[obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik oentoeng_q
CTRA-W menurut saya TINGGI pak...
Coba bandingkan dengan PNBN-W, BNGA-W bisa kelihatan harga premium-
nya (harga tebus+selisih dg induk)cukup besar 
Posisi saya sekarang short barang lama belum buy back...


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Knight [EMAIL PROTECTED] wrote:

 ambil ctra apa ctra-w boss
 ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh
 
 
 On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
  Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
  Ikut2an aja...
 
  --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%
40yahoogroups.com,
  Bonardo Paruntungan
  lawlegalious@ wrote:
  
   haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
   sesuai motto yang p. oen sering tulis...
  
 





[obrolan-bandar] Re: trub trub-w ?

2006-12-14 Terurut Topik oentoeng_q


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Hotma Sirait [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 RENNIER ABDUL RACHMAN LATIEF (www.jsx.co.id)
 Komisaris Utama di TRUBA since 24 Agu 2006
 Komisaris di ENRG since 30 Mei 2005

 Sejarah Kenaikan ENRG (www.yahoo.com bag. finance-nya)
 Week of 7 Juni 2004 Open 240
 Week of 7 Feb 2005 Close 880

 8 bln increase 266,67% (640) dari Open Price

 Sejarah Kenaikan TRUB
 Week of 16 Okt 2006 Open 170
 Week of 16 Juni 2007 Close 620 Prediksi

 8 bln increase 266,67% (450) dari Open Price Prediksi

 Trik lap keu-nya saya tidak tahu pak oentoeng.

 Kesimpulan: SAYA Yakin bahwa TRUB (TRUB-W) bisa menjadi ENRG II

 maaf ya pak oentoeng disclaimer ya (saya masih pemula lagi mencari
trading plan yang pas dengan saya kemungkinan salahnya masih tinggi)

 regards,

 hotma sirait

Benar atau salah menyikapi PERBANDARAN yg penting CUAN

Kelihatannya target anda KECEPETAN nyampeknya Pak Hotma Sirait

Tapi Anda tetap layak dapat BINTANG...



Berterimakasihlah pada GAJAH2 yg mau keluar duluan dari
TINS….sehingga TRUB, TRUB-W bisa seperti hari ini.


Regards


Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik Eddy S. Purnomo
Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi serem amat nih 
market. 

Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya kaya orang 
kebelet mau ke belakang, hi.


  - Original Message - 
  From: Knight 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM
  Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.


  ambil ctra apa ctra-w boss
  ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh




  On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]  wrote:
Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
Ikut2an aja...

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
 sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 





   

[obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

2006-12-14 Terurut Topik up_trends
how's 515? besok maen kelipatan 10 deh.P   Busur TOP BGT!!


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, chakim [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pake fibo aja. Ntar ketemu di angka 450 dan 500.  di atas itu wah 
gak
 mungkin la yaw. Gak percaya ? tanya embah deh
 
  
 
  
 
   _  
 
 From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:obrolan-
[EMAIL PROTECTED]
 On Behalf Of herman ardiyanto
 Sent: 14 Desember 2006 13:41
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
 Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now
 
  
 
 Ya, gimana tuh Pak? Apa yang biasa dipakai untuk pasang target?
 Kalau liat grafik TRUB, biasanya nyangkut di ratusan... 200, 300,
 400... sekarang 500?
 
 Terimakasih sebelumnya
 Herman
 
 On 12/14/06, abadirajawalisemesta abadirajawalisemest
 mailto:abadirajawalisemesta%40yahoo.co.id [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Dear pak Budi,
  Kita sudah follow, selling di brp ?





[obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik up_trends
Thx for the warning on CTRA kemaren P Oen.:) very very happy indeed.

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 CTRA-W menurut saya TINGGI pak...
 Coba bandingkan dengan PNBN-W, BNGA-W bisa kelihatan harga premium-
 nya (harga tebus+selisih dg induk)cukup besar 
 Posisi saya sekarang short barang lama belum buy back...
 
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Knight knight.jkt@ wrote:
 
  ambil ctra apa ctra-w boss
  ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh
  
  
  On 12/14/06, oentoeng_q oentoeng_q@ wrote:
  
 Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
   Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
   Ikut2an aja...
  
   --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com obrolan-bandar%
 40yahoogroups.com,
   Bonardo Paruntungan
   lawlegalious@ wrote:
   
haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
sesuai motto yang p. oen sering tulis...
   
  
 





Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

2006-12-14 Terurut Topik Thomas Kurniawan W.
Dear Pak Chakim,

Tolong tanya apakah Fibonacci itu bisa digunakan untuk menentukan target atas 
walaupun sudah tembus all time high-nya ya? Bukan hanya bisa digunakan untuk 
menentukan level retracement saja ya Pak?

Dan untuk rekan-rekan yang lain, tolong tanya aturan Auto Reject-nya BEJ itu 
apakah tidak berlaku untuk Warrant (tanpa melihat berapa harga Warrant-nya) ? 
Saya terkejut sekali melihat TRUB nya sudah di-auto reject di level sekitar 
30%, sedangkan TRUB-W nya tembus terus sampai 55%. 

Terima kasih banyak ya Pak Chakim dan Rekan-rekan OB untuk masukannya.

Best regards,

Thomas


  - Original Message - 
  From: chakim 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 2:43 PM
  Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now



  Pake fibo aja. Ntar ketemu di angka 450 dan 500.  di atas itu wah gak mungkin 
la yaw. Gak percaya ? tanya embah deh






--

  From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of 
herman ardiyanto
  Sent: 14 Desember 2006 13:41
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now



  Ya, gimana tuh Pak? Apa yang biasa dipakai untuk pasang target?
  Kalau liat grafik TRUB, biasanya nyangkut di ratusan... 200, 300,
  400... sekarang 500?

  Terimakasih sebelumnya
  Herman

  On 12/14/06, abadirajawalisemesta [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Dear pak Budi,
   Kita sudah follow, selling di brp ?



   

[obrolan-bandar] Re: trub trub-w ?

2006-12-14 Terurut Topik up_trends
Oh yah, u have email lagi Pak.. Thx

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Hotma Sirait hotmasirait@
 wrote:
 
  RENNIER ABDUL RACHMAN LATIEF (www.jsx.co.id)
  Komisaris Utama di TRUBA since 24 Agu 2006
  Komisaris di ENRG since 30 Mei 2005
 
  Sejarah Kenaikan ENRG (www.yahoo.com bag. finance-nya)
  Week of 7 Juni 2004 Open 240
  Week of 7 Feb 2005 Close 880
 
  8 bln increase 266,67% (640) dari Open Price
 
  Sejarah Kenaikan TRUB
  Week of 16 Okt 2006 Open 170
  Week of 16 Juni 2007 Close 620 Prediksi
 
  8 bln increase 266,67% (450) dari Open Price Prediksi
 
  Trik lap keu-nya saya tidak tahu pak oentoeng.
 
  Kesimpulan: SAYA Yakin bahwa TRUB (TRUB-W) bisa menjadi ENRG II
 
  maaf ya pak oentoeng disclaimer ya (saya masih pemula lagi mencari
 trading plan yang pas dengan saya kemungkinan salahnya masih tinggi)
 
  regards,
 
  hotma sirait
 
 Benar atau salah menyikapi PERBANDARAN yg penting CUAN
 
 Kelihatannya target anda KECEPETAN nyampeknya Pak Hotma Sirait
 
 Tapi Anda tetap layak dapat BINTANG...
 
 
 
 Berterimakasihlah pada GAJAH2 yg mau keluar duluan dari
 TINS….sehingga TRUB, TRUB-W bisa seperti hari ini.
 
 
 Regards





[obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

2006-12-14 Terurut Topik oentoeng_q
Kalau anda JELI, kondisi begitu memberikan peluang lebih besar 
bermain di warrant.
Tapi ingat; para pemain warrant lebih LIAR dan jagoan
Sering dibilang NO RISK NO GAIN

Kalau pake FEELING biasanya saham kalau TEMBUS 500 mampu mencapai 
600-700. 
Banyak contohnya, seperti BBKP.
Nah coba bandingin besar mana untungnya pegang warrant atau induknya?
Kalau harga tersebut tercapai?

Always safe trading...


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Thomas Kurniawan W. 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear Pak Chakim,
 
 Tolong tanya apakah Fibonacci itu bisa digunakan untuk menentukan 
target atas walaupun sudah tembus all time high-nya ya? Bukan hanya 
bisa digunakan untuk menentukan level retracement saja ya Pak?
 
 Dan untuk rekan-rekan yang lain, tolong tanya aturan Auto Reject-
nya BEJ itu apakah tidak berlaku untuk Warrant (tanpa melihat berapa 
harga Warrant-nya) ? Saya terkejut sekali melihat TRUB nya sudah di-
auto reject di level sekitar 30%, sedangkan TRUB-W nya tembus terus 
sampai 55%. 
 
 Terima kasih banyak ya Pak Chakim dan Rekan-rekan OB untuk 
masukannya.
 
 Best regards,
 
 Thomas
 
 
   - Original Message - 
   From: chakim 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Thursday, December 14, 2006 2:43 PM
   Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now
 
 
 
   Pake fibo aja. Ntar ketemu di angka 450 dan 500.  di atas itu 
wah gak mungkin la yaw. Gak percaya ? tanya embah deh
 
 
 
 
 
 
 ---
---
 
   From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:obrolan-
[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of herman ardiyanto
   Sent: 14 Desember 2006 13:41
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
   Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now
 
 
 
   Ya, gimana tuh Pak? Apa yang biasa dipakai untuk pasang target?
   Kalau liat grafik TRUB, biasanya nyangkut di ratusan... 200, 300,
   400... sekarang 500?
 
   Terimakasih sebelumnya
   Herman
 
   On 12/14/06, abadirajawalisemesta [EMAIL PROTECTED] 
wrote:
Dear pak Budi,
Kita sudah follow, selling di brp ?





RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik chakim
Tanya. Kalo saya bleli warrant CTRA. Berapa harga exercise nya ? apakah
dengan harga sekarang itu premium atau discount ?

 

  _  

From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Eddy S. Purnomo
Sent: 14 Desember 2006 15:49
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.

 

Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi serem amat nih
market. 

 

Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya kaya orang
kebelet mau ke belakang, hi.

 

 

- Original Message - 

From: Knight mailto:[EMAIL PROTECTED]  

To: obrolan-bandar@ mailto:obrolan-bandar@yahoogroups.com yahoogroups.com 

Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM

Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.

 

ambil ctra apa ctra-w boss
ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh



On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]
com  wrote: 

Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
Ikut2an aja...

--- In obrolan-bandar@ mailto:obrolan-bandar@yahoogroups.com
yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
 sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 

 

 



RE: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

2006-12-14 Terurut Topik chakim
Gak ada aturan autoreject unt warrant.  Kalo pada umumnya warrant dia akan
mencapai premium, apalagi untuk saham bagus.  Mungkin bisa premium 200.
Bukan maksudku menyatakan bahwa trub itu bagus lho.

 

Pertanyaanku, krn saya lupa, kalo induknya suspend, apa warrantnya suspend
juga. ?

 

Jawaban fibo, sdh sy email sebelum ditanya pak thomas. Tapi blon masuk
milis.

 

  _  

From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Thomas Kurniawan W.
Sent: 14 Desember 2006 16:37
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

 

Dear Pak Chakim,

 

Tolong tanya apakah Fibonacci itu bisa digunakan untuk menentukan target
atas walaupun sudah tembus all time high-nya ya? Bukan hanya bisa digunakan
untuk menentukan level retracement saja ya Pak?

 

Dan untuk rekan-rekan yang lain, tolong tanya aturan Auto Reject-nya BEJ itu
apakah tidak berlaku untuk Warrant (tanpa melihat berapa harga Warrant-nya)
? Saya terkejut sekali melihat TRUB nya sudah di-auto reject di level
sekitar 30%, sedangkan TRUB-W nya tembus terus sampai 55%. 

 

Terima kasih banyak ya Pak Chakim dan Rekan-rekan OB untuk masukannya.

 

Best regards,

 

Thomas

 

 

- Original Message - 

From: chakim mailto:[EMAIL PROTECTED]  

To: obrolan-bandar@ mailto:obrolan-bandar@yahoogroups.com yahoogroups.com 

Sent: Thursday, December 14, 2006 2:43 PM

Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

 

Pake fibo aja. Ntar ketemu di angka 450 dan 500.  di atas itu wah gak
mungkin la yaw. Gak percaya ? tanya embah deh



  _  


From:  mailto:obrolan-bandar@yahoogroups.com
obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On
Behalf Of herman ardiyanto
Sent: 14 Desember 2006 13:41
To: obrolan-bandar@ mailto:obrolan-bandar@yahoogroups.com yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: TRUB,TRUB-W buy now

Ya, gimana tuh Pak? Apa yang biasa dipakai untuk pasang target?
Kalau liat grafik TRUB, biasanya nyangkut di ratusan... 200, 300,
400... sekarang 500?

Terimakasih sebelumnya
Herman

On 12/14/06, abadirajawalisemesta abadirajawalisemest
mailto:abadirajawalisemesta%40yahoo.co.id [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dear pak Budi,
 Kita sudah follow, selling di brp ?

 



Re: [obrolan-bandar] Re: trub trub-w

2006-12-14 Terurut Topik Knight

terus terang, gw gak ngerti ama trub ...
bisa naik drastis gitu yahh?
hikss coba gw beli ..

bener tuhh, Anda tetap layak dapat BINTANG.
pake ilmu apa yahh?

On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Hotma Sirait [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 RENNIER ABDUL RACHMAN LATIEF (www.jsx.co.id)
 Komisaris Utama di TRUBA since 24 Agu 2006
 Komisaris di ENRG since 30 Mei 2005

 Sejarah Kenaikan ENRG (www.yahoo.com bag. finance-nya)
 Week of 7 Juni 2004 Open 240
 Week of 7 Feb 2005 Close 880

 *8 bln increase 266,67% (640) dari Open Price*

 Sejarah Kenaikan TRUB
 Week of 16 Okt 2006 Open 170
 Week of 16 Juni 2007 Close 620 Prediksi

 *8 bln increase 266,67% (450) dari Open Price Prediksi
*
 Trik lap keu-nya saya tidak tahu pak oentoeng.

 *Kesimpulan: SAYA Yakin bahwa TRUB (TRUB-W) bisa menjadi ENRG II*

 maaf ya pak oentoeng disclaimer ya (saya masih pemula lagi mencari
trading plan yang pas dengan saya kemungkinan salahnya masih tinggi)

 regards,

 hotma sirait

Benar atau salah menyikapi PERBANDARAN yg penting CUAN

Kelihatannya target anda KECEPETAN nyampeknya Pak Hotma Sirait

Tapi Anda tetap layak dapat BINTANG...



Berterimakasihlah pada GAJAH2 yg mau keluar duluan dari TINS….sehingga
TRUB, TRUB-W bisa seperti hari ini.

 Regards

 _



Re: [obrolan-bandar] Re: CPRO CPRO-W

2006-12-14 Terurut Topik Knight

P Oent, saya beraninya cuma beli saham2 yg udah turun dan cenderung naik (TA
mendukung)
Mr. BUSUR nihh yg jago bisa melihat TRUB strong accumulation, anda layak
dapet bintang 5




- Original Message -
*From:* oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]
*To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
*Sent:* Thursday, December 14, 2006 2:37 PM
*Subject:* [obrolan-bandar] Re: CPRO  CPRO-W

 Kemarin dulu saya malah cut loss di situ...
Lebih salah lagi mestinya...
Beda cuman strategi aja kok pak, la wong saya belinya 225.
Utk saham gorengan saya seringkali cut loss 2-3 point di bawah harga
beli.
Sekali2 boleh khan cerita boentoeng saya...

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Knight [EMAIL PROTECTED] wrote:

 tadi dah ke jual di 215 .. salah yaa?


 On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Ditunggu komandonya di CPRO P. Busur...
  Soon...hopefully
 
  --- In 
obrolan-bandar@yahoogroups.comobrolan-bandar%40yahoogroups.comobrolan-bandar%
40yahoogroups.com,
  budi suryono chart_miner@
  wrote:
  
   TRUB showed me strong accumulation, now break it's high ground,buy
  it now
  
 





Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik Eddy S. Purnomo
Ini bagiannya Pak Oen nih. Saya juga pengen tau nih Pak Oen. Mohon 
pencerahannya donk. Maklumlah Pak saya ini enggak bisa pinter2, otak saya udah 
karatan.


  - Original Message - 
  From: chakim 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 4:26 PM
  Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.



  Tanya. Kalo saya bleli warrant CTRA. Berapa harga exercise nya ? apakah 
dengan harga sekarang itu premium atau discount ?




--

  From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of 
Eddy S. Purnomo
  Sent: 14 Desember 2006 15:49
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.



  Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi serem amat nih 
market. 



  Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya kaya orang 
kebelet mau ke belakang, hi.





- Original Message - 

From: Knight 

To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 

Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM

Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.



ambil ctra apa ctra-w boss
ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh



On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]  wrote: 

Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
Ikut2an aja...

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
 sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 





   

[obrolan-bandar] NICKEL HITS NEW ALL TIME HIGH

2006-12-14 Terurut Topik Darma Nasution

Gimana bung BUSUR, udah liat kan.


[obrolan-bandar] Target harga Ipo Bank HS listing 15 Dec 2006

2006-12-14 Terurut Topik adi chandra
Bapak-bapak sekalian mohom pencerahan perkiraan harga listing IPO Bank HS tgl 
15 Dec 2006, bagimana kinerja company ini.

Terimakasih


 

Have a burning question?  
Go to www.Answers.yahoo.com and get answers from real people who know.

[obrolan-bandar] Re: CPRO CPRO-W

2006-12-14 Terurut Topik abadirajawalisemesta
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Knight [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Untuk pak Busur, kita doain semoga sehat2 selalu, rezeki nya 
tambah banyak dan ilmunya tambah tinggi, dan kita butuh share nya 
terus.

Salam, ARS


 P Oent, saya beraninya cuma beli saham2 yg udah turun dan 
cenderung naik (TA
 mendukung)
 Mr. BUSUR nihh yg jago bisa melihat TRUB strong accumulation, anda 
layak
 dapet bintang 5
 
 
 
  - Original Message -
  *From:* oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]
  *To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
  *Sent:* Thursday, December 14, 2006 2:37 PM
  *Subject:* [obrolan-bandar] Re: CPRO  CPRO-W
 
   Kemarin dulu saya malah cut loss di situ...
  Lebih salah lagi mestinya...
  Beda cuman strategi aja kok pak, la wong saya belinya 225.
  Utk saham gorengan saya seringkali cut loss 2-3 point di bawah 
harga
  beli.
  Sekali2 boleh khan cerita boentoeng saya...
 
  --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Knight knight.jkt@ 
wrote:
  
   tadi dah ke jual di 215 .. salah yaa?
  
  
   On 12/14/06, oentoeng_q oentoeng_q@ wrote:
   
Ditunggu komandonya di CPRO P. Busur...
Soon...hopefully
   
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.comobrolan-bandar%
40yahoogroups.comobrolan-bandar%
  40yahoogroups.com,
budi suryono chart_miner@
wrote:

 TRUB showed me strong accumulation, now break it's high 
ground,buy
it now

   
  
 
 





Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

2006-12-14 Terurut Topik Karno Edy
Menurut perkiraan ane, waktu open PGAS bakal naek.
Alasannya spy pemerintah kelihatan rugi dan investor yang ikut divestasi 
untung. Contoh : BNII dijual 205, waktu open jadi 215.

Disclaimer

  - Original Message - 
  From: Yonathan Nova Dinata 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 3:54 PM
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN


  ngmg2 gimana PGAS kedepannya?? mohon para suhu memberi wangsit2..

  On 12/15/06, imron [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kamis, 14 Desember 2006 05:48:00
   JAKARTA , investorindonesia.com
   Pemerintah akhirnya menggelar divestasi lanjutan 5,32 % saham PT Perusahaan
   Gas Negara Tbk (PGN). Proses bookbuilding (pengumpulan minat awal) telah
   digelar sejak Rabu sore tadi.
  
  
   Untuk menghindari terjadinya fluktuasi harga yang tidak wajar, otoritas
   Bursa Efek Jakarta (BEJ) memutuskan menghentikan sementara (suspensi)
   transaksi saham PGN, mulai perdagangan Kamis 14 Desember pukul 09.10 JATS
   (Jakarta Automatic Trading System).
  
   Suspensi akan dilakukan hingga pengumuman lebih lanjut, kata Kepala Divisi
   Pencatatan Sektor Jasa BEJ, Wan Wei Yiong, dalam pengumumannya Rabu malam
   (13/12/2006), seperti dilansir detikcom .
  
   Divestasi lanjutan PGN telah mendapat restu dari Senayan (DPR) dan Lapangan
   Banteng (Depkeu). Dana hasil privatisasi PGN digunakan untuk menutupi
   setoran APBN 2006.
  
   Divestasi saham PGN ditangani langsung oleh dua perusahaan sekuritas pelat
   merah PT Danareksa Sekuritas and PT Bahana Securities.
  
   Pada penutupan perdagangan saham Rabu, saham PGN turun Rp 200 menjadi Rp
   11.300 per saham. Pemerintah saat ini menguasai 60 persen saham PGN dan
   sisanya oleh publik yang kebanyakan dimiliki oleh investor asing. (*)
  
  
  


   

Re: [obrolan-bandar] TLKM from Metastock Realtime

2006-12-14 Terurut Topik ihsg up
Bang Tasrul, iko beben kawannyo Da zulhady di CP
padang. Salam kenal se bang. lai buliah nanyo2 ko
bang? hehehehe.
bang, untuak optimasi periode bisa dak ditetapan se
determinan samo nilai Z nyo?

--- Tasrul [EMAIL PROTECTED] wrote:

  
 
 Berikut beberapa hasil optimasi TLKM, silahkan untuk
 diintip-intip
 
  
 
  
 
  
 
  
 
  
 
  
 
 Semoga bermanfaat..
 
  
 
 



 

Do you Yahoo!?
Everyone is raving about the all-new Yahoo! Mail beta.
http://new.mail.yahoo.com

[obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik oentoeng_q
CTRA-W saat ini  405, harga exercise 500 jadi 905 (harga bayangan 
utk induknya)   
Artinya CTRA-W mempunyai premi sebesar ; 905-750 = 155
Dengan cara yg sama coba bandingkan dengan PNBN, BNGA, dll…

Dengan perbandingan itu kita jadi TAHUmana yg punya premi 
terlalu tinggi.
Atau suatu hari nanti ada yg lebih rendah dibandingkan yg lain. 
Malah mungkin discount thd induknya, tapi induk apakah masih punya 
prospek?
Disitu tempat kita BERMAIN….

Tapi bicara permainan di warrant kuncinya kalau BD ada di dalam, 
premi bisa tinggi, 
Ketika sudah ditinggal dia akan KEMBALI mendekati harga wajar.

Sebenarnya tidak terlalu rumit…
TAPI jarang sekali yg tahu permainan BD….
Seperti CTRA-W sudah membuat ATAP di harga 490….
Believe it or not…some day akan KEMBALI bahkan JAUH lebih tinggi
Coba lihat GRAFIK BNGA-W, PNBN-W,….akan terlihat ada KEMIRIPAN


Salam
 


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Eddy S. Purnomo [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 Ini bagiannya Pak Oen nih. Saya juga pengen tau nih Pak Oen. Mohon 
pencerahannya donk. Maklumlah Pak saya ini enggak bisa pinter2, otak 
saya udah karatan.
 
 
   - Original Message - 
   From: chakim 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Thursday, December 14, 2006 4:26 PM
   Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tanya. Kalo saya bleli warrant CTRA. Berapa harga exercise nya ? 
apakah dengan harga sekarang itu premium atau discount ?
 
 
 
 
 ---
---
 
   From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:obrolan-
[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Eddy S. Purnomo
   Sent: 14 Desember 2006 15:49
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
   Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi 
serem amat nih market. 
 
 
 
   Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya 
kaya orang kebelet mau ke belakang, hi.
 
 
 
 
 
 - Original Message - 
 
 From: Knight 
 
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
 
 Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM
 
 Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
 ambil ctra apa ctra-w boss
 ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh
 
 
 
 On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]  wrote: 
 
 Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
 Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
 Ikut2an aja...
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
 lawlegalious@ wrote:
 
  haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
  sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 





[obrolan-bandar] WAVES

2006-12-14 Terurut Topik Frederick Schubert
Anything more from the EL Wave..? any other charting? any 
confirmation? 
  still trend in trend...rite?

 
-
Any questions?  Get answers on any topic at Yahoo! Answers. Try it now.

Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

2006-12-14 Terurut Topik Knight

kira2 high nya nanti berapa yahh?


On 12/15/06, Karno Edy [EMAIL PROTECTED] wrote:


   Menurut perkiraan ane, waktu open PGAS bakal naek.
Alasannya spy pemerintah kelihatan rugi dan investor yang ikut divestasi
untung. Contoh : BNII dijual 205, waktu open jadi 215.

Disclaimer


- Original Message -
*From:* Yonathan Nova Dinata [EMAIL PROTECTED]
*To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
*Sent:* Thursday, December 14, 2006 3:54 PM
*Subject:* Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

 ngmg2 gimana PGAS kedepannya?? mohon para suhu memberi wangsit2..

On 12/15/06, imron [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Kamis, 14 Desember 2006 05:48:00
 JAKARTA , investorindonesia.com
 Pemerintah akhirnya menggelar divestasi lanjutan 5,32 % saham PT
Perusahaan
 Gas Negara Tbk (PGN). Proses bookbuilding (pengumpulan minat awal) telah
 digelar sejak Rabu sore tadi.


 Untuk menghindari terjadinya fluktuasi harga yang tidak wajar, otoritas
 Bursa Efek Jakarta (BEJ) memutuskan menghentikan sementara (suspensi)
 transaksi saham PGN, mulai perdagangan Kamis 14 Desember pukul 09.10JATS
 (Jakarta Automatic Trading System).

 Suspensi akan dilakukan hingga pengumuman lebih lanjut, kata Kepala
Divisi
 Pencatatan Sektor Jasa BEJ, Wan Wei Yiong, dalam pengumumannya Rabu
malam
 (13/12/2006), seperti dilansir detikcom .

 Divestasi lanjutan PGN telah mendapat restu dari Senayan (DPR) dan
Lapangan
 Banteng (Depkeu). Dana hasil privatisasi PGN digunakan untuk menutupi
 setoran APBN 2006.

 Divestasi saham PGN ditangani langsung oleh dua perusahaan sekuritas
pelat
 merah PT Danareksa Sekuritas and PT Bahana Securities.

 Pada penutupan perdagangan saham Rabu, saham PGN turun Rp 200 menjadi Rp
 11.300 per saham. Pemerintah saat ini menguasai 60 persen saham PGN dan
 sisanya oleh publik yang kebanyakan dimiliki oleh investor asing. (*)







Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

2006-12-14 Terurut Topik Eddy S. Purnomo
Saya tadi diinformasikan oleh broker saya, katanya sudah ada yang nge-bid IDR. 
12,000 - investor malaysia dan maunya makan semuanya. Ada yg bisa confirm ?


  - Original Message - 
  From: Knight 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Friday, December 15, 2006 12:06 PM
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN


  kira2 high nya nanti berapa yahh?




  On 12/15/06, Karno Edy [EMAIL PROTECTED] wrote:

Menurut perkiraan ane, waktu open PGAS bakal naek.
Alasannya spy pemerintah kelihatan rugi dan investor yang ikut divestasi 
untung. Contoh : BNII dijual 205, waktu open jadi 215.

Disclaimer

  - Original Message - 
  From: Yonathan Nova Dinata 
  To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 3:54 PM
  Subject: Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN


  ngmg2 gimana PGAS kedepannya?? mohon para suhu memberi wangsit2..

  On 12/15/06, imron [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kamis, 14 Desember 2006 05:48:00
   JAKARTA , investorindonesia.com
   Pemerintah akhirnya menggelar divestasi lanjutan 5,32 % saham PT 
Perusahaan
   Gas Negara Tbk (PGN). Proses bookbuilding (pengumpulan minat awal) telah
   digelar sejak Rabu sore tadi.
  
  
   Untuk menghindari terjadinya fluktuasi harga yang tidak wajar, otoritas
   Bursa Efek Jakarta (BEJ) memutuskan menghentikan sementara (suspensi)
   transaksi saham PGN, mulai perdagangan Kamis 14 Desember pukul 09.10 
JATS
   (Jakarta Automatic Trading System).
  
   Suspensi akan dilakukan hingga pengumuman lebih lanjut, kata Kepala 
Divisi
   Pencatatan Sektor Jasa BEJ, Wan Wei Yiong, dalam pengumumannya Rabu 
malam
   (13/12/2006), seperti dilansir detikcom .
  
   Divestasi lanjutan PGN telah mendapat restu dari Senayan (DPR) dan 
Lapangan
   Banteng (Depkeu). Dana hasil privatisasi PGN digunakan untuk menutupi
   setoran APBN 2006.
  
   Divestasi saham PGN ditangani langsung oleh dua perusahaan sekuritas 
pelat
   merah PT Danareksa Sekuritas and PT Bahana Securities.
  
   Pada penutupan perdagangan saham Rabu, saham PGN turun Rp 200 menjadi Rp
   11.300 per saham. Pemerintah saat ini menguasai 60 persen saham PGN dan
   sisanya oleh publik yang kebanyakan dimiliki oleh investor asing. (*)
  
  
  


   

Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

2006-12-14 Terurut Topik Knight

12 rb? ... tinggi bener yahh?
last price 11.300
divestasi cuma 11rb
apa wait dolo yaa .. sayang kalo salah jual nihh


On 12/15/06, Eddy S. Purnomo [EMAIL PROTECTED] wrote:


   Saya tadi diinformasikan oleh broker saya, katanya sudah ada yang
nge-bid IDR. 12,000 - investor malaysia dan maunya makan semuanya. Ada yg
bisa confirm ?



- Original Message -
*From:* Knight [EMAIL PROTECTED]
*To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
*Sent:* Friday, December 15, 2006 12:06 PM
*Subject:* Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

 kira2 high nya nanti berapa yahh?


On 12/15/06, Karno Edy [EMAIL PROTECTED] wrote:

   Menurut perkiraan ane, waktu open PGAS bakal naek.
 Alasannya spy pemerintah kelihatan rugi dan investor yang ikut divestasi
 untung. Contoh : BNII dijual 205, waktu open jadi 215.

 Disclaimer


 - Original Message -
 *From:* Yonathan Nova Dinata [EMAIL PROTECTED]
 *To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
 *Sent:* Thursday, December 14, 2006 3:54 PM
 *Subject:* Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

  ngmg2 gimana PGAS kedepannya?? mohon para suhu memberi wangsit2..

 On 12/15/06, imron [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kamis, 14 Desember 2006 05:48:00
  JAKARTA , investorindonesia.com
  Pemerintah akhirnya menggelar divestasi lanjutan 5,32 % saham PT
 Perusahaan
  Gas Negara Tbk (PGN). Proses bookbuilding (pengumpulan minat awal)
 telah
  digelar sejak Rabu sore tadi.
 
 
  Untuk menghindari terjadinya fluktuasi harga yang tidak wajar,
 otoritas
  Bursa Efek Jakarta (BEJ) memutuskan menghentikan sementara (suspensi)
  transaksi saham PGN, mulai perdagangan Kamis 14 Desember pukul 09.10JATS
  (Jakarta Automatic Trading System).
 
  Suspensi akan dilakukan hingga pengumuman lebih lanjut, kata Kepala
 Divisi
  Pencatatan Sektor Jasa BEJ, Wan Wei Yiong, dalam pengumumannya Rabu
 malam
  (13/12/2006), seperti dilansir detikcom .
 
  Divestasi lanjutan PGN telah mendapat restu dari Senayan (DPR) dan
 Lapangan
  Banteng (Depkeu). Dana hasil privatisasi PGN digunakan untuk menutupi
  setoran APBN 2006.
 
  Divestasi saham PGN ditangani langsung oleh dua perusahaan sekuritas
 pelat
  merah PT Danareksa Sekuritas and PT Bahana Securities.
 
  Pada penutupan perdagangan saham Rabu, saham PGN turun Rp 200 menjadi
 Rp
  11.300 per saham. Pemerintah saat ini menguasai 60 persen saham PGN
 dan
  sisanya oleh publik yang kebanyakan dimiliki oleh investor asing. (*)
 
 
 

   



Re: [obrolan-bandar] [quote] UNSP : live call to IDR 1.360 or death call to IDR 840? its yours to decide

2006-12-14 Terurut Topik Jamal
hi.hhiii mudah2an 1100 tembus dulu biar kita jual

  - Original Message - 
  From: Sudeswanto 
  To: [EMAIL PROTECTED] 
  Sent: Thursday, December 14, 2006 10:34 AM
  Subject: [obrolan-bandar] [quote] UNSP : live call to IDR 1.360 or death call 
to IDR 840? its yours to decide




  Best Regards,

  SAMUEL SUDESWANTO YEUNG
  RESEARCH DEPARTMENT

  PT SINARMAS SEKURITAS
  GEDUNG PLAZA BII MENARA III
  Jl.M.H.Thamrin No.51
  Telp : 62-21-3925550 ext.159
  Fax : 62-21-3925579

  DISCLAIMER :
  This material is issued by PT Sinarmas Sekuritas, a member of the Jakarta
  and Surabaya Stock Exchanges, represent the opinion of PT Sinarmas
  Sekuritas, derived its judgement from sources deemed reliable, however, PT
  Sinarmas Sekuritas and its affiliated cannot guarantee its accuracy and
  completeness. PT Sinarmas Sekuritas or its affiliates may be involved in
  transactions contrary to any opinion herein or have positions in the
  securities recommended herein and may seek or will seek investment banking
  or other business relationships with the companies in this material. PT
  Sinarmas Sekuritas, its employees and its affiliates, expressly disclaim any
  and all liability for representation or warranties, expressed or implied,
  here in or omission there from or for any loss how so ever arising from any
  use of this material or its contents or otherwise arising in connection
  there with. Opinion expressed in this material are our present view and are
  subject to change without notice.

  GOD BLESS YOU



   

[obrolan-bandar] Re: WAVES

2006-12-14 Terurut Topik oentoeng_q
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Frederick Schubert 
[EMAIL PROTECTED] wrote:

 Anything more from the EL Wave..? any other charting? any 
confirmation? 
   still trend in trend...rite?
 
TLKM and main index will follow TRUB and CPRO?
Break all time high mister Frederick, next week maybe...???

 -
 Any questions?  Get answers on any topic at Yahoo! Answers. Try it 
now.





[obrolan-bandar] Re: [junior_Trader] CPRO/CPRO-W akankah menyusul TRUB/TRUB-W ?

2006-12-14 Terurut Topik Santo Vibby
Agree..

CPRO break higher high di 230, dan CPRO-W break out konsolidasinya di 125 
dengan volume yang meningkat.

But again, saham IPO kudu ati2 karena emang banyak kolestrol dan batasi posisi, 
tapi bukan tidak mungkin lho akan ngebut kaga ketulungan kaya TRUB/W hingga 
remnya blong ampe kenak tilang kemaren  hehehe



  - Original Message - 
  From: budi suryono 
  To: obrolan bandar ; saham saham ; junior ; milis aati 
  Sent: Friday, December 15, 2006 10:40 AM
  Subject: [junior_Trader] CPRO/CPRO-W akankah menyusul TRUB/TRUB-W ?


  CPRO break all time high nya hari ini,walaupun ini bukan target utama saya, 
tapi secara technical CPRO layak bel,tapi tetap hati2 ,CPRO kolestrolnya 
tinggi,jangan banyak2 posisi, ada resiko kena stroke



--
  Check out the all-new Yahoo! Mail beta - Fire up a more powerful email and 
get things done faster.

   

  __ NOD32 1922 (20061214) Information __

  This message was checked by NOD32 antivirus system.
  http://www.eset.com


Re: [obrolan-bandar] [quote] UNSP : live call to IDR 1.360 or death call to IDR 840? its yours to decide

2006-12-14 Terurut Topik Danny Liza Lau
Kalau turun sampai Rp 840 lagi, I think it's a golden opportunity to buy. 

Mengapa?
1. UNSP baru mengakuisisi lahan baru dan akan terus melakukan itu sampai 
tahun 2010
2. UNSP berencana membangun dua pabrik baru
3. Laporan keuangan terus manunjukkan peningkatan kinerja. 
Laporan terakhir menunjukan peningkatan net profit di atas 100% YOY.
4. Harga karet terus membaik, ditopang kerja sama pemerintah Indonesia, 
Malaysia, dan Thailand
untuk mengurangi ekspor.
5. Adanya niat perusahaan untuk mengembangkan sektor biodiesel
6. Valuasi jauh tertinggal dibanding AALI  LSIP
PER berdasarkan harga hari ini, AALI = 21x   LSIP = 23xUNSP = 
12x

Based on those data, I categorize it as a growth stock
However, it's always a disclaimer and please correct me if I'm wrong.
I own the stock.
Kudos for Sudes, and like he said, it's yours to decide.

Regards,
DANNY LAU 
 
 

nc3=3
Description: Binary data


Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik Hotma Sirait
hari ini jam 02.08 wib

exerciseharga induk nilai wajar nilai kini rekomendasi Profit   
  
price marketwaran   waran   
(Loss) 
Rp500  Rp770  Rp270  Rp410JUAL  (Rp140) 
   CTRA
Rp125  Rp235  Rp110  Rp175JUAL  (Rp65)  
   TBLA
Rp125  Rp110  (Rp15)  Rp38 JUAL   
(Rp53) MLPL
Rp135  Rp515  Rp380  Rp435JUAL  (Rp55)  
   TRUB
Rp450  Rp940  Rp490  Rp490JUAL  Rp0 
BNGA
Rp125  Rp235  Rp110  Rp130JUAL  (Rp20)  
   CPRO
Rp1,000   Rp2,350   Rp1,350Rp1,250  BELI  Rp100 
 SULI  

analisa pak oentoeng betul sekali pak, kalau saya lihat dari hitung-hitungannya 
saat ini yang masih untung adalah beli SULI-W (Profit Rp100). yang membikin 
saya bingung MLPL-W nilai wajar waran-nya (Rp15) atau minus Rp15 atau dengan 
perkataan lain mestinya yang beli MLPL-W diberi duit Rp15 tetapi kenapa masih 
ada yang mau beli pak oentoeng ? selain faktor bandar dan mungkin ekspetasi 
ke-depan (rata2 umur waran 2 tahun) kira-kira apalagi yang mempengaruhi harga 
waran ini pak oentoeng ? Mohon pencerahan.

regards,

hotma sirait
masih_belajar_waran


- Original Message 
From: oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Thursday, December 14, 2006 8:12:03 PM
Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.


CTRA-W saat ini  405, harga exercise 500 jadi 905 (harga bayangan 
utk induknya)
Artinya CTRA-W mempunyai premi sebesar ; 905-750 = 155
Dengan cara yg sama coba bandingkan dengan PNBN, BNGA, dll…

Dengan perbandingan itu kita jadi TAHUmana yg punya premi 
terlalu tinggi.
Atau suatu hari nanti ada yg lebih rendah dibandingkan yg lain. 
Malah mungkin discount thd induknya, tapi induk apakah masih punya 
prospek?
Disitu tempat kita BERMAIN….

Tapi bicara permainan di warrant kuncinya kalau BD ada di dalam, 
premi bisa tinggi, 
Ketika sudah ditinggal dia akan KEMBALI mendekati harga wajar.

Sebenarnya tidak terlalu rumit…
TAPI jarang sekali yg tahu permainan BD….
Seperti CTRA-W sudah membuat ATAP di harga 490….
Believe it or not…some day akan KEMBALI bahkan JAUH lebih tinggi
Coba lihat GRAFIK BNGA-W, PNBN-W,….akan terlihat ada KEMIRIPAN


Salam



--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Eddy S. Purnomo [EMAIL PROTECTED] 
wrote:

 Ini bagiannya Pak Oen nih. Saya juga pengen tau nih Pak Oen. Mohon 
pencerahannya donk. Maklumlah Pak saya ini enggak bisa pinter2, otak 
saya udah karatan.
 
 
   - Original Message - 
   From: chakim 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Thursday, December 14, 2006 4:26 PM
   Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tanya. Kalo saya bleli warrant CTRA. Berapa harga exercise nya ? 
apakah dengan harga sekarang itu premium atau discount ?
 
 
 
 
 ---
---
 
   From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:obrolan-
[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Eddy S. Purnomo
   Sent: 14 Desember 2006 15:49
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
   Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi 
serem amat nih market. 
 
 
 
   Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya 
kaya orang kebelet mau ke belakang, hi.
 
 
 
 
 
 - Original Message - 
 
 From: Knight 
 
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
 
 Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM
 
 Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
 ambil ctra apa ctra-w boss
 ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh
 
 
 
 On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]  wrote: 
 
 Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
 Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
 Ikut2an aja...
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
 lawlegalious@ wrote:
 
  haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
  sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 






Yahoo! Groups Links




 

Have a burning question?  
Go to www.Answers.yahoo.com and get answers from real people who know.


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

2006-12-14 Terurut Topik Knight

thanks ed .. cuan sell di 11900 .. cepet bener booss


On 12/15/06, Knight [EMAIL PROTECTED] wrote:


12 rb? ... tinggi bener yahh?
last price 11.300
divestasi cuma 11rb
apa wait dolo yaa .. sayang kalo salah jual nihh


On 12/15/06, Eddy S. Purnomo [EMAIL PROTECTED] wrote:

Saya tadi diinformasikan oleh broker saya, katanya sudah ada yang
 nge-bid IDR. 12,000 - investor malaysia dan maunya makan semuanya. Ada yg
 bisa confirm ?



 - Original Message -
  *From:* Knight [EMAIL PROTECTED]
 *To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
 *Sent:* Friday, December 15, 2006 12:06 PM
 *Subject:* Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN

  kira2 high nya nanti berapa yahh?


 On 12/15/06, Karno Edy [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
Menurut perkiraan ane, waktu open PGAS bakal naek.
  Alasannya spy pemerintah kelihatan rugi dan investor yang ikut
  divestasi untung. Contoh : BNII dijual 205, waktu open jadi 215.
 
  Disclaimer
 
 
  - Original Message -
  *From:* Yonathan Nova Dinata [EMAIL PROTECTED]
  *To:* obrolan-bandar@yahoogroups.com
  *Sent:* Thursday, December 14, 2006 3:54 PM
  *Subject:* Re: [obrolan-bandar] Pemerintah Lepas Saham PGN
 
   ngmg2 gimana PGAS kedepannya?? mohon para suhu memberi wangsit2..
 
  On 12/15/06, imron [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Kamis, 14 Desember 2006 05:48:00
   JAKARTA , investorindonesia.com
   Pemerintah akhirnya menggelar divestasi lanjutan 5,32 % saham PT
  Perusahaan
   Gas Negara Tbk (PGN). Proses bookbuilding (pengumpulan minat awal)
  telah
   digelar sejak Rabu sore tadi.
  
  
   Untuk menghindari terjadinya fluktuasi harga yang tidak wajar,
  otoritas
   Bursa Efek Jakarta (BEJ) memutuskan menghentikan sementara
  (suspensi)
   transaksi saham PGN, mulai perdagangan Kamis 14 Desember pukul 09.10JATS
   (Jakarta Automatic Trading System).
  
   Suspensi akan dilakukan hingga pengumuman lebih lanjut, kata
  Kepala Divisi
   Pencatatan Sektor Jasa BEJ, Wan Wei Yiong, dalam pengumumannya Rabu
  malam
   (13/12/2006), seperti dilansir detikcom .
  
   Divestasi lanjutan PGN telah mendapat restu dari Senayan (DPR) dan
  Lapangan
   Banteng (Depkeu). Dana hasil privatisasi PGN digunakan untuk
  menutupi
   setoran APBN 2006.
  
   Divestasi saham PGN ditangani langsung oleh dua perusahaan sekuritas
  pelat
   merah PT Danareksa Sekuritas and PT Bahana Securities.
  
   Pada penutupan perdagangan saham Rabu, saham PGN turun Rp 200
  menjadi Rp
   11.300 per saham. Pemerintah saat ini menguasai 60 persen saham PGN
  dan
   sisanya oleh publik yang kebanyakan dimiliki oleh investor asing.
  (*)
  
  
  
 







Re: [obrolan-bandar] Re: trub trub-w ?

2006-12-14 Terurut Topik Hotma Sirait
moral cerita-nya:

Apa yang pernah ada akan ada lagi, dan apa yang pernah dibuat akan dibuat lagi; 
tak ada sesuatu yang baru di bawah matahari. Adakah sesuatu yang dapat 
dikatakan: Lihatlah ini baru!? Tetapi itu sudah ada dulu, lama sebelum kita 
ada.


- Original Message 
From: oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Thursday, December 14, 2006 12:25:33 AM
Subject: [obrolan-bandar] Re: trub  trub-w ?



--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Hotma Sirait [EMAIL PROTECTED] wrote:

 RENNIER ABDUL RACHMAN LATIEF (www.jsx.co.id)
 Komisaris Utama di TRUBA since 24 Agu 2006
 Komisaris di ENRG since 30 Mei 2005 
 
 Sejarah Kenaikan ENRG (www.yahoo.com bag. finance-nya)
 Week of 7 Juni 2004 Open 240
 Week of 7 Feb 2005 Close 880
 
 8 bln increase 266,67% (640) dari Open Price
 
 Sejarah Kenaikan TRUB
 Week of 16 Okt 2006 Open 170
 Week of 16 Juni 2007 Close 620 Prediksi
 
 8 bln increase 266,67% (450) dari Open Price Prediksi
 
 Trik lap keu-nya saya tidak tahu pak oentoeng.
 
 Kesimpulan: SAYA Yakin bahwa TRUB (TRUB-W) bisa menjadi ENRG II 
 
 maaf ya pak oentoeng disclaimer ya (saya masih pemula lagi mencari trading 
 plan yang pas dengan saya kemungkinan salahnya masih tinggi)
 
 regards,
 
 hotma sirait
Benar atau salah menyikapi PERBANDARAN yg penting CUAN
Kelihatannya target anda KECEPETAN nyampeknya Pak Hotma Sirait
Tapi Anda tetap layak dapat BINTANG...
 
Berterimakasihlah pada GAJAH2 yg mau keluar duluan dari TINS….sehingga TRUB, 
TRUB-W bisa seperti hari ini.
 
Regards 


 

Do you Yahoo!?
Everyone is raving about the all-new Yahoo! Mail beta.
http://new.mail.yahoo.com

RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.....

2006-12-14 Terurut Topik Rony
Dapat nilai wajarnya dari mana itungannya? 

-Original Message-
From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]
On Behalf Of Hotma Sirait
Sent: Friday, December 15, 2006 14:17
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.

hari ini jam 02.08 wib

exerciseharga induk nilai wajar nilai kini rekomendasi
Profit 
price marketwaran   waran
(Loss) 
Rp500  Rp770  Rp270  Rp410JUAL
(Rp140)CTRA
Rp125  Rp235  Rp110  Rp175JUAL
(Rp65) TBLA
Rp125  Rp110  (Rp15)  Rp38 JUAL
(Rp53) MLPL
Rp135  Rp515  Rp380  Rp435JUAL
(Rp55) TRUB
Rp450  Rp940  Rp490  Rp490JUAL  Rp0
BNGA
Rp125  Rp235  Rp110  Rp130JUAL
(Rp20) CPRO
Rp1,000   Rp2,350   Rp1,350Rp1,250  BELI  Rp100
SULI  

analisa pak oentoeng betul sekali pak, kalau saya lihat dari
hitung-hitungannya saat ini yang masih untung adalah beli SULI-W (Profit
Rp100). yang membikin saya bingung MLPL-W nilai wajar waran-nya (Rp15) atau
minus Rp15 atau dengan perkataan lain mestinya yang beli MLPL-W diberi duit
Rp15 tetapi kenapa masih ada yang mau beli pak oentoeng ? selain faktor
bandar dan mungkin ekspetasi ke-depan (rata2 umur waran 2 tahun) kira-kira
apalagi yang mempengaruhi harga waran ini pak oentoeng ? Mohon pencerahan.

regards,

hotma sirait
masih_belajar_waran


- Original Message 
From: oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]
To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
Sent: Thursday, December 14, 2006 8:12:03 PM
Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.


CTRA-W saat ini  405, harga exercise 500 jadi 905 (harga bayangan 
utk induknya)
Artinya CTRA-W mempunyai premi sebesar ; 905-750 = 155 Dengan cara yg sama
coba bandingkan dengan PNBN, BNGA, dll.

Dengan perbandingan itu kita jadi TAHUmana yg punya premi terlalu
tinggi.
Atau suatu hari nanti ada yg lebih rendah dibandingkan yg lain. 
Malah mungkin discount thd induknya, tapi induk apakah masih punya prospek?
Disitu tempat kita BERMAIN..

Tapi bicara permainan di warrant kuncinya kalau BD ada di dalam, premi bisa
tinggi, Ketika sudah ditinggal dia akan KEMBALI mendekati harga wajar.

Sebenarnya tidak terlalu rumit.
TAPI jarang sekali yg tahu permainan BD..
Seperti CTRA-W sudah membuat ATAP di harga 490..
Believe it or not.some day akan KEMBALI bahkan JAUH lebih tinggi Coba lihat
GRAFIK BNGA-W, PNBN-W,..akan terlihat ada KEMIRIPAN


Salam



--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Eddy S. Purnomo [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 Ini bagiannya Pak Oen nih. Saya juga pengen tau nih Pak Oen. Mohon
pencerahannya donk. Maklumlah Pak saya ini enggak bisa pinter2, otak saya
udah karatan.
 
 
   - Original Message - 
   From: chakim 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Thursday, December 14, 2006 4:26 PM
   Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tanya. Kalo saya bleli warrant CTRA. Berapa harga exercise nya ? 
apakah dengan harga sekarang itu premium atau discount ?
 
 
 
 
 ---
---
 
   From: obrolan-bandar@yahoogroups.com [mailto:obrolan-
[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Eddy S. Purnomo
   Sent: 14 Desember 2006 15:49
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
   Subject: Re: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
   Tadi ctra-w 420 susah, sekarang 410 mau gak? hi..hi..hi 
serem amat nih market. 
 
 
 
   Yang naik, naiknya kaya diuber2 setan dan yang turun, turunnya
kaya orang kebelet mau ke belakang, hi.
 
 
 
 
 
 - Original Message -
 
 From: Knight
 
 To: obrolan-bandar@yahoogroups.com
 
 Sent: Thursday, December 14, 2006 1:37 PM
 
 Subject: [obrolan-bandar] Re: CTRA.
 
 
 
 ambil ctra apa ctra-w boss
 ctra-w 425 tuhh .. 420 susah nihh
 
 
 
 On 12/14/06, oentoeng_q [EMAIL PROTECTED]  wrote: 
 
 Maaf P. Bonardo...saat ini saya lagi kekeringan ide...
 Paling2 trading di gorengan kolesterol tinggi
 Ikut2an aja...
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bonardo Paruntungan 
 lawlegalious@ wrote:
 
  haha. pak oentoeng... TINSnya luar biasa... memang
  sesuai motto yang p. oen sering tulis...
 






Yahoo! Groups Links




 


Have a burning question?  
Go to www.Answers.yahoo.com and get answers from real people who know.


 
Yahoo! Groups Links






___ 
Telefonate ohne weitere Kosten vom PC zum PC: http://messenger.yahoo.de


[obrolan-bandar] Eh - 'ngomong2 DJ 'udah 'tembus' 12,400...

2006-12-14 Terurut Topik Aria Bela Nusa
 


[obrolan-bandar] CPRO/CPRO-W akankah menyusul TRUB/TRUB-W ?

2006-12-14 Terurut Topik budi suryono
CPRO break all time high nya hari ini,walaupun ini bukan target utama saya, 
tapi secara technical CPRO layak bel,tapi tetap hati2 ,CPRO kolestrolnya 
tinggi,jangan banyak2 posisi, ada resiko kena stroke
 
-
Check out the all-new Yahoo! Mail beta - Fire up a more powerful email and get 
things done faster.