Re: Bls: [budaya_tionghua] member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik rifan mulyawan
Saya sih aktif baca, ga aktif nulis... Tapi di bandung... Ngacung... Salam, Rifan On 7/20/09, englong wong englong_w...@yahoo.com wrote: saya di banjaran bisa ikut ya? tks. Dari: ibc ibcin...@rad.net.id Kepada: budaya_tionghua@yahoogroups.com Terkirim:

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Ya sebenarnya banyak orang-orang Chinese yang masuk ke dalam lingkungan kerajaan dan kalau mau jujur beberapa raja-raja dan sultan di Nusantara ini berdarah Chinese. Hal ini juga nanti akan dimasukkan dalam buku saya. Akan diungkapkan juga perjuangan orang-orang Chinese di beberapa kerajaan2

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik Hendri Irawan
Kalau anda menuliskan begitu, maka yang nanti muncul adalah orang Cina itu merebut kekuasaan dan menjadi raja di negeri orang. Mungkin anda belum tahu, ada sekelompok orang di bawah organisasi yang bernama **M yang gencar menyebarkan pandangan bahwa keruntuhan nusantara adalah karena orang

RE: Bls: [budaya_tionghua] member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Rifan, Sippp... lah saya catat ya.. Salam , Sugiri. -Original Message- From: budaya_tionghua@yahoogroups.com [mailto:budaya_tiong...@yahoogroups.com] On Behalf Of rifan mulyawan Sent: Tuesday, July 21, 2009 2:20 PM To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject: Re: Bls:

RE: [budaya_tionghua] member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Wong, Tentu saja welcome, saya catat dulu yah minatnya. Salam, Sugiri. From: budaya_tionghua@yahoogroups.com [mailto:budaya_tiong...@yahoogroups.com] On Behalf Of englong wong Sent: Monday, July 20, 2009 7:57 PM To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject: Bls:

[budaya_tionghua] Sinkiang, Teroris, Kejaksaan dll

2009-07-21 Terurut Topik dipodipo
Para Moderator Yth, Mohon tindakannya, karena posting2 terakhir sudah tidak ada hubungannya dengan budaya Tionghoa Sejarah Tiongkok. Jika memang hanya beberapa posting dapat di tolerir, tetapi berapa hari ini sudah keterlaluan. Salam

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik hendra bujang
Dear Sdr Hendri, bisa anda sebutkan organisasi bawah tanah tersebut? Jika ribet, tolong via japri. Best Regards HB Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT -Original Message- From: Hendri Irawan heny...@yahoo.com Date: Tue, 21 Jul 2009 08:25:12 To:

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik Hendri Irawan
Jangan langsung berasumsi bawah tanah. Organisasi ini lumayan tersohor kok dan nyata. Bahkan sudah menerbitkan satu buku yang dijual luas. Soal nama, anda cari saja sendiri. Maklum saya bubeng siawcut yang juga pengecut. Malas nanti berurusan dengan hukum karena dibilang mencemarkan nama baik.

[budaya_tionghua] member daerah Bandung sekitarnya,

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Rekan milis, Nah sampe malem ini udah ada 6 anggota yang minat, dari Bandung dan sekitarnya. Barangkali dari 6 peminat awal ini nanti kalau dimulai acaranya bisa berkembang jadi 10 - 20 peminat. Mari kita bahas , hari apa baiknya menyelengarakan pertemuan bulanan, antar Senin s.d. Minggu

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Saudara Irawan yang budiman, Anda salah besar. Penulisan itu didapat dari penelitian melalui sumber-sumber resmi, yaitu buku-buku terbitan Depdikbud dan pakar2 lainnya. Jadi sudah sesuai dengan penelitian para pakar. Semua ada bukti2nya dan tidak disangkal oleh keturunan para sultan dan raja

[budaya_tionghua] Raden Patah dan Cheng Ho

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Kalau anda menuliskan begitu, maka yang nanti muncul adalah orang Cina itu merebut kekuasaan dan menjadi raja di negeri orang. Mungkin anda belum tahu, ada sekelompok orang di bawah organisasi yang bernama **M yang gencar menyebarkan pandangan bahwa keruntuhan nusantara adalah karena orang cina.

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Saya tahu organisasi yang Anda maksudkan. Saya pribadi tidak khawatir, karena organisasi ini tidak mendapatkan dukungan luas, walaupun bukunya dijual luas. Lagian menurut sejarah yang dianut oleh masyarakat luas bahkan semenjak SD, semua orang sudah tahu bagaimana proses keruntuhan Majapahit.

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik Anton Widjaja
Saudara Ivan, apakah buku saudara akan memuat informasi bahwa negeri ini dijaja selama 2000 tahun oleh penguasas dari India dan Timur Tengah ? Salam, Anton W

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Buku saya membicarakan tentang kerajaan2 Nusantara pasca keruntuhan Majapahit, sehingga cakupannya tidak sampai 2.000 tahun. Mengenai penguasaan oleh India, ini secara tersirat sudah ada di buku Vlekke. Sedangkan mengenai penguasa dari Timur Tengah (Hadramaut) ada disinggung juga mengenai

[budaya_tionghua] naskah sejarah nusantara

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Ivan, Apakah naskah ini juga akan bercerita mengenai pribadi-pribadi Tionghoa perantau yang pernah juga merangkap jadi duta besar kepala misi kerajaan2 Nusantara berkunjung muhibah ke daratan Tiongkok ? tentang syahbandar pelabuhan2 di Nusantara oleh pribadi Tionghoa, tentang mualim

[budaya_tionghua] Re: naskah sejarah nusantara

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Salam, Selama data-datanya ada dan berhubungan dengan kerajaan-kerajaan Nusantara pasca keruntuhan Majapahit fakta-fakta menarik tersebut akan dimasukkan. Saya ada sedikit bahan mengenai hal itu. Kalau Anda ada bahannya boleh dikirimkan ke tempat saya. Nanti ongkosnya saya ganti. Memang ada

[budaya_tionghua] Berita-berita Tiongkok

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Salam, Saya akan memasukkan juga berita-berita Tiongkok yang berkaitan dengan berbagai kerajaan di Indonesia, sebagaimana yang terdapat dalam buku Nusantara dalam Catatan Tionghua karya W.P. Groeneveldt. Beberapa catatan itu setelah saya crosscheck dengan sejarah lokal memperlihatkan akurasi

[budaya_tionghua] beberapa judul. up Pak I. T.

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Ivan, Apakah Anda sudah punya buku dengan judul sbb: Yoseph Iskandar, Sejarah Jawa Barat. Geger Sunten Bandung. Mitra Budaya Indonesia. Cerbon. Sinar Harapan. Jakarta. Unang Sunardjo. Meninjau sepintas panggung sejarah pemerintahan kerajaan Cerbon, 1479 - 1809. Tarsito. Bandung. Kong

[budaya_tionghua] FW: beberapa judul. up Pak I. T.

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Maaf ketemu lagi lainnya, Besta Besuki Kertawibawa. Dinasti raja petapa 1. Pangeran Cakrabuana. Sang perintis kerajaan Cirebon. Kiblat buku Utama, Bandung. Salam damai, Sugiri. _ From: ibc [mailto:ibcin...@rad.net.id] Sent: Wednesday, July 22,

FW: [budaya_tionghua] member daerah Bandung sekitarnya,

2009-07-21 Terurut Topik ibc
From: budaya_tionghua@yahoogroups.com [mailto:budaya_tiong...@yahoogroups.com] On Behalf Of ibc Sent: Tuesday, July 21, 2009 8:12 PM To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject: [budaya_tionghua] member daerah Bandung sekitarnya, Rekan milis, Nah sampe malem ini udah ada 6

Re: [budaya_tionghua] member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik Hendry Kuishando
Halo, Mungkin arsitektur? Soalnya nyambung dengan kuliah sy.. He he Tapi di Bandung kawasan pecinan gak begitu nampak yah.. Terima kasih sudah dicatat.. Salam, hendry From: ibc ibcin...@rad.net.id To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Sent: Monday, July 20, 2009

[budaya_tionghua] Re: Masalah Xin Jiang

2009-07-21 Terurut Topik jip_id
Bung Andreas, tidak usah dengan emosi atau mencaci dong. Toh saya menyimak pendapat Anda dg serius. Saya hanya ingin menawarkan perspektif lain yang berbeda dengan Anda (dan versi resmi Pemerintah RRC). Apa tidak boleh ada sudut pandang berbeda di milis ini? Apa hanya ada satu versi yang Anda

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik hendra bujang
Ya sudahlahlupakan saja. Nanti saya juga pasti tahu...Thanks Best Regards HB Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT -Original Message- From: Hendri Irawan heny...@yahoo.com Date: Tue, 21 Jul 2009 10:21:32 To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject:

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik als
Buku saya membicarakan tentang kerajaan2 Nusantara pasca keruntuhan Apakah dalam buku Anda diceritakan juga mengenai sejarah Walisongo? Konon katanya sebagian (besar?) dari mereka adalah keturunan Tionghoa. Apakah hal ini merupakan fakta sejarah atau sekedar dongeng belaka? Maafkan pertanyaan

RE: [budaya_tionghua] member milis di Bandung, dan Klenteng.

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Sdr Hendry, Nah kebetulan benar, saya lagi meneliti bangunan2 klenteng tua Jabar. Diantaranya ada yang di Bandung tuh. Punya banyak foto dari beberapa klenteng yang pernah di survey. Kita dengar dulu pendapat rekan - rekan yang lainnya dulu yah.. Atau bikin trip bersama

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik Hendri Irawan
Istilah resmi ini yah memang resmi menurut yang menang dan yang berkuasa. Sejarah sangatlah subjektif, tidak ada yang objektif. Sebagai manusia, mereka-mereka yang merekam sejarah dalam bentuk apa pun cenderung dipengaruhi pandangan masing-masing. Belum lagi pandangan atau perintah dari

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik Hendri Irawan
Jaman sekarang yang Pax Anglo-Americana seseorang yang lahir dengan nama Chen Gangsheng bisa punya nama lain yang lebih populer daripada nama aslinya yaitu Jackie Chan. Kondisi yang sama di masa lalu pada jaman Pax Sinica, salah satu wali songo konon namanya adalah Ja Tik Su. Padahal susah

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Salam, Mengenai walisongo karena buku saya menitik-beratkan pada sejarah kerajaan, maka tentang walisongo mungkin tidak akan dibahas secara mendetail dan hanya sekedarnya saja. Apakah walisongo keturunan Tionghua? Ini susah dipastikan. Hingga sekarang belum ada penelitian sejarah yang terpadu

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
dalam buku Histografi Indonesia jg sempet disinggung masalah penjajahan oleh org India. Tapi menurut saya, bukanlah penjajahan dalam bentuk fisik seperti yg dibayangkan tapi lebih kearah pengaruh budaya India di Nusantara. Harap maklum Asia Timur dan Tenggara pada umumnya mendapat pengaruh

[budaya_tionghua] Re: Berita-berita Tiongkok

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
sebenernya dalam catatan resmi dinasti Song sendiri ada membahas masalah hubungan diplomatik antara kerajaan di nusantara dgn dinasti Song. Sedangkan catatan Ming, berhubung pelayaran Zheng He mendapat tentangan, sebagian catatan hubungan diplomatik yg terkait dgn pelayaran Zheng He ikut

[budaya_tionghua] Re: BOEN TEK BIO 31 JULI 09 S/D 14 AGST 09

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
masa mesti dibagiin surat edaran dari dirjen hindu buddha seh huehehehe yg diterbitin taon 90an noh. --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, David Kwa david_kwa2...@... wrote: RRS, Kamsia atas pemberitahuan ini yang niscaya amat berguna dan mohon maaf sebesar-besarnya sebelumnya. Melihat

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
duh gak sempet ngecek, tapi ini daftar yg masih diinget. 1.Ada apa dengan Tionghoa 2.Ciswak ritual tolak bala 3.Cara pencarian nama Tionghoa 4.Sistem kalender Tionghoa 5.Kitab 3 aksara 6.Imlek 7.Qingming 8.Chunqiu 9.Qixi 10.Chongyang 11.Mengenal Taoisme 12.Duan Wu 13.kosmologi Tionghoa 14.Sistem

[budaya_tionghua] Filsafat dan logika Bazi

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Filsafat Bazi Ivan Taniputera 22 Juli 2009 Bazi yang diterjemahkan sebagai Delapan Karakter dalam Bahasa Indonesia merupakan salah satu metoda prediksi yang kini sangat populer di berbagai penjuru dunia. Banyak orang Barat yang telah mempelajari dan kini beberapa buku dalam bahasa Inggris

[budaya_tionghua] Ralat artikel Filsafat dan Logika Bazi

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Mohon maaf ada kesalahan di sini. 12 Cabang Bumi adalah Dizi. Salam, IT.

Re: [budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik zhoufy
Saya tak tinggal di bdg, tapi urun rembug: daripada membahas tradisi kecil, mengapa tak membahas tradisi besar? Yakni filsafat! Coba mulai dulu dng para guru dari zaman negeri berperang. Zhuzi baijia Sent from my BlackBerry?0?3 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

[budaya_tionghua] Filsafat dan Logika Mianxiang

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Ivan Taniputera 22 Juli 2009 Saya pernah berdebat dengan seseorang mengenai mianxiang. Sebelumnya perlu saja ungkapkan dulu bahwa mianxiang adalah ilmu fisiognomi berdasarkan raut wajah seseorang. Dia berkeras bahwa kesuksesan seseorang tidak ditentukan oleh wajahnya. Mungkin pendapatnya

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik als
Hendri Irawan heny...@yahoo.com wrote: Chen Gangsheng bisa punya nama lain yang lebih populer daripada nama aslinya yaitu Jackie Chan. Kondisi yang sama di masa lalu pada jaman Pax Sinica, salah satu wali songo konon namanya adalah Ja Tik Su. Padahal susah sekali atau Ada yang percaya bahwa

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Bagus juga. Buku Fung Yulan bisa dipakai. Sangat bagus. Saya di Surabaya sedang membentuk klub studi filsafat Tionghua. Karena seluruh anggota tidak paham bahasa Mandarin dengan baik, yang dijadikan teks book adalah buku Fung Yulan tersebut. Salam, IT. --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com,

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Salam, Mengenai kosmologi dan perbintangan saya bisa membantu dengan senang hati. Mungkin bisa diadakan waktu liburan, sehingga saya kemungkinan besar bisa hadir. Salam, IT. --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, ardian_c ardia...@... wrote: duh gak sempet ngecek, tapi ini daftar yg masih

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
yg kita mesti pikirin adalah kemungkinan org2 persia dan arab yg tinggal di Tiongkok jaman dulu, mereka ada kemungkinan menggunakan nama/marga yg beraksara Han. Ja ada kemungkinan adalah ZHA dan seinget saya seh itu marga asing bukan marga asli. But ada marga yg digunakan org asing tapi sdh

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik als
ivan_taniputera ivan_taniput...@yahoo.com wrote: Mengenai walisongo karena buku saya menitik-beratkan pada sejarah kerajaan, maka tentang walisongo mungkin tidak akan dibahas secara mendetail dan hanya sekedarnya saja. Apakah walisongo keturunan Tionghua? Ini susah dipastikan. Hingga sekarang

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
suenya itu tradisi besar alias filsafat kagak laku huehehehehehe jadi inget waktu undang prof.Damarjati, hiks hiks yg dateng gak banyak. Percaya gak percaya peminat dari kalangan Tionghoa sendiri TIPIS alias GAK BANYAK. Banyaknya malah dari kalangan lain. PERCAYALAH

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik ardian_c
owe bukan sarjana apelage org belanda tapi ada sedikit masalah disini dan DOELOE dah BERAPA KALI DIBAHAS. Ini bbprp yg diinget. 1.Prof.Slamet Muljana mengutip dari buku Tuanku Rao yg ditulis oleh Parlindungan. Parlindungan sendiri dapat dari bapaknya yg dapet dari Portman 2.kalau ada

[budaya_tionghua] Re: beberapa judul. up Pak I. T.

2009-07-21 Terurut Topik Joao Kho
Semakin semangat neh pengen cepat-cepat baca sejarah kerajaan Indonesia. Biasanya ada dengar cerita kerajaan di Siak, Cirebon, atau Jawa yg sulit dicari versi ejaan Indonesianya. Dan kebetulan sejarah Indonesia yg dipelajari waktu sekolah dasar maupun menenggah tidak terlalu jelas. Moga-moga

[budaya_tionghua] sejarah orang chinese di pulau Bangka ( terutama tentang raja timah )

2009-07-21 Terurut Topik Vawensa Adipratama
Dear rekan - rekan milis budaya Tionghoa , Perkenalkan nama saya wensa, saya sedang mencari bahan - bahan dan informasi sejarah megenai raja timah di bangka , yang saya tahu pada jaman dulu di bangka , ada pengusaha dari tiongkok yang menjadi tauke dari usaha penambangan timah . semoga di milis

Re: [budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik als
ardian_c ardia...@yahoo.co.id wrote: suenya itu tradisi besar alias filsafat kagak laku huehehehehehe jadi inget waktu undang prof.Damarjati, hiks hiks yg dateng gak banyak. Percaya gak percaya peminat dari kalangan Tionghoa sendiri TIPIS alias Datangkan juga suhu Bazi yang ciamik tapi mau

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik Joao Kho
Ada lagi buku karya Sumanto Al Qurtuby yang dipandang sbg penganut islam liberal juga ada membuat buku ttg sejarah walisongo yg kalo tidak salah menyebutkan ada 2 orang wali bukan berasal dari arab. --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, ivan_taniputera ivan_taniput...@... wrote: Salam,

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung,

2009-07-21 Terurut Topik Joao Kho
Hahaha..., itu pasti, tapi guru Bazi yg mau menghitung bazi kalayak rame seh..., gue rasa sulit dipercayai :D --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, a...@... wrote: ardian_c ardia...@... wrote: suenya itu tradisi besar alias filsafat kagak laku huehehehehehe jadi inget waktu undang

[budaya_tionghua] Re: beberapa judul. up Pak I. T.

2009-07-21 Terurut Topik Joao Kho
Ada buku sejarah Nusantara terbitan baru: Nusantara: Sejarah Indonesia by Bernard H.M. Vlekke, Samsudin Berlian (Translator) Sinopsis Nusantara merupakan salah satu deskripsi sejarah Indonesia yang ditulis secara mendalam namun populer. Kendati buku ini terbit pertama pada 1943, banyak

RE: [budaya_tionghua] Filsafat dan Logika Mianxiang. cantik dan tinggi.

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Saya pernah baca suatu artikel, secara statistic ada survey mereka yang secara umum lebih cantik berpenghasilan lebih tinggi dibandingkan yang kurang. Demikian juga umumnya untuk pribadi yang lebih tinggi tubuhnya juga penghasilannya lebih tinggi dari yang pendek. Heheheh.. tukur info saja

Re: [budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik als
ardian_c ardia...@yahoo.co.id wrote: ... Ini bbprp yg diinget. 1.Prof.Slamet Muljana mengutip dari buku Tuanku Rao yg ditulis oleh Parlindungan. Parlindungan sendiri dapat dari bapaknya yg dapet dari Portman 2.kalau ada penggeledahan dan penyitaan terhadap arsip2 gedung batu, mestinya

Re: [budaya_tionghua] sejarah orang chinese di pulau Bangka ( terutama tentang raja timah )

2009-07-21 Terurut Topik King Hian
Sdr. Wensa, Apa sudah membaca buku Timah Bangka Dan Lada Mentok? Pernah diposting di sini: http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua/message/43053 http://www.nabilfoundation.org/?hal=h004id=6 kiongchiu, KH --- On Wed, 7/22/09, Vawensa Adipratama pratama@gmail.com wrote: From: Vawensa

[budaya_tionghua] Re: Usulan untuk membuat silsilah kerajaan di Indonesia (walisongo)

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Sumber yang katanya boleh dimasukkan asalkan itu berupa legenda atau ceritera rakyat turun temurun semenjak lama, karena ini merupakan kekayaan budaya. Tidak ada masalah dalam hal ini. Yang tidak dibenarkan adalah seseorang menceriterakan legenda' baru. Misalnya beberapa waktu yang lalu ada

RE: [budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung, Pak Ivan T

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Yth Pak Ivan, Tawaran Anda sangat simpatik. Kita catat dulu yah, sebagai nara sumber. Senang saya dengar dengan adanya perhatian untuk membantu. Semoga saja rencana program ini bisa direalisasikan secepatnya, tunggu komentar para peminatnya nih. Kita follow up terus yah... Terima

RE: [budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung, up Pak Ardian.

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Ardian, Nuhun untuk daftar subjek materi nya yang sudah siap tayang , Sangat menarik. Kita tunggu dulu komentar dari para peminat lainnya . Semoga cepat terrealisasikan rencana program bulanan ini. Salam erat, Sugiri. -Original Message- From:

RE: [budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung, Fung Yulan

2009-07-21 Terurut Topik ibc
Pak Ivan , apa judul bukunya Fung Yulan itu ?? Thanks. Sugiri. -Original Message- From: budaya_tionghua@yahoogroups.com [mailto:budaya_tiong...@yahoogroups.com] On Behalf Of ivan_taniputera Sent: Wednesday, July 22, 2009 10:53 AM To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject:

Re: [budaya_tionghua] sejarah orang chinese di pulau Bangka ( terutama tentang raja timah )

2009-07-21 Terurut Topik Vawensa Adipratama
thanks pak KH , buku tsb sudah saya baca , cukup informatif mengenai sistim kerja dan asal usul pekerja , tapi saya sedang mencari informasi yang lebih detail. kemungkinan besar saya akan mencari narasumber di bangka. salam hangat wensa 2009/7/22 King Hian king_h...@yahoo.com: Sdr. Wensa,

[budaya_tionghua] Re: Filsafat dan Logika Mianxiang. cantik dan tinggi.

2009-07-21 Terurut Topik Joao Kho
Kalo tidak menurut statistik gue ada contoh bagus, Deng Xiao Ping, pendek tapi jadi pemimpin besar di Negeri Bambu yg merupakan negera berpenduduk terbanyak di dunia :D --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, ibc ibcin...@... wrote: Saya pernah baca suatu artikel, secara statistic ada

[budaya_tionghua] Re: member milis di Bandung, Fung Yulan

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
kalo ga salah judulnya History of Chinese Philosophy, ada 3 jilid. Bukunya saya taruh di Surabaya. Isinya lengkap menguraikan filsafat dari Zaman Chou. Sangat komprehensif. Salam, IT. --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, ibc ibcin...@... wrote: Pak Ivan , apa judul bukunya Fung Yulan itu

[budaya_tionghua] Re: Filsafat dan Logika Mianxiang. cantik dan tinggi.

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Iya Napoleon juga pendek (cuma 155 - 160 cm). Hitler juga. Kanselir Dolfuss juga pendek, sampai diejek dengan julukan Milimetternich (artinya tiruan Furst von Metternich dalam ukuran mini). Mungkin perlu juga dipertimbangkan faktor2 lainnya (the right man in the right place). Salam, IT ---

[budaya_tionghua] Re: Filsafat dan Logika Mianxiang. cantik dan tinggi.

2009-07-21 Terurut Topik ivan_taniputera
Iya Napoleon juga pendek (cuma 155 - 160 cm). Hitler juga. Kanselir Dolfuss juga pendek, sampai diejek dengan julukan Milimetternich (artinya tiruan Furst von Metternich dalam ukuran mini). Mungkin perlu juga dipertimbangkan faktor2 lainnya (the right man in the right place). Salam, IT ---