Re: [belajar-excel] Sebaran angka acak dengan jumlah yang sudah ditentukan [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik fatimah nazmy fatimahna...@yahoo.com [belajar-excel]
terima kasih mr karena telah mengingatkan, sy baru sadar kok pake singkatan. solusi dari mr sudah sesuai dengan pertanyaan, tp saya minta maaf kalau sebelumnya pertanyaan kemarin belum lengkap, bahwasanya rentang angka nantinya akan ditentukan sesuai keinginan. contohnya seperti

[belajar-excel] Penilaian huruf dengan jawaban yang benar [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik fatimah nazmy fatimahna...@yahoo.com [belajar-excel]
Assalamu 'alaikum Wr.Wb. nyontek rumus mr kid di file combine.txt (karena keterbatasan jadi belum bisa memahami alur rumusnya) jadi coba utak atik buat rumus sendiri ternyata blum jg berhasil malah eror. mohon bantuan rekan2 milis atas masalah ini. file terlampir On Sunday, October

[belajar-excel] Ganda 7 Baris [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik 'Roy@ld' taleng...@gmail.com [belajar-excel]
selamat sore para suhu-2 Excel mohon bantuannya ... sekiranya berkenan membantu saya untuk menyelesaikan permasalaha sebagaimana terlampir datanya besar harapan saya para pakar excel dapat membantu terima kasih. Ganda 7.xlsx Description: MS-Excel 2007 spreadsheet

Re: [belajar-excel] Ganda 7 Baris

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Misal : header di A1 berbunyi 'Nomor', dan B1 berbunyi 'DATA' record data di A2 sampai A1001 (ada 1000 record) diisi nomor urut 1,2,dst sampai record terakhir. record data yang akan digandakan di B2:B1001 Tulis formula di D1 : (angka 7 karena ingin dilipat ganda 7 kali lipat jumlah cacah per

Re: [belajar-excel] penjumlahan dan pengurangan

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
hehehe... terus terang saya ndak mudeng masalahnya... mungkin (mungkin loh ya) =A1+A2-A3-A4+A5+A6+A7 atau =Sum(A1:A2,-A3,-A4,A5:A7) Beda lagi kalau A1*B1 + A2*B2 =SumProduct( A1:A2*B1:B2) Contoh data (contoh data loh ya, bukan data kerja yang rahasia) dalam sebuah workbook yang dilampirkan

Re: [belajar-excel] Sebaran angka acak dengan jumlah yang sudah ditentukan [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Hai Fatimah, File terlampir menggunakan udf ArrayRand yang telah diperbarui. Lebih detil tentang UDF ArrayRand bisa dilihat dalam file yang dapat diunduh disini https://app.box.com/s/crp66i25tenbnlfmvyrf. Wassalam, Kid. 2014-10-06 17:52 GMT+11:00 fatimah nazmy fatimahna...@yahoo.com

Re: [belajar-excel] Ganda 7 Baris

2014-10-06 Terurut Topik 'Roy@ld' taleng...@gmail.com [belajar-excel]
terima kasih atas ilmunya Mr.Kid semuanya berjalan dengan lancar sukses selalu

Re: [belajar-excel] Penilaian huruf dengan jawaban yang benar [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Wa'alaikumussalam Wr. Wb. Hai Fatimah, UDF CobaDeskripsi dan UDF Deskripsi sepertinya buatan mas Nang Agus. Ada HAKI nya loh... Jadi mas Nang Agus yang berhak mendapatkan apresiasi. File terlampir memanfaatkan UDF JoinGroupText [hehehe... yang ini by Mr. Kid]. UDF JoinGroupText bisa dilihat

Re: [belajar-excel] pivot table

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Pak Yudha, Pada prinsipnya, excel pivot table bekerja dengan baik jika sumber datanya berupa fact table. Fact table selalu berisi data yang lengkap informasinya. Berhubung sumber datanya bukanlah sebuah instansi OLAP DB, maka fact tablenya harus memuat semua informasi secara apa adanya. Bagian

Re: [belajar-excel] Ganda 7 Baris

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Wa'alaikumussalam Wr. Wb. Mas Agus, just keep it simple. Terkadang, yang sudah merasa bisa banyak tentang Excel formula apalagi Excel VBA malah mulai meninggalkan kemampuan shortcut beserta fitur goto atau goto special dan fitur paste atau paste special dalam mempersiapkan data yang mudah

[belajar-excel] [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik 'Agus Widodo' agus_1...@yahoo.co.id [belajar-excel]
Dear All Master, Mohon bantuannya saya kesulitan membuat Formula untuk mencari data yang tidak sama antara dua tabel. Sebagai pertimbangan saya lampirkan attachment. Atas segala bantuannya saya ucapkan Matur Nuwun Sanget. Salam Kenal, Guswi Mencari data yang tidak sama.xlsx

[belajar-excel] Re: Random Jam Vba [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik agungdotco...@yahoo.com [belajar-excel]
Dear Be-Excel berhubung tidak ada yang jawab ane jawab sendiri aja deh...udah ketemu...Hehehehe.tapi masih ada sedikit masalah lagi, jika kolom jam kerja - maka kolom masuknya menjadi kosong. . . Semoga ini ada yang merespon... Keterangan File Terlampir Thanks,B'Regards

Re: [belajar-excel]

2014-10-06 Terurut Topik hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com [belajar-excel]
Pake macro mau pak ? Salam, HK On Tuesday, 7 October 2014, 8:07, 'Agus Widodo' agus_1...@yahoo.co.id [belajar-excel] belajar-excel@yahoogroups.com wrote: Dear All Master, Mohon bantuannya saya kesulitan membuat Formula untuk mencari data yang tidak sama antara dua tabel. Sebagai

Re: [belajar-excel]

2014-10-06 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Hai Guswi, Dimohon posting berikutnya menyertakan subject email ya. Coba formula : =IFERROR(INDEX($C$2:$C$11,MATCH(0,INDEX(COUNTIF($F$2:$F$6,$C$2:$C$11)+COUNTIF(I$1:I1,$C$2:$C$11),0),0)),) copy ke bawah sampai ketemu hasil yang NULLSTRING (tampak kosong) *** jika regional setting komputer

Re: [belajar-excel] Re: Random Jam Vba

2014-10-06 Terurut Topik De Premor d...@premor.net [belajar-excel]
Bagaimana kalau jampi-jampinya dirubah jadi begini Private Sub CommandButton1_Click() Dim i As Integer, Jam On Error Resume Next For i = 2 To 11 Jam = Split(Left(Cells(i, 1), 5), :) Cells(i, 2) = (Jam(0) + ((Jam(1) - (Rnd * 30)) / 60)) / 24 Next End Sub atau

FW: [belajar-excel] mencari data yang sama

2014-10-06 Terurut Topik 'Agus Widodo' agus_1...@yahoo.co.id [belajar-excel]
Dear Mr. HK, Sebelumnya Terima kasih atas Responnya, Kalau bisa jangan pakai Makro( Gak Mudeng aku ) tapi kalau memang terpaksa ga apa2 Suhu . Sekaliyan nanti saya pelajari jurus makro tersebut. Salam, Guswi From: belajar-excel@yahoogroups.com [mailto:belajar-excel@yahoogroups.com]

Re: [belajar-excel] Penilaian huruf dengan jawaban yang benar

2014-10-06 Terurut Topik fatimah nazmy fatimahna...@yahoo.com [belajar-excel]
Wah, Minta Maaf Nih yang sebesar-besarnya kepada Nang Agus. Terima kasih kepada Nang Agus yang membuat rumus udf Concatenate yang ketemunya di file Combine.Txt yang memunculkan inspirasi penilaian ini. sangat bermanfaat sekali. Tidak lupa pula kepada Mr. Kid yang menjelaskan secara detail tahapan

Re: [belajar-excel] mencari data yang sama

2014-10-06 Terurut Topik hendrik karnadi hendrikkarn...@yahoo.com [belajar-excel]
Sdh dijawab ole Mr. Kid. pake formula jadi macronya ndak perlu lagi kan Untuk No urutnya... Pada sel H2..bisa diketik: =N(H1)+1 lalu copas ke bawah sesuai datanya. Salam, HK On Tuesday, 7 October 2014, 9:17, 'Agus Widodo' agus_1...@yahoo.co.id [belajar-excel]

Re: [belajar-excel] data yg acak pengen jadi urut sesuai pasangannya

2014-10-06 Terurut Topik Nunuh Sumanta nunuhassamaw...@gmail.com [belajar-excel]
Dear Para Suhu BeXcel yg berbahagia, ... Terima kasih atas bantuannya terutama Suhu Mr. Kid, namun masih ada kendala ketika file didownload dan dibuka di MS Office 2010 banyak rumus yg #value# sudah dikotak-kotik masih saja sy error, mohon pencerahanyya ada apa dgn MS Office 2010 punya saya,

Re: [belajar-excel] Penilaian huruf dengan jawaban yang benar [1 Attachment]

2014-10-06 Terurut Topik Nang Agus nanga...@gmail.com [belajar-excel]
Asalamualaikum warahmatullah, mbak Fatimah, Mohon denga hormat untuk kesempatan lain, apabila mengirimkan file yang berisi UDF atau VBA menggunakan file bereksistensi *.XLSM atau *.XLB jangan menggunakan *.XLSX seperti yang disertakan dalam email ini. JIka menggunakan *.XLSX maka UDF atau VBA

[belajar-excel] Penjelasan rumus pph 21

2014-10-06 Terurut Topik odong nando odongna...@yahoo.com [belajar-excel]
Dear all, Sy ad nenemukan rumus utk perhitungan pph 21, yaitu : =( {0.05;0.15;0.25;0.3} * B2 ) - {0;5e6;30e6;55e6} Maf ya Situanya lupa, jd ga di tampilkan. :) Namun saya bingun untuk menjabarkan maksud dari formula tersebut. Oleh krn itu, sy minta kepada rekan2 yang mengerti penjabarannya

[belajar-excel] Bls: Penjelasan rumus pph 21

2014-10-06 Terurut Topik odong nando odongna...@yahoo.com [belajar-excel]
Salah ding harusnya formulanya : =max( ( {0.05;0.15;0.25;0.3} * B2 ) - {0;5e6;30e6;55e6} ) br, odong nando