Mbak,

Memang klo mengganti susu sebaiknya di oplos, soalnya lambung anaknya bisa
kaget dan akhirnya mencret... klo pengalaman aku sih dihentikan dulu susu
yang baru tersebut, terus aku ganti sama susu yang low lactose (karena wkt
itu anaku diare ya). Setelah sembuh, aku emang ga balik pake susu yang baru
itu... karena sepertinya anaku wkt itu ga suka rasanya. Akhirnya balik lagi
ke susu awal deh. Tapi setelah itu khan pernah ganti susu yang lain lagi,
caranya ya dengan di oplos itu.

Prinsipnya klo soal makanan/susu bayi: Semakin kecil umurnya semakin harus
berhati-hati. Cobain sedikit dulu, klo oke2 aja baru ditambah porsinya.

Menghentikan mencret? Klo ku pikir yang penting dijaga agar si anak tidak
kekurangan cairan sudah cukup ya... biarin aja biar semua penyakitnya
keluar. Senjataku klo anak diare sih pedialyt, susu rendah laktosa dan klo
sudah makan anaknya aku biasanya pake makanan instant spt beras merah yang
ada dipasaran maksudnya sih biar mudah dicerna aja ga berat buat usus dan
lambungnya, jangan diberikan yang berkaldu2 dulu. Makan sih ga harus banyak
yang penting minumnya aja dibanyakin.

Semoga membantu

Thanks,
Muthi


On 9/20/06, [EMAIL PROTECTED] <
[EMAIL PROTECTED]> wrote:





Moms & Dads,

Semalam dan tadi pagi anakku baru diberi susu merek lain dengan cara 100%
susu baru tidak dioplos dengan susu lamanya, karena susu sebelumnya kurang
disukai.
Ternyata pagi ini sampai sekarang sudah pup 3 kali dengan kondisi encer
warna kuning (maaf = mencret).

Susu merek yang baru sudah saya hentikan, pertanyaan saya:
1. Apakah pupnya ini disebabkan cara transisi yang salah dari penggantian
susu lama dengan susu merek baru?
2. Apa yang harus dilakukan untuk menghentikan pup yang sering ini.

Please advise dari Mom's and Dad's sekalian.

Thank you


--------------------------------------------------------------
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Thanks,
Muthi



Punya 10 ribu? Klik disini
http://arisan-10.dollarfactory.biz/?id=931

<a
href="http://beavermails.com/pages/index.php?refid=muthi79";>Beavermails.com</a>

Kirim email ke