Re: [balita-anda] Ari-ari di Bawah Janin

2000-05-14 Terurut Topik lucy . suryapati
Bp. Joko, Pengalaman sepupu saya waktu hamil pertama juga sama. Trimester pertama dia mengalami flek beberapa kali, tp oleh DSOG dibilang tidak apa2 hanya disuruh bed rest. Lalu dia ganti dokter, dan oleh dokter penggantinya diambil tindakan seperti operasi kecil

Re: [balita-anda] diare cair + muntah

2000-04-28 Terurut Topik lucy . suryapati
Saya juga dianjurkan oleh DSA apabila anak diare/muntah dan tidak suka dng Pedialyte bisa digantikan dng Pocari Sweat atau Gatorade krn kedua minuman tsb adalah minuman isotonik yang tidak mengandung soda dan membantu supaya tubuh tidak lemas/loyo karena kekurangan cairan.

Re: [balita-anda] (tabung) gas oksigen

2000-04-26 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibu Susy, Kalau berniat untuk sewa saja, bisa coba menghubungi : CV. Wahana Sakti / Bp. Sugeng Jl. Jati Padang RT.007/01 No.3 Pasar Minggu, Jakarta Selatan Tel. 78832531 - 7891694 Bisa diantar kalau pesan sekitar jam 6:00 - 16:00.

Re: [balita-anda] tanya tentang alergy

2000-04-19 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibu Tuty, Menurut DSA saya alergi bisa ditimbulkan karena bermacam hal misalnya ikan/daging yg sdh tidak segar sehingga proteinnya berubah dan menimbulkan alergi atau memang bawaan anak itu sendiri. Ada kalanya tidak semua makanan yg dilarang oleh dokter bisa

Re: [balita-anda] Susu Lanjutan

2000-04-11 Terurut Topik lucy . suryapati
Mbak Ning, Setahu saya kandungan Procal dan Enfagrow hampir berimbang. Tidak bisa dikatakan Enfagrow lebih baik dari Procal atau sebaliknya. Tergantung apakah anak suka atau tidak karena Procal cenderung lebih gurih daripada Enfagrow. Lain halnya kalau Promil dengan Enfapro. Krn ada banyak

Re: [balita-anda] Susu Lanjutan

2000-04-09 Terurut Topik lucy . suryapati
Pengalaman waktu saya menyusui, saya dianjurkan oleh teman (yg juga bekerja utk produk susu Chilmil/Prenagen) untuk mengkonsumsi : Salmon Omega-3 produksi "Golden Bear Laboratory, Inc.", Cypress, California 90630 (Made in USA) = 2 x 1 kapsul per hari. Menurut teman

Re: [balita-anda] Batuk Sakit Mata

2000-03-19 Terurut Topik lucy . suryapati
Dear Mbak Irma (Sava Mother), Waktu anak saya usia sekitar 12 bulan lebih dia sakit batuk, trus efeknya matanya mengeluarkan kotoran banyak sekali sampai2 kalo bangun tidur harus dilap dulu dng kapas basah, baru dia bisa buka mata. Tapi matanya tidak merah/iritasi. Wkt

Re: [balita-anda] Sakit Mata

2000-03-16 Terurut Topik lucy . suryapati
Mbak Irma, Anak saya (wkt usia 1 thn) pernah mengalami mata mengeluarkan kotoran yg berlebihan sampai2 susah buka mata stlh bangun tidur tapi matanya tidak ada iritasi. Menurut DSA lendir/kotoran itu efek dari dia sakit batuk (terakhir dia batuk) yg lari ke mata, lalu

Re: [balita-anda] olah raga pasca melahirkan

2000-03-08 Terurut Topik lucy . suryapati
Mama Satrio, Bagaimana kalau olahraga renang saja ? __ Reply Separator _ Subject: [balita-anda] olah raga pasca melahirkan Author: Sonya ([EMAIL PROTECTED]) at MIME Date:3/8/00 3:05 PM Rekan2 netters, Saya ingin

Re: [balita-anda] Tidak Di-emut...Tapi Langsung diTelan

2000-03-07 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibunya Aulia, Anak saya (hampir 3th) juga makannya cepat, mungkin cuma beberapa saat (tiga/empat kali) dikunyah langsung ditelan. DSA pernah menganjurkan utk memberi makan bersamaan dng sesuatu yg dia suka utk dikunyah. Saya sudah coba dng biskuit pocky, kerupuk atau

Re: [balita-anda] Dental Sealant utk Balita

2000-03-07 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibunya Dira, Anak saya sudah tumbuh gigi sejak umur 5,5 bln. Sejak umur 9 bulan atas anjuran DSA, anak saya diberikan vinaflour 1 x 1/4 setiap harinya. Setelah umur 2 th menjadi 1 x 1/2 setiap hari. Alasan : 1) Kandungan flour dalam air kurang 2) Untuk

Re: [balita-anda] Dental Sealant utk Balita

2000-03-07 Terurut Topik lucy . suryapati
1 strip isi 10 butir Rp.3,100.- __ Reply Separator _ Subject: Re: [balita-anda] Dental Sealant utk Balita Author: rotary ([EMAIL PROTECTED]) at MIME Date:3/8/00 10:46 AM Dear Mamanya Nico Boleh tahu berapa harga

Re: [balita-anda] Bisul di kepala

2000-03-01 Terurut Topik lucy . suryapati
Salepnya tanpa merek krn racikan apotik tempat dokter tsb praktek. Saya pernah coba utk tebus salep tsb ke apotik dekat rumah, tapi tidak bisa krn kandungannya ada yg merupakan rahasia dokter tsb. __ Reply Separator _

RE: [balita-anda] Masalah tidur

2000-03-01 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibu Yudhistira, Pada waktu anak saya lahir (awal 1997) bayi di RS tidur dng posisi tengkurap tetapi kemudian posisi ini berangsur-angsur berubah menjadi miring. Krn anak saya sejak lahir sdh ditidurkan dng posisi tengkurap, setelah pulang kerumah kalau siang hari biasanya saya juga menerapkan

RE: [balita-anda] FW: Kram otot betis

2000-03-01 Terurut Topik lucy . suryapati
Mbak Nancy, Dulu saya diberikan DUMOCALCIN. Obatnya ada yg rasa mint dan tidak terlalu bikin mual kalau diminum. Setelah 7 bln dokter suruh saya ganti dng CDR. Kalau mau minum Redoxon sebaiknya baca saja petunjuknya atau konsultasi dulu dng dokter. -Lucy-

RE: [balita-anda] Bisul di kepala

2000-02-29 Terurut Topik lucy . suryapati
Mama Acong Mama Raihan, Anak saya beberapa bulan y.l. (sekitar umur 2thn 7 bln) juga mengalami bisul2 dikepala sampai dibeberapa tempat dan karena sering digaruk2 menjadi seperti luka dan agak berbau. Sebelumnya hal ini tidak pernah terjadi sehingga saya

Re: [balita-anda] Operasi Caesar anak kedua

2000-02-28 Terurut Topik lucy . suryapati
Papa Icha, Pada waktu saya melahirkan anak pertama melalui operasi caesar, dokter mengatakan bahwa utk anak kedua ada kemungkinan saya bisa melahirkan normal asal berat badan anak lebih kecil dari yg pertama. Dan itu dialami oleh pasien disebelah saya yang melahirkan

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibu Yuli, Pengalaman saya sama dengan Ibu Irma. HiB diberikan pada umur 2, 4 dan 6 kemudian diulang pada usia 1,5 thn. Cuma pemberiannya terpisah dng imunisasi lainnya. Sedangkan DPT biasanya oleh DSA dibarengi dng polio. Mama Nico __ Reply Separator

Re: [balita-anda] Persiapan Melahirkan

2000-02-23 Terurut Topik lucy . suryapati
Ibu Putri, Karena usia kehamilan sudah 8 bln, barang2 utk keperluan bayi sudah bisa dicuci bersih dan dimasukan dalam lemari tanpa kapur barus. Mungkin ada baiknya juga untuk mempersiapkan botol susu (ukuran 120ml atau 60 ml) krn kalau ASI berlebih bisa langsung ditampung kedalam botol dan

Re: [balita-anda] garuk-garuk

2000-02-22 Terurut Topik lucy . suryapati
Pak, mungkin bisa dicoba dengan menggunakan caladine lotion dan untuk menjaga kelembaban kulit pakai sabun mandi oilum. __ Reply Separator _ Subject: Re: [balita-anda] garuk-garuk Author: diary ([EMAIL PROTECTED]) at MIME