The Silicon Valley, January 31, '99

Rekan-rekan:

Maaf sekali jika ada beberapa orang rekan yang mencoba akses ke situs
www.indoporfs.org yang saya berikan beberapa waktu yang lalu sehubungan dengan
pencarian informasi tentang New York yang diajukan oleh Johan.

Situs indoprofs tersebut - entah kenapa - sedang down (tidak tersedia). Saya
sendiri baru mengetahu hal ini dari seorang rekan yang mencoba akses ke sana.
Beberapa hari yang lalu, saya masih mendapat posting dari [EMAIL PROTECTED],
mailing list yang beranggotakan anggota dan simpatisan para profesional muda
anggota indoprofs itu.

Saya mencoba mencari informasi mengenai apa yang terjadi dengan situs itu.
Semoga kita mendapatkan kabar yang menggembirakan.

Warm regards,

Alexander Lumbantobing

Kirim email ke