Re: [iagi-net-l] FW: Sekedar Informasi, mengenali gejala n sifat alam - bumi

2006-06-09 Terurut Topik Fajar Lubis
Ada banyak laporan mengenai perubahan muka airtanah sebelum dan sesudah gempa.. - Gempa California (Oct-1989, Jun-1992, Nov-1993, Jan-1994, 1995) : fluktuasi muka airtanah hingga 3.2 m. - Gempa di Taiwan 1999 (Chelungpu Fault) : fluktuasi muka airtanah berkurang/bertambah 1 - 11.1 m -

RE: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Sebaiknya, dicek dulu peta geologi Kuarter dan seismotektonik DKI Jakarta skala besar yang diterbitkan P3G Bandung. Dan, kalau memang ada patahan Ciputat-Kota, mengapa mesti segera menyebutnya sebagai patahan gempa ? Masyarakat kita sekarang ini sedang traumatik dengan masalah kebencanaan

Re: [iagi-net-l] FW: Sekedar Informasi, mengenali gejala n sifat alam - bumi

2006-06-09 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
kemarin saya pagi saya lihat awan seperti itu di balikpapan agak aneh karena cuma ada satu yang menjulang tinggi seperti cendawan sementara di sekitarnya awan tipis dan datar... Dari kemarin sampai siang ini hujan terus di seluruh balikpapan, tidak ada matahari sama sekali semoga saja

RE: [iagi-net-l] Adakah geoscientist yg tertarik menjadi wartawan metro TV ?

2006-06-09 Terurut Topik Parvita Siregar
Soal wartawan di metro TV, sebenarnya sudah ada reporter dari Geologi ITB, angkatan 1988 namanya Rully. Parvita H. Siregar DPT-ILX Team Coordinator Vico Indonesia-Jakarta -Original Message- From: Awang Harun Satyana [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, June 09, 2006 12:33 PM To:

Re: [iagi-net-l] Tipe merapi meletus: breaking-news

2006-06-09 Terurut Topik heri ferius
Pak Bpriadi Apa Tipe Gunung Api kita dapat dikelompokan berdasarkan budaya : Merapi ini sepertinya punya karakter orang Jawa ya? Mau meletus saja ndak langsung jlegerrr, tapi kalem, slow, tidak buru-buru. Batuk-batuk dikit, tlelar-tleler lavanya lalu diem,... batuk batuk lagi,

RE: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik wahyu budi
Benar, lebih baik lagi kalau sebelum memberikan komentar, kita periksa dahulu kondisi sebenarnya di lokasi mata air. Saya punya pengalaman dengan kejadian seperti ini. Ketika itu di Ambon, di rawa-rawa sagu di dalam Kampus Universitas Pattimura, tahun 1993 (?). Saya diberitahu bahwa ada mata air

RE: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik edisonsirodj
Pak Awang, Mohon izinnya untuk meng forward pembahasan ini ke metrotvnews. Kita mencoba untuk masuk ke dalam metrotv (walau email saya ke bagian recruitment-mudah2an sampe nih), saya melihat belum adanya usaha IAGI untuk masuk kedalam media (mungkin saya salah). IAGI harus masuk kedalam kalo

RE: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Pak Edison, Kalau secara pribadi, saya mengizinkan, sebatas bahwa itu pendapat pribadi. Saya hanya ingin menghimbau kepada para ahli, berhati-hatilah berpendapat tentang sesuatu yang menyangkut hajat hidup orang banyak. Terima kasih. Salam, awang -Original Message- From: [EMAIL

[iagi-net-l] Fwd: Permintaan peta sesar sekitar Semarang dan Yogya

2006-06-09 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Ada yg punya lembar peta yg dimaksud nggak ? RDP -- Forwarded message -- From: abdul rochim [EMAIL PROTECTED] Date: Jun 9, 2006 2:54 PM Subject: Permintaan peta sesar sekitar Semarang dan Yogya To: [EMAIL PROTECTED] Cc: [EMAIL PROTECTED] Yth. Pak Rovicky, Pertama sekali

RE: [iagi-net-l] Fwd: Permintaan peta sesar sekitar Semarang dan Yogya

2006-06-09 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Yang pdf tidak punya, itu lembar peta besar hasil pemetaan bersistem 1 : 100.000 terbitan P3G. Mungkin lebih baik menggunakan peta seismotektonik saja. Coba diminta menghubungi P3G, Bandung. Salam, awang -Original Message- From: Rovicky Dwi Putrohari [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent:

Re: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Lho kan memang jakarta sering gempa..? sebelum gempa jogya kan didahului oleh gempa jakarta..kalau gampangnya berarti memang ada resiko. masalah kuantifikasi resiko...? Kan jogya juga tidak ada yang tahu akan terjadi gempa... yang sempat terlintas..kan jakarta itu sebagian besar berada di atas

RE: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik Fajar Lubis
Mata air panas.. ada yang mendefinisikan sebagai mata air dengan temperatur minimal 15 derajat lebih tinggi dari rata-rata temperatur udara di sekitarnya dan banyak lagi. Tapi saya lebih senang untuk mendefinisikannya dengan menyimpan data temperatur mata air tersebut pada kurva hubungan

RE: [iagi-net-l] wawancara Gatra dg Dr. Nanang T. Puspito

2006-06-09 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Beberapa klarifikasi/pendapat. Lempeng Indo-Australia tidak seluruhnya lempeng samudra, bisa dibilang samudranya hanya 60 %, 40 %-nya mengusung benua (India, Australia, Papua). Kebetulan saja yang 60 % itu hampir seluruhnya ada di selatan India dan BD Indonesia. Yang selama ini mengganggu

[iagi-net-l] Hubungan sesar dengan kerusakan akibat gempa

2006-06-09 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Kalau kita punya sesar, apakah jenis sesar dan orientasi strikenya bisa menyebabkan perbedaan efek kerusakan yang berbeda ..? mis : kalau kasus jogya ada sesar mendatar yang kebetulan (agak) tegak lurus Ne-SW dengan kompresi utama (dari selatan ) maka menyebabkan kerusakan yang besar. Bagaimana

RE: [iagi-net-l] Hubungan sesar dengan kerusakan akibat gempa

2006-06-09 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Efek merusak karena sesar bergerak. Sesar Opak semula ia normal fault dengan blok turun Bantul dan blok naik Wonosari (lihat lembar peta Yogyakarta susunan Pak Wartono UGM dkk., dan lembar Surakarta susunan Pak Budianto Toha dkk.). Saat gempa Yogya terjadi, focal mechanism di episentrum

Re: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik edisonsirodj
Maaf mungkin saya tertinggal, sejauh ini yang mengkoordinir berita -berita penyebab bencana geologi siapa ya? Biar jelas sumber alurnya. |-+--- | | OK Taufik | | | [EMAIL PROTECTED]| | | .com | |

RE: [iagi-net-l] wawancara Gatra dg Dr. Nanang T. Puspito

2006-06-09 Terurut Topik Prasiddha Hestu Narendra
sekedar berandai-andai Yogya ratusan juta tahun yg akan datang... saat ini Yogya berada diatas lapisan erupsi Merapi masa lampau, dimana lapisan tersebut merupakan material Merapi yang halus. Sementara itu terdapat sesar Opak yang berada di dataran rendah di antara dua dataran tinggi Merapi

[iagi-net-l] Fwd: Apa peranan ahli kebumian

2006-06-09 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Ada yg dapat membantu saya menjawab yg ini ? Pertanyaan senada dengan hal ini sering sekali saya terima semenjak gempa-tsunami aceh tahun 2004. Aku rasa IAGI-HAGI sudah saatnya untuk kembali mendekati masyarakat awam. tantangannya tidak mudah dan saya yakin tidak mungkin sendiri-sendiri hanya

[iagi-net-l] Tides, Earthquakes, and Volcanoes

2006-06-09 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Dibawah sana penelitian pengaruh bulan yg sudah dimulai sejak lama dipublikasikan di majalah Science 2002. Saya rasa memang tidak salah kalau kita harus hari-hati pada saat-saat bulan purnama ataupun bulan mati. Dan saya sudah percaya sejak lama, cuman baru ketemu artikelnya. Pengetahuan ttg

[iagi-net-l] Strong Earth tides can trigger earthquakes, UCLA scientists report

2006-06-09 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Tulisan ini malah hanya beberap bulan sebelum gempa-tsunami besar Aceh = Strong Earth tides can trigger earthquakes, UCLA scientists report October 22, 2004 - Earthquakes can be triggered by the Earth's tides, UCLA scientists confirmed Oct. 21 in Science Express, the online journal of

Re: [iagi-net-l] mata air panas di gedung arsip nasional Jakarta

2006-06-09 Terurut Topik Noor Syarifuddin
Setuju pak Awang... Kita itu selagi belum ada kejadian tidak ada satupun yang omong tapi begitu ada kejadian kesannya kok terus jadi banyak ahli Membaca artikel air panas di gedung arsip itu saya juga ikut menyayangkan kalau memang benar ybs memberikan penjelasan seperti itu. Lho wong

Re: [iagi-net-l] Strong Earth tides can trigger earthquakes, UCLA scientists report

2006-06-09 Terurut Topik Salahuddin Husein
Quote: ... the overall effect of the tides is smaller, he said, because the faults studied are many miles inland from the coast and the tides are not particularly large Di sepanjang Java trench, tidal range tampaknya cukup kecil, di barat Sumatera 1 m, dan semakin membesar ke arah timur.

Re: [iagi-net-l] merapi meletus: breaking-news on metro-tv

2006-06-09 Terurut Topik Yahdi Zaim
Ass.W.w., Hilman dan Rekans, Saya mau menambah ludrukannya BPriadi (Pempem), sekalian ramalannya paranormal Permadi tentang hiruk-pikuk Gempa Yogya, Merapi yang alon2 asal kelakon dan ramainya tentang betapa hebatnya apa yang akan terjadi jika Jakarta terkena bencana gempa plus tsunami, atau

RE: [iagi-net-l] Tipe merapi meletus: breaking-news

2006-06-09 Terurut Topik Djuharlan
Lho, kenyataannya mentang2 di Tasik waktu Galunggung meletus juga di kredit sampai 6 bulan. Ha... ha.. ha.. Regards/Salam, Md Johaness Djuharlan PT Freeport Indonesia Tembagapura 99930 Phone: +62-901-417491, +62-901-352-090 Mobile: +62-812-338-7176 -Original Message- From: heri ferius