[MDaemon-L] Email selalu masuk ke holding queue

2016-06-24 Terurut Topik Jamaludin
> Saya tidak tahu persisnya.
> Server saya pakai MD 16.0.3 + SP 5.0 sih tidak pernah masalah.
> Coba saja upgrade MDaemonnya ke versi 16.x atau downgrade Securityplus
> ke versi 4.5.1.

Baik pak.
Terima kasih atas sarannya.

Regards,
Jamaludin
-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.3, SP 5.0, OC 3.6.0, SG 4.0





[MDaemon-L] Email selalu masuk ke holding queue

2016-06-23 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 24/06/16 10:18, Jamaludin wrote:
> Update pak, setelah saya disable SecurityPlus semua jalan normal kembali.
> Apakah versi MD 15.5.3 tidak compatible dengan versi SC 5.0.0.?


Saya tidak tahu persisnya.
Server saya pakai MD 16.0.3 + SP 5.0 sih tidak pernah masalah.
Coba saja upgrade MDaemonnya ke versi 16.x atau downgrade Securityplus
ke versi 4.5.1.

-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, MDaemon 16.0.3-64, SP 5.0.1-64 Beta A
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Learn from yesterday, live for today, hope for tomorrow. The important
thing is not to stop questioning.
--- Albert Einstein


-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.3, SP 5.0, OC 3.6.0, SG 4.0





[MDaemon-L] Email selalu masuk ke holding queue

2016-06-23 Terurut Topik Jamaludin
> Saat mail masuk ke holding queue akan ada mail notification ke
> postmaster account alias.
> Isinya apa disitu?
N/A pak, akan tetapi jika saya release akan masuk ke bad queue untuk
email keluar domain dengan notifikasi message to non local recipient.


> Apakah windows update selalu dilakukan?
Iya pak.

Update pak, setelah saya disable SecurityPlus semua jalan normal kembali.
Apakah versi MD 15.5.3 tidak compatible dengan versi SC 5.0.0.?

Mohon pencerahan dan terima kasih atas bantuannya.

Regards,
Jamaludin
-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.3, SP 5.0, OC 3.6.0, SG 4.0





[MDaemon-L] Email selalu masuk ke holding queue

2016-06-23 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 23/06/16 13:32, Jamaludin wrote:
> Mohon bantuannya, email selalu masuk ke dalam holding queue dan harus
> di release secara manual.

Saat mail masuk ke holding queue akan ada mail notification ke
postmaster account alias.
Isinya apa disitu?

> Windows Server 2012 R2 Standard, Mdaemon Pro 15.5.3 x64, SecurityPlus
> 5.0.0 x64, Outlook Connector 3.6.0 x64.

Apakah windows update selalu dilakukan?


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, MDaemon 16.0.3-64, SP 5.0.1-64 Beta A
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

It is not that I'm so smart. But I stay with the questions much longer.
--- Albert Einstein


-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.3, SP 5.0, OC 3.6.0, SG 4.0





[MDaemon-L] Email selalu masuk ke holding queue

2016-06-23 Terurut Topik Jamaludin
Dear Pak Syafril,

Mohon bantuannya, email selalu masuk ke dalam holding queue dan harus
di release secara manual.
Windows Server 2012 R2 Standard, Mdaemon Pro 15.5.3 x64, SecurityPlus
5.0.0 x64, Outlook Connector 3.6.0 x64.

Regards,
Jamaludin
-- 
--MDaemon-L--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 16.0.3, SP 5.0, OC 3.6.0, SG 4.0