Re: [mm-ugm] Digest Number 709

2005-11-16 Terurut Topik Dian Wijayanti
Minal Aidzin walfaidzin, Mohon maaf lahir dan batinuntuk semua teman-teman eks MM UGM.Btw, saya ingin memohon kesediaan teman - teman yg tergabung dalam milis ini untuk memberikan informasi mengenai job vacancy yg ada di lingkungan perusahaan/ departementeman-teman sekalian. Sebab saat

[mm-ugm] Mohon Info Lowongan Dosen

2005-11-16 Terurut Topik Joko Widiatmoko
Buat Rekan-Rekan Alumni Sekiranya Bapak/Ibu/Saudara ada yang berpengalaman menjadi dosen, kiranya dapat berbagi pengalaman dengan kami, bagaimana persyaratannya ? apakah sebiknya lamaran diserahkan langsung ke PTN/PTS atau melalui Pos ? atas segalanya kami mengucapkan banyak terima kasih. Send

RE: [mm-ugm] Mohon Info Lowongan Dosen

2005-11-16 Terurut Topik Arsono
Pak Joko yang terhormat, Bapak bisa mengirimkan lamaran langsung ke PTN/PTS yang bersangkutan. Sebaiknya dicantumkan langsung kepada siapa surat tersebut harus disampaikan. Dengan pencantuman nama (attention) dapat membantu surat lamaran langsung diterima dan dibaca oleh pimpinan yang kita tuju.

Re: [mm-ugm] Mohon Info Lowongan Dosen

2005-11-16 Terurut Topik Anita Maharani
Salam kenal Lebih baik lewat pos pak, trus lebih baik survey dulu mahasiswanya kebanyakan minat ke konsentrasi atau program studi mana, karena dengan jumlah mahasiswa yang banyak akan butuh staf yang banyak juga, oh yakalau datang ke kampus trus sowan, kesannya malahan sedikit maksa, itu

Re: [mm-ugm] To get a new job or new career over 35 years old

2005-11-16 Terurut Topik Winnar Suadi
Alumni yang terhormat, Salah satu masalah yang sering saya dengar dari rekan-rekan saya (kebetulan semua over 35) adalah sulitnya mendapatkan pekerjaan baru. Banyak diantara mereka yang ingin mendapatkan pekerjaan baru dengan berbagai alasan seperti, lingkungan kerja yang tidak nyaman (lagi),

RE: [mm-ugm] Mohon Info Lowongan Dosen

2005-11-16 Terurut Topik Wardoyo
Title: RE: [mm-ugm] Mohon Info Lowongan Dosen Untuk browse homepage PT di Indonesia bisa masuk dari web berikut ; http://www.dikti.org -- From: [EMAIL PROTECTED]:[EMAIL PROTECTED] on behalf of Arsono[SMTP:[EMAIL PROTECTED] Reply To: mm-ugm@yahoogroups.com Sent: 17

[mm-ugm] OOT 'Segenggam Gunda'

2005-11-16 Terurut Topik Wardoyo
Title: OOT 'Segenggam Gunda' Subuh tadi saya melewati sebuah rumah, 50 meter dari rumah saya dan melihat seorang isteri mengantar suaminya sampai pagar depan rumah. Yah, beras sudah habis loh..., ujar isterinya. Suaminya hanya tersenyum dan bersiap melangkah, namun langkahnya terhenti

Re: [mm-ugm] OOT ; 3 banker

2005-11-16 Terurut Topik vian adzhar
hmmm sarjana pertanian kok bisa jadi gubenur bank ya pak.? kok bukan jadi menteri pertanian? On 11/17/05, Wardoyo [EMAIL PROTECTED] wrote: Burhanuddin Abdullah (1) Gubernur BI Era Keterbukaan Dia Gubernur Bank Indonesia (BI) pertama yang terpilih secara demokratis. Baginya, menjadi

Re: [mm-ugm] Share Knowledge

2005-11-16 Terurut Topik Winnar Suadi
Pak Joko dan alumni yang terhormat, Sebagai seorang praktisi dibidang HRD, saya ingin memberikan beberapa masukan terhadap pertanyaan pak Joko. Prsh biasanya mengiklankan lowongan kerja pada media atau melalui informasi lainnya. Iklan lowongan hanya memuat major requirementatau persyaratan