On Tuesday 02 July 2002 05:42 pm, you wrote:
> Oke makasih Mas Adi dan Mas2 lainnya
> memang benar..tidak ada salahnya kalo  belajar dan menguasai
> banyak bahasa pemrograman, karena itu akan menjadi khasanah tersendiri.
> dan yang terpenting memang konsep desain dan oop nya,

Walaupun sepertinya diskusi ini sudah ditutup, tapi aku rasa yang satu ini 
belum ada yang menyinggung dech :)
Mengenai multiplatform, OOP dan garbage collector kenyataannya ada loch 
library yang cukup menjanjikan, yaitu Qt Library. Emang sich, karena dasarnya 
adalah C++, maka kalau ingin dijalankan di berbagai OS...harus dikompile 
ulang. Tetapi logikanya program ini ( seharusnya ) dapat berjalan lebih cepat 
dari program-program yang menggunakan virtual machine. Jadi kamu bisa belajar 
Qt library untuk Linux aja, sebab kodenya bakal kompatibel dengan library 
untuk Windows. Selain itu, seluruh release Qt untuk linux gratis boo :) Kalau 
mau menggunakan yang untuk Windows, hanya tersedia versi 
2.3.0...selebihnya..seperti Qt 3 nggak gratis.

-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke