[iagi-net-l] Sekelumit Info Mengenai Gempa di Indonesia (Sumatera, Jawa, Papua, dan Sekitarnya)

2009-10-15 Terurut Topik Yoga Negara
Bapak/Ibu/Mas/Bang/Akang/Teteh/Mbak dan Rekan2 semua,

 

Dalam rangka pengumpulan bantuan untuk korban bencana gempa di Indonesia
dan Kepulauan Pacifik, para anggota masyarakat muslim yang bermukim di
Brisbane rencananya akan mengadakan semacam fund raising yang akan
diadakan pada tanggal 24 oktober bulan ini.

Semua dana yang terkumpul dari acara ini sedianya akan disumbangkan
untuk para korban bencana gempa di kedua tempat tersebut.

Info dari panitia, khusus buat kami warga Indonesia yang bermukim di
kota Brisbane ini rencananya akan diberi stand khusus yang bisa kami
pergunakan baik untuk penyebaran info mengenai kondisi gempa di tanah
air ataupun tempat untuk mengadakan kegiatan yang berkaitan dengan
pengumpulan bantuan dari para donator yang datang.

Untuk hal tersebut, ada rencana dari pengurus masyarakat Indonesia yang
bermukim di Brisbane bermaksud untuk menampilkan semacam poster yang
berisi informasi mengenai relationship Negara Indonesia yang posisinya
berada dijalur tektonik maupun vulkanik.

Juga diharapkan dalam poster itu ada beberapa rekam jejak (baik data,
graphic, maupun photo) yang bisa mengambarkan seperti apa kondisi gempa
di tanah air (terutama gempa besar yang terjadi di Sumbar kemarin ini).

Mungkin jika ada Bapak2/Ibu2 iagi yang bisa membantu kami dengan bantuan
info, data, graphic, maupun photo yang bisa kami tampilkan dalam poster
itu, akan sangat membantu kami dalam memberikan informasi yang utuh
kepada masyarakat dari bangsa lainnya.

Sering kami mendapat pertanyaan sesuatu yang berkaitan dengan gempa
(kadang mereka bertanya apa itu tectonic plate, ring of fire, volcanic,
sampai ke pertanyaan kenapa di Australia sendiri tidak banyak gempa).

Mungkin jika ada Bapak/Ibu yang mempunyai section geology untk
menggambarkan subduction zone di jalur Indonesia, jalur volcanism, dlsb,
akan sangat membantu kami dalam memberikan penjelasan.

 

Demikian permohonan bantuan informasi ini saya sampaikan, besar harapan
Bapak/Ibu di iagi dapat membantunya. 

 

Atas perhatian dan bantuannya, saya mengucapkan banyak terima kasih.

 

Wassalam,

Yoga Suryanegara

Coal Geologist

 

 

Caledon Resources Pty Ltd.

Level 2 / 87 Wickham Terrace

Brisbane - QLD - Australia 4000

Phone: +61 7 3309 3100

Fax: +61 7 3831 0366

Mobile: +61 402260184

Email: yneg...@caledon.com.au

www.caledonresources.com http://www.caledonresources.com/ 

 



[iagi-net-l] Block eksplorasi Pertamina di LN - Pertamina primes SK 305 flow

2009-10-15 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Congrats pada pertamina yang telah memiliki blok yang berproduksi di
Luar negeri.
Selamat Mas Mbong dkk yang saya tahu siapa saja yang dibalik kesuksesan ini.
Sekali lagi berita bagus ini harus diberitakan juga

RDP

http://www.upstreamonline.com/live/article195846.ece

Pertamina primes SK 305 flow

News wire

Crude is set to flow at PCPP’s Block SK 305 next month and will reach
7000 barrels per day, according to Pertamina.

Pertamina’s president director Karen Agustiawan told an Indonesian
press Pertamina aims to lift crude production by 14% to 171,900
barrels per day this year, with the start up of SK 305 and other
oilfields.

Pertamina is also looking at raising production at its main oilfields,
Sukowati, Tambun, Limau and Poleng. The Indonesian state player is
seeking to increase its interest in the West Madura block, now
operated by Kodeco.

Pertamina owns 30% of SK 305, one of three areas jointly operated by
PCPP, a joint venture with Petronas and PetroVietnam.

SK 305 is located off Sarawak. Two other PCPP concessions are
Randugunting in Indonesia and Block 10 and 11.1 in Vietnam, according
to the report.

--
don't try to teach pig how to sing. It frustates you and irritates the pig...:)


PP-IAGI 2008-2011:
ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id
sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com
* 2 sekretariat (Jkt  Bdg), 5 departemen, banyak biro...

ayo meriahkan PIT ke-38 IAGI!!!
yg akan dilaksanakan di Hotel Gumaya, Semarang
13-14 Oktober 2009
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI and 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
-



RE: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN ENERGI

2009-10-15 Terurut Topik Ratih
Yth Pak Koesoema dan Pak Awang,

Kebetulan sebelum saya ikut IAGI di Semarang, sempat mampir ke Bandung
bertemu dengan Bapak saya (pensiun dosen UNPAD). Untuk lebih lanjut
menanyakan manuscript van Bemmelen yang diberikan Alm. Pak Koesmono (van
Bemmelen memberikan manuscript tersebut kepada alm. Ketika pada waktu itu
belajar di Belanda) kepada UNPAD. Penyerahan ini dilakukan ditahun tengah
70-an sewaktu Bapak saya pada waktu itu menjadi ketua Jurusan Geologi UNPAD.
Silakan hubungi bapak saya, Oman Rochman untuk lebih jelasnya di 2503676.

Salam dari Hanoi,
Ratih

-Original Message-
From: R.P.Koesoemadinata [mailto:koeso...@melsa.net.id] 
Sent: Saturday, 10 October 2009 5:42 AM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN ENERGI

Pak Awang:
Mungkin tahu Prof Tobi itu dari Universitas mana? Mungkin bisa dilacak lewat

internet. Saya sangat ingin curious akan manuscript van Bemmelen itu 
apakah memang pernah diketemukan kembali, dan apakah ada usaha2 untuk 
mempublikasikannya.
RPK
- Original Message - 
From: Awang Satyana awangsaty...@yahoo.com
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Friday, October 09, 2009 11:48 PM
Subject: Re: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN ENERGI


Pak Koesoema,

Satu ikat manuskrip tulisan tangan van Bemmelen (1949) pernah ditunjukkan 
kepada saya oleh Prof Tobi dari Belanda pada tahun 1987 saat Prof Tobi 
mengunjungi Geologi UNPAD. Saat itu saya masih mahasiswa dan tak terpikirkan

untuk minta izin meng-copynya. Saya tak tahu apakah itu manuskrip pertama 
sebelum PD-2 atau setelahnya karena pada saat itu saya belum tahu bahwa van 
Bemmelen menulis bukunya itu dua kali. Setelah Arie Lasut gugur, saya pikir 
Belanda mungkin mengambil kembali beberapa manuskrip dan arsip yang pernah 
dibawa Arie Lasut.

salam
Awang

--- On Thu, 10/8/09, R.P.Koesoemadinata koeso...@melsa.net.id wrote:

 From: R.P.Koesoemadinata koeso...@melsa.net.id
 Subject: Re: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN ENERGI
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Date: Thursday, October 8, 2009, 7:39 PM
 Saya mempunyai cerita agak lain
 mengenai zaman Jepang ini.
 Van Bemmelen cs tidak langsung masuk interniran waktu
 Jepang masuk ke Indonesia, tapi masih sempat bekerja di
 bawah pengawasan Jepang, paling tidak 1 tahun. Selain itu
 ada juga ahli geologi berkebangsaan Swiss atau Jerman yang
 terus bekerja di bawah kekuasaan Jepang, karena negara Swiss
 adalah netral di Perang Dunia ke-1 bahkan Jerman adalah
 sekutu Jepang. Antara lain Rothpletz yang orang Swiss,
 bahkan di bekerja sampai usai perang dunia ke-2 (walaupun
 pada waktu itu ia lebih banyak ngumpulkan artefact di utara
 Bandung, bahkan kembali jadi kepala ahli geologi di
 tahun 50-han di bawah Ir Surodjo.
 Yang menarik perhatian saya adalah bahwa sebelum masuk
 interniran Van Bemmelen itu menitipkan manuscript the
 Geology of Indonesia yang dia tulis pada salah satu staff
 geoloog Indonesia, mungkin yang dimaksud itu Lasut, selain
 dia itu menitipkan arsip. Tetapi setelah usai Perang Dunia
 ke-2, yang bersangkutan tidak mau mengembalikan naskah
 (manuscript) maupun arsipnya itu, sehingga Van Bemmelen
 terpaksa menulis ulang the Geology of Indonesia itu dari
 luar kepala atau berdasarkan memori saja.
 Sekarang yang jadi pertanyaan jika ini benar masih adakah
 manuscript/ naskah van Bemmelen yang aseli itu? Akan sangat
 menarik dan sangat berharga sekali jika naskah ini ikut
 diselamatkan Lasut, karena tentunya naskah ini akan lebih
 lengkap dan lebih akurat daripada buku van Bemmelen the
 Geology of Indonesia yang telah diterbitkan tahun 1949,
 karena buku terakhir ini ditulis dari memori atau dari luar
 kepala.
 Mungkin ada yang mengetahui keberadaan naskah ini?
 Wassalam
 RPK
 - Original Message - From: noor syarifuddin
 noorsyarifud...@yahoo.com
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Sent: Thursday, October 08, 2009 4:52 PM
 Subject: Re: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN
 ENERGI


 Pak Untung,
 Betul sekali, saya ingat waktu jadi panitia di BPPT dulu
 banget (pertama kalinya PIT di BPPT) ktia sempat kelabakan
 cari itu model piagam LasutAlhamdulillah ada senior yang
 bersedia meminjamkan untuk di-contek
 Saya setuju untuk menghidupkan kembali tradisi Piagam Lasut
 ini...


 salam,


 
 From: unt...@dgtl.esdm.go.id
 unt...@dgtl.esdm.go.id
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Sent: Thu, October 8, 2009 5:53:50 PM
 Subject: Re: [iagi-net-l] FW: HARI JADI PERTAMBANGAN DAN
 ENERGI

 Kang Awang sekedar mengingatkan saja kalau tidak salah
 untuk the best
 paper IAGI itu dikenal (dulu) diberi nama sebagai Lasut
 Award yang plakat
 atau piagam atau apaun namanya yang terbuat dari logam
 masternya
 ketlingsut entah dimana, kalau memungkinkan perlu
 dipikirkan untuk membuat
 master baru.(Untung Sudarsono)

  Sebenarnya, ada yang tidak terungkap dalam cerita
 tersebut, tetapi
  terungkap dalam beberapa buku lama terbitan Belanda
 (misalnya : Fabricius,
  1949 - The East Indies Episodes).
 
  

[iagi-net-l] Fwd: Urgent Please! (Email Penipuan)

2009-10-15 Terurut Topik MINARWAN
Anggota milis yth.,

Mohon berhati-hati dengan email seperti ini karena saya yakin email ini
bukan dikirimkan oleh Pak Maryanto yang asli. Account
maryan...@yahoo.commilik beliau telah diambil oleh orang lain. Jika
membalas, email kita akan
dikirimkan ke maryan...@yahoo.com

Email saya yang di Gmail ini hanya saya pergunakan untuk milis IAGI-Net jadi
jika ada email yang masuk ke email ini, pastilah ada kaitannya dengan
anggota milis IAGI-net. Oleh karena itu saya mengirimkan peringatan ini ke
milis supaya dapat membuat anggota milis lebih waspada.

Salam
mnw

-- Forwarded message --
From: Maryanto maryan...@yahoo.com
Date: Thu, Oct 15, 2009 at 5:32 PM
Subject: Urgent Please!
To:


I'm in England right now on emergency.Unfortunately,I'm little bit stranded.
Please, I need you to assist me with  ($1,800) to enable me complete my
program here. I will pay you back both money and the transfer  as soon as I
return. Kindly, send it through Money Gram or Western Union Money Transfer
with this address below.

Address: 5 Churchill  London SE27 9DW United Kingdom

Salam,

maryanto.




-- 
- when one teaches, two learn -
http://www.geotutor.tk
http://www.linkedin.com/in/minarwan


RE: [iagi-net-l] Undangan PIT IAGI ke 38 di Semarang

2009-10-15 Terurut Topik Lukman Efendi
Ass, Alhamd.
Mks Mas ,maaf info2 terlambat saya terima, dikarenakan computer trouble, mks wss

Sampai ketemu di semarang

Salam,
Lukman efendi


-Original Message-
From: mohammadsyai...@gmail.com [mailto:mohammadsyai...@gmail.com]
Sent: Monday, October 05, 2009 4:20 PM
To: Milis IAGI-net; Milis PP-IAGI
Subject: Re: [iagi-net-l] Undangan PIT IAGI ke 38 di Semarang

OK, pak Setiabudi.

Sampai jumpa di Semarang.

Salam,
Syaiful

Mohammad Syaiful
* handphone: +62-812-9372808
* business: msyai...@etti.co.id

-Original Message-
From: Setiabudi Djaelani setiabudi.djael...@energi-mp.com
Date: Mon, 5 Oct 2009 15:34:24
To: 'iagi-net@iagi.or.id'iagi-net@iagi.or.id; 
pp-iagi-2...@iagi.or.idpp-iagi-2...@iagi.or.id
Subject: RE: [iagi-net-l] Undangan PIT IAGI ke 38 di Semarang
Pak Lambok  Pak Syaiful,

Terima kasih atas undangannya, saya sudah daftar/ bayar termasuk golf nya  !!  
Semoga Sukses Pak !!

Salam,
SDJ

-Original Message-
From: iagi [mailto:iagi...@cbn.net.id]
Sent: Monday, October 05, 2009 2:16 PM
To: iagi-net@iagi.or.id; pp-iagi-2...@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] Undangan PIT IAGI ke 38 di Semarang

Jakarta, 30 September 2005

Nomor :   140/PP-IAGI/IX/2009


Lampiran  : -

Perihal  : Undangan PIT IAGI ke 38



Kepada Yth.

Seluruh Anggota IAGI

di tempat.





Dengan hormat,



Bersama ini kami mengharapkan kehadiran Bapak / Ibu pada acara PIT IAGI
ke-38 di Semarang (The 38th Annual Convention and Exhibition of Indonesian
Association of Geologists, Semarang, Central Java Province), yang akan
dilaksanakan pada :



Hari/Tanggal: Senin - Rabu / 12 - 14 Oktober 2009

Tempat: Gumaya Tower Hotel,

   Jl. Gajah Mada No 59 - 61 , Semarang



Theme of the convention is :  Perceving Earth Signals to Create Harmony in
Life through Geology 



Mengingat pentingnya acara tersebut, kehadiran Bapak/Ibu sangat kami
harapkan tepat pada waktunya.

Demikian undangan pertemuan ini kami sampaikan, atas segala perhatian dan
kerjasama yang baik selama ini, kami ucapkan terima kasih.



Pengurus Pusat

IKATAN AHLI GEOLOGI INDONESIA (IAGI)

Ketua Umum,

TTD

Lambok M Hutasoit








PP-IAGI 2008-2011:
ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id
sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com
* 2 sekretariat (Jkt  Bdg), 5 departemen, banyak biro...

ayo meriahkan PIT ke-38 IAGI!!!
yg akan dilaksanakan di Hotel Gumaya, Semarang
13-14 Oktober 2009
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI and 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
-


This email (including attachments) is intended only for personal and 
confidential use of designated recipient(s).  If you are not the intended 
recipient, you are hereby notified that any review, dissemination, distribution 
or copying of this email (including attachments) is strictly prohibited and you 
must delete this email (including attachments) immediately.

Email transmission cannot be guaranteed to be error-free. Therefore, we do not 
represent that this information is complete or accurate and it should not be 
relied upon as such.  Although PT Antam Tbk is implementing anti virus software 
for this email and attachments, PT Antam Tbk accepts no liability for any 
damage caused by any viruses and malicious codes transmitted by this email. The 
receiver is responsible for checking and deleting any viruses and malicious 
codes as a result of email transmission.

We are not in a position to advise you, we are not advising you, and the 
contents of this e-mail must not be construed as any advice to you, on 
(a)whether to purchase any of our securities or, (b) if you hold an investment 
in our securities, the value of your investment or how or whether you can 
affect any trades relating to