Re: Ida Arimurti Orang-orang Berjubah

2007-02-01 Terurut Topik dimas bagus
Dear Mas Deni,
   
  Saya juga punya pengalaman, kebetulan saya tinggal di lingkungan penghuninya 
hampir 90% keturunan tionghoa, suatu hari rumah saya diketuk oleh seseorang, 
setelah saya intip ternyata didepan rumah saya ada dua orang tamu keturunan 
tionghoa. Begitu saya keluar dari pintu, sepertinya mereka agak kaget lho koq 
yang nongol kulitnya sawo matang matanya belo hik ..hik.. tapi ternyata mereka 
tetap menyampaikan tujuan kedatangannya yaitu mengundang pengajian ...eeeh ... 
salah, maksudnya  mengundang sembahyangan agama Budha, kata2nya sopan santun, 
saya pun mengiya kan saja dan mengucapkan terima kasih dengan sopan.
  Dilain hari saya juga pernah kedatangan pendakwah2 Kristiani, sama seperti 
sebelumnya, kayanya mereka agak kaget begitu yang nongol bukan ras mereka ... 
hik hik.
  Walaupun berbeda ras maupun agama kita hidup rukun2 aja tuh !
  Koq saya jadi cerita ngelantur nih ... sorry ya !
   
  Mas Deni saya setuju bahwa Islam itu tidak timur tidak barat, bukan arab juga 
bukan eropa. Kalau ada beda penafsiran tentang ajaran Islam kita kembalikan ke 
Al Quran dan Sunnah.
  Walaupun akhirnya tetap berbeda tentang penafsiran agama, kita semua tetap 
saudara se Iman, tidak ada seseorangpun ingin memerangi satu dengan yang lain, 
kita nikmati saja hidup berdampingan dengan damai.
   
  Mohon maaf jika ada kata-kata yang tidak berkenan.
   
  Wassalam,
  Dimas

deni irawan [EMAIL PROTECTED] wrote:
  ORANG-ORANG BERJUBAH

Pintu flat saya diketuk. Dan, saya membukanya. Tiga orang
berjubah hitam tampak di depan pintu. Saya kaget. Apa salah
saya, sampai orang-orang dari pengadilan datang kemari?

Bukan. Ternyata, mereka orang-orang gereja. Yang di tangan
mereka bukan kitab undang-undang, melainkan kitab suci. Ayem
saya.

Are you Christian? tanya salah seorang berjubah itu

No, mate, I'm a Moslem.

Tak jadi soal. Mereka tetap mendakwahi saya. Disuruhnya saya
membaca Bibel. Saya merasa ditodong. Buat mereka, Bibel
harus dibaca, sebab dunia ini rusak karena orang tak lagi
membaca Bibel.

Alangkah sepele sebab kerusakan dunia, pikir saya.

Di dalam kitab ini, kunci keselamatan ditemukan, kata
Christ yang brewok itu. Saya jadi takut. Keadaan
kelihatannya genting. Namun, saya akui, uraiannya terlalu
simplistik. Saya jadi mengerti, mengapa teman lain yang
punya pengalaman serupa menggerutu. Tahulah saya, mengapa
banyak orang menutup pintu bagi mereka.

Malam hari, saya suka datang ke Mesjid Noble Park. Semula,
mesjid itu sebuah gereja. Karena sudah bangkrut, gereja
dijual. Orang-orang Polandia membelinya dan menjadikannya
mesjid. Di mesjid itu, orang Polandia juga berjubah hitam.
Mereka mengenakan sepatu waktu salat. Biasanya, selesai
salat, tiap jemaah dilempari tasbih. Tampaknya, ada petugas
yang khusus melempar-lempar.

Suasananya enak. Tenang sekali buat berzikir. Suatu malam,
di tengah kenikmatan zikir itu, seorang berjubah menjawil.

My brother, where are you from? tanyanya.

Indonesia.

Diajaknya saya bicara Semangat brotherhood nya besar. Dia
bertanya alamat di Indonesia. Juga, alamat di Australia.
Bagi brother dari Mesir ini, dunia juga rusak, karena orang
terlalu mementingkan materi.

Di Australia, misi yang dibawanya adalah berjuang
mewujudkan tatanan Islami. Ia mengatakan, Islam itu
sempurna. Paling sempurna. Dan, mudah. Sejauh orang menuruti
jejak Kanjeng Nabi, hidup sudah beres. Tidak lupa pula, dia
mengundang saya ke mesjid Preston, di mana saya bisa bertemu
para brother muslim dari berbagai penjuru dunia.

Saya ingat, di Monash, banyak saya jumpai brother dari
Malaysia yang punya semangat seperti itu. Mereka ini anggota
Jami'atul Tabligh. Semangat mereka hebat dalam mengajak
orang Islam untuk menjadi lebih Islam. Mereka fundamentalis.

Pandangan mereka juga simplistik. Kata-kata kunci mereka
mudah diingat: dunia sudah rusak, muslim lain hanya
sekumpulan domba yang sesat, dan tidak sempurna keislaman
kita kalau kita tak berjenggot seperti mereka. Jadi, jenggot
merupakan ukuran puritansi.

Sebaliknya, kalau sudah seperti mereka, hidup akan amat
mudah. Salah seorang brother dari Malaysia ini meninggalkan
istrinya di Malaysia. Saya tanya, apa tak payah hidup jauh
dari istri. Dia tegar menjawab: Allah will provide.

Maksudnya, Allah akan menyediakan istri. Mereka membolehkan
nikah mut'ah. Ketika itu, saya masih tinggal di hall yang
mahal. Tapi, saya bilang, sulit mencari flat yang murah.

Allah will provide, katanya lagi.

Tiap soal dijawab: Allah will provide.

Pintu flat saya diketuk. Dan, saya membukanya. Di depan
pintu, tampak orang-orang berjubah. Mereka bukan orang-orang
dari gereja, melainkan dari mesjid. Satu orang saya kenal,
karena pernah bertemu di Mesjid Noble Park. Mereka datang
bersilaturahmi. Saya lega.

Namun, ketika mereka bicara bahwa dunia sudah rusak, saya
gelisah. Saya khawatir khotbah mereka berkepanjangan.
Syukurlah, mereka segera tancap gas.

Di Pamulang, saya bertemu dengan orang-orang berjubah juga.
Mereka jemaah Darul Arqam. Sambil meneliti, saya mengaji

Re: Ida Arimurti Mohon info mengenai Ujung Genteng, Trims

2007-01-24 Terurut Topik dimas bagus
Untuk rekan Ageng dan Gusbah, trims atas infonya.
   
  Salam Persahabatan.
  Dimas

gus-bah [EMAIL PROTECTED] wrote:
  pak bukannya lewat sukabumi yang cepet..?

gusbah

- Original Message - 
From: rgear [EMAIL PROTECTED]
To: idakrisnashow@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, January 23, 2007 5:29 PM
Subject: Re: Ida Arimurti Mohon info mengenai Ujung Genteng

 wah ... pak ... bagus tempatnya ... saya sudah 5x off road ke daerah sana 
 .
 pantainya masih bagus ..
 di sana ada tempat liburan : pulau umang . ada kok web site nya  
 tpi sya lupa addressnya 

 dari tol merak  bisa lewat anyer, bisa lewat pandeglang . tanjung 
 lesung belok kiri, arah ujung kulon ... perjalanan, brangkat dari jkt 
 magrib, sampe sana jam 1-2 pagi 

 di sana bukan tempat liburan yg banyak penginapannya kyk di pangandaran 
 


 /ageng



 dimas bagus [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dear Rekan2,

 Kemarin siang saya dengar di Delta iklan mengenai keindahan wisata di 
 Ujung Genteng. Mohon bantuan rekan2 sekalian yang pernah kesana dapat 
 memberikan informai mengenai :

 1. Kalo naik kendaraan pribadi keluar tol nya dimana ? terus jalan kearah 
 mana ?
 2. Nama, No. telp dan rate hotel yang ada disana

 Sebelumnya saya ucapkan terimakasih.

 Salam Persahabatan
 Dimas



 -

 Real people. Real questions. Real answers. Share what you know.

 [Non-text portions of this message have been removed]






 -
 Access over 1 million songs - Yahoo! Music Unlimited.

 [Non-text portions of this message have been removed]



 =
 Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
 It has silent message saying that I remember you when I wake up.
 Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

 Jangan lupa simak IDA ARIMURTIFRIENDS SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
 Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

 =

 Yahoo! Groups Links



 



 


-
 Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos.

[Non-text portions of this message have been removed]



Ida Arimurti Mohon info mengenai Ujung Genteng

2007-01-22 Terurut Topik dimas bagus
Dear Rekan2,
   
  Kemarin siang saya dengar di Delta iklan mengenai keindahan wisata di Ujung 
Genteng.  Mohon bantuan rekan2 sekalian yang pernah kesana dapat memberikan 
informai mengenai :
   
  1. Kalo naik kendaraan pribadi keluar tol nya dimana ? terus jalan kearah 
mana ?
  2. Nama, No. telp dan rate hotel yang ada disana
   
  Sebelumnya saya ucapkan terimakasih.
   
  Salam Persahabatan
  Dimas
   


-
 
 Real people. Real questions. Real answers. Share what you know.

[Non-text portions of this message have been removed]



Re: [Ida-Krisna Show] B 8679 PB (tabrak aja ... ! )

2006-05-31 Terurut Topik dimas bagus



tabrak aja orangnya yg arogan itu, terus dilindes, gepeng ! dari pada dia nembak kita duluan (mati dah kita duluan) hik..hik..hik.. 
 
 enggak denk ... jangan denk, damai aja ... lapor ke yg berwajib hik..hik ..
 kalo gak bisa melarang dia, kita mending menghindar aja ... 
 
 siapa yang menanam kebut2an dia akan menuai benjut2an endase
 
 piiiss men ...
 
 dimas
 geregetansamaorangyangarogan

agn [EMAIL PROTECTED] wrote:
 coba ketikkan METROspasiB8679PB, dan lihat hasilnya 

note: B 8679 PB itu mobil pelaku ...


ewa [EMAIL PROTECTED] wrote: Pendapat saya, mungkin sopir CRV itu stress atau apalah..atau bisa jg dia
anak pajabat yang berlagak sok..
Mungkin bukan hanya peringatan saja yang diberikan ke supir itu, bisa juga
dia mendapat hukuman karena dengan cara mengemudi dia yang begitu sangat
membahayakan nyawa orang lain...



- Original Message -
From: linda yulia [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED];
idakrisnashow@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, May 30, 2006 2:50 PM
Subject: [Ida-Krisna Show] B 8679 PB Separah Inikah Mentalitas Pengemudi di
Jakarta ?





From: Jeffrey Hamdi [mailto:[EMAIL PROTECTED]

Sent: Monday, May 29, 2006 12:53 PM

To: [EMAIL PROTECTED]

Subject: [nissan-terrano] Sudah Separah Inikah Mentalitas Pengemudi di

Jakarta Tercinta?







Teman-teman sekalian,







Saya ingin menceritakan kejadian yang sangat mengerikan yang terjadi di

jalanan di kota metropolitan kita ini. Kejadian ini tidak terjadi pada

saya, namun kejadian ini menimpa orang lain dan saya menyaksikan

sendiri, bagaimana kejamnya hukum rimba di jalanan di kota Jakarta

tercinta ini.







Mohon diingat bahwa dalam menulis ini karena hati nurani saya terketuk.

Sudah separah inikah mentalitas pengemudi di Jakarta tercinta ini?







Ada dua hal yang ingin saya capai.







Pertama, adalah untuk menyadarkan sopir/pemilik mobil yang melakukan

tindakan tidak berkemanusiaan ini untuk sadar. Maka dari itu saya

menuliskan secara jelas pelat nomor dan deskripsi mobilnya agar yang

bersangkutan tahu bahwa apa yang dilakukannya jelas salah.







Kedua, adalah untuk memberitahu rekan-rekan (dan tentunya juga

mengingatkan saya sendiri) bahwa masih banyak orang-orang yang

memberlakukan hukum rimba dalam berkendara. Kita (dan tentunya saya

sendiri) memang harus tenang dan sabar dalam berkendara, agar tidak

terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.







Kejadiannya seperti berikut.







Tanggal 26 Mei 2006 sekitar jam 3:15 sore, saya (mengendarai Toyota

Fortuner) masuk tol kota dari Rawamangun ke arah Cawang. Tujuan akhir
saya

adalah Cibubur.







Saat saya berkendara di jalur paling kanan segera setelah saya masuk
tol.

Dikaca spion saya lihat Suzuki Karimun ada dibelakang saya, dan Honda
CR-V

(generasi kedua CR-V sekitar tahun 2003-2004) berwarna hitam ada

dibelakang Karimun.







Terlihat CR-V tersebut memakai strobe light (lampu yang berkedip cepat,

seperti yang biasa digunakan pada pengawal presiden, polisi, dan

lain-lain) yang diletakkan didalam grille depan, namun masih jelas

terlihat cahayanya. Juga terlihat bahwa CR-V ini mempunyai tiang untuk

bendera kecil (seperti yang biasa kita lihat di mobil menteri atau

pengawal presiden) yang terletak persis ditengah bumper depan.







CR-V ini mengedip-ngedipkan lampu besar, selain tetap menyalakan strobe

light-nya untuk meminta Karimun minggir. Sebelum sempat Karimun itu

minggir, Honda CR-V ini menyalip dari samping kiri, masuk ke jalur kanan

lagi dan rem mendadak. Sepertinya untuk menghukum/membuat kaget Karimun

itu karena tidak memberikan jalan segera cepat.







Saya melihat kejadian itu melalui spion saya. Terlintas dua kemungkinan

dipikiran saya. Pertama, mobil CR-V ini sedang mengawal pejabat. Atau

kedua, mungkin memang sopir mobil CR-V menyalakan strobe light hanya ini

berlaku sewenang-wenang di jalan.







Saya buru-buru ambil jalur tengah, memberikan jalan untuk CR-V itu
supaya

saya tidak mengalami hal yang sama seperti Karimun dibelakang saya.







Setelah CR-V melewati saya, baru saya tahu bahwa ternyata CR-V ini tidak

sedang mengawal pejabat. Jadi memang sopirnya berlaku arogan di jalan

saja.







Yang membuat saya heran adalah, pelat nomor mobilnya adalah pelat hitam,

dengan nomor polisi B 8679 PB (saya sampai ingat pelat nomor mobilnya,

karena sangat sebal dengan tindakan arogan sopirnya terhadap orang lain
di

jalan). Saya menjadi bertanya-tanya apakah memang diperbolehkan untuk

menggunakan tiang bendera kecil dan strobe light pada mobil yang

berpelat hitam?







CR-V tersebut melaju dengan sangat kencang, menyalip kanan-kiri sampai

akhirnya hilang dari pandangan.







Beberapa menit berlalu, saya sekarang sudah semakin dekat ke Cibubur,
saya

baru saja melewati exit Pondok Indah.







Beberapa saat kemudian, saya lihat CR-V yang sama ada berhenti di bahu

jalan. Didepannya ada Honda City baru. Honda City tersebut parkir

melintang didepan CR-V tersebut. Kelihatannya sepertinya CR-V 

Re: [Ida-Krisna Show] TIPS SEHAT RAMBUT BERJILBAB

2006-03-09 Terurut Topik dimas bagus
Mba Isyulianti pake jilbab warnanya apa ? hitam, putih, abu2 atau oranye ?
  Nanya doang koq...
  Semoga menjadi contoh yg lain ...

[EMAIL PROTECTED] wrote:
  Alhamdulillah pake pak...


 Mba Isyulianti sekarang pake jilbab gak ?
Kalo udah pake jilbab ..yaa Alhamdulillah ...

Kalo belon pake , mudah2an nanti pake ya ...

Piiis men
Dimas

  [EMAIL PROTECTED] wrote:


  Jaman terus berkembang...perubahan sudah semakin baik...cuma, terkadang
  salah kaprah. JILBAB yang semestinya menutup aurat perempuan, terutama
  bagian kepala, dan sebagian dada; saat ini sepertinya sudah berubah.
  Demi mengikuti trend dan ngekor gaya salah seorang quot;artisquot;,
 maka JILBAB
  saat ini semakin pendek saja, quot;ngepresquot; kepala, leher, bahkan
 baju pun
  semakin membentuk body sang pemakainya. Nah, kalau sudah demikian
  quot;harfiahquot; sekali hadits yang menyatakan hanya memperlihatkan
 wajah dan
  telapak tangan ya??


Nah coba deh..pertimbangkan lagi pemakaian JILBABquot;gaya baruquot;
  itu...ternyata tidak sehat lho !!!

Bagi anda yang sering menutupi rambut dengan jilbab, topi atau
  sejenisnya kesehatan rambut harus anda perhatikan. Udara yang minimalis
  dalam jilbab ternyata bisa merusak rambut anda. Untuk itu simak tips
  berikut ini:


1. Pilihlah kerudung atau jilbab dari bahan yang mudah menyerap
  keringat. Seperti katun atau kaos. Bahan kain yang mudah menyerap
  keringat dan berpori-pori besar sangat berguna untuk memudahkan
  sirkulasi udara dikepala.


2. Anda suka model kerudung modern. Boleh saja anda mengkreasikan
  model kerudung anda hingga berlapis-lapis. Tapi ingat jangan lebih dari
  4 helai ya. Semakin tebal kerudung anda, makin sulit rambut anda
  bernafas.


3. Hindari menggunakan lapisan kerudung dengan terlalu sering dan
  kencang. Selain membuat rambut sulit bernafas, hal ini juga berpotensi
  untuk membuat kulit kepala lembab.


4. Jika hendak menggunakan jilbab lebih baik anda mengurai rambut anda
  atau jangan mengikatnya terlalu kencang. Untuk menghindari rambut yang
  digulung sebaiknya jangan biarkan rambut anda penjang melebihi 60 cm.


5. Hindari warna gelap untuk kerudung atau jilbab.Warna gelap mudah
  menyerap matahari. Jika aktivitas anda lebih banyak di bawah sinar
  matahari lebih baik pilih warna lembut atau putih.


6. Jangan terlalu sering mengikat kerudung anda dibagian leher. Udara
  yang keluar masuk ke rambut anda akan semakin menipis jika anda mengikat
  kerudung dileher. Kerudung sebaiknya dilepas hingga bagian tepinya
  menjuntai agar rambut muda bernafas.

Sumber : detikhot.com















  =
  quot;Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
  It has silent message saying that I remember you when I wake up.
  Wish you have a Great Day!quot; -- Ida Arimurti

  Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
  Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

  =




SPONSORED LINKS
  Radio stations

  -
YAHOO! GROUPS LINKS


  Visit your group quot;idakrisnashowquot; on the web.

  To unsubscribe from this group, send an email to:
   [EMAIL PROTECTED]

  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.


  -





  -
  Do you Yahoo!?
   Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos.

  [Non-text portions of this message have been removed]






   =
  quot;Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
  It has silent message saying that I remember you when I wake up.
  Wish you have a Great Day!quot; -- Ida Arimurti

  Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
  Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

  =




 SPONSORED LINKS
Radio stations
  YAHOO! GROUPS LINKS
  Visit your group idakrisnashow on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:
  [EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.







=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=




  SPONSORED LINKS 
Radio stations 

-
  YAHOO! GROUPS LINKS 


Visit your group idakrisnashow on the web.

To unsubscribe 

[Ida-Krisna Show] Tanya Mie Ongklok ...

2006-03-07 Terurut Topik dimas bagus
Rekans IKS , ada yang tau gak tempat mangkalnya orang jualan Mie Ongklok di 
Jakarta? 
  Mie Ongklok katanya makanan dari daerah Wonosobo ya ?
   
  Sebelumnya makasih atas infonya yaa 
   
  Piiis men . ..
  Dimas


-
Do you Yahoo!?
 Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos.

[Non-text portions of this message have been removed]






 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Listen to Internet Radio! Access to your favorite Artists!
Click to listen to LAUNCHcast now!
http://us.click.yahoo.com/_mKGzA/GARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM
~- 

=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [Ida-Krisna Show] ADA YG BISA BANTU ?

2006-03-07 Terurut Topik dimas bagus
Assalamualaikum Mba Heni,
   
  Kalo ada anak2 yg tanya mngenai bom di Indonesia, jawab nya begini aja :
   
  Yang ngebom di Indonesia itu orang2 jahat, yang ingin membuat keributan di 
Indonesia yg damai ini. Orang jahat bisa ada dimana-mana, bisa di China bisa di 
Amerika dsb. contohnya perampok, pencuri dsb. 
  Penjahat ada yang bersenjata pisau, atau pestol bahkan bom.
  Untuk itu rakyat Indonesia dan seluruh dunia harus bersama-sama melawan orang 
jahat itu. 
   
  Itu kalo yg nanya anak2. Kalo yg nanya orang tua ... gak tau deh jawabnya.
   
  Kalo ada yg nanya  teroris itu apa sih ?? jawab aja teroris itu adalah 
orang jahat juga ! gitu aja ...
   
  Kalo yang nanya orang Indonesia teroris itu apa sih ?? jawab aja  teroris 
itu adalah teror dadar di iris-iris !  he..he..he
   
  Semoga membantu 
Wassalam
  Dimas
  
Ida arimurti [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Assalamualaikum mba ida,pha kabar?
   Sebelumnya saya mau cerita.Bulan depan anak saya yg dikelas tiga akan
mempelajari tentang negara Asia.
   Anak saya satu2nya murid yg berasal dari Indonesia.Temannya rata2
berasal dari
Amerika dan negera2 di eropa.
   Seperti biasa ibu guru disekolah anak saya selalu meminta tolong
kepada orang
tua murid untuk menjadi volunteer.
   Dan hari ini ketika dia bertanya lewat email bersediakah saya untuk
bercerita
didepan kelas  mengenai negeri saya,membawa gambar2 pemandangan
alam,membawa
contoh snack untuk dicicipi bersama,contoh dari mata uang.
   Waaah dengan senang hati saya bersedia,saya akan dengan bangga sekali
untuk
menceritakanya.Tetapi baru saja saya terpikir bagaimana yaah mba Ida
kalau ada
salah seorang dari teman anak saya bertanya mengenai BOM di
Indonesia.Saya harus
menjelaskan apa?,saya takut sekali salah bicara,saya takut anak saya
dikelas
akan  menjadi malu .Tapi bagaimana kenyataanya pengeboman itu memang
ada.
   Dana sekali lagi saya harus menjawab bagaimana ya???

   Shanghai,7maret 06
   heni hairunnisa



[Non-text portions of this message have been removed]





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=




  SPONSORED LINKS 
Radio stations 

-
  YAHOO! GROUPS LINKS 


Visit your group idakrisnashow on the web.

To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]

Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 


-
  




-
Do you Yahoo!?
 Yahoo! Movies - Search movie info and celeb profiles and photos.

[Non-text portions of this message have been removed]





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Create your own customized LAUNCHcast Internet Radio station. 
Rate your favorite Artists, Albums, and Songs. Skip songs. Click here!
http://us.click.yahoo.com/r4oloD/xA5HAA/kkyPAA/iPMolB/TM
~- 

=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




RE: [Ida-Krisna Show] RESENSI BUKU ESQ -- APA ITU ESQ (pengalaman )

2006-02-15 Terurut Topik dimas bagus
Saya punya pengalaman tentang trik SULAP.
   
   Teman saya mempertunjukkan sulap didepan saya,  dari selembar kertas di 
lipat2 berubah menjadi duit beneran Rp. 50.000,- ... wuuiiih hebat gumam saya.
   Gimana sih caranya ?? tanya saya.
   Jawab teman saya : Bayar Rp. 50.000,- nanti gue kasih tau caranya , mau ga 
? ga mau yaa udah ! ga maksa ... katanya
Jangan Rp. 50.000,- kemahalan ... Rp. 10.000 aja yak ?? tawar saya
  Ga bisa pokoknya Rp. 50.000 dulu baru gue kasih tau ! ga mau yaa 
udahhh...gak maksa koq !
  Dalam hati  Sialan nih temen ! TTM (temen tapi meres !)
  Ok deh, Rp. 50.000,- jadi ! saya setuju bayar .
   
  Nah ditunjukin deh itu trik cara merubah kertas menjadi Rp. 50.000,- 
   
  Saya bilang  Kalo caranya begitu mah gampang ! gue juga bisa !
  Temen saya  Lu bilang gampang karena udah gue kasih tau ! Kalo gue ga kasih 
tau , apa bisa lu !?? ayo bayar ! hehehe
  Terpaksa saya bayar Rp. 50.000,- dengan berat hati.
   
  Jangan serius yak !
  Piiisss men
   
  Mohon maaf bila ada yg kurang berkenan
  Dimas
  
Yvonne Natasha [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Memang setiap orang berbeda satu sama lain dalam menyerap banyak hal di
dunia ini. Setiap orang punya cara yang berbeda memahami kehadiran Allah
dalam hidup kita. Saya termasuk pribadi yang membutuhkan bantuan dari
luar agar selalu diingatkan bahwa tujuan hidup saya di dunia hanya untuk
mendapat ridho Allah. Simple? Memang kelihatannya simple, tapi apakah
benar sesederhana itu? Saya rasakan tidak. Kesibukan sehari-hari sering
kali membuat hati saya memudar atas pemahaman saya mengenai kehadiran
Allah dalam hidup saya. 

Begitu banyak peristiwa sederhana dalam kehidupan kita, jika kita tidak
bisa melewatinya dengan baik, akan fatal juga kan akibatnya. Putus
cinta saya rasa itu bukan sesuatu yang sederhana, ada hati/ perasaan
yang terlibat di dalamnya, dan segala sesuatu yang berhubungan dengan
hati/ perasaan saya kira tidak pernah benar2 sederhana, kompleks malah,
terutama bagi generasi muda. Kita sudah banyak mendengar yang bunuh
diri, narkoba, mabuk2an bukankah itu semua karena HATI/ PERASAAN?

Mungkin manusia harus banyak belajar untuk lebih lebar membuka hati dan
pikiran kita (ZERO MIND)agar kita lebih mampu juga mendengar bisikan
Allah dalam bentuk yang begitu banyak.

Salam.

-Original Message-
From: idakrisnashow@yahoogroups.com
[mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of pakcik ahmad
Sent: Tuesday, February 14, 2006 5:00 PM
To: idakrisnashow@yahoogroups.com
Subject: Re: [Ida-Krisna Show] RESENSI BUKU ESQ -- APA ITU ESQ

Assalamu'alaikum Wr Wb
  Salam Sejahtera...
   
  Saya rakyat baru di mail list nya IKS... Namun IKS bukanlah hal baru
untuk saya. Saya sangat bersyukur begitu banyak informasi yang saya
dapat dari IKS...
  Nanti deh saya kirim-kirim kabar ..
   
  Apa itu ESQ ?
  Jujur, saya orang yang ndak percaya dengan ESQ dan sejenisnya..
Beberapa hari lalu selepas sholat shubuh saya, secara kebetulan,
menyaksikan acaranya ESQ di salah satu stasiun TV swasta. Bintang
tamunya salah seorang bintang sinetron Intan siapa ya... saya nggak
begitu hafal sih nama-nama bintang sinetron... 
  Saat itu topik yang dibicarakan ttg Putus Cinta bla.bla.. Setelah
ngobrol singkat antara presenter dengan Intan, akhirnya dari ESQ
dipersilahkan untuk mengupas persoalan Intan, yang baru putus dari
Syahrul Gunawan...
  Uraian nya begitu simple.. sangat teramat simple... Dengan tambahan
bantuan perangkat teknologi video (mungkin menggunakan LCD proyektor)
dan aplikasi presentasi yang lumayan, memang uraian tersebut berkesan
hebat euy.. Tapi, saya justru melihat kekosongan nilai dari presentasi
tersebut... Apa sih susahnya memecahkan masalah seperti yg dirasakan
Intan kalau way-out nya hanya seperti itu ?
  Hal ini semakin menambah keraguan saya akan manfaat produk-produk
konsultan manajemen, motivasi, pengayaan diri dsb dsb... Saya berfikir,
ESQ dan rekan-rekannya adalah suatu produk yang dihasilkan dari
kecanggihan penemunya untuk membungkus pemikiran simple dan sederhana
dengan motivasi bisnis. Sekarang produk seprti ini memang lagi layak
jual... Maaf, kalau posting saya ini menyinggung banyak orang. Tapi bagi
saya alangkah ruginya jika kita harus mengeluarkan effort lebih (dana
dan waktu) hanya untuk meminta orang lain mengambilkan sesuatu yang ada
dalam diri kita ? Akan berbeda jika cost yang kita keluarkan untuk
mendapatkan sesuatu yg sama sekali tdk kita miliki sebelumnya. 
   
  Jadi mbak/mas Westri... Sedemikian berartinya kah ESQ bagi anda ?
  Maaf..karena saya belum mendapatkan manfaat yang cukup dari
forum-forum seperti ini. Terlebih lagi ketika saya membaca fee yang
harus dibayar oleh calon peserta forum ini (bahkan untuk anak-anak juga
ada...), 1 - 2 juta..
   
  Wassalaam
  Abu Haidar

Westri Andayani Westri [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kepada teman-teman, boleh minta bantuan dikirim rensensi buku ESQ
  Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih.
   
  Hormat saya
  Westri A


-

Re: [Ida-Krisna Show] Aku bingung lho... ( Nih biar gak bingung !)

2006-02-13 Terurut Topik dimas bagus
Ytc, Pa Eling Darmanto,
   
  Gak Bingung1 :
   
  Kalo bicara porno biasanya bicara mengenai aurat, di Islam yang namanya aurat 
wanita itu semua bagian tubuhnya, kecuali telapak tangan dan wajahnya.
  Kalo aurat lelaki itu dari udel sampe ke dengkulnya. Jadi bagian aurat 
tersebut wajib tertutupi. (Ini yang saya ketahui lho  kalo ada yang salah 
mohon diperbaiki)
   
  Kalo ada orang yang pake bikini atau cuma pake cangcut doang berarti dia 
tidak menutupi auratnya, udah gitu aja ...
  Kalo ada yang berenang pake jas lengkap biarin aja ...
   
  Nah kalo ada orang kedinginan, kurang makan, kena bencana ...ini baru rame2 
kita tolongin yak !
   
  Mistik ? menurut saya ... sesuatu selain Allah SWT,  yang dianggap mempunyai 
kekuatan sehingga mempengaruhi kehidupan seseorang/sekelompok orang, sehingga 
dengannya  diperlukan sesembahan, sesajian, doa2 dsb. agar sesuatu itu dapat 
melindunginya dari segala mara bahaya.
  Kalo di Islam yg spt itu dibilang musyrik, bagi yang tetap mempercayainya ya 
silahkan saja ...tetapi ya musyrik gitu .
   
  Gak Bingung 2 :
  Mengenai karikatur Nabi Muhammad SAW, begini nih ceirtanya ...menurut Islam : 
Mencintai Nabi Muhammad SAW harus melebihi cintanya dari dirinya sendiri 
(tolong cariin rujukan hadisnya yaa )
   
  Ya wajar saja kalo yg dicintainya di gambarkan sebagai yang jelek maka 
marahlah orang yang mencintainya itu.
  Gampang aja deh , istri sampeyan tak gambari mirip wedus, ope sampeyan ora 
muntab ??!!
  Perkara sampe mbakar2, ngerusak dsb. itu mah kriminal, tangkap aja sesuai 
prosedur ...
  
Umat Islam menganggap Nabi Muhammad buta huruf, ha ha ha  ini kekeliruan 
sejarah, Muahammad itu keturunan bangsawan kaum Qurais, mana mungkin tidak 
diberi pendidikan oleh orang tuanya atau paman2nya.
   
  Yang dimaksud perkataan Muhammad ketika ditanya Malaikat Jibril :Baca, Baca 
!, jawaban Muhammad diartikan Saya tidak bisa membaca ,  maksudnya begini 
... Muhammad itu sudah merasa bahwa dipundaknya akan dipikulkan tanggung jawab 
yang berat untuk memperbaiki kelakuan umat manusia, maka makna jawabannya 
adalah saya tidak mempunyai pengetahuan untuk tugas berat ini ! bukan saya 
tidak bisa membaca  seraca harafiah.
  Nah diteruskan dengan Bacalah dengan Nama Tuhan mu dst.
  Tanpa dibimbing oleh Tuhannya Nabi Muhammad SAW tidak akan mampu melaksanakan 
tugasnya yang berat itu. (ini menurut saya lho ... sekali lagi saya sangat 
menerima koreksi)
   
  Kalo mau lebih detail tanya ke Pa Ustad, misal : KH. AA Gym, Ust. Jefry Al 
Buchari, Ust. Arifin dll.
   
  Mohon maaf bila ada tulisan yang tidak benar.
   
  Cukup dulu yah
  Dimas
  
 
  Eling Darmanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Bapak2/Ibu2, 
   
  Aku kok bingung dengan kejadian2 akhir2 ini.
   
  Bingung 1 :
  Sekarang ini orang pada rame2 ngomongin masalah UU pornographi..dan 
Pornoaksi..
  denger2 yang salah satu pasalnya melarang orang memakai bikini atau sweamwear 
di pantai... Dipantai aja dilarang apa lagi di kolam renang..
   
  Nah kalo itu diberlakukan, denger2 Bali akan minta keluar dari Indonesia ( 
kayak TimTim ), padahal hidup matinya Bali dari Pariwisata yang mayoritas 
adalah pantai..
  Masak sih berenang pake pakaian lengkap..
  Kalo Bali dikasih dispensasi, pasti daerah lain minta dispensasi juga..
   
  Pertanyaan :  
  1. Apasih kriteria Porno, batasannya apa ?
  2. Kenapa Porno yang diprioritaskan..Bagaimana dengan Mistikisme ?
   
  Bingung 2 :
   
  Juga pada ribut2 mengenai karikatur nabi Muhammad di Denmark. Yang disebut 
menghina Nabinya umat Islam..
   
  Menurut saya lihat sisi positifnya, itu semua dikarenakan kegagalan islam 
dalam melakukan dakwah Islam di Denmark.
  Islam tidak diperkenalkan dengan benar di Denmark.
  Yang menyebar malah ajaran2 yang mengdiskriditkan Islam.
  Sehingga pendapat mayoritas penduduk Denmark jadi demikian..
   
  Seharusnya ummat Islam memberikan gambaran yang jelas..bukannya memberikan 
balasan kekerasan dari umat islam.
  Itu bisa menimbulkan dampak jelek bagi Islam..
  Yaitu umat islam diidentikan dengan kekerasan.., yang berlanjut dengan 
terorisme...
   
  Menurut saya...
  Umat Islam lebih menghina nabinya sendiri...
  Ummat Islam menganggap Nabi Muhammad buta huruf / tidak bisa membaca.. ?
   
  Yah... cukup 2 dulu deh..
   
   
   
   
   
   
   
   
   
   
   
   


-
Relax. Yahoo! Mail virus scanning helps detect nasty viruses!

[Non-text portions of this message have been removed]





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=




  SPONSORED LINKS 
Radio stations   Station 


RE: [Ida-Krisna Show] Aku bingung lho... (Tuch khan dia orang pinter ...)

2006-02-13 Terurut Topik dimas bagus
 Ass. Wr. Wb
   
  Ytc. Pa Eling Darmanto
   
  Kirain sampeyan temennya Firaun hikhikhik ...sorry yaaa ...
   
  Polemik ini memang harus dihentikan, tetapi ke cendikian sampeyan tetap kami 
butuhkan.
   
  Bila ada pembahasan mengenai hal2 seperti ini mohon Pa Eling memberikan 
pemikirannya kepada kami semua, biar kami dapat pencerahan.
   
  Buat temen2 yang terlanjur emosi  hehehe ... Pa Eling udah minta maaf tuh 
...
  
Kita berdoa semoga semua diberikan hati yang ikhlas dari Allah SWT.

  Pis men 
   
  Mohon maaf  bila ada yg kurang berkenan
   
  Wassalam,
  Dimas 
   
   
Assalamu'alaikum Wr Wb.

   
  Alhamdulillah, 
   
  Saya Eling Darmanto, laki2, 40th, beragama Islam.
   
  Ternyata email saya banyak mendapat respon, dan terimakasih bagi yang telah 
memberikan respon
Tetapi respon2 yang masuk, hampir semuanya mengedepankan nafsu emosi... :-(
   
  Saya mencoba menanggapi respon2 yang masuk.
   
  1. IQRA'
   
  Iqra' adalah bentuk kata perintah ( Fi'il Amar ) untuk orang kedua tunggal 
laki2. 
  Yang kata dasarnya adalah Qara'an atau Qara'atan
   
  Bila kita baca dalam Kamus Munjid, karangan Luis Ma'luf,  
  Qara'an atau Qara'atan artinya memindahkan dari apa yang dibaca sehingga 
menjadi pola pikir orang yang membacanya.
   
  Sebagai kata perintah, harus memenuhi 3 syarat.
  a. Yang memerintah
  b. Yang diperintah, 
  c. Isi perintah.
   
  Dalam hal wahyu pertama ( QS Al Alaq 1-5) , kenapa Muhammad menjawab : Ma ana 
bi qaari ?
  Karena isi perintahnya adalah merupakan tugas seorang Rasul, bukan sebagai 
manusia biasa.
  Jelas2 Muhammad menolak membacanya bukan tidak bisa membaca.
  Baru setelah Jibril menyatakan : Ya Muhammad anda adalah seorang Rasul.
  Saat itu juga Muhammad keluar keringat dingin..
   
  Sebagaimana kita tahu, 
  a. Muhammad dibesarkan dilingkungan kelompok Elite suku Quraisy. ( dibesarkan 
oleh Abu Muthalib yang saat itu adalah penguasa Ka'bah ). Sedangkan ka'bah 
berada di Mekah yang saat itu sebagai pusat jalur perdagangan.
  b. Muhammad sebelum jadi suami Khatidjah adalah pedagang yang handal.
   
  Mungkinkah Muhammad buta huruf ?
   
  Kembali kepada persoalan membaca.
   
  Kalau kita membaca buku, kita pasti tau arti dari apa yang kita baca.
  Apa namanya kalau kita membaca tapi tak tau apa arti yang kita baca ?
  Mungkin istilah yang paling tepat adalah mengeja.
   
  Bagaimana dengan membaca Al Qur'an ?
  Pesan apa yang sampai kepada para pembaca Al Qur'an ?
   
   
  Masalah Penghinaan Nabi Muhammad, 
   
  Sebagai orang Islam, pertama kali emosi saya memang naik...
  Tapi saya mencoba meredamnya..
   
  Sebagai Manusia yang Mulia di sisi Allah, Walaupun sudah meninggal 1400 tahun 
yang lalu, apakah Allah akan tinggal diam saja Rasul-Nya dipermalukan ?
  Saya sangat yakin seyakin2nya bahwa segala perbuatan mereka akan mendapat 
balasan dari Allah.
   
  Ingat perkataan Abdul Muthalib ketika Ka'bah diserang oleh Abrahah ?
   
   Ya Allah bila Abrahah menyerang Ka'bah, kuserahkan urusannya kepadaMu 
karena Ka'bah adalah milikMu tetapi apabila mereka menyerang Qibasku ( 
kambingku ), maka dia akan berhadapan denganku 
   
  Bila kita melawan mereka dengan kekerasan, maka balasannya pun kekerasan yang 
lebih kejam..
  Sebelum kita melawan, kita harus tahu dulu siapa yang kita hadapi.
  Setahu saya, ada Amerika dibelakang negara2 Eropa tsb.
  Dan kalo sudah di cap negara teroris, amerika dengan semena2 bisa masuk ke 
Indonesia.
  Nah kalo sudah masuk, bisa2 negara ini seperti Iran, Irak dll. Diembargo 
ekonomi, dll
   
  Mungkin ini dalah salah satu cara bagaimana caranya mereka bisa masuk ke 
Indonesia. Melalui kolaborasi mereka, mereka membuat tipu daya..
   
  Secara ekonomi, budaya dll pola pikir Yahudi sudah masuk ke Indonesia.
  tinggal militerisme yang belum. 
   
  Itu yang aku takutkan.
   
   
  QS 45:14. Katakanlah kepada orang-orang yang beriman hendaklah mereka
memaafkan orang-orang yang tiada takut hari-hari Allah karena Dia akan membalas 
sesuatu kaum terhadap apa yang telah mereka kerjakan.
   
  QS 3:54.  Orang-orang kafir itu membuat tipu daya, dan Allah membalas
tipu daya mereka itu. Dan Allah sebaik-baik pembalas tipu daya.
   
  Qs20: 127. Dan  demikianlah  Kami  membalas orang  yang  melampaui  batas
dan tidak percaya kepada ayat-ayat Tuhannya. Dan sesungguhnya azab di akhirat  
itu  lebih  berat  dan  lebih kekal.
   
   
  Itu maksud saya..
   
   
  Mungkin dengan ini, saya mohon plemik ini ditutup dan  jangan diperpanjang 
lagi..
   
  Apabila ada yang kurang berkenan, saya mohon maaf yang sebesar2nya.
   
  Wassalamu'alaikum Wr Wb.


-

What are the most popular cars? Find out at Yahoo! Autos 

[Non-text portions of this message have been removed]





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida 

[Ida-Krisna Show] Yaa Alloh ...

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



BismillahirohmanirohimYaa Alloh, Demi Engkau Yang Menggengam Jiwa Nabi Muhammad SAW, Demi Engkau Yang Maha Menguasai Seluruh mahluk ...Ampunilah segala dosa kami   Berilah kepada kami kesabaran ...Berilah Petunjuk dan Hidayah Mu kepada orang yang merendahkan Nabi Muhammad SAW ...Bagaimana mungkin kami bisa marah sedangkan Engkau Yang Paling Mencintai Nabi Muhammad SAW tidak Murka ketika yang Kau Kasihi direndahkan oleh mahluk Mu yang lain ...Yaa Rahmaan Yaa Rahiim , semoga Kasih Sayang Mu mengalahkan Murka Mu ...Ampuni atas segala dosa dan kelemahan kami Yaa Alloh ...  
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] Yaa Quddus ...

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



Bismillahirohmanirohim ...Ya Quddus ...  Maha Suci Engkau Yaa Alloh Dari Segala Kealpaan ...Yaa Alloh ...  Ampuni segala dosa kami ...  Dzikir kami seperti debu di nagkasa  tidak akan memsucikan apalagi mengotori Ke Maha Sucian MuKami tetap ber dzikir, karena kami tinggal di bumi Ciptaan Mu ...  Dimana lagi akan hidup selain di bumi Ciptaan Mu ini ...Kami tetap ber dzikir karena kami takut Engkau Murka   Dimana lagi kami akan hidup selain di bumi Ciptaan Mu ...Yaa Jabbar ... Yang Maha Perkasa  Jika kami tidak mempercayai Mu ...Engkau tawarkan kepada kami untuk mencari tuhan selain Engkau ...ya kami dapatkan "tuhan selain" Engkau , dan kami sembahnya ...  tapi kami tetap tinggal dan hidup di
 bumi Ciptaan Mu ... Yaa Jabbar  kami malu ... Yaa Alloh, Ampuni kesombongan kami dan ampuni dosa2 orang2 yang beriman Kepada Mu
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] Si agnes Laknattullah seharusnya jangan di banded dulu ...

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



Bravo rekan2s IKS karena tidak terbukti terprovokasi oleh si agnes Laknatullah !Tadinya saya berencana japri ke rekan2 IKS yg beragama non Muslim, misalnya Nasrani atau Budha atau Hindu dll. untuk juga mengirim email mendoakan si agnes ini dengan memakai nama Tuhannya masing2.Kita ingin buktikan bahwa si agnes ini kemungkina besar akan membalas doa2 anda dengan cara yang sama seperti melecehkan agama Islam.  Kalo seperti ini analisanya, sangat mungkin sekali si agnes ini salah satu orang yang ingin mengadu domba sesama umat beragama. Saya yakin dia akan sangat tega menghancurkan kerukunan antara umat beragama.  Bukan tidak mungkin si agnes ini adalah anggota teroris yang sebenarnya.Sementara si agnes mengumbar kalimat2nya di email, saya berharap MODERATOR berusaha melacak address pengiriman email ini. Itu juga kalo mau dilacak lho
 ...Nah untuk semua rekan2 IKS yang peduli kepada perdamaian ... uraian diatas dapat kita pertimbangkan untuk dipakai sebagai strategi untuk mencokok sipengacau ...Mohon maaf bila ada kata2 yg tidak berkenan...Salam   Dimas  berusahacintakuuntukseluruhumatmanusia
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] Re: Mohon info Pangandaran ...(Trims Mba Lia)

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



Mba Lia,  Trims yaa ... atas infonya, rencana aku berangkat tgl. 7 Jan.  Ada hutannya juga ? ada Greencannyon ? wuuiih asyik juga tuh ...Salam  DimasRia Basoeki [EMAIL PROTECTED] wrote:  Hallo Dimas,2 thn yl saya dan keluarga berlibur ke pangandaran.  kami tinggal di Melia Hotel, no telpnya 0816 605 345.  saat itu hotel ini adalah hotel terbaru di pangandaran.  hotelnya bersih. Ownernya: Pak Tjokro dan istri sangat ramah dan informatif, mereka tinggal di
 jakarta tapi hampir setiap weekend ada di pangandaran.  kalo saya gak salah ingat, rate kamarnya sekitar Rp. 300.000 sudah termasuk sarapan pagi.  persis disebelah Melia Hotel juga ada hotel, namanya kalo gak salah Hotel Malabar, no telpnya 0265 639969  ratenya sedikit dibawah Hotel Mulia.Kapan rencana ke pangandaran? kalo boleh saran sih jangan dimusim penghujan begini... jadi bisa jalan2 dihutan.  oya, jangan lupa ke GREEN CANYON ya, cuma +/- 40 km-an dari pangandaran,itu wisata sungai yang masuk kedalam gua. Indah sekali!Selamat berlibur!/ria basoekiMessage: 5  Date: Mon, 2 Jan 2006 14:40:05 +0800 (CST) From: dimas bagus [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: Mohon info Pangandaran ...(Trims P Yoyo)Pa Yoyo terima kasih atas informasinya, sangat bermanfaat bagi saya.  Barangkali ada yang menambahkan dari rekan2 yg lain...  Salam  Dimas  
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio stations
  
  
Fm radio
  
  
Station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] Re: (Trims Mba Lia ...ralat maksudnya Mba Ria )

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



Mohon Maaf maksudnya Mba Ria bukan Mba Lia, mungkin lagi cadel jadinya R disebut L hik..hik..hik ..  Mba Ria maafkan daku bila aku melukaimu hik ..hik.. hik ..!!!Salam   Dimas  dimas bagus [EMAIL PROTECTED] wrote:Mba Lia,  Trims yaa ... atas infonya, rencana aku berangkat tgl. 7 Jan.  Ada hutannya juga ? ada Greencannyon ? wuuiih asyik juga tuh ...Salam  DimasRia Basoeki [EMAIL PROTECTED]
 wrote:  Hallo Dimas,2 thn yl saya dan keluarga berlibur ke pangandaran.  kami tinggal di Melia Hotel, no telpnya 0816 605 345.  saat itu hotel ini adalah hotel terbaru di pangandaran.  hotelnya bersih. Ownernya: Pak Tjokro dan istri sangat ramah dan informatif, mereka tinggal di jakarta tapi hampir setiap weekend ada di pangandaran.  kalo saya gak salah ingat, rate kamarnya sekitar Rp. 300.000 sudah termasuk sarapan pagi.  persis disebelah Melia Hotel juga ada hotel, namanya
 kalo gak salah Hotel Malabar, no telpnya 0265 639969  ratenya sedikit dibawah Hotel Mulia.Kapan rencana ke pangandaran? kalo boleh saran sih jangan dimusim penghujan begini... jadi bisa jalan2 dihutan.  oya, jangan lupa ke GREEN CANYON ya, cuma +/- 40 km-an dari pangandaran,itu wisata sungai yang masuk kedalam gua. Indah sekali!Selamat berlibur!/ria basoekiMessage: 5  Date: Mon, 2 Jan 2006 14:40:05 +0800 (CST) From: dimas bagus [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: Mohon info Pangandaran ...(Trims P Yoyo)Pa Yoyo terima kasih atas informasinya, sangat bermanfaat bagi saya.  Barangkali ada yang menambahkan dari rekan2 yg lain...  Salam  DimasMeet your soulmate!Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather   
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] Re: (Trims Om Etja ... )

2006-01-02 Terurut Topik dimas bagus



Om Etja,Terima kasih atas sarannya.Salam Persahabatan  Dimas  Stephanus Hermawan [EMAIL PROTECTED] wrote:Ya Mas dimas,Beberapa tahun yang lalu saya ke Green Canyon- nya pangandaran. Baguuus dech. Kalau bisa berenang juga asyik, tapi benar mba Ria kalau lagi musm hujan begini sih asyiknya kurang tuch...  Tapi hati2 dihotelnya kalau lagi jalan2 sebaiknya semua barang berharga jangan sampai ditinggal dikamar, walau hanya keluar makan... banyak tuyulnya itu pengalaman saya sich, tapi mungkinhotel yang diusulkan mba Ria aman kali yahotel baru sich.Selamat berlibur  Etja  dimas bagus
 [EMAIL PROTECTED] wrote:Mohon Maaf maksudnya Mba Ria bukan Mba Lia, mungkin lagi cadel jadinya R disebut L hik..hik..hik ..  Mba Ria maafkan daku bila aku melukaimu hik ..hik.. hik ..!!!Salam   Dimas  dimas bagus [EMAIL PROTECTED] wrote:Mba Lia,  Trims yaa ... atas infonya, rencana aku berangkat tgl. 7 Jan.  Ada hutannya juga ? ada
 Greencannyon ? wuuiih asyik juga tuh ...Salam  DimasRia Basoeki [EMAIL PROTECTED] wrote:  Hallo Dimas,2 thn yl saya dan keluarga berlibur ke pangandaran.  kami tinggal di Melia Hotel, no telpnya 0816 605 345.  saat itu hotel ini adalah hotel terbaru di pangandaran.  hotelnya bersih. Ownernya: Pak Tjokro dan istri sangat ramah dan informatif, mereka tinggal di jakarta tapi hampir setiap weekend ada di pangandaran.  kalo saya gak salah ingat,
 rate kamarnya sekitar Rp. 300.000 sudah termasuk sarapan pagi.  persis disebelah Melia Hotel juga ada hotel, namanya kalo gak salah Hotel Malabar, no telpnya 0265 639969  ratenya sedikit dibawah Hotel Mulia.Kapan rencana ke pangandaran? kalo boleh saran sih jangan dimusim penghujan begini... jadi bisa jalan2 dihutan.  oya, jangan lupa ke GREEN CANYON ya, cuma +/- 40 km-an dari pangandaran,itu wisata sungai yang masuk kedalam gua. Indah sekali!Selamat berlibur!/ria basoekiMessage:
 5  Date: Mon, 2 Jan 2006 14:40:05 +0800 (CST) From: dimas bagus [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: Mohon info Pangandaran ...(Trims P Yoyo)Pa Yoyo terima kasih atas informasinya, sangat bermanfaat bagi saya.  Barangkali ada yang menambahkan dari rekan2 yg lain...  Salam  DimasMeet your soulmate!Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather Meet
 your soulmate!Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather Yahoo! DSL Something to write home about. Just $16.99/mo. or less   YAHOO! GROUPS LINKS Visit your group "idakrisnashow" on the web.   To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio stations
  
  
Fm radio
  
  
Station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] Mohon info Pangandaran ...

2006-01-01 Terurut Topik dimas bagus



Rekan2s IKS Ytc,  Mohon bantuannya dong, barangkali ada yang tau mengenai Pangandaran, aku ada rencana bawa keluarga kesana :  - Dari Jakarta , rute yang aman sebaiknya lewat mana ? - Jarak nya berapa Km ? +/- berapa jam perjalanan ? - Alamat penginapan dari kelas melati dan berbintang , berapa rate  nya ? - Objek wisatanya apa cuma pantai / laut ? - Addr. Web Site nya ?  Terima kasih sebelumnya atas bantuan rekan2 semua ...  Salam  Dimas
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









RE: [Ida-Krisna Show] Mbak Ida.... for your action please....(di delete aja, hik hik hik ...)

2006-01-01 Terurut Topik dimas bagus



Saya baca isi emailnya sampe malu sendiri ... Filter nya ya dari kita sendiri aja, kalo emang gak bener langsung didelete aja dan jangan coba2 di forward ke milis tetangga yg lain bisa2 jadi menyebar kemana-mana.Bener2 kacau itu email hik hik hik ... Mohon maaf bila ada kata2 yang tidak berkenanSalam   DimasWirda [EMAIL PROTECTED] wrote:  Mba Ida...  ini apa seh...koq ngerusak banget 
   -Original Message-From: idakrisnashow@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]On Behalf Of Swastioko Budhi SuryantoSent: 30 Desember 2005 17:10To: idakrisnashow@yahoogroups.comSubject: [Ida-Krisna Show] Mbak Ida for your action please???  On 12/30/05, agneskrisanti [EMAIL PROTECTED] wrote:   Jakarta, 30 Desember 2005Dengan ini saya beri tahukan kepada kalian semua saya, AgnesMonikah alamat, Jl. Teratai Raya no. 7 Cengkareng, Jakarta, Telepon 0216192013, saya dengan mendapat dukungan dariSdri. Maswita S, alamat JL.CIKAJANG XIV
 NO.60 ANTAPANI - BANDUNGTELP.022-723 3364 / HP.0815 620 8960 dengan dibantu oleh Sdri.Claudia Anastasia, kerja di JL. Suryopranoto 1-9 Jakarta 10160, Indonesia, Tel: 62-21-3501188, 3501555 Fax: 62-21-3510967, maunumpang lewat mau umumin sedikit bahwa akan ada acara Temu Kangen2005 besar-besaran pada acara malam natal dan tahun baru ini yangakan diselenggarakan di: Jl. Kerajinan Dalam IV No.33 - JAKARTA 11130Tel. : (021) 624 7844Fax. : (021) 638 52910Web Site : www.gigolo-indonesia.comMailing list : [EMAIL PROTECTED]Hari/Tanggal : Minggu / 31Desember 2005 Jam : 08.00 s/d 16.00Tema : Menjalin Kembali Silaturahmi diantara para pesertaAcara ini akan dipandu
 oleh:Pendiri : Trisna Yudhianto Prakoso (Yudhi) ( 2001 - 2003 )Ketua - I : Irawan Adiwono ( 2003 - 2004 ) Ketua - II : Suharmen ( 2004 - sekarang )Kepengurusan Saat iniKetua : SuharmenWakil : Ryco Arnaldo (Ryco)Demikian pengumuman dari Ane, dan atas ijin adminmilis Ane ucapkan berjuta-juta trima kasih. Best Regards(Humas Panitia Temu Kangen)SEJARAH KOMUNITAS GIGOLO INDONESIA Komunitas gigolo Indonesia berawal dari sebuah inisiatif untuk mengadakan komunikasi antara sesama penggemar gigolo di tanah air.  Keingingan untuk mengetahui lebih jauh tentang seluk belukkendaraan ini dan segala sesuatu mengenai gigolo ini, membuat Trisna Yudhianto Prakoso (Yudhi) tergerak untuk memulaisuatu hubungan komunikasi ngentot lewat dunia maya.  Berawal dari dibentuknya mailing list dengan nama [EMAIL PROTECTED] pada tanggal 28 Mei 2001,  dan dengan mengiklankan keberadaan milis ini melalui media iklan gratis di internet, mulailah komunikasi antara beberapa gigolo ngentot di awal-awal bulan pertama keberadaan milis dapat terjalin.  Dalam 1 tahun pertama dibentuknya milis, hubungan komunikasi dan kontak hanya terbatas melalui email. Pertambahan anggota milis pun juga sangat lamban dikarenakan belum banyaknya orang yang tahu keberadaan media/forum komunikasi ini. Baru setelah milis berjalan selama 1 tahun, kita berinisiatif untuk mengadakan pertemuan gigolo danlonte untuk yang pertama kali-nya secara langsung dengan sesama anggota milis dengan memanfaatkan satu event  temu kangen ngentot yang cukup besar yaitu di Panti Pijat Mesum.Saat itu yang
 datang dari anggota milis hanya 5 orang. Walaupun sedikit, bukan berarti usaha kami berhenti sampai di sini. Sejak itu, saya dengan rekan-  rekan milis terus berusaha memperkenalkan keberadaan milis gigoloini dan kami sebarkan dan bagikan setiap kali kami berpapasan dengan gigolo lainnya. Dan mulai saat pertemuan yang kami adakan tadi, yang kemudian hari kami sebut dengan istilah temu kangen ngentot, kami berusaha untuk mengadakan temu kangen secara rutin untuk tetap menjalin hubungan dengan sesame anggota terutama bagi anggota yang tidak dapat terhubung  dengan email. Dan ajang temu kangen inijuga kami gunakan untuk tetap memperkenalkan keberadaan komunitas kami ke masyarakat luas. Sejak temu kangan ngentot pertama diadakan, pertambahan anggota di  milis maupun diluar milis semakin meningkat dengan pesat. Ini semua adalah berkat usaha dari seluruh
 rekan-rekan gigolo yang ikut serta membantu memperkenalkan keberadaan Gigolo ini. Sampai saat ini milis gigolo lonte berumur 3,5 tahun dan  anggota yang tercatat di miling list gigolo ini lebih dari 350 orang dengan rata-ratalalu- lintas email sebanyak lebih dari 700 setiap bulannya. Jumlah ini belum termasuk yang saat ini berdomisili di luar Jakarta yang sampai sekarang sedang berusaha untuk mengembangkan Komunitas gigolo Indonesia di daerah masing-masing seperti di Lampung, Yogyakarta, Bandung, Bali, dan daerah lainnya.  Komunitas gigolo Indonesia dibentuk dengan menjunjung VISI dan MISI yang telah ada sejak awal pertama kali berdirinya milis gigolo Indonesia, yaitu dengan menggalang komunikasi antara sesama penggemar kontol dan memek dan dengan  penggemar memek secara khusus, serta menjunjung asas kekeluargaan di dalam setiap aktivitasnya
 untuk berngentot ria. Dasar dari komunitas kami adalah kekeluargaan, dimana kami tidak hanya 

Re: [Ida-Krisna Show] Mohon info Pangandaran ...(Trims P Yoyo)

2006-01-01 Terurut Topik dimas bagus



Pa Yoyo terima kasih atas informasinya, sangat bermanfaat bagi saya.Barangkali ada yang menambahkan dari rekan2 yg lain...Salam   DimasYoyo Muhartoyo [EMAIL PROTECTED] wrote:  Pad Dimas ini pengalaman saya (beberap tahun yanglalu) barangkali bisa untuk masukan.Jkt - Pangandaran sekitar 8 jam perjalanan. Paling gampang Lewat tol Cipularang lanjut ke tolPadaleunyi ke luar arah Ciamis. Dari Ciamis ke arahBanjar, ada penunjuk arah ke kanan ke Pangandaran.Obyek utamanya memang pantai dan pasar ikan.Mengenai penginapan cukup banyak tersedia tapi yangberbintang kayaknya nggak ada. Mengenai ratenya maafsaya nggak tahu karena saya waktu ke sana nginap dirumah adik saya di Ciamis.Wasalam
 Muhartoyo --- dimas bagus [EMAIL PROTECTED] wrote: Rekan2s IKS Ytc,  Mohon bantuannya dong, barangkali ada yang tau mengenai Pangandaran,  aku ada rencana bawa keluarga kesana :  - Dari Jakarta , rute yang aman sebaiknya lewat mana ? - Jarak nya berapa Km ? +/- berapa jam perjalanan ? - Alamat penginapan dari kelas melati dan berbintang , berapa rate  nya ? - Objek wisatanya apa cuma pantai / laut ? - Addr. Web Site nya ?  Terima kasih sebelumnya atas bantuan rekan2 semua ...  Salam  Dimas
- Meet your soulmate! Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather   __ Yahoo! DSL – Something to write home about. Just $16.99/mo. or less. dsl.yahoo.com   
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] Ke Mesir, (hayo, siapa yg pilih mereka tuh ???? )

2005-12-18 Terurut Topik dimas bagus



Rekan2s IKS tercinta,Masyarakat banyak ribut2 tentang pemberitaan anggota DPR yang "studi banding ke Mesir".   Siapa sih yang memilih mereka sampe bisa duduk di DPR ? ya rakyat Indonesia juga.  Nah untuk selanjutnya untuk semua rakyat Indonesia kalo gak mau di kibukin lagi makanya pilih lah calon anggota DPR yang menurut anda benar2 memperjuangkan aspirasi rasa penderitaan rakyat.Kalo di lihat waktu pemilu yl biasanya kelompok2 ini mengkampanyekan kesejahteraan rakyat, atau membagi-bagikan bantuan sosial bahkan sampe (barangkali) bagi-bagiin amplop , tapi yang lebih dahsyat lagi : juru kampanyenya sangat fasih menyampaikan ayat2 suci untuk membenarkan perjuangan kelompoknya.Dengan harapan apa yang dikampanyein sesuai dengan pelaksanaan... maka kita pilih lah mereka ...tetapi kenyataanya bisa kita rasakan sendiri.Kalo
 masyarakat di kota besar , apalagi komunitas spt rekan2 IKS, saya yakin bisa secara jernih menilai dan memilih mana wakil rakyat yg betul2 mau memperjuangkan nasib rakyat. Tetapi kalo masyarakat yang di pedesaaan, mereka dibagikan sembako, disuguhkan orkes dangdut ya udah pilih aja sekenanya.  Bagi masyarakat di pedesaan mereka tidak begitu mengerti apakah wakil mereka ke luar negeri itu betul2 mau membela kepantingan rakyat atau sekedar ngabisin uang negara ...  Yang mereka tau kehidupan mereka tidak beranjak dari kesulitan demi kesulitan. BBM naik, pupuk langka, wabah penyakit ...Untuk wakil rakyat yang tidak mau memperjuangkan nasib rakyat biar deh Gusti Pangeran Sing Mbales ...Salam Perdamaian  Dimas
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] Mohon Doa Restu (saya doakan ...)

2005-12-05 Terurut Topik dimas bagus



Walaikumsalam Pak Budi,Saya doakan semoga mejadi Haji yang Mabrur.  Berangkatnya sehat dan selamat.  Kembalinya sehat dan selamat.Wasalam,  Dimas(jangan lupa oleh2 hehehe ...)  Budi Handrianto [EMAIL PROTECTED] wrote:  Assalamu'alaikum wr.wb.Saya mohon doa dan restu dari rekan-rekan IKS, insya Allah tanggal 11Desember 2005 hingga 20 Januari 2006 saya beserta istri akan pergimenunaikan ibadah haji. Atas segala kesalahan yang saya perbuat selama inisaya mohon dibukakan pintu maaf yang selebar-lebarnya. Juga mohon didoakanagar selama perjalanan ibadah haji tersebut Allah memberikan kemudahan,kesabaran dan kekuatan sehingga semuanya dapat berjalan dengan lancar
 sertamenjadi haji yang mabrur. Amien.Wassalamu'alaikum wr.wb.Budi HandriantoTetraswari Diahingati  
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 

		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









RE: [Ida-Krisna Show] FW: Bo'ong tuh ... (Wawancara dengan ruh Azhari dan Amran)

2005-11-28 Terurut Topik dimas bagus



  Rekans IKSKalo emang itu arwah DR. Azhari atau Arman dia pasti minta tolong ke semua orang agar didoain supaya dosa2nya dihapuskan, atau minta kepada semua orang agar segala kesalahannya dimaafkan atau dia minta tolong agar hutang2nya dilunasi oleh keluarganya  bukannya dia cerita ngalor ngidul.Cerita yang disampaikan oleh yg mengaku arwahnya DR. Azhari atau Arman adalah cerita dari rangkuman media2 baik cetak maupun elektronik. Coba deh... kalo anda mengkuti dan merangkum semua berita dari media2 itu pasti anda dapat juga bercerita sepeti itu ! ya gak ? tinggal tambahain garam dan gulanya jadi menarik ceritanya ... tul gak ??!!Coba simak, adakah salah satu roh tersebut mengaku bernama Arman ? kalo memang mengaku bernama Arman, sesungguhnya dari pengungkapan polisi yang bernama Arman nama aslinya adalah Agus Puryanto (sudah diakui oleh keluargganya). 
 Nah kenapa dia tidak pake nama aslinya ?Mengenai roh yang masuk keparanormal itu ... mungkin mahluk jin atau genderuwo atau ... aaahh gak tau deh ...Ya anggap aja itu semua hiburan, bukan sesuatu yang menyeramkan ...Mohon maaf kalo ada kata2 yg tidak berkenan.Salam Perdamaian.  DimasZaenal [EMAIL PROTECTED] wrote:Dear Mba Titin,   Tentang email mba ini, apa benar ya, apa hanya rekayasa semata. Cerita ini brdsrkan informasi yang saya tonton di TV setelah Azhari tewas. 
   Best regards,   Zaenal Sihombing  Sales  Marketing Supervisor  PT Informatics ProfessionalDevelopment Centre   Jl. Prof. Dr. Satrio No. 296 Karet-Jakarta Selatan 12940, Indonesia  Phone: +62-21-5260388,Fax 021-52962830  Mobile: +62-8159611205  Email: [EMAIL PROTECTED]  Website: www.informaticsgroup.co.id  From: Titin Suhartini [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, November 29, 2005 10:33 AMTo: idakrisnashow@yahoogroups.comSubject: [Ida-Krisna Show] FW: Syerem nih...Asli (Wawancara dengan ruh Azhari dan Amran)- Forwarded by Agung May Santo/APRN/SCB on 11/26/2005 06:03 PM -   [EMAIL PROTECTED]   11/25/2005 05:05 PM To: [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED] , [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED] cc: Subject:Syerem
 nih...Asli (Wawancara dengan ruh Azhari dan Amran)   Bener nggak ya..balik ke diri masing2 juga.. tapi kalo emang iya itu adalah arwahnya..yaa??? Believe it Or Not.! Wawancara Tabloid Posmo dengan arwah
 Azahari: Fenomena Astral? Dikirim oleh Andry Yogae: MailScanner has detected a possible fraud attempt from "us.f509.mail.yahoo.com" claiming to be [EMAIL PROTECTED] Dr. Azahari dan asistennya Amran terbunuh dalam sebuah penggerebekan diVilla Flamboyan, Batu. Banyak yang percaya namun banyak juga yang meragukan kematian gembong teroris tersebut. Untuk itu sebuah tim paranormal dibentuk oleh tabloid Posmo untuk mewawancarai arwah Azahari. Lokasi dipilih dekat Villa Flamboyan, selain untuk memudahkan pemanggilan juga untuk menerawang keadaan arwah Azahari dan Amr! an di rumah tersebut. Karena menurut keyakinan Jawa, arwah seseorang sebelum 40 hari masih berada di lokasi tempatnya meninggal. Terlebih dahulu
 dilakukan penerawangan kedalam rumah tersebut. Dari hasil terawangan, tampak arwah Azahari sedang duduk termenung sementara arwah Arman berkali-kali menyumpahi Azahari menuntut adanya surga yangdijanjikan. Kondisinya amat mengerikan, tubuh bagian bawah hancur, namun di alam gaib ia masih bisa berjalan. Tampak ia sangat menyesal bergabungdengan kelompok Azahari. Berikutnya proses pemanggilan pun dilakukan. Ketegangan tampak pada wajah sang paranormal maupun sang mediator. Pembacaan mantra dan konsentrasi yang kuat pun dilakukan. Tak beberapa lama tubuh sang mediator bergetar, dan dari terawangan batin tampak arwah Azahari yang sedang termenung sudah memasuki tubuh sang mediator. Asalamualaikum... (Mendengar sapaan ini dari wajah sang mediator tampaknya Azahari sedikit kaget dan membalasnya) Waalaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Apakah benar anda Dr. Azahari Husin? Ya, benar. Lalu Anda
 siapa? Saya dari tim Posmo. Agama Anda apa? Islam Coba ucapkan syahadat. (Pewawancara lalu menjawab dengan ucapan dua kalimat syahadat) Oh ya mari. Ada perlu apa Anda kemari? Maaf, saya hanya ingin tahu apa yang Anda lakukan. Sebab, banyak orang yang ingin bertanya tentang latar belakang Anda dan kelompok Anda melakukankegiatan itu. Oh, begitu. (Azahari tidak langsung menjawab, ! tapi dia diam beberapa saat. Nampaknya ia sedang memikirkan sesuatu yang telah terjadi) Apakah anda kecewa dengan kejadian kemarin? Ya kecewa, ya tidak. (Nampaknya dia mengerti bahwa yang dimaksud adalah peristiwa penggerebekan di Villa Flamboyan) Maksudnya? Saya kecewa karena tugas saya belum selesai. Masih banyak rencana-rencana yg belum dikerjakan. Terus? Saya katakan tidak kecewa karena sdh banyak yg saya kerjakan meskipun blm sampai tujuan. Tetapi paling
 tidak misi 

Re: [Ida-Krisna Show] Ada oknum polisi yg (ralat arah ...)

2005-11-23 Terurut Topik dimas bagus



dari tomang keluar tol kb jeruk ke kiri ... bukan kekanan, sorry yach !dimas bagus [EMAIL PROTECTED] wrote:Rekans IKS,Saya turut prihatin kepada rekan yang pernah mengalami hal yg tidak menyenangkan dengan oknum polisi. Saya doakan semoga persoalan nya dapat diselesaikan dengan baik (cuma bisa nolong dengan doa nih ...)Yang ini sedikit lain nih .., ada oknum polisi lalin di daerah deket rcti , dari arah tomang keluar tol kb jeruk kekanan, nah di pertigaan situ ada polisi lalin yang baik dan murah senyum. Tugasnya setiap pagi ngatur di pertigaan situ, kendaraan dari arah kelapa dua yg mau ke arah kemanggisan lewat kolong jembatan tol pasti ngeliat tuh pak polisi.  Pernah ada mobil yang salah masuk dari arah kemanggisan langsung masuk
 ke kolong jembatan (voorboden), kalo polisi laen pasti deh udah ditilang habis2an, tapi sama si pak polisi yg ini tidak ditangkap, malah diarahkan dan diberi jalan (melawan arus) supaya bisa lewat. Karena kalo ditahan/distop pasti deh macet gak ketulungan.  Supir saya sempat menegur ke pak polisi itu "Pak salah jalan tuh! tangkep ajah !"  Apa jawabannya "mobil ini lagi bawa orang sakit barangkali, jadi buru2 , dia gak tau jalan, biar aja... kasih jalan biar lancar semua "   udah beres lancar lagi tuh jalanan.Dua atau tiga hari menjelang lebaran, beberapa mobil ada yang berhenti didepan pak polisi itu , tau gak apa kejadiannya... penumpangnya turun kasih amplom ke pak polisi itu, ada juga yang kirim bingkisan lebaran... jadi deh motor pak polisi yang di parkir di pinggir jalan itu dikelilingi oleh bingkisan lebaran !.  Ada ciri khas yang tidak bisa dilupakan dari pak polisi itu yaitu
 setiap pengemudi yang memberi salam kepadanya akan selalu dibalas dengan salam hormat darinya dan tak lupa "senyumnya yang lebar" dari pak polisi.  Semoga semua polisi bisa seperti yang satu ini.Mungkin rekan2 kenal atau sering lihat pak polisi yang satu ini !Salam Perdamaian  Dimas  Do you Yahoo!?New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage! 
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] Akibat kurang minum ...(baca deh)

2005-11-23 Terurut Topik dimas bagus



Rekan IKS ytc,Ini saya forward dari millis tetangga, barangkali ada yang belon pernah baca, semoga ada manfaatnya.Salam Perdamaian  DimasSubject: Ginjal dan Stroke  Ada satu pertanyaan yang masuk ke mailbox saya, yaitu"Mengapa harus minum air putih banyak-banyak..?" Well, sebenarnya jawabannya cukup "mengerikan"
 tetapikarena sebuah pertanyaan jujur harus dijawab dengan jujur,maka topik tersebut saya tampilkan dalam rubrik De Factohari ini. Kira-kira 80% tubuh manusia terdiri dari air.Malah ada beberapa bagian tubuh kita yang memiliki kadarair di atas 80%.Dua organ paling penting dengan kadar air di atas 80%adalah : Otak dan Darah. !! Otak memiliki komponen air sebanyak 90%,Sementara darah memiliki komponen air 95%.Jatah minum manusia normal sedikitnya adalah2 liter sehari atau 8 gelas
 sehari.Jumlah di atas harus ditambah bila anda seorang perokok.Air sebanyak itu diperlukan untuk mengganti cairan yangkeluar dari tubuh kita lewat air seni, keringat, pernapasan,dan sekresi.Apa yang terjadi bila kita mengkonsumsi kurang dari 2 litersehari...? T entu tubuh akan menyeimbangkan diri.Caranya...? Dengan jalan "menyedot" air dari komponen tubuh sendiri.Dari otak...? Belum sampai segitunya (wihh...bayangkan otak keringgimana jadinya...), melainkan dari
 sumber terdekat : Darah. !! Darah yang disedot airnya akan menjadi kental.Akibat pengentalan darah ini, maka perjalanannya akankurang lancar ketimbang yang encer. Saat melewati ginjal (tempat menyaring racun dari darah)Ginjal akan bekerja extra keras menyaring darah.Dan karena saringan dalam ginjal halus, tidak jarang darahyang kental bisa menyebabkan perobekan pada glomerulusginjal. Akibatnya, air seni anda berwarna kemerahan, tanda mulaibocornya saringan ginjal. Bila dibiarkan terus menerus,anda mungkin suatu saat harus
 menghabiskan 400.000rupiah seminggu untuk cuci darah.Eh, tadi saya sudah bicara tentang otak 'kan...? Nah saat darah kental mengalir lewat otak, perjalanannyaagak terhambat. Otak tidak lagi "encer", dan karena sel-sel otak adalahyang paling boros mengkonsumsi makanan dan oksigen,Lambatnya aliran darah ini bisa menyebabkan sel-sel otakcepat mati atau tidak berfungsi sebagaimana mestinya..(ya wajarlah namanya juga kurang makan...) Bila ini ditambah dengan penyakit jantung(yang juga kerjanya tambah
 berat bila darah mengental...),maka serangan stroke bisa lebih lekas datang Sekarang tinggal anda pilih:melakukan "investasi" dengan minum sedikitnya 8 gelassehari - atau-"membayar bunga" lewat sakit ginjal atau stroke. Anda yang pilih...! Forwardlah E-mail ini kepada keluarga, sahabat danorang-orang yang Anda kasihi.  
		Do you Yahoo!? 
New and Improved Yahoo! Mail - 1GB free storage!





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [Ida-Krisna Show] Tuhanmu Bukan Tuhanku (Mba Isyulianti ...)

2005-11-21 Terurut Topik dimas bagus



Assalamualaikum,Mba Isyulianti kalo di agama saya dilarang menghina tuhan nya orang lain karena Tuhan saya pun tidak ingin dihina oleh orang lain.  Kalo ada yang menghina tuhannya orang lain berarti dia lagi lupa dengan ajaran agamanya sendiri.Kalo saling mengahargai khan jadi damai , bukan begicuu... Mba ???Oce deh, keep writing to us ... tulisannya bagus nih Wassalam  Salam Perdamaian  Dimas[EMAIL PROTECTED] wrote:  tuhanmu, ya tuhanmutuhanku, ya tuhankutuhanmu berbeda dengan tuhankumenurutmu, tuhanku bukan tuhanmenurutku, tuhanmu bukan tuhantuhanmu menciptakan agama yang kamu anuttuhanku menciptakan agama yang aku
 anutagamamu, ya agamamuagamaku, ya agamakumenurutmu, aku ini kafirmenurutku, kamu itu kafirtuhanmu menciptakan surga untukmutuhanku menciptakan surga untukkusurga buatan tuhanmu bukan untukkusurga buatan tuhanku bukan untukmutuhanmu menciptakan nerakakatamu, neraka buatan tuhanmu itu untukkutuhanku juga menciptakan nerakakarena neraka buatan tuhanku itu untukmutapi kamu berteriak, kau harus percaya pada tuhanku,agar tak dibuang ke dalam neraka jahanam buatan tuhankuaku pun berteriak,kau yang harus mengakui tuhanku,agar tak disiksa habis-habisan dalam neraka buatan tuhankugoblok bentakmu. menurut agamaku, tuhanmu itu hantubodoh sergahku. menurut agamaku, justru tuhanmu itu hantubiadab umpatmu. kau menghujat tuhankubedebah makiku. kau menghujat tuhankumaka kamu dan aku saling naik pitam, saling mencabut parangsaling menyerang hingga parang bersarang dalam
 erang kesakitankamu matiaku juga matikamu menghadap tuhanmuaku menghadap tuhankudi langit tuhanmu dan tuhanku mengadakan pertemuankarena tuhanmu tidak rela menerima kematianmudan tuhanku pun tidak rela menerima kematiankupertemuan menjadi debat tanpa bataskesabaran tuhanmu habiskesabaran tuhanku juga demikianlantas tuhanmu berkelahi dengan tuhankuperkelahian seru dari dendam kesumat purbalangit bergemuruhhalilintar runtuhdi bumi, anakmu bilang, wah tuhanku marahanakku pun bilang, tuhanku-lah yang marah.goblok bentak anakmu. tuhanku marah, gara-gara kautidak mau menyembah tuhanku, bertobat dari kafirmu lalumasuk agamakubodoh balas anakku. tuhankulah yang marah,gara-gara kau tidak mau menyembah tuhanku, bertobatdari kafirmu lalu masuk agamakubiadab umpat anakmu. kau menghina agamakubedebahmaki anakku. kau menghina agamakumaka anakmu dan anakku saling
 bersitegang, saling mencabut parangsaling menyerang hingga parang bersarang dalam erangkesakitananakmu matianakku juga matianakmu menghadap tuhanmuanakku menghadap tuhankudi langit tuhanmu dan tuhanku mengadakan pertemuan lagikarena tuhanmu tidak ikhlas menerima kematian anakmudan tuhanku pun tidak ikhlas menerima kematian anakkupertemuan kembali menjadi debat tanpa bataskesabaran tuhanmu habiskesabaran tuhanku juga begitulantas tuhanmu berkelahi lagi dengan tuhankuperkelahian seru dari dendam kesumat purbalangit bergemuruhhalilintar runtuhdi bumi, cucumu bilang, wah tuhanku murka, sebab iamembenci adanya orang-orang kafir semacam kaucucuku pun bilang, tuhanku-lah yang murka, sebab iamembenci adanya orang-orang kafir semacam kaulantas, lagi-lagi saling tebassama-sama nyawa lepasdi suatu tempat, iblis, setan, ruh jahat dan sesamanya berkumpulmelingkari
 meja, menyaksikan semua mereka tertawaterbahak-bahak.sesungguhnya, kita tahu siapa tuhan yang sebenarnya itu,kata mereka  
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] MUI tidak usah mengeluarkan fatwa ...(teroris)

2005-11-17 Terurut Topik dimas bagus



  Setelah menonton VCD para pelaku bom bunuh diri maka para pejabat pemerintah Indonesia banyak berkomentar, “…sebaiknya para ulama membuat pernyataan melarang bom bunuh diri yang mengatasnamakan jihad” Tidak kurang Wapres dan Kapolri sendiri sangat mengharapkan keluarnya seruan dari para ulama tentang bom bunuh diri ini. Gugurnya orang Islam dalam berjihad/berperang adalah mati yang paling dirindukan oleh orang Islam karena pasti masuk surga !. tetapi bukan bunuh diri yang konyol …Akhirnya setelah menyaksikan VCD tersebut MUI mengeluarkan fatwanya yaitu :” bom bunuh diri haram hukumnya”   Kenapa MUI sampai perlu mengeluarkan fatwa ?! Fatwa MUI bukan keluar karena imbauan Wapres atau Kapolri tetapi memang ulama di MUI berkepentingan memagari umat Islam dari ajaran-ajaran yang dapat menyimpangkan akidah dan keimanan umatnya. Tanpa melihat VCD itu pun pada tahun 2003 MUI sudah mengeluarkan fatwa melarang “bom bunuh diri”. (baca Kompas.com Jumat 18 Nov. 2005)  Kesimpulan nya : MUI itu kalau mengeluarkan fatwa tidak sembarangan, mereka adalah kumpulan ulama-ulama yang betul-betul memikirkan negara Indonesia dan umat Islam
 Indonesia agar hidup selalu dalam aturan agama yang benar.  Fatwa yang dikeluarkanpun pasti mempunyai dasar-dasar yang kuat dan dipikirkan dengan matang.   Jadi kalau MUI mengeluarkan fatwa tentang pluralisme dsbnya. … itu semua dalam kerangka menjaga keimanan dan akidah umatnya, tetapi sekelompok orang merasa risih dan berkomentar miring tetang hal ini.Bagaimana kalau MUI tidak usah mengeluarkan fatwa tentang “bom bunuh diri” ini ??!!
 atau biarkan saja semua orang menafsirkan “bom bunuh diri” sesuai seleranya ?!!  Ayo silahkan dikomentari …   Siapa saja boleh koq mengomentari tentang fatwa MUI !Salam Perdamaian
		Meet your soulmate! 
Yahoo! Asia presents Meetic - where millions of singles gather 






=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.