Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2012-02-09 Terurut Topik box
2011/12/24 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Sat, Dec 24, 2011 at 09:19:08PM +0700, ardyan novanto wrote:

 betul, alternatifnya ya VPS atau colocation.
 tapi kalo sekedar utk hosting email beberapa domain dan tujuannya
 email antar domain aja biar cepat, sekedar info saya pernah coba punya
 ntech.co.id
 mail hostingnya relatif terjangkau dengan kapasitas yg cukup besar.
 kalo buat email-email lokal iix aja sih kuenceng, tapi kalo keluar
 negeri agak lambat.

 Masalahnya Pak Bambang men-syarat-kan kalau ada masalah gampang
 menelusurinya, nah mau tidak ntech.co.id ikut membantu
 menelusuri masalahnya ?

 Soalnya pengalaman megang mail server, seringkali dapat pertanyaan
 dari user kok emailnya belum sampai ke pengirim atau kok belum
 ada email masuk dari rekanan, dll. Mau tidak mau baca maillog ;).


wah kalo mau ato tidak, itu tergantung sama fasilitas yang diberikan
ntech.co.id :)
mungkin akan di berikan TS atau semacamnya, bukane rata2 hosting
sekarang, baik web atau mail sekarang sudah memberikan support kepada
client nya ?
(support salah satu syarat buat kepuasan client/customer)

CMIIW

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-24 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Fri, Dec 02, 2011 at 11:00:01AM +0700, Bambang Sumitra wrote:
 rekan - rekan,
 
 sekarang di kantor saya untuk email memakai hosting yang berbeda2,
 kurang lebih ada sekitar 5 domain ( hampir semuanya di tempat hosting
 yang berbeda).
 rencana saya mau gabung semua domain di 1 hosting saja, supaya
 pengiriman email antar domain internal bisa lebih cepat, dan kalau ada
 masalah gampang menelusurinya.
 saya mohon masukkan dari rekan2 untuk mail hosting yang bagus ( cepat
 dan stabil ).
 
 rencana sih pengen buat mail server sendiri, cuma infrastruktur masih
 belum memadai

Ada 2 pilihan Pak:

1. Sewa VPS lokal.
2. Taruh server di colocation. Yang ini relatif mahal sewanya.

Toh hanya untuk email-emailan lokal kan ?

Kalau tidak perlu feature yang lengkap seperti zimbra mending sewa vps.
Mulai dari RAM 128MB sudah cukup kuat dengan postfix+courier+mysl, 
tapi tidak akan kuat untuk setup antispam.

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-24 Terurut Topik ardyan novanto
2011/12/24 Arief Yudhawarman arief.mi...@jember.net:
 On Fri, Dec 02, 2011 at 11:00:01AM +0700, Bambang Sumitra wrote:
 rekan - rekan,

 sekarang di kantor saya untuk email memakai hosting yang berbeda2,
 kurang lebih ada sekitar 5 domain ( hampir semuanya di tempat hosting
 yang berbeda).
 rencana saya mau gabung semua domain di 1 hosting saja, supaya
 pengiriman email antar domain internal bisa lebih cepat, dan kalau ada
 masalah gampang menelusurinya.
 saya mohon masukkan dari rekan2 untuk mail hosting yang bagus ( cepat
 dan stabil ).

 rencana sih pengen buat mail server sendiri, cuma infrastruktur masih
 belum memadai

 Ada 2 pilihan Pak:

 1. Sewa VPS lokal.
 2. Taruh server di colocation. Yang ini relatif mahal sewanya.

 Toh hanya untuk email-emailan lokal kan ?

 Kalau tidak perlu feature yang lengkap seperti zimbra mending sewa vps.
 Mulai dari RAM 128MB sudah cukup kuat dengan postfix+courier+mysl,
 tapi tidak akan kuat untuk setup antispam.

 --
 Arief Yudhawarman
 http://awarmanf.wordpress.com

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


betul, alternatifnya ya VPS atau colocation.
tapi kalo sekedar utk hosting email beberapa domain dan tujuannya
email antar domain aja biar cepat, sekedar info saya pernah coba punya
ntech.co.id
mail hostingnya relatif terjangkau dengan kapasitas yg cukup besar.
kalo buat email-email lokal iix aja sih kuenceng, tapi kalo keluar
negeri agak lambat.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-24 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Sat, Dec 24, 2011 at 09:19:08PM +0700, ardyan novanto wrote:

 betul, alternatifnya ya VPS atau colocation.
 tapi kalo sekedar utk hosting email beberapa domain dan tujuannya
 email antar domain aja biar cepat, sekedar info saya pernah coba punya
 ntech.co.id
 mail hostingnya relatif terjangkau dengan kapasitas yg cukup besar.
 kalo buat email-email lokal iix aja sih kuenceng, tapi kalo keluar
 negeri agak lambat.

Masalahnya Pak Bambang men-syarat-kan kalau ada masalah gampang
menelusurinya, nah mau tidak ntech.co.id ikut membantu
menelusuri masalahnya ?

Soalnya pengalaman megang mail server, seringkali dapat pertanyaan
dari user kok emailnya belum sampai ke pengirim atau kok belum
ada email masuk dari rekanan, dll. Mau tidak mau baca maillog ;).

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-08 Terurut Topik Bambang Sumitra
On Sat, Dec 3, 2011 at 12:00 PM, ryan_oke ryan@gmail.com wrote:
 2011/12/2 m Ilhami m.ilh...@gmail.com:
 Mungkin bisa coba gmail for organization, yang free. Kalau satu kantor
 kenapa domain nya berbeda-beda ya?



 Google Apps yang gratis sekarang maksimal untuk 10 user.
 http://www.google.com/apps/intl/en/group/index.html


Sorry br reply, terima kasih atas saran2nya, nanti sy coba lakukan
perbandingan dengan hosting lokal, soalnya kebanyakan terima sama
kirim email di indonesia saja

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-02 Terurut Topik ryan_oke
2011/12/2 m Ilhami m.ilh...@gmail.com:
 Mungkin bisa coba gmail for organization, yang free. Kalau satu kantor
 kenapa domain nya berbeda-beda ya?



Google Apps yang gratis sekarang maksimal untuk 10 user.
http://www.google.com/apps/intl/en/group/index.html

-- 
ryan_oke
http://ry.web.id/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-01 Terurut Topik Bambang Sumitra
rekan - rekan,

sekarang di kantor saya untuk email memakai hosting yang berbeda2,
kurang lebih ada sekitar 5 domain ( hampir semuanya di tempat hosting
yang berbeda).
rencana saya mau gabung semua domain di 1 hosting saja, supaya
pengiriman email antar domain internal bisa lebih cepat, dan kalau ada
masalah gampang menelusurinya.
saya mohon masukkan dari rekan2 untuk mail hosting yang bagus ( cepat
dan stabil ).

rencana sih pengen buat mail server sendiri, cuma infrastruktur masih
belum memadai

Terima kasih,
Bambang

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT - tanya hosting utuk email yang handal

2011-12-01 Terurut Topik m Ilhami
2011/12/2 Bambang Sumitra bamban...@gmail.com:
 rekan - rekan,

 sekarang di kantor saya untuk email memakai hosting yang berbeda2,
 kurang lebih ada sekitar 5 domain ( hampir semuanya di tempat hosting
 yang berbeda).
 rencana saya mau gabung semua domain di 1 hosting saja, supaya
 pengiriman email antar domain internal bisa lebih cepat, dan kalau ada
 masalah gampang menelusurinya.
 saya mohon masukkan dari rekan2 untuk mail hosting yang bagus ( cepat
 dan stabil ).

 rencana sih pengen buat mail server sendiri, cuma infrastruktur masih
 belum memadai

Mungkin bisa coba gmail for organization, yang free. Kalau satu kantor
kenapa domain nya berbeda-beda ya?

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis