RE: [blogger_makassar] Fw: Sarjana nuklir jadi penjual es krim

2007-04-30 Terurut Topik Muhammad Ruslailang Noertika
menarik, mengamati bahwa kita, dan sebagian umumnya masyarakat,
menganggap bahwa lulusan perguruan tinggi harus menjadi karyawan
perusahaan, padahal menurut saya esensi pendidikan bukan
disitu.apalagi lusa kita mau memperingati HardikNas...2  mei 2007

Pendidikan berwawasan Kemandirian
Sejatinya, pendidikan tak boleh menghasilkan manusia bermental benalu
dalam masyarakat, yakni lulusan pendidikan formal yang hanya
menggantungkan hidup pada pekerjaan formal semata. Pendidikan selayaknya
menanamkan kemandirian, kerja keras dan kreatifitas yang dapat membekali
manusianya agar bisa survive dan berguna dalam masyarakat. Justru dari
kemandirianlah manusia mampu mencapai level self esteem dan aktualisasi
dirinya sebagaimana diungkapkan dalam teori Kebutuhan Maslow. Betapa
banyak produk benalu dalam masyarakat, deretan manusia yang menjadi
pengangguran sejati, menjadi beban dalam keluarganya, dan buruknya,
mengarah ke rawan kriminalitas.

Baca di blog ku: Pendidikan yang mendewasakan
http://noertika.wordpress.com/2007/04/30/pendidikan-yang-mendewasakan/


-- rusle' --

http://noertika.wordpress.com http://noertika.wordpress.com/ 
::: mali siparappe, rebba sipatokkong, malilu sipakainge :::



From: blogger_makassar@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Amril Taufik
Gobel
Sent: Monday, April 30, 2007 12:35 PM
To: blogger_makassar@yahoogroups.com
Subject: Re: [blogger_makassar] Fw: Sarjana nuklir jadi penjual es krim



Sama-sama ji Pak Daeng. Justru saya kepingin mengikuti jejak anda
sebagai seorang
wirausaha yang sukses dan tidak melulu menjadi kulikantoran seperti
sekarang.
 
Moga-moga, saya bisa merintis karir sebagai Full Time Blogger seperti
Budi Putra http://www.budiputra.com ..hehehe
 
wassalam,
ATG
www.amriltgobel.net http://www.amriltgobel.net 
 

 
On 4/30/07, [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]
[EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]  wrote: 

Terima kasih Pak Amril.
Saya dapat mengambil pelajaran, agar tidak pernah merasa aman
bekerja di perusahaan segede apapun. 
Toh saya juga sudah sering melihat perusahaan besar yg
manajemennya amburadul.


.
 
http://geo.yahoo.com/serv?s=97359714/grpId=18344939/grpspId=1705005232/
msgId=3613/stime=1177907769/nc1=3848538/nc2=3848643/nc3=3 
 


Re: [blogger_makassar] Fw: Sarjana nuklir jadi penjual es krim

2007-04-30 Terurut Topik marowa
Edd, Pak Amril!
Saya kodong nda' ada ji apa2-nya. 
(Kacangan)

Dan malah tambah capek lahir bathin. Tp memang ada seninya juga. :)

Masalah pendapatan? Mungkin cuman seper-empat dr 3 tahunan yang lalu. Tp, 
sekali lagi, ada kepuasan tersendiri.
*ngompor-ngomporin yang baru wisuda*

Salam kompor,
@ef
Selayar.blogspot.com
Sent from my BlackBerry® wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


[blogger_makassar] Hardiknas: Dicari, Model Pendidikan yang Mendewasakan.

2007-04-30 Terurut Topik Muhammad Ruslailang Noertika
Mumpung lagi mau memperingati Hari Pendidikan nasional 2 Mei 2007, nih
ada sedikit curhat ttg pendidikan kita 


Semua sepakat bahwa 'education is the best investment that offers the
best gain in future', pendidikan adalah investasi terbaik yang
menawarkan masa depan terbaik. Strata sosial dan ekonomi sebuah keluarga
bisa terangkat secara drastis manakala anggota keluarganya mampu
menyelesaikan pendidikan universitas. Bahkan status kelas seseorang akan
diakui sebagai kelas menengah ketika mulai duduk di bangku kuliah. 

Dalam substansi yang paling mendasar, sistem pendidikan terbaik adalah
yang mampu memotivasi manusia untuk bertahan hidup dengan bersendikan
pada moralitas/budi pekerti. Agama telah memberikan petunjuk praktis
bagaimana melakukan aktifitas luhur itu; berbuat baik dan mencegah
keburukan. Tujuannya, apabila manusia konsisten dengan aktifitas luhur
itu; semua substansi rasa kebahagiaan yang menjadi energi positif dalam
hidup; percaya diri, senang, tenggang rasa, konsisten, bersemangat,
bahagia, jujur. Sistem Pendidikan yang gagal adalah yang tak mampu
menanamkan motivasi bagi peserta didiknya. Ketika kekerasan, kecurangan,
korupsi, dan semua jenis energi negatif menjadi ouput dari sebuah
pendidikan, maka kita bisa menganggap bahwa proses pendidikan yang
ditempuhnya mengalami ketidaksempurnaan, atau secara sarkasme dikatakan
sebagai failure of education atau kegagalan. 

Sejatinya, pendidikan tak boleh menghasilkan manusia bermental benalu
dalam masyarakat, yakni lulusan pendidikan formal yang hanya
menggantungkan hidup pada pekerjaan formal semata. Pendidikan selayaknya
menanamkan kemandirian, kerja keras dan kreatifitas yang dapat membekali
manusianya agar bisa survive dan berguna dalam masyarakat. Justru dari
kemandirianlah manusia mampu mencapai level self esteem dan aktualisasi
dirinya sebagaimana diungkapkan dalam teori Kebutuhan Maslow. Betapa
banyak produk benalu dalam masyarakat, deretan manusia yang menjadi
pengangguran sejati, menjadi beban dalam keluarganya, dan buruknya,
mengarah ke rawan kriminalitas. 

Pendidikan tak boleh menghasilkan masyarakat penghayal, hanya memimpikan
kehidupan mewah bak sinetron, menghasilkan pseudo community, masyarakat
pura-yang menjadikan kehidupan pribadi bak panggung sandiwara,
memarginalkan peran lembaga pernikahan dengan gemar kawin cerai, atau
hanya berharap datangnya superhero yang kemunculannya mampu mengatasi
segala kesulitan hidup, tanpa perlu mengandalkan kekuatan diri pribadi. 

Kegagalan pendidikan yang paling fatal adalah ketika produk didik tak
lagi memiliki kepekaan nurani yang berlandaskan moralitas, sense of
humanity. Padahal substansi pendidikan adalah memanusiakan manusia,
menempatkan kemanusiaan pada derajat tertinggi dengan memaksimalkan
karya dan karsa. Ketika tak lagi peduli, bahkan secara tragis, berusaha
menafikkan eksistensi kemanusiaan orang lain, maka produk pendidikan
berada pada tingkatan terburuknya. Kasus pembunuhan 35 praja di IPDN
sejak tahun 1995 memberi satu contoh baik mengenai kegagalan pendidikan.
Sistem pendidikan yang diterapkan, bukannya mengeliminir kekerasan,
bahkan membakukan secara sistematik praktek-praktek dehumanisasi di
lembaga pendidikan yang dibiayai rakyat itu. Padahal, menurut Mohandes K
Gandhi, kekerasan hanyalah senjata bagi yang jiwanya lemah. 

Sesungguhnya kita tak perlu berharap banyak bagi munculnya banyak ragam
pendidikan hybrid yang lebih mengutamakan keunggulan kuantitatif
daripada kualitatif secara short time/instant. Mungkin kita akan merasa
kehilangan romantisme sistem pengajaran masa lalu yang lebih menekankan
pada implementasi budi pekerti yang sudah tak tercantum lagi dalam slot
kurikulum kita. Kita teramat berharap pada sistem pendidikan yang tak
hanya optimal, tapi juga mampu menumbuhkan kearifan-kearifan lokal yang
menyentuh nurani, membesarkan hati, mendewasakan sikap dan perilaku,
namun juga mampu menghidupkan secara ekonomi. Satu hal yang mungkin
teramat sulit bagi pemerintah kita saat ini. 

http://noertika.wordpress.com/2007/04/30/pendidikan-yang-mendewasakan/
http://noertika.wordpress.com/2007/04/30/pendidikan-yang-mendewasakan/




Re: [blogger_makassar] Hardiknas: Dicari, Model Pendidikan yang Mendewasakan.

2007-04-30 Terurut Topik marowa
Mentong Daeng kita yang satu ini.
Bikin kepala mangguk2 tanda setuju.

Keknya bisa meki daeng, punya kolom tersendiri di tribun or Fajar. Ada yang 
bisa mempasilitasi?

Maju terus Daeng!
Maaf hanya bisa memprovokasi.

Salam provokator, *tapi yg positif lho*
@ef
Selayar.blogspot.com
Sent from my BlackBerry® wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [blogger_makassar] salam kenal

2007-04-30 Terurut Topik ndy pada

salam kenal, Ayla..
Wah, Ayla mau belajar bikin blog.
Hayo... bantu tauwwa :D
*lirik2 Ahmad yg sudah membantu org bikinG blog*

Wah, di Sunu ki tauwwa tinggal Ayla..
Kapan2 ikut kopdar nah..
Kan di Mks ji toh :)

Ayla, selamat menikmati hidangan ala Blogger Mks.
Smoga betah :)

On 4/30/07, aylaa41179 [EMAIL PROTECTED] wrote:


  hallo blogger, salam kenal yah buat smua anak blogger, saya ayla baru
gabung kmarin, tinggal di makssar tonji,blumpa punya blog tapi nanti
bikin ka juga, mohon bimbingan nya

ayla
jln. sunu
makassar

 





--
With Luv,
Andi Tenri Pada

http://tulisan-ndy.blogdrive.com


Re: [blogger_makassar] [PENTING] [URGENT] Susunan Acara untuk Undangan dari DEPKOMINDO untuk Komunitas Blogger Makassar

2007-04-30 Terurut Topik Irwin Day
Pada tanggal 29/04/07, Irayani Queencyputri [EMAIL PROTECTED] menulis:

 On 4/29/07, Irwin Day [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Biasa nya kalo kominfo yang ngundang itu acara nya bebas datang :)
  cuma tentu yang diundang adalah komunitas terkait.  Nah kalau merasa
  sebagai komunitas terkait (blogger makassar) ya datang aja


  Tuh kan..
 Jadi, datang ajaaa!
 Kata mamie, orang mo bagi-bagi ilmu kok ditolak hihihi...
 Ditunggu besok ya, on-time plisss..

 Btw, terharu juga dikenal ama kominfo :
 Ada juga workshop-na open source nih.. Kira-kira tentang apa itu, piwinG?
 Tentang penggunaan si pinguin kah?


Ini sebenarnya ada kaitan dengan rencana kominfo untuk memberikan
kesempatan lebih besar bagi komunitas dan perusahaan berbasis open
source agar lebih muncul.  Ini juga hasil lobby tanpa henti teman2
aktivis open source yang terus menerus menyerang ;)


-- 
Salam,
ID
http://tayuang.blogspot.com
http://irwinday.wordpress.com


Re: [blogger_makassar] [NOKOL] Alamat Pengiriman NOKOL Seperti Semula

2007-04-30 Terurut Topik ndy pada

Ra.. ucapan thanx na mo saya deeeh :D
*kipas2 daeng marowa dan Rara*


On 4/29/07, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:


Edd, koq ditanggapin negatif sih. :(
Maksud aku, akunya yang berusaha konsisten.
*menangis di kolong meja kerja*
Sent from my BlackBerry(r) wireless device

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/
Yahoo! Groups Links







--
With Luv,
Andi Tenri Pada

http://tulisan-ndy.blogdrive.com


Re: [blogger_makassar] Kenalkang . . . anak baru.

2007-04-30 Terurut Topik ndy pada

Salam kenal HasanG..
Hehehe,,, nasuka2'i HasanG okkotz belaH :D
KerenG tawwa, perkenalanG-nya kelebihanG hurup G
Semoga tidak naliat ji pak editor :p
*lirik2 Aan*
*ampunG lirik2, nanti juling*


On 4/30/07, Hasan [EMAIL PROTECTED] wrote:


  Sebelum banyak nimbrung, saya mau memperkenalkang diri dulu kepada
sare'battang sekaliang. Sebenarnya sudah lama mi saya menjadi observer milis
ini cumang memang belum merasa bisa banyak bicara karna sanging orang heba'
bela. So here goes:

Nama : hasanu'ding, di makassar dikatai: Laco'ding, sama orang jawa
dipanggil: Laco (nah loo), akhirnya mending pake Hasan saja.
Pekerjaang: serabutan tukang pipa di ibu kota.
Pendidikang: sampai sma di baji gau, habis itu luntang-lantung di jogja,
atas ultimatum mace jadinya kulia di taman hewan bandung.
Kegemarang: makkoda' koda', japrut, menghayal jadi OKB.

Anyway itu mo dulu di' soalna komputerna mau dipake sama bosku' maklum
tukang pipaji kodong.

 --
Ahhh...imagining that irresistible new car smell?
Check out new cars at Yahoo! 
Autos.http://us.rd.yahoo.com/evt=48245/*http://autos.yahoo.com/new_cars.html;_ylc=X3oDMTE1YW1jcXJ2BF9TAzk3MTA3MDc2BHNlYwNtYWlsdGFncwRzbGsDbmV3LWNhcnM-

 





--
With Luv,
Andi Tenri Pada

http://tulisan-ndy.blogdrive.com


Re: [blogger_makassar] Akhirnya saya tahu bahwa........dan tahu........

2007-04-30 Terurut Topik alwaysmamie
$-) mana itu dollar...!!!
Karena armansyah rajin cari dollar...salut untuk semangatnya.
 Buat kita.. Bagi-bagi moh saja deh... 
Hitung2 .. Isi kas bendahara kodonG...
Ayoh..nyumbang..nyumbang...


Mamie
http://alwaysmamie.blogspot.com
Sent from mamie's BlackBerry® wireless device  

-Original Message-
From: ndy pada [EMAIL PROTECTED]

Date: Mon, 30 Apr 2007 19:10:57 
To:blogger_makassar@yahoogroups.com
Subject: Re: [blogger_makassar] Akhirnya saya tahu bahwadan tahu


apa lagi ini?
bingung!!


On 4/30/07, armansyah_awal armansyah_awal@: mailto:[EMAIL PROTECTED] 
yahoo.co.id wrote: 
 
 
 
 
BERBURU DOLLAR YANG RASIONAL (HOLIDAY_MAILS.COM IS A SCAM)
 
 HAi teman-teman sekalian beberapa waktu yang lalu saya pernah mengirim
 pesan tentang penawaran menarik Sambil berinternet dapat dollar
 
 Saya meminta maaf kalo ternyata program yang saya tawarkan
 holiday-mails.: http://holiday-mails.com com adalah scam (situs yang tidak 
membayar/namun cuma
 kita bisa memanfaatkannya untuk beriklan) Cape' dehhh udah klik sana
 sini ternyata ga dapat duitnya, tapi lumayanlah kita dapat pengetahuan
 extra tentang cara mencari dollar di internet.
 
 Ternyata program serupa banyak sekali yang bertebaran di Internet
 menjanjikan penghasilan yang waaahhh Ribuan Dollar githu
 loh (ternyata bohong)
 
 Teman-teman mesti hati-hati soalnya dari kesekian banyak situs
 tersebut banyak yang merupakan scam atau situs tipuan/situs yang tidak
 membayar membernya.
 
 Setelah melakukan survey berminggu-minggu saya temukan hanya beberapa
 situs yang BENAR-BENAR membayar membernya. Berikut adalah daftarnya:
 (Silahkan copy link berikut)
 
 http://daisymails.: http://daisymails.com/pages/index.php?refid=ammank84 
com/pages/index.php?refid=ammank84
 
 http://road-: http://road-mails.com/pages/index.php?refid=ammank84 
mails.com/pages/index.php?refid=ammank84
 
 http://donkeymails.: http://donkeymails.com/pages/index.php?refid=ammank84 
com/pages/index.php?refid=ammank84
 
 NB: walaupun komisi yang diberikan sedikit namun dapat diuangkan,
 dibandingkan beribu-ribu dollar tapi hanya tipuan. SELAMAT BERUSAHA
 DAN MENIKMATI DOLLARNYA!!!
 
 Bila anda mengalami masalah hubungi dapat berkirim surat ke
 armansyah_awal@: mailto:armansyah_awal%40yahoo.co.id yahoo.co.id
 
 Inilah beberapa website yang hanya tipuan.coba cek apakah anda
 mengikuti list dibawah ini. jika iya segera hentikan mending ikut yang
 pasti pasti aja kaya agloco.. join dulu dunk disini
 beberapa cirinya adalah mereka menjanjikan tiap email bernilai $5,
 $50, $100 .dan mereka hanya mempunyai redemtion only yang artinya cuma
 bisa ditukar dengan anda iklan ditempat merekacape deh... aq udah
 pernah ketipu..(pengalaman adalah guru yang berharga) untung belum
 banyak ...sadar sendiri setelah beberapa kali ikut yang bener..
 contohnya holiday-mails.: http://holiday-mails.com com yang pernah ikut... 
hilks..hiks... waste
 my time..
 makanya anda jangan ikut seperti saya...tp kalo join dengan alamtyang
 saya berikan dijamin deh...pasti bukan scam 100%
 
 nih listnya :
 
 1
 1000clicksptr.: http://1000clicksptr.com com
 1-800-Mail.com
 1-dolar-mail.: http://1-dolar-mail.com com
 
 2
 200dollars-email.: http://200dollars-email.com com
 200dollarsmail.: http://200dollarsmail.com com
 200eurocent-200euro.com: http://200euro.com 
 200euromails.: http://200euromails.com com
 25-dollars-mail.: http://25-dollars-mail.com com
 2dollaremails.: http://2dollaremails.com com
 
 3
 300dollarsmail.: http://300dollarsmail.com com
 30dollarsmail.: http://30dollarsmail.com com
 
 4
 400dollarsmail.: http://400dollarsmail.com com
 
 5
 500cents-500dollars: http://500cents-500dollars.org .org
 500pounds-and-: http://500pounds-and-500pence.com 500pence.com
 50centptr.com: http://50centptr.com 
 
 6
 
 7
 7centsolos.com: http://7centsolos.com 
 7thheavenptr.: http://7thheavenptr.net net
 
 8
 80euromail.com: http://80euromail.com 
 
 9
 
 A
 ad-fortune.com: http://ad-fortune.com 
 ad-qds.com: http://ad-qds.com 
 adsneed.com: http://adsneed.com 
 ahacash.com: http://ahacash.com 
 alwayspay.com: http://alwayspay.com 
 american-mails.: http://american-mails.com com
 amity cash*
 a-n-cash.com: http://a-n-cash.com 
 ans-advertising.: http://ans-advertising.com com
 apachemails.: http://apachemails.com com
 applemails.com: http://applemails.com 
 articmails.com: http://articmails.com 
 atom-mails.com: http://atom-mails.com 
 
 B
 bank-mails.com: http://bank-mails.com 
 bearshare-mails.: http://bearshare-mails.com com
 beautymails.: http://beautymails.com com
 beehivemails
 bestflymails.: http://bestflymails.com com
 bettybucks.com: http://bettybucks.com 
 bigdollar-mails
 biggestdollars.: http://biggestdollars.com com
 Blue-Maniacs.com*
 bluerwebmail.: http://bluerwebmail.com com
 boffopaidmail.: http://boffopaidmail.com com
 bondjamesbond.: http://bondjamesbond.net net
 boratmails.com: http://boratmails.com 
 boss-mails.com: http://boss-mails.com 
 businessptr.: 

Re: [blogger_makassar] [NOKOL] Alamat Pengiriman NOKOL Seperti Semula

2007-04-30 Terurut Topik marowa
Mamie..., bawalah daku kemana mamie suka deh.
Alias, atur saja hidupkuH
*halah...*

Salam kedinginan, *dah salju, dikipas2 pula*
@ef
Selayar.blogspot.com
Sent from my BlackBerry® wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [blogger_makassar] [NOKOL] Alamat Pengiriman NOKOL Seperti Semula

2007-04-30 Terurut Topik alwaysmamie
Ayoh rekan-rekan mumpunG daenG marowa mau nih, kita bekukan.. Trus gak usah di 
pahat lagi kan dah jadi benda seni tuh..
Kalo dijual.. Bisa buat ngisi kas AM..
Hayoh..hayoh.. Siapa mau beli.. 

*tambah OOT mi iniE*. 

Maap nah daenG.. Buat hibur ji juga dirikuH yang gak bisa ikutan sama teman2 
tadi.. Mana dipanas2in lg, ada mi lagi chicken dari rara hikz... Untung sudah 
mi kumakan :p

Mamie
http://alwaysmamie.blogspot.com
Sent from mamie's BlackBerry® wireless device  

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]

Date: Mon, 30 Apr 2007 12:53:12 
To:blogger_makassar@yahoogroups.com
Subject: Re: [blogger_makassar] [NOKOL] Alamat Pengiriman NOKOL Seperti Semula


Mamie..., bawalah daku kemana mamie suka deh.
Alias, atur saja hidupkuH
*halah...*

Salam kedinginan, *dah salju, dikipas2 pula*
@ef
Selayar.blogspot.com
Sent from my BlackBerry® wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links





Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [blogger_makassar] [NOKOL] Alamat Pengiriman NOKOL Seperti Semula

2007-04-30 Terurut Topik marowa
Hayyoo, yang hausyang haus!
Yang sayang anak, adek atau ponakan!
Mumpung lagi beku, ntar keburu cair!
Laba bersih 20 persen akan disumbangkan ke AM.

Yaaahhh., gak ada yang bermina. :(


Sent from my BlackBerry® wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Hal: [blogger_makassar] Kenalkang . . . anak baru.

2007-04-30 Terurut Topik hokage
hallo semua buat teman teman yang baru gabung di sini heheh semoga bisaki 
tukaran ilmu nah, ilmu kanuragan juga boleh hehheh *bcanda mode oN* semoga 
enjoi disini salam kenal

cristal
www.cristal-repot.co.nr
www.eko.iblogger.org/joomla

- Pesan Asli 
Dari: Hasan [EMAIL PROTECTED]
Kepada: blogger_makassar@yahoogroups.com
Terkirim: Senin, 30 April, 2007 6:23:28
Topik: [blogger_makassar] Kenalkang . . . anak baru.









  



Sebelum banyak nimbrung, saya mau memperkenalkang diri dulu kepada  
sare'battang sekaliang. Sebenarnya sudah lama mi saya menjadi observer  milis 
ini cumang memang belum merasa bisa banyak bicara karna sanging  orang heba' 
bela. So here goes:
  
  Nama : hasanu'ding, di makassar dikatai: Laco'ding, sama orang jawa 
dipanggil: Laco (nah loo), akhirnya mending pake Hasan saja.
  Pekerjaang: serabutan tukang pipa di ibu kota.
  Pendidikang: sampai sma di baji gau, habis itu luntang-lantung di  jogja, 
atas ultimatum mace jadinya kulia di taman hewan bandung.
  Kegemarang: makkoda' koda', japrut, menghayal jadi OKB.
  
  Anyway itu mo dulu di' soalna komputerna mau dipake sama bosku' maklum tukang 
pipaji kodong.
  
  
 

  
Ahhh...imagining that irresistible new car smell?
 Check out
new cars at Yahoo! Autos.



  







!--

#ygrp-mlmsg {font-size:13px;font-family:arial, helvetica, clean, sans-serif;}
#ygrp-mlmsg table {font-size:inherit;font:100%;}
#ygrp-mlmsg select, input, textarea {font:99% arial, helvetica, clean, 
sans-serif;}
#ygrp-mlmsg pre, code {font:115% monospace;}
#ygrp-mlmsg * {line-height:1.22em;}
#ygrp-text{
font-family:Georgia;
}
#ygrp-text p{
margin:0 0 1em 0;}
#ygrp-tpmsgs{
font-family:Arial;
clear:both;}
#ygrp-vitnav{
padding-top:10px;font-family:Verdana;font-size:77%;margin:0;}
#ygrp-vitnav a{
padding:0 1px;}
#ygrp-actbar{
clear:both;margin:25px 0;white-space:nowrap;color:#666;text-align:right;}
#ygrp-actbar .left{
float:left;white-space:nowrap;}
.bld{font-weight:bold;}
#ygrp-grft{
font-family:Verdana;font-size:77%;padding:15px 0;}
#ygrp-ft{
font-family:verdana;font-size:77%;border-top:1px solid #666;
padding:5px 0;
}
#ygrp-mlmsg #logo{
padding-bottom:10px;}

#ygrp-vital{
background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;padding:2px 0 8px 8px;}
#ygrp-vital #vithd{
font-size:77%;font-family:Verdana;font-weight:bold;color:#333;text-transform:uppercase;}
#ygrp-vital ul{
padding:0;margin:2px 0;}
#ygrp-vital ul li{
list-style-type:none;clear:both;border:1px solid #e0ecee;
}
#ygrp-vital ul li .ct{
font-weight:bold;color:#ff7900;float:right;width:2em;text-align:right;padding-right:.5em;}
#ygrp-vital ul li .cat{
font-weight:bold;}
#ygrp-vital a {
text-decoration:none;}

#ygrp-vital a:hover{
text-decoration:underline;}

#ygrp-sponsor #hd{
color:#999;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov{
padding:6px 13px;background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;}
#ygrp-sponsor #ov ul{
padding:0 0 0 8px;margin:0;}
#ygrp-sponsor #ov li{
list-style-type:square;padding:6px 0;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov li a{
text-decoration:none;font-size:130%;}
#ygrp-sponsor #nc {
background-color:#eee;margin-bottom:20px;padding:0 8px;}
#ygrp-sponsor .ad{
padding:8px 0;}
#ygrp-sponsor .ad #hd1{
font-family:Arial;font-weight:bold;color:#628c2a;font-size:100%;line-height:122%;}
#ygrp-sponsor .ad a{
text-decoration:none;}
#ygrp-sponsor .ad a:hover{
text-decoration:underline;}
#ygrp-sponsor .ad p{
margin:0;}
o {font-size:0;}
.MsoNormal {
margin:0 0 0 0;}
#ygrp-text tt{
font-size:120%;}
blockquote{margin:0 0 0 4px;}
.replbq {margin:4;}
--








  
 
Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru! 
http://id.yahoo.com/

RE: [blogger_makassar] Kenalkang . . . anak baru. Co'ding

2007-04-30 Terurut Topik Muhammad Ruslailang Noertika
welcome Co'ding
saya kira saya kenal sekali ini mahluk bernaMA si Co'ding,
Beliau  lulusan Teknik KelaUTAN ITB (bahkan pernah jadi Ketua Himpunan
Mhs Kelautan ITB)
pegawe di Perusahaan Gas Negara, lolos test tanpa perlu backing dari
orang dalam...
profesi engineer ..mungkin sudah jadi PM mi...(jadi bukang
serabutang...)
mantap...sorry ces saya membocorkan profesi sebenarnya, karena malu saya
sebagai fans bisa dianggap kurang ajar kalo ndak jujur...hahahha
 
saya termasuk pengagumnya sejak masih kuliah di ITB..
 
apa kabar ces? salam sama anak2 ex TPE di PGN...
 
rusle
http://noertika.wordpress.com
-- pengagum Co'ding --
 



From: blogger_makassar@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Hasan
Sent: Monday, April 30, 2007 7:23 PM
To: blogger_makassar@yahoogroups.com
Subject: [blogger_makassar] Kenalkang . . . anak baru.



Sebelum banyak nimbrung, saya mau memperkenalkang diri dulu kepada
sare'battang sekaliang. Sebenarnya sudah lama mi saya menjadi observer
milis ini cumang memang belum merasa bisa banyak bicara karna sanging
orang heba' bela. So here goes:

Nama : hasanu'ding, di makassar dikatai: Laco'ding, sama orang jawa
dipanggil: Laco (nah loo), akhirnya mending pake Hasan saja.
Pekerjaang: serabutan tukang pipa di ibu kota.
Pendidikang: sampai sma di baji gau, habis itu luntang-lantung di jogja,
atas ultimatum mace jadinya kulia di taman hewan bandung.
Kegemarang: makkoda' koda', japrut, menghayal jadi OKB.

Anyway itu mo dulu di' soalna komputerna mau dipake sama bosku' maklum
tukang pipaji kodong.





Ahhh...imagining that irresistible new car smell?
Check out new cars at Yahoo! Autos.
http://us.rd.yahoo.com/evt=48245/*http://autos.yahoo.com/new_cars.html;
_ylc=X3oDMTE1YW1jcXJ2BF9TAzk3MTA3MDc2BHNlYwNtYWlsdGFncwRzbGsDbmV3LWNhcnM
-  

 


RE: [blogger_makassar] Hardiknas: Dicari, Model Pendidikan yang Mendewasakan.

2007-04-30 Terurut Topik Muhammad Ruslailang Noertika
Berlebihan sekali ini daeng Marowa
Btw sudahmi kukirim juga ke Tribun Timur, sapa tahu bisa ngetop di
rubrik opini...halah

Rusle
- narsis dlm idealism - 

-Original Message-
From: blogger_makassar@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, April 30, 2007 5:28 PM
To: blogger_makassar@yahoogroups.com
Subject: Re: [blogger_makassar] Hardiknas: Dicari, Model Pendidikan yang
Mendewasakan.

Mentong Daeng kita yang satu ini.
Bikin kepala mangguk2 tanda setuju.

Keknya bisa meki daeng, punya kolom tersendiri di tribun or Fajar. Ada
yang bisa mempasilitasi?

Maju terus Daeng!
Maaf hanya bisa memprovokasi.

Salam provokator, *tapi yg positif lho*
@ef
Selayar.blogspot.com
Sent from my BlackBerry(r) wireless device  

Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/
Yahoo! Groups Links





[blogger_makassar] Lowongan kerja utk MISE - Maersk International Shipping Education

2007-04-30 Terurut Topik Muhammad Ruslailang Noertika
FYI
kali aja ada adik or saudara yg memenuhi syarat
batas usia 24 tahun.



From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] On
Behalf Of Adhitya Mulya
Sent: Tuesday, May 01, 2007 9:17 AM
To: Sipil96, Milis; [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [milis kuyasipil euy] Lowongan kerja utk MISE - Maersk
International Shipping Education



Dear all, 
 
Mohon sekali bantuannya untuk diforward ke sebanyak mungkin milis
jurusan ITB:
 
MISE adalah management trainee program yang dikelola oleh group A.P.
Moller-Maersk, sebuah grup shipping company dari denmark dan kebetulan
shipping company terbesar di dunia.
Program ini berdurasi 2 tahun di mana kalian kerja seperti biasa di
siang hari dan dituntut untuk belajar di malam hari. dalam kurun 2
tahun, kalian harus melewati 4 kali ujian di Copenhagen Denmark. 
AP Moller-Maersk memiliki 100+ cabang di dunia dan mereka percaya masa
depan company terletak di local talent dalam cabang-cabang itu. Visi
management training ini adalah dalam 20 tahun ke depan, semua pucuk
pimpinan tidak lagi ekspat dari denmark namun lulusan-lusan mise ini
(asumsi para lulusan juga survive atau gak dibajak).
 
upside:
- Selama 2 tahun trainee harus siap travel ke mana saja dan ke denmark
untuk tugas dan ujian.
- Selama 2 tahun, trainee ditempatkan di 3 posisi yang berbeda untuk
mendapatkan berbagai macam pengalaman dalam shipping industry. 
- Jika lulus ujian akhir, alumni dibolehkan bekerja di luar negeri
selama 2 tahun untuk mendapatkan eksposure internasional untuk mendapat
visi yang baik tentang cara kerja AP Moller-Maersk secara global.
- AP Moller Maersk adalah satu dari perusahaan internasional non-migas
yang sangat borderless dan non-diskriminatif. Siapa saja boleh apply
lowongan internal di cabang lain (di dunia) jika dia mau. Tidak ada
larangan sama sekali. yang menjadi faktor hanya keinginan sendiri.
- Eksposure dengan culture lain.
 
downside (ini untuk managing expectation aja):
- Jika dalam 2 tahun kalian gagal tes, kalian resign.
- batas umur: berusia 24 tahun.
- Trainee yang terpilih harus memiliki sifat kepemimpinan yang akan
diasah lebih lanjut dalam masa training.
 
Untuk Info lebih lanjut:
http://www.mise.edu/careersMiseFrontpage.asp
http://www.mise.edu/careersMiseFrontpage.asp 
 
Untuk apply langsung, kirim ke:
attn: HRD Recruiter - Rini Haryono
Maersk Indonesia
Menara Batavia lt 15
jl. K.H. Mas Mansyur kav 126
Jakarta 10220
Indonesia
 
Untuk nanya-nanya sama lulusan MISE dari ITB hubungi:
Adhitya Mulya Sipil 1996 / MISE 2001
[EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
 
rgds/ Adhitya 
http://suamigila.com http://suamigila.com  
The ultimate guide to wasting time online


.
 
http://geo.yahoo.com/serv?s=97359714/grpId=1108171/grpspId=1705043464/m
sgId=15479/stime=1177982400/nc1=3848580/nc2=3848568/nc3=3848635 
 


Re: [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan

2007-04-30 Terurut Topik Tiza Asterinadewi
ih kok tidak kuasai internet bisa kirim email, nulis di blog dan chatting?
hihihihi...

Muhammad Ruslailang Noertika wrote:

 eh sorry sa ndAK Jadi minat ikut ah
 soale tema nya sa ndak kuasai...
 *internet* bela...
 mungkin eko cristal tuh yang jagoannya, sama prof mus juga...
 rusle

 
 *From:* blogger_makassar@yahoogroups.com 
 [mailto:[EMAIL PROTECTED] *On Behalf Of *Muhammad 
 Ruslailang Noertika
 *Sent:* Tuesday, May 01, 2007 8:50 AM
 *To:* blogger_makassar@yahoogroups.com
 *Subject:* RE: [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan

 saya boleh ikut kah?...
 rusle

 
 *From:* blogger_makassar@yahoogroups.com 
 [mailto:[EMAIL PROTECTED] *On Behalf Of *Panitia Lomba 
 Angingmammiri
 *Sent:* Tuesday, May 01, 2007 12:15 AM
 *To:* blogger_makassar@yahoogroups.com
 *Subject:* [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan

 Dalam rangka hari *Pendidikan Nasional* tanggal 2 Mei 2007, Komunitas 
 Blogger Makassar, Angingmammiri.org http://Angingmammiri.org 
 mengadakan Lomba Penulisan Entry Blog.

 Ikut ki' naah…

 *A. JENIS DAN WAKTU LOMBA*
 Jenis Lomba : Lomba Penulisan Entry Blog
 Sosialisasi dan Pendaftaran :* 1- 7 Mei 2007*
 Pelaksanaan Lomba : *8- 21 Mei 2007*
 Penjurian dan Poling : *22- 28 Mei 2007*
 Pengumuman : *31 Mei 2007*

 *B. KETENTUAN LOMBA*
 1. Tulisan
 a. Tema : *Internet, Mendidik atau Merusak ?*
 b. Tulisan bebas (cerpen, puisi,esai, cerita sehari-hari, dll)
 c. Panjang tulisan tidak dibatasi
 d. Hasil karya asli penulis (kutipan pada beberapa bagian entry 
 diperbolehkan, dengan mencantumkan sumber kutipan)
 e. Menggunakan bahasa Indonesia (termasuk didalamnya bahasa serapan, 
 atau bahasa sehari-hari)

 2. Peserta Lomba
 a. Peserta lomba adalah perorangan dan memiliki blog
 b. Panitia *BOLEH* ikut jadi peserta lomba
 c.* MENDAFTAR* sebagai peserta lomba dengan *mengisi comment di 
 posting pengumuman di blog Angingmammiri 
 http://www.angingmammiri.org/blog/2007/05/01/pengumuman-rayakan-hardiknas-dengan-lomba-entry-blog/*,
  
 caranya tulis *DAFTAR *pada awal comment, kemudian menyertakan *Nama, 
 URL Blog, serta alamat email*. Pendaftaran dilakukan mulai *1 – 7 Mei 
 2007. *Comment yang bukan berisi tentang pendaftaran akan dihapus oleh 
 panitia.
 d. Peserta *DIWAJIBKAN *memasang banner Angingmammiri di blog 
 masing-masing. (khusus untuk yang blognya di multiply atau friendster, 
 banner bisa dipasang pada posting entry blog nanti)

 banner angingmammiri

 a href=a 
 href=http:/wbr/www.angingmammiwbrri.org/http://www.angingmawbrmmiri.org//aimg
  
 src=a 
 href=http:/wbr/i147.photobuckewbrt.com/albums/wbrr307/metalgrin/wbrangingmamiri_wbrbanner.pnghttp://i147.wbrphotobucket.wbrcom/albums/wbrr307/metalgrin/wbrangingmamiri_wbrbanner.png/a
  
 alt=banner angingmammiri //a

 3. Posting Hasil Entry yang Dilombakan
 Hasil karya peserta yang dilombakan, dipublikasikan di blog 
 masing-masing pada tanggal 8-21 Mei 2007 DAN peserta juga* DIHARUSKAN 
 *mengirimkan hasil karya yang dilombakan ke alamat email : 
 [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] dengan 
 menyebutkan :
 - Nama peserta
 - Judul Hasil Tulisan yang dilombakan
 - Permalink / URL

 4. Peserta yang *tidak memenuhi* ketentuan-ketentuan lomba di atas, 
 tidak akan diikutsertakan ke proses selanjutnya, yaitu penjurian.

 5. Panitia dan juri berhak mendiskualifikasi peserta yang tidak 
 memenuhi syarat dan ketentuan di atas, tanpa pemberitahuan terlebih 
 dahulu.

 6. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

 *
 C. ASPEK PENILAIAN*
 1. Kesesuaian dengan tema.
 2. Penyajian
 3. Orisinalitas

 *D. HADIAH*
 1. Banner eksklusif
 2. Pilihan buku-buku dari Penerbit ININNAWA 
 http://www.ininnawa.org/rubrique5.html
 3. Buku Heart In The Sand 
 http://blog.indosiar.com/blog_read.htm?id=52 kumpulan cerita pendek 
 Blogger Indosiar 2007.
 4. Buku 'Teen World : Ortu Kenapa Sih? 
 http://preview-teenworld.blogspot.com/'
 5. Pin dan stiker Save The Children

 Terima kasih kepada sponsor:
 1. Penerbit ININNAWA http://www.ininnawa.org/rubrique5.html untuk 
 buku-bukunya,
 2. Rara http://i-rara.com/ untuk Buku 'Teen World : Ortu Kenapa Sih? 
 http://preview-teenworld.blogspot.com/',
 3. Tiza http://tee-za.net/ untuk pin dan stiker SAVE THE CHILDREN, dan
 4. BLOG INDOSIAR http://blog.indosiar.com/ untuk buku Heart In The 
 Sand http://blog.indosiar.com/blog_read.htm?id=52

 Salam blogger,

 Panitia Lomba Penulisan Entry Blog Bulan Pendidikan
 Ndy http://tulisan-ndy.blogdrive.com/, Asri 
 http://asrirachman.web.id/, Anhie http://cewmanizt.dhepe.com/, 
 Ally http://myscratchy.blogspot.com/

 *Ewako Blogger Makassar!*

  



Komunitas Blogger Makassar
http://www.angingmammiri.org/ 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/blogger_makassar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change 

Re: [blogger_makassar] Kenapa Berbeda

2007-04-30 Terurut Topik Tiza Asterinadewi
hmm menarik.. mungkinkah..

apa hayooo hihihih :P

Nedi Suryadi,ST wrote:
 /diambil dari milis balibola (neighbour)
 /

 *KENAPA BERBEDA*
  
 Perbedaan laki-laki dan perempuan, ternyata sudah terjadi sejak 
 saat-saat awal penciptaan manusia di dalam rahim. Penyebab utamanya 
 adalah terbentuknya hormon yang berbeda antara laki-laki dan 
 perempuan. Laki-laki dikendalikan oleh hormon androgen. Sedangkan 
 perempuan dipengaruhi oleh hormon estrogen.
  
 Hormon-hormon inilah yang bertanggungjawab terhadap terbentuknya fisik 
 lelaki dan perempuan. Lelaki lebih berotot, sedangkan perempuan lebih 
 lemah lembut. Lelaki berkumis dan bercambang, sedangkan perempuan 
 tidak. Lelaki memiliki alat genital kelaki-lakian, sementara perempuan 
 dengan genital kewanitaannya. Dan seterusnya.
  
 Tapi, darimanakah munculnya hormon-hormon itu? Dan kenapa bisa berbeda 
 antara hormon lelaki dan hormon perempuan? Ternyata, ini disebabkan 
 oleh perintah dari dalam genetika cikal bakal bayi.
  
 Rangkaian genetika adalah seperangkat ‘perintah’ yang terdapat di 
 dalam inti sel-sel manusia. Pada setiap inti selnya, manusia menyimpan 
 sekitar 5 miliar perintah. Seperti program komputer saja layaknya.
  
 Pada saat pembentukan janin di dalam rahim, sperma sang ayah dengan 
 ovum sang ibu menyumbangkan separo sifat-sifat mereka. Lantas, 
 bergabung menjadi sebuah sel baru yang disebut sebagai Stem sel. Cikal 
 bakal bayi.
  
 Di dalam sel tunggal itulah perintah penciptaan mulai berjalan. Ada 
 perintah untuk membentuk kepala, membentuk tangan, kaki, dan berbagai 
 organ-organ tubuh manusia, secara sempurna. Maka sel tunggal itu pun 
 membelah menjadi bertriliun-triliun sel hanya dalam waktu sekitar 9 
 bulan. Dan kemudian membentuk struktur dan fungsi yang sangat canggih.
  
 Proses pembedaan antara lelaki dan perempuan dimulai hari ke-13 
 setelah sperma dan sel telur bergabung menjadi Stem sel. Dan baru 
 berhenti sekitar 10 hari sesudah kelahiran bayi.
  
 Apakah yang terjadi saat itu? Ternyata ada jenis gen dalam sperma 
 lelaki yang menyebabkan si bayi terbentuk menjadi bayi laki-laki atau 
 bayi perempuan. Namanya Gen SRY alias /Sexual Determining Region/. Gen 
 ini menghasilkan substansi yang disebut TDF, dan menyebabkan tumbuhnya 
 alat kelamin lelaki atau alat kelamin perempuan.
  
 Adalah sangat menarik, jenis kelamin bayi yang akan lahir itu ternyata 
 ditentukan oleh sang ayah lewat kromosom Y yang terdapat pada 
 spermanya. Sedangkan sel telur ibu bersifat pasif dalam hal ini. 
 Kromosom ayah memiliki kode XY. Sedangkan kromosom ibu berkode XX.
  
 Jika kromosom Y dari ayah bertemu dengan kromosom X dari ibu, maka 
 janin tersebut akan berkembang menjadi bayi lelaki. Jika kromosom X 
 dari ayah yang bertemu dengan X dari ibu, maka janin berkembang 
 menjadi bayi perempuan. Ini persis seperti yang diceritakan oleh 
 Al-Qur’an, bahwa penentu jenis kelamin lelaki dan perempuan adalah 
 sperma ayah, bukan sel telur ibu.
  
 QS. An Najm (53): 45-46
 dan sesungguhnya Dialah yang menciptakan pasangan *laki-laki dan 
 perempuan, dari sperma yang dipancarkan.*
  
 Ini sungguh luar biasa. Sejak belasan abad yang lalu Al-Qur’an telah 
 menunjukkan bahwa penentu jenis kelamin pada seorang bayi ternyata 
 adalah sperma yang dipancarkan oleh sang ayah. Dan kini hal tersebut 
 telah dibuktikan oleh ilmu pengetahuan. Hal ini sekaligus membuktikan 
 bahwa antara laki-laki dan perempuan memang memiliki fungsi yang 
 berbeda tapi saling melengkapi. Tidak bisa disamakan. Jika anda ingin 
 memiliki bayi dengan jenis kelamin tertentu, maka yang harus 
 direkayasa adalah sperma sang ayah.
  
 Nah, sejak penentuan jenis kelamin itu terjadi, maka janin bakal 
 menghasilkan hormon yang berbeda. Pada janin laki-laki, ia akan 
 menghasilkan hormon androgen alias hormon lelaki. Sedangkan pada 
 wanita akan menghasilkan hormon estrogen.
  
 Sejak sekitar hari ke 13 itu janin laki-laki menghasilkan 
 hormon-hormon lelaki yaitu testosteron dan MIS (/Mullerian duct 
 Inhibiting Substance/). Kedua jenis hormon ini akan menyebabkan otak 
 si janin bertumbuh menjadi otak laki-laki.
  
 Testosteron berfungsi untuk membentuk alat kelamin lelaki dengan 
 segala perlengkapannya, serta menekan terbentuknya kelenjar susu. 
 Sedangkan MIS bertugas untuk mencegah terbentuknya alat kelamin 
 wanita, termasuk rahim dan saluran telur. Dengan demikian, secara 
 berangsur-angsur janin itu akan mengarah kepada bentuk lelaki dengan 
 segala kekhasannya.
  
 Sebaliknya, janin akan menjadi perempuan jika hormon yang bekerja 
 adalah hormon-hormon estrogen. Secara bertahap si janin akan membentuk 
 semua kelengkapan organ tubuh wanita.
  
 Perkembangan tersebut - baik pada lelaki maupun wanita - terjadi 
 selama pembentukan bayi di dalam rahim, sampai usia sekitar 10 hari 
 setelah kelahiran. Jika, dalam kurun 10 hari itu terjadi 
 pengaruh-pengaruh pada sistem organ seks mereka, atau fungsi otaknya, 
 maka boleh jadi hal itu akan mengganggu perilaku seksualnya 

[blogger_makassar] Agregasi

2007-04-30 Terurut Topik U c h a , -

Admin..
Blogku dong.. minta diagregasi sama angingmamiri.

--
Ucha,-


Re: [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan

2007-04-30 Terurut Topik U c h a , -

Massu'na?


On 5/1/07, Mardiah [EMAIL PROTECTED] wrote:


  Ehem2, cha, nanti klo  buat tulisan, jgn pake kata2 rumit n, jgn
ulangi lagi peristiwa di lombok kmrn... :D, pada lieur tawwa nd menger ama
bicaramu.. :D

Best Regards,

Mardiah






--
Ucha,-


Re: [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan

2007-04-30 Terurut Topik Mardiah
Bapak satu ini pernah jadi pembicara di acara seminar di Pulau Lombok, 
pesertanya klo g salah siswa ato mahasiswa gtu deh(lupa2 ma' jg), ttg 3G.. :D,
Pulang, cerita di blognya, eh tenyata sukses ki pada terbius smua pesertanya... 
terbius saking canggihny teknologi, krn pesonanya si pembicara..(halah), ato 
bisa jd ndak menger sama sekali..:D
 
Best Regards, 

Mardiah 

- Original Message 
From: U c h a , - [EMAIL PROTECTED]
To: blogger_makassar@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, 1 May, 2007 11:42:38 AM
Subject: Re: [blogger_makassar] Lomba Penulisan Entry Blog: Pendidikan









  



Massu'na?



On 5/1/07, Mardiah deen10february@ yahoo.com wrote:













  




Ehem2, cha, nanti klo  buat tulisan, jgn pake kata2 rumit n, jgn ulangi 
lagi peristiwa di lombok kmrn... :D, pada lieur tawwa nd menger ama bicaramu.. 
:D

 
Best Regards, 


Mardiah























-- 
Ucha,-


  







!--

#ygrp-mlmsg {font-size:13px;font-family:arial, helvetica, clean, sans-serif;}
#ygrp-mlmsg table {font-size:inherit;font:100%;}
#ygrp-mlmsg select, input, textarea {font:99% arial, helvetica, clean, 
sans-serif;}
#ygrp-mlmsg pre, code {font:115% monospace;}
#ygrp-mlmsg * {line-height:1.22em;}
#ygrp-text{
font-family:Georgia;
}
#ygrp-text p{
margin:0 0 1em 0;}
#ygrp-tpmsgs{
font-family:Arial;
clear:both;}
#ygrp-vitnav{
padding-top:10px;font-family:Verdana;font-size:77%;margin:0;}
#ygrp-vitnav a{
padding:0 1px;}
#ygrp-actbar{
clear:both;margin:25px 0;white-space:nowrap;color:#666;text-align:right;}
#ygrp-actbar .left{
float:left;white-space:nowrap;}
.bld{font-weight:bold;}
#ygrp-grft{
font-family:Verdana;font-size:77%;padding:15px 0;}
#ygrp-ft{
font-family:verdana;font-size:77%;border-top:1px solid #666;
padding:5px 0;
}
#ygrp-mlmsg #logo{
padding-bottom:10px;}

#ygrp-vital{
background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;padding:2px 0 8px 8px;}
#ygrp-vital #vithd{
font-size:77%;font-family:Verdana;font-weight:bold;color:#333;text-transform:uppercase;}
#ygrp-vital ul{
padding:0;margin:2px 0;}
#ygrp-vital ul li{
list-style-type:none;clear:both;border:1px solid #e0ecee;
}
#ygrp-vital ul li .ct{
font-weight:bold;color:#ff7900;float:right;width:2em;text-align:right;padding-right:.5em;}
#ygrp-vital ul li .cat{
font-weight:bold;}
#ygrp-vital a {
text-decoration:none;}

#ygrp-vital a:hover{
text-decoration:underline;}

#ygrp-sponsor #hd{
color:#999;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov{
padding:6px 13px;background-color:#e0ecee;margin-bottom:20px;}
#ygrp-sponsor #ov ul{
padding:0 0 0 8px;margin:0;}
#ygrp-sponsor #ov li{
list-style-type:square;padding:6px 0;font-size:77%;}
#ygrp-sponsor #ov li a{
text-decoration:none;font-size:130%;}
#ygrp-sponsor #nc {
background-color:#eee;margin-bottom:20px;padding:0 8px;}
#ygrp-sponsor .ad{
padding:8px 0;}
#ygrp-sponsor .ad #hd1{
font-family:Arial;font-weight:bold;color:#628c2a;font-size:100%;line-height:122%;}
#ygrp-sponsor .ad a{
text-decoration:none;}
#ygrp-sponsor .ad a:hover{
text-decoration:underline;}
#ygrp-sponsor .ad p{
margin:0;}
o {font-size:0;}
.MsoNormal {
margin:0 0 0 0;}
#ygrp-text tt{
font-size:120%;}
blockquote{margin:0 0 0 4px;}
.replbq {margin:4;}
--








  ___
Yahoo! Answers - Got a question? Someone out there knows the answer. Try it
now.
http://uk.answers.yahoo.com/