[belajar-excel] Re: Vlookup Sumproduct Otomatis dengan VBA dengan referensi File excel yang berbeda

2014-11-10 Terurut Topik mirza.fai...@yahoo.com [belajar-excel]
kalau gk ditutup gak terclose dunk pak ? maksud saya file rujukan tetap terclose, tidak terbuka sama sekali, tetapi akses untuk vlookup tetap bisa tanpa harus membuka file rujukan tersebut. . . . . apakah harus memakai ADODB.Connection atau apa ? mohon bantuannya. . . . atas perhatiannya saya

Re: [belajar-excel] Re: Vlookup Sumproduct Otomatis dengan VBA dengan referensi File excel yang berbeda

2014-11-10 Terurut Topik 'Mr. Kid' mr.nm...@gmail.com [belajar-excel]
Hai Mirza, Seluruh upaya membaca data yang ada lokasi lain selalu melalui proses membuka lokasi tujuan. Yang berbeda antar proses membuka lokasi tujuan adalah tampak atau tidaknya dimata manusia. Yang tidak tampak dimata manusia sering dirasakan sebagai koneksi yang seamless. Padahal tetap saja