Re: [belajar-excel] Pivot and Excel Formulaes

2018-05-21 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Terkait baris ini : (supaya tidak sesat dan menyesatkan)
 "Calculated Field (Column) atau Calculated Item (Row)"

Calculated Item :
> Item baru anggota sebuah field induk tertentu yang merupakan hasil
kalkulasi tertentu terhadap item-item yang ada di field induk tersebut.
> Contoh : ada field bernama KOTA berisi seluruh item kota-kota di
Indonesia,
  lalu dibuat sebuah calculated item bernama
JABODETABEK yang berisi item JAKARTA + item BOGOR + item DEPOK + item
TANGERANG + item BEKASI
  maka akan muncul item baru di field KOTA bernama
JABODETABEK yang tampil sebelum item JAKARTA jika sort Ascending.
  nilai measures (fields yang diletakkan di bagian
VALUES) item baru hasil calculated item bernama JABODETABEK akan
dikalkulasi mengikuti cara penyusunan item JABODETABEK itu sendiri
> Jadi, Calculated Item adalah item baru dari sebuah field tertentu.
> Field tertentu bisa diletakkan di bagian COLUMNS maupun di bagian
ROWS, berarti si item hasil calulated item pun akan ditampilkan mengikuti
letak field tersebut di bagian COLUMNS atau ROWS.
   Bahkan field berisi Calculated item bisa diletakkan di bagian VALUES
(sebagai measure atau value field) jika field tersebut tidak digunakan di
bagian lain dari pivot table (COLUMNS maupun ROWS)
> Field yang berisi calculated item tidak bisa diletakkan di bagian
FILTERS (page filter).

Calculated Field :
> Measure baru (field khusus untuk bagian VALUES saja) hasil kalkulasi
tertentu
> Contoh : ada field nilai QTY dan field PRICE
  dibuat measure baru (Value Field baru) bernama SALES
dengan formula berbunyi field QTY dikali field PRICE
  maka field baru bernama SALES akan dipasang (DAN
HANYA BISA DIPASANG) di bagian VALUES saja
  semua fungsi agregat yang menjadi opsi bagian VALUES
bisa digunakan terhadap field baru bernama SALES tersebut.

Regards,
Kid



2018-05-17 13:52 GMT+07:00 hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com
[belajar-excel] :

>
>
> Hai Tri,
> Saya coba jawab ya,
> 1. *(Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), apakah Pivot bisa
> mengakomodir permohonan saya?*
> Setahu saya tidak bisa.
> 2. *Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan
> SumIf*.
> Apakah masih perlu function2 tersebut ?
> Seandainya masih perlu coba cek formating, shape, dll. serta Volatile
> formula (seperti  dijelaskan oleh Mr. Kid).
> 3. *Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio*
> Bisa, pakai Calculated Field (Column) atau Calculated Item (Row)
> 4. *Bolehkah dibantu rumus achievement *
> Sila dicoba.
>
> Salam,
> HK
>
> On Thursday, 17 May 2018, 11:46:04 AM GMT+7, Tri Herdianto
> triagun...@yahoo.com [belajar-excel] 
> wrote:
>
>
>
>
> Selamat Pagi Expert ,
>
> Terima kasih telah menerima saya menjadi anggota group ini.
> Ada pertanyaan bagi para expert.
> 1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya
> banyak Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya sekarang saya
> ingin share ke individual unit saja (Unit A tidak akan bisa lihat Unit
> lain), apakah Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?
>
> 2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan
> SumIf.
> Komputer saya i7, capacity file dibawah 20mb, tapi ketika dibuka dan
> mengupdate, speed sangat melambat signifikan, bahkan ketika merubah satu
> line saja. Mohon pemahaman ttg hal ini, apakah ada jalan lain saya bisa
> lakukan utk simplify the process of complicated data .
>
> 3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio spt contoh
> :
> - Entertainment exp/revenue
> - Direct Cost/revenue
> - etc
>
> 4. Bolehkah dibantu rumus achievement seperti :
> a. REVENUE :
> Actual : -175
> Budget : 320
> Achievement ?
>
> b. COST/ EXPENSE (note : expense menggunakan sign - (negatif)):
> Actual : -175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : -400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> c. Profit
>
> Actual : -180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : -440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Terima kasih atas kebaikan para Experts .
>
> Salam,
> Tri
> Sent from my iPhone
>
> 
>


Re: [belajar-excel] Pivot and Excel Formulaes

2018-05-21 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Hai Tri,


> 1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya
> banyak Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya sekarang saya
> ingin share ke individual unit saja (Unit A tidak akan bisa lihat Unit
> lain), apakah Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?
>
> Kata kunci :
  "pivot table akan menampilkan semua data yang diambil dari sumber apa
adanya"
> Pivot table biasanya dimanfaatkan untuk memberi keleluasaan kepada user
untuk mengubah layout sesuai kebutuhannya (setidaknya, copy layout yang
ada, paste ke sheet lain, lalu atur sesuai kebutuhan).
> Jika Report Layout untuk Unit A yang menggunakan pivot table A
(misalnya), berisi data unit a saja, maka otomatis sudah terbentuk report
per individual unit bukan ?
> *Jika Report Layout berisi data seluruh Unit*, maka ketika share ke unit
A (walau pivot table di filter menampilkan unit A saja), tetap saja unit A
bisa melihat data unit lain.
 *** Mau Anda atur pakai VBA atau bahasa pemrograman apapun tetap
begitu adanya, user unit A bisa menampilkan data unit lain jika mau (karena
memang ada datanya di file tersebut).
> Jadi, data dalam pivot table dibatasi berisi data yang terkait dengan
unit itu saja jika akan membatasi user, tidak repot membuat otomasi atau
apapun yang rumit.


2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan
> SumIf.
> Komputer saya i7, capacity file dibawah 20mb, tapi ketika dibuka dan
> mengupdate, speed sangat melambat signifikan, bahkan ketika merubah satu
> line saja. Mohon pemahaman ttg hal ini, apakah ada jalan lain saya bisa
> lakukan utk simplify the process of complicated data
>
> LIhat disini :
https://groups.yahoo.com/neo/groups/belajar-excel/conversations/messages/44245
> Pada penggunaan formula, HINDARI SEBISA MUNGKIN penggunaan fungsi yang
bersifat volatile seperti Today, Now, Offset, Indirect, Rand, RandBetween
> Hindari merujuk ke semua baris dalam kolom tertentu (seperti rujukan A:A
atau A:C atau semisalnya) atau ke semua kolom dalam beris tertentu (seperti
1:1 atau 1:7 atau semisalnya)
> Manfaatkan kolom bantu yang berisi proses yang sering digunakan.
   > Contoh : di tabel hasil, akan mengisi 15 kolom hasil lookup ke sheet
sebelah (lookup mengambil nilai dari 15 kolom sheet sebelah untuk mengisi
15 kolom di sheet hasil)
 - buat 1 kolom bantu berisi formula Match sebagai
proses lookup, lalu 15 kolom hasil mengambil nilai dari kolom terkait dari
sheet sebelah berdasar hasil kolom bantu (hasil match tersebut)
   > hal ini akan membuat proses search (me-lookup yang diproses dengan
loop itu) menjadi hanya dikerjakan 1 kali saja, yaitu oleh kolom bantu.
Kolom hasil tinggal menunjuk lokasi cells yang dibutuhkan saja.
 --> misal ada 100ribu baris data, berarti hanya ada 100ribu kali
proses lookup
   > kalau tanpa kolom bantu ALIAS 15 kolom hasil menggunakan formula
vLookUp semua, maka setiap kolom hasil akan melakukan proses search
(me-lookup yang diproses loop itu)
 --> artinya : [ada 15 kali proses lookup pada 1 baris data]
 --> baris di tabel hasil yang berisi formula lookup ada 100ribu,
berarti ada 1500ribu kali proses lookup


3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio spt contoh :
> - Entertainment exp/revenue
> - Direct Cost/revenue
> - etc
>
> Calculated field bisa dimanfaatkan untuk membuat nilai hasil kalkulasi
tertentu.
> klik cells dalam pivot table -> menu tools PivotTable Tools -> ribbon
Analyze -> grup menu Calculations -> Fields, Items, Sets -> Calculated
field
-> beri kolom -> buat formula kalkulasi memanfaatkan nama field yang
dibutuhkan -> OK
   (Anda bisa melakukan web search tentang Excel Pivot Table Calculated
Field)
> Pahami juga batasan Excel Pivot Table tentang calculated field
> Andai memungkinkan dilakukan kalkulasi pada sisi sumber datanya, ada
baiknya dilakukan di sisi sumber datanya.
> Jika memanfaatkan Power Pivot, maka kalkulasi juga bisa dilakukan pada
sisi data model-nya.
> Umumnya, penggunaan calculated field (maksudnya membuat calculated field
langsung di pivot table seperti penjelasan di atas) sering dihindari
kecuali tidak ada cara lain.

4. Bolehkah dibantu rumus achievement seperti :
>
> formula Achievement selalu NILAI_TERCAPAI / NILAI_TARGET
> Selebihnya (terkait dengan tanda negatif yang sekadar sebagai penunjuk
suatu nilai itu mewakili karakteristik nilai tertentu) hanyalah persoalan
matematis.
> Setidaknya, fungsi ABS( nilai_tertentu ) akan menghasilkan nilai yang
selalu positif. Kalkulasi -1 * Nilai_tertentu menghasilkan nilai dengan
tanda yang berlawanan


Regards,
Kid





2018-05-17 7:05 GMT+07:00 Tri Herdianto triagun...@yahoo.com
[belajar-excel] :

>
>
> Selamat Pagi Expert ,
>
> Terima kasih telah menerima saya menjadi anggota group ini.
> Ada pertanyaan bagi para expert.
> 1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya
> banyak Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya 

Re: [belajar-excel] Pivot and Excel Formulaes

2018-05-21 Terurut Topik Tri Herdianto triagun...@yahoo.com [belajar-excel]
Selamat malam Pak Hendrik,

Terima kasih atas masukannya.
Boleh bantu bagaimana cara menggunakan volatile? Bolehkah dibantu dengan 
memberikan contoh?
Tentang rumus achievement sptnya belum ada ya pak?
Juga mohon maaf baru sempat melihat email ini dan saya melihat bapak menunjuk 
ke email Mr. Kid, sepertinya saya belum dapat balasan dati beliau .

Salam,
Tri

Sent from my iPhone

> On May 17, 2018, at 13:52, hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com 
> [belajar-excel]  wrote:
>
> Hai Tri,
> Saya coba jawab ya,
> 1. (Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), apakah Pivot bisa mengakomodir 
> permohonan saya?
> Setahu saya tidak bisa.
> 2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan SumIf.
> Apakah masih perlu function2 tersebut ?
> Seandainya masih perlu coba cek formating, shape, dll. serta Volatile 
> formula (seperti  dijelaskan oleh Mr. Kid).
> 3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio
> Bisa, pakai Calculated Field (Column) atau Calculated Item (Row)
> 4. Bolehkah dibantu rumus achievement
> Sila dicoba.
>
> Salam,
> HK
>
> On Thursday, 17 May 2018, 11:46:04 AM GMT+7, Tri Herdianto 
> triagun...@yahoo.com [belajar-excel]  wrote:
> 
>
>
> Selamat Pagi Expert ,
>
> Terima kasih telah menerima saya menjadi anggota group ini.
> Ada pertanyaan bagi para expert.
> 1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya 
> banyak Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya sekarang saya 
> ingin share ke individual unit saja (Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), 
> apakah Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?
>
> 2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan SumIf.
> Komputer saya i7, capacity file dibawah 20mb, tapi ketika dibuka dan 
> mengupdate, speed sangat melambat signifikan, bahkan ketika merubah satu line 
> saja. Mohon pemahaman ttg hal ini, apakah ada jalan lain saya bisa lakukan 
> utk simplify the process of complicated data .
>
> 3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio spt contoh :
> - Entertainment exp/revenue
> - Direct Cost/revenue
> - etc
>
> 4. Bolehkah dibantu rumus achievement seperti :
> a. REVENUE :
> Actual : -175
> Budget : 320
> Achievement ?
>
> b. COST/ EXPENSE (note : expense menggunakan sign - (negatif)):
> Actual : -175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : -400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> c. Profit
>
> Actual : -180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : -440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Terima kasih atas kebaikan para Experts .
>
> Salam,
> Tri
> Sent from my iPhone
>


Re: [belajar-excel] Pivot and Excel Formulaes

2018-05-20 Terurut Topik Tri Herdianto triagun...@yahoo.com [belajar-excel]
Dear Mr. Kid,

Mohon bantuannya ya...

Salam,
Tri

Sent from my iPhone

> On May 17, 2018, at 07:05, Tri Herdianto triagun...@yahoo.com [belajar-excel] 
>  wrote:
>
> Selamat Pagi Expert ,
>
> Terima kasih telah menerima saya menjadi anggota group ini.
> Ada pertanyaan bagi para expert.
> 1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya 
> banyak Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya sekarang saya 
> ingin share ke individual unit saja (Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), 
> apakah Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?
>
> 2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan SumIf.
> Komputer saya i7, capacity file dibawah 20mb, tapi ketika dibuka dan 
> mengupdate, speed sangat melambat signifikan, bahkan ketika merubah satu line 
> saja. Mohon pemahaman ttg hal ini, apakah ada jalan lain saya bisa lakukan 
> utk simplify the process of complicated data .
>
> 3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio spt contoh :
> - Entertainment exp/revenue
> - Direct Cost/revenue
> - etc
>
> 4. Bolehkah dibantu rumus achievement seperti :
> a. REVENUE :
> Actual : -175
> Budget : 320
> Achievement ?
>
> b. COST/ EXPENSE (note : expense menggunakan sign - (negatif)):
> Actual : -175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 175
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : -400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> Actual : 400
> Budget : -320
> Achievement ?
>
> c. Profit
>
> Actual : -180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 180
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : -440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Actual : 440
> Budget : -340
> Achievement ?
>
> Terima kasih atas kebaikan para Experts .
>
> Salam,
> Tri
> Sent from my iPhone
>


Re: [belajar-excel] Pivot and Excel Formulaes

2018-05-17 Terurut Topik hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com [belajar-excel]
 Hai Tri,Saya coba jawab ya,1. (Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), apakah 
Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?    Setahu saya tidak bisa.
2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan SumIf.  
   Apakah masih perlu function2 tersebut ?
    Seandainya masih perlu coba cek formating, shape, dll. serta Volatile 
formula (seperti      dijelaskan oleh Mr. Kid).
3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio    Bisa, pakai 
Calculated Field (Column) atau Calculated Item (Row)4. Bolehkah dibantu rumus 
achievement     Sila dicoba.
Salam,HK
On Thursday, 17 May 2018, 11:46:04 AM GMT+7, Tri Herdianto 
triagun...@yahoo.com [belajar-excel]  wrote:  
 
     
Selamat Pagi Expert ,

Terima kasih telah menerima saya menjadi anggota group ini.
Ada pertanyaan bagi para expert.
1. Kita tahu Pivot itu mempunyai data source yang banyak (dlm case saya banyak 
Unit Bisnis), namun setelah saya olah Report Layoutnya sekarang saya ingin 
share ke individual unit saja (Unit A tidak akan bisa lihat Unit lain), apakah 
Pivot bisa mengakomodir permohonan saya?

2. Untuk mempermudah reporting saya menggunakan : Vlookup, Hlookup, dan SumIf. 
Komputer saya i7, capacity file dibawah 20mb, tapi ketika dibuka dan 
mengupdate, speed sangat melambat signifikan, bahkan ketika merubah satu line 
saja. Mohon pemahaman ttg hal ini, apakah ada jalan lain saya bisa lakukan utk 
simplify the process of complicated data .

3. Kembali ke pivot, bisakah saya buat formula atau rumus ratio spt contoh :
- Entertainment exp/revenue
- Direct Cost/revenue
- etc

4. Bolehkah dibantu rumus achievement seperti :
a. REVENUE : 
Actual : -175
Budget : 320
Achievement ?

b. COST/ EXPENSE (note : expense menggunakan sign - (negatif)):
Actual : -175
Budget : -320
Achievement ?

Actual : 175
Budget : -320
Achievement ?

Actual : -400
Budget : -320
Achievement ?

Actual : 400
Budget : -320
Achievement ?

c. Profit 

Actual : -180
Budget : -340
Achievement ?

Actual : 180
Budget : -340
Achievement ?

Actual : -440
Budget : -340
Achievement ?

Actual : 440
Budget : -340
Achievement ?

Terima kasih atas kebaikan para Experts .

Salam,
Tri 
Sent from my iPhone