Re: [tanya-jawab] Patching vs Kompilasi dan reinstalasi distro lain

2004-05-09 Terurut Topik Dudi Indrasetiadi
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE- Hash: SHA1 On Sat, 8 May 2004, Hendra Tan wrote: Hallo semua, Saya install Redhat 9 dicomputer saya (kernet 2.4.20-8) dan saya coba memperbaharui kernelnya. Saya sudah download patch mulai dari 2.4.21 - 2.4.26 dan menginstall patching tersebut tapi

[tanya-jawab] Patching vs Kompilasi dan reinstalasi distro lain

2004-05-08 Terurut Topik Hendra Tan
Hallo semua, Saya install Redhat 9 dicomputer saya (kernet 2.4.20-8) dan saya coba memperbaharui kernelnya. Saya sudah download patch mulai dari 2.4.21 - 2.4.26 dan menginstall patching tersebut tapi setelah selesai dipatching kernel saya masih 2.4.20-8. Apakah untuk memperbaharui versi dari

Re: [tanya-jawab] Patching vs Kompilasi dan reinstalasi distro lain

2004-05-08 Terurut Topik Andika Triwidada
On Sat, 08 May 2004 13:42:17 +0700, Hendra Tan [EMAIL PROTECTED] wrote: Installnya gak pake rpm tapi pake command patch dan di grub.conf juga cuma ada 2 entry (1 Linux, 1 Windows 2000) sesuai dengan kondisi sebelum patching. Duh, kelihatannya harus download ulang nih yang versi rpm. Patch