On Fri, Mar 05, 2004 at 08:46:54AM +0800, William wrote:
> semula saya heran mengapa Mandrake tidak masukin qmail dalam distronya? Di
> website Mandrake dijelaskan bahwa sehubungan dengan masalah licence qmail mk
> tidak qmail tidak bisa secara langsung dimasukin ke dalam distribusi
> Mandrake. Instalasinya di Mandrake cukup rumit dibandingkan dengan Postfix.
> Lagipula beberapa website yg uji coba menunujukkan performance Postfix lebih
> baik, entar benar apa tidak saya juga tidak tahu, belum pernah bandingkan
> langsung sich.
karena DJ Berenstein,pembuat qmail, hanya mengijinkan software didistribusikan sebagai 
source dan bukan binary. Distro yang lain juga ndak menyertakan versi binarynya 
(rpm,deb ato tgz)

Instalasi? build sendiri ato install dari binary? kalo ada binarynya
qmail, juga mudah lah;-) Kalau pengalaman dulu build qmail, kalau patuh
sama petunjuk di INSTALLnya, lumayan mudah. YMMV. 

-- 
Program Diploma Teknik Elektro
Universitas Gadjah Mada
Yogyakarta

gpg-key: http://te.pdft.ugm.ac.id/~jaya/jaya.gpg
Key fingerprint = 8F89 C7CF 0B0C 27F2 4F64  9DED DB5F E088 079E C5E4

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php

Kirim email ke