Halo,
Saya ingin menginstall os berikut di komputer saya:
- RH Linux
- Suse Linux
- SCO Unix
- Solaris
- Win 98
Masalahnya khan primary partition hanya dibatasi sebanyak 4 buah saja,
sedangkan saya memerlukan paling tidak 6 atau 7 buah primary partition.
Adakah teman-teman yang mengetahui program apa yang harus saya pakai agar
primary partitionnya bisa lebih dari 4?
Terima kasih atas informasinya.
Regards,
Bambang
--------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]
Hosted by http://www.Indoglobal.com