-----Original Message-----
From: S Detta Harvianto [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Sunday, July 14, 2002 10:04 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [setup] Samba vs NT


Quoting [EMAIL PROTECTED] on Sunday, 14 July 2002 :

> NT bisa me-"replace" file yg berhubungan dengan policy (user.dat, dll)
> sehingga admin dapat menentukan dari user interface sampai ke restriction
> dari user/komputer yg diinginkan. nah kalo urusan me-"replace" seperti itu
> tentu linux gak bisa kan?

Pakai Samba. Ada di buku onlinenya, bab 6 'Users, Security, and Domains'.
Silakan dicoba dulu.

-sdh-

--

hmm, maybe hanya 'salah persepsi'. maksud saya Samba "gak dapat" 100%
menggantikan
NT lebih jelasnya saya ambil contoh: misalkan saya ingin seorang user A yg
tiap kali
login gak peduli dari komputer manapun di domain X , isi programnya selalu Y
en gambar
desktopnya selalu pak harto (login using windows). nah, kalo pake NT (4) kan
saya
tinggal bikin user profile (mandatory) pake NT explorer, trus mengedit
policy usernya
pake policy editor (NTconfig.pol + NTuser.man control user behavior,
Karemjitt - Windows NT Server Administration,1997).
jika pake Samba, dua hal tersebut gak bisa 100% dilakukan sendiri kan?
maksudnya,
kan gak ada policy editor profile creator 4/ samba....
kalo policy + profile udah dibikin (di NT), trus dikopi + dikonfigurasi di
samba server...
trus samba dijadiin PDC.... ya kalo emang gitu yg dimaksud, memang samba
bisa gantiin NT sih... hehehhe... salah persepsi kan?? ;-)



-----Original Message-----
From: Alesreendra Nesta [ 13 ] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, July 15, 2002 2:36 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [setup] Samba vs NT

ada paradigma yang mengatakan
Windows itu secara default portnya kebuka, makanya harus pake firewall
sedangkan Linux/unix, portnya tertutup, makanya harus dibuka dulu

ada tanggapan?

--
untuk *NIX ya tergantung instalasi, untuk windows kayaknya gak juga.
coba windows (kondisi standard instalasi) anda di'scan port'. port mana aja
yg kebuka?


CMIIW
regards,
the-M


---------------------------  Yang Mudah dan Menghibur ---------------------------------
 Hosting menjadi mudah dan murah hanya di PlasaCom. Klik http://idc.plasa.com
 F1 Mania!! Ikuti F1 Game di Obelix Game Corner di http://www.plasa.com/infotel/f1.html
 
---------------------------------------------------------------------------------------
 


-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Dapatkan FAQ milis dg mengirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke