PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik danarhadi2000
Idee yang excellent. Agar di petakan secara exact, apa sih budaya Tionghoa itu. Apakah ritual di bio, seperti menghormati kongco Loocia, kongco Guankong juga termasuk inti budaya Tionghoa. Atau hanya arsitektur bio dan warna warni dindingnya? Apakah bentuk makam Tionghoa juga budaya Tionghoa,

Re: [budaya_tionghua] Tentara Tiongkok di Taiwan (Film DAAI TV) background info

2009-08-24 Terurut Topik ANDREAS MIHARDJA
sorry salah tik 1971 Andreas --- On Sun, 8/23/09, takezo shinmen hisashi.mits...@gmail.com wrote: From: takezo shinmen hisashi.mits...@gmail.com Subject: Re: [budaya_tionghua] Tentara Tiongkok di Taiwan (Film DAAI TV) background info To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Date: Sunday, August 23,

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Inilah yg perlu kita perdalam, barongsai dan segala tetek bengek upacara hanyalah pernak pernik saja. Bahkan fengsui dan bazi(ramalan nasib) menurut saya hanyalah tradisi kecil. memang dari segala tradisi ritual bisa diusut dasar dari filosofi masyrakat tionghoa, tapi tetap saja tak bisa

[budaya_tionghua] Pertengkaran dalam Milis Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik Tantono Subagyo
Rekans, Lookay mohon maaf sudah terlalu mudah terpancing atau terlalu sensitif sehingga sedikit banyak sudah mengganggu kenyamanan bermilis disini. Lookay akan mencoba berlaku positif (bila disambut oleh Tim Moderator) dengan mencoba melihat kemungkinan pengaktifan blog Budaya Tionghua agar

[budaya_tionghua] Pandangan demokrasi dan Hak belajar dan karir jaman dahulu

2009-08-24 Terurut Topik ardian_c
Pandangan demokrasi dan Hak belajar dan karir jaman dahulu 8 Juli yang lalu seluruh rakyat Indonesia memilih pemimpinnya dan kegiatan itu disebut Pemilu atau juga pesta demokrasi. Dalam tulisan ini saya mencoba menguraikan apa yang dimaksud demokrasi menurut Tiongkok jaman dahulu dan juga HAM

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Yg sering lepas dari perhatian orang luar adalah berkembangnya zen budhisme di tiongkok, yg melahirkan seorang tokoh hebat bernama Hui Neng. Kitab yg ditulisnya merupakan satu2nya kitab suci agama budha yg ditulis orang tionghoa. Untuk tokoh ini, peraih nobel sastra asal tiongkok yg kini tinggal

PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik danarhadi2000
Ya pasti menarik. Dalam dunia pentas klassik Eropa, seni drama sudah di penetrasi thema yang berkaitan dengan Tiongkok. Salah satu adalah lakon Opera tiga babak, ialah Turandot oleh Giacomo Puccini. Pertunjukan pertama dilakukan di Teatro alla Scala di Milano tanggal 25 April 1926 dimana

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Juga ada drama lingkaran kapur putih yg diadaptasi dari cerita rakyat tiongkok, kisah perebutan anak di pengadilan Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT -Original Message- From: danarhadi2000 danarhadi2...@yahoo.com Date: Mon, 24 Aug 2009 14:59:11 To:

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik agoeng_set
Bisa dishare sedikit ceritanya? Biar ada gambaran ga cuma dikasih tau judulnya aja. Hehehe -Original Message- From: zho...@yahoo.com Date: Mon, 24 Aug 2009 17:50:46 To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject: Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Lingkaran Kapur Putih / The Caucasian Chalk Circle (CCC) adalah berdasarkan cerita pendek Bertold Brech, Der Augsburger Kreidekreis dan asalnya disadurkan dari cerita Tiongkok abad ke 14, Circle of Chalk oleh Li Xingdao. CCC adalah teater terakhir yang ditulis oleh Brecht sebelum dia

PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik ardian_c
sebenernya tulisan Hui Neng yang diakui merupakan karya tanpa membawa atau mengatasnamakan Buddha. Berapa banyak kitab lainnya yg produk Tiongkok tapi bawa2 nama Buddha ? Contohnya ya itu Ulambana Sutra atau jg Sutra Bakti seorang anak. Biar Huineng terkenal kepandaiannya tapi dalam perkembangan

[budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ???

2009-08-24 Terurut Topik yudiboy2004
Permisi bro and sis... Saya ada sedikit pertanyaan mengenai penyakit yg saya derita...sudah 1 tahun lebih saya ini mengalami gangguan pencernaan..kalau menurut istilah dokternyo gastritis..gangguan asam lambung..tahun tadi saja sudah 3x opname..udah keliling dokter..udah juga keluar

Re: [budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ???

2009-08-24 Terurut Topik Khaidi Wong
Bro, saya juga pernah ngalamin Dan sekarang sudah oke Problemnya ternyata di hati bukan di lambung Akibat suka makan: 1. berminyak dan pedas, seperti nasi padang 2. snack (makanan ringan), seperti kacang2an, cheetos, dll 3. goreng-gorengan Dan: 1. tidur larut malam 2. terlalu forsir kerjaan

[budaya_tionghua] Sutra Hati

2009-08-24 Terurut Topik henyung
Jangan lupakan juga Sutra Hati. Banyak ahli yang menyimpulkan bahwa sutra hati dibuat di Tiongkok. Literatur Prajna Paramitta (termasuk sutra intan) yang sampai ke Tiongkok kemudian disarikan menjadi Sutra Hati. Dari bahasa Tiongkok jaman itu kemudian baru ditranslasikan kembali ke bahasa

[budaya_tionghua] pertemuan di Bandung 28 AGUSTUS 2009,Pembicara Sdr Ardian C. dan Demo Kaligrafi oleh Sdr Ryan.

2009-08-24 Terurut Topik ibc
Sarasehan diskusi bulanan di Bandung mengenai Budaya Tionghoa pertama ini : Jumat, Tanggal 28 Agustus 2009. Waktu : Jm 17.30 - 20.00 Lokasi :bangunan Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Kristen Maranatha. Jl. Surya Sumantri , Bandung. Masuk dari pintu gerbang kampus UKM no 1.

Re: [budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ???

2009-08-24 Terurut Topik Santo Putra
Lima belas tahun yang lalu saya juga mengalami penyakit yang mirip dengan penyakit yang anda alami, sakit-sakitan bertahun-tahun dan gak sembuh-sembuh walaupun sudah berobat kemana-mana. Kemudian saya menemukan sebuah buku yang mengupas tentang manfaat vegetarian, lalu saya mencoba untuk tidak

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik Edith Koesoemawiria
terjemahan judul sering berbeda-beda, yang dimaksud inikah? From Gao Xingjian, a winner of the 2000 Nobel Prize for Literature, comes a major drama about life. Snow in August is based on the life of Huineng (AD 633-713), the Sixth Patriarch of Zen Buddhism in Tang Dynasty China. Packed with

Re: [budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ???

2009-08-24 Terurut Topik ChanCT
Bung Yudi yb, Sungguh ikut prihatin mengetahui bung menderita sakit aneh bertahun-tahun tidak juga beres, setelah kunjungi dokter dalam dan luar negeri, ... Saya setuju dengan usul bung Khai, rubah cara hidup, khususnya apa yang bung makan sehari-harinya. Semenetara orang menyatakan, manusia

Re: [budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ???

2009-08-24 Terurut Topik liang u
Coba akupuntur dan belajar Taiji, jangan dipaksakan, sedikit-sedikit, sekuatnya. Kiongchiu --- On Mon, 8/24/09, yudiboy2...@yahoo.com yudiboy2...@yahoo.com wrote: From: yudiboy2...@yahoo.com yudiboy2...@yahoo.com Subject: [budaya_tionghua] Mengapa sakit saya tak kunjung sembuh ??? To:

[budaya_tionghua] alam Baka dan neraka peradilan (raja yama = Yang lou wang) dikusi Cioko days

2009-08-24 Terurut Topik east_road
Dalam rangka Cioko / ulambana / sembayang rebutan / ghost festival Raja Yama Adalah salah satu dewa kematian. Siapakah raja yama = dia adalah hakim alam baka yang menentukan manusia setelah kematian diadili untuk menentukan manusia masuk neraka dan surga. Berbagai versi dari Raja yama dari

[budaya_tionghua] [tanya] Jadwal Imsakiyah di China

2009-08-24 Terurut Topik ::KaNia::
Dear All, Please help me, .. Saya lagi cari jadwal imsakiyah di China, ada yang punya ga ya? Salam,   'Two things are infinite: The Universe and Human Stupidity; and I'm not sure about the universe.' - Albert Einstein  Get your preferred Email name! Now you can @ymail.com and

[budaya_tionghua] Re: alam Baka dan neraka peradilan (raja yama = Yang lou wang) dikusi Cioko days

2009-08-24 Terurut Topik henyung
Ini mungkin lebih ke tradisi agama rakyat yang mendapatkan pengaruh dari Buddhisme atau India. Terutama mengenai Yama. Namun di budaya rakyat Yama hanyalah salah satu dari hakim-hakim tersebut. Lupa di urutan berapa. Kalau dari sisi taoisme, malam hari tanggal 15 bulan 7 adalah hari inspeksi Di

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Semua memang termasuk budaya tionghoa, tradisi kecil maupun besar, budaya positif atau negatif. Yg saya tekankan di sini adalah: kita jangan terlalu berkutat pada tradisi kecil sehingga mengabaikan yg besar. Mempromosikan segala macam tradisi yg remeh temeh tak ada gunanya, malah membuat orang

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Ya betul, mbak Edith pernahkah nonton pementasan teaternya Gao di eropa? Banyak judul! Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT -Original Message- From: Edith Koesoemawiria hiday...@gmx.de Date: Tue, 25 Aug 2009 05:05:52 To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Subject: Re:

[budaya_tionghua] Re: alam Baka dan neraka peradilan (raja yama = Yang lou wang) dikusi Cioko days

2009-08-24 Terurut Topik ardian_c
raja Yama diurutan ke 5, raja2 laennya seingat gw Taishan Wang, Qinguang Wang, Zhuan Lun Wang de el el. Nah menurut kepercayaan rakyat yg ditulis di Yv Li Bao Chao/Jian , itu semua hakim mengadili secara bergilir. Raja ke 5 ini yg bisa nyabut lho --- In budaya_tionghua@yahoogroups.com,

[budaya_tionghua] Fwd: Re: Hidup dan mati ¡V dilihat dari sudut taoisme(untuk bapak Song)

2009-08-24 Terurut Topik ardian_c
--- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, perfect_harmony2000 perfect_harmony2...@... wrote: Syair ini saya persembahkan kepada Song qianbei atau sesepuh Song. Maafkan jika saya mengambil kesimpulan bp.Han-Swie Song bermarga Song. Kelahiran dan kematian Susah susah senang senang susah senang

Re: PERHATIAN MODERATOR Re: [budaya_tionghua] Mengaktifkan blog Budaya Tionghua

2009-08-24 Terurut Topik zhoufy
Di bidang musik juga ada gaungnya. Komponis amrik asal jerman Dvorak, membuat komposisi musik yg berjudul Song of the earth, musik ini terilhami oleh puisi2 klasik dinasti Tang. Di zaman modern, group legendaris Pink floyd juga menggubah lagu lirik mengambil dr khsanah puisi klasik Tiongkok.

[budaya_tionghua] Fwd: Cermin untuk kita semua

2009-08-24 Terurut Topik ardian_c
--- In budaya_tionghua@yahoogroups.com, perfect_harmony2000 perfect_harmony2...@... wrote: Membaca beberapa posting yang sedang dibicarakan membuat saya merenung. Tradisi atau budaya merupakan ciri khas suatu bangsa , entah berapa banyak tradisi dan budaya yang lenyap karena benturan dengan