Raharjo
> Setting router untuk keperluan client akses MDaemon dari luar kantor > cukup di set semua incoming tcp port 80 (webmail), tcp port 587 (MSA), > tcp port 143 > (IMAP) diteruskan (Port Address Translation, Port Map) ke private IP > MDaemon. Nah, seru nich pak, jadi pemikiran saya jika tcp port

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 14/03/18 15:18, Slamet Raharjo wrote: > Mungkin ini maksudnya adalah sbb : > > 1. MDaemon tetap di kasih ip public Bukan, maksudnya pakai dynamic IP public. Setiap koneksi internet, apapun macamnya, pasti dapat IP public. IP public ada 2 macam: - Fixed IP untuk koneksi lease line. - Dynamic

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Slamet Raharjo
> Mungkin maksudnya MDaemon pakai koneksi internet dengan dynamic IP > macam pakai koneksi broadband SOHO (Wireless LTE 4G atau Wired/FTTH > fiber)? > Kalau benar maka bisa pakai layanan Dynamic DNS, baik yang gratis atau > berbayar. Wah, ini menarik pak. Saya ikut discuss ya. Mungkin ini

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 14/03/18 14:08, Iyak Aja wrote: > Saya mau tanya, bisa tdk kita akses email dari luar tanpa mempunyai ip public? Tidak bisa. Kalau MDaemon tidak punya IP public artinya tidak punya koneksi internet sehingga tidak dihubungi dari internet. Mungkin maksudnya MDaemon pakai koneksi internet

[MDaemon-L] Akses email dari luar tanpa mempunyai ip public

2018-03-14 Terurut Topik Iyak Aja
Siang pak Syafril, Saya mau tanya, bisa tdk kita akses email dari luar tanpa mempunyai ip public? Klau bisa bagaimana caranya ya pak? Terimakasih untuk informasinya Salam -- --MDaemon-L-- Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon