-----BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-----
Hash: SHA1

Lindu Cipta Pranayama wrote:
> Dear All,
> Salam kenal, saya Lindu Cipta Pranayama, anggota baru milis ini, Mohon
> petunjuknya ya rekan-rekan .

Salam kenal juga

> Saya ingin membuat suatu komunitas,  menggunakan CMS, ketika menggunakan PHP
> 4.0 saya tidak dapat mengirim e-mail notifikasi apabila salah password atau
> activation usernya, untuk mengatasi hal ini bagaimana rekan-rekan? 

CMS-nya apa?
Apakah anda menggunakan /usr/sbin/sendmail atau pakai smtp atau fungsi
mail-nya php? smtp auth?
Apakah masing2 sudah berfungsi dengan baik? coba cek secara manual dulu

> cms yang  terbaik apa yang harus saya pilih, PHPNUKE, PHPFUSION, POSTNUKE,
> JOOMLA Atau ada suggest dari rekan-rekan ?

Coba satu-satu dan nanti anda akan menemukan yang paling cocok (bukan
yang terbaik) untuk anda, karena masing2 memiliki fungsi yang relatif
berbeda.
-----BEGIN PGP SIGNATURE-----
Version: GnuPG v1.4.2 (MingW32)
Comment: Using GnuPG with Thunderbird - http://enigmail.mozdev.org

iD8DBQFD6XbvkJY4+5Kvvb0RArpfAJ45Egt0ZajLSD7K//cDx60zrZitmgCggMu6
XjLc86+4oBQK1+ijQeNMPaE=
=ht0t
-----END PGP SIGNATURE-----


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke