[Ar-Royyan-6022] Bergaul Bisnis Lewat Milis

2007-03-27 Terurut Topik agus rasidi
PRACTICAL KNOW HOW ONLINE NETWORKING - Bergaul Bisnis Lewat Milis Oleh : Annisa Wardani * Aktif bergaul dengan bergabung dalam suatu milis, banyak membawa manfaat. Tidak hanya wawasan kita yang makin berkembang, namun prospek perkembangan bisnis kita juga layak diharapkan. Bagaimana tidak?

[Ar-Royyan-6024] Fw: Lauching buku THE HIDDEN FACE OF IRAN

2007-03-27 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: TB Yasmin To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, March 27, 2007 7:39 PM Subject: [buku-islam] Lauching buku THE HIDDEN FACE OF IRAN Hadiri Lauching buku THE HIDDEN FACE OF IRAN; Catatan Perjalanan Warga Amerika Serikat Menembus Jantung Negeri Iran Akan

[Ar-Royyan-6025] Laptop DPR di Tengah Kemiskinan Rakyat

2007-03-27 Terurut Topik agus rasidi
alhamdulillah ... tidak jadi / dibatalkan pengadaan laptop DPR ( gara-gara kembali ke laptop kali ya ... mereka anggota DPR yang antusias ingin mendapatkannya ). --- Laptop DPR di Tengah Kemiskinan Rakyat Posted by: A Nizami [EMAIL

[Ar-Royyan-6026] MASJID!

2007-03-27 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: azzumar [EMAIL PROTECTED] To: Milis_Iqra [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, March 27, 2007 6:56 PM MASJID! Banyak Masjid2 megah berdiri di tanah air ini. Tapi adakah manusia benar2 bersujud? Sujud dengan ketaatan sempurna atas semua perintahNYA dan menjauhi

[Ar-Royyan-6021] Fw: [ Annahl ] Kenapa Mesti malu (berjilbab) ?!

2007-03-26 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: masjid_annahl To: annahl-google Sent: Tuesday, March 27, 2007 11:47 AM Subject: [ Annahl ] Kenapa Mesti malu (berjilbab) ?! Kenapa Mesti Malu? 27 Mar 07 06:56 WIB Oleh Seriyawati Hari itu seperti biasanya saya mengantar dan menjemput Kiki, anak perempuan

[Ar-Royyan-6014] Fw: Agenda Islami

2007-03-25 Terurut Topik agus rasidi
just info for you. - Original Message - From: walisongo To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Sunday, March 25, 2007 8:26 PM Subject: Agenda Islami 22 Maret – 1 April 2007 Assalamualaikum Wr Wb. Agenda Islami berisi seputar berita, peristiwa hingga aktifitas umat islam. Untuk

Re: [Ar-Royyan-5991] opretion blue night - sketchs

2007-03-23 Terurut Topik agus rasidi
bagaimana kalo pak Djarot dimasukkan ke persidangan terbuka seperti pak Lana kemarin ? pak Djarot menjadi promovendus dan diuji oleh . bukan begitu pak Yahya ? - Original Message - From: Achmad Y. Sjarifuddin [EMAIL PROTECTED] To: jamaah@arroyyan.com Sent: Friday, March 23, 2007

[Ar-Royyan-5988] Selamat buat Doktor Lana Sularto

2007-03-22 Terurut Topik agus rasidi
assl.wr.wb. Alhamdulillah, telah lulus dengan predikat sangat memuaskan seorang Doktor di bidang Ilmu EKonomi yakni Doktor ( DR. LANA SULARTO, SE, MM ) kemarin di Universitas Gunadharma, Depok. Selamat buat Doktor Lana Sularto ( juga buat keluarganya ) atas jerih payahnya selama ini sehingga

[Ar-Royyan-5979] Khatib Piawai

2007-03-21 Terurut Topik agus rasidi
Khatib Piawai Oleh A. Muttaqin Hujan mengguyur hari Jum'at pekan kemarin amat lebat. Cuaca mendung sejak Shubuh hari itu, akhirnya tumpah membasahi setiap inci tanah yang belum lagi kering sisa hujan kemarin. Angin yang menderu-deru menambah gemuruh hujan makin riuh-rendah. Kekuatan

[Ar-Royyan-5980] Lima Wasiat Abu Bakar

2007-03-21 Terurut Topik agus rasidi
Lima Wasiat Abu Bakar Oleh : Nur Iskandar Sahabat Rasul SAW, Abu Bakar Ash-Shiddiq, berkata, ''Kegelapan itu ada lima dan pelitanya pun ada lima. Jika tidak waspada, lima kegelapan itu akan menyesatkan dan memerosokkan kita ke dalam panasnya api neraka. Tetapi, barangsiapa teguh memegang

[Ar-Royyan-5981] AYAH ATAU IBU, Kepada Siapa Lebih Nempel?

2007-03-21 Terurut Topik agus rasidi
LifeStyleKids AYAH ATAU IBU, Kepada Siapa Lebih Nempel? Jangan beli mainan lagi ya! Minggu kemarin kan Didan sudah beli mobilmobilan, ujar Desi, 29,kepada putra semata wayangnya yang baru berusia lima tahun. TENTU saja Didan cemberut mendengar perkataan sang bunda yang tegas. Serta-merta dia

[Ar-Royyan-5982] 10 ANGGAPAN SALAH TENTANG PENYAKIT MATA

2007-03-21 Terurut Topik agus rasidi
10 ANGGAPAN SALAH TENTANG PENYAKIT MATA Banyak mitos menyesatkan tentang penyakit mata yang tak jarang menjerumuskan pasien. Mengobati sendiri penyakit mata tak selalu aman dan perlu diwaspadai, karena tidak semua kelainan dan penyakit mata sama obatnya. 1. Penyakit mata merah disebabkan oleh

[Ar-Royyan-5983] Memulai Bisnis Tanpa Modal

2007-03-21 Terurut Topik agus rasidi
Memulai Bisnis Tanpa Modal Assalamu'alaikum Wr. Wb. Mas zainal, saya mau menanyakan bagaimana memulai bisnis tanpa modal? Dan bagaimana sih prosedur yang baik berbisnis dari awal banget, dari usaha penyediaan modal? Karena sayapunya angan untukberbisnis setelah lulus kuliah nanti, tetapi saya

[Ar-Royyan-5976] Fw: [OilGas] (info) Barangkali berminat http://www.dayadimensi.co.id/chevron/

2007-03-20 Terurut Topik agus rasidi
Berikut ini ada lowongan kerja di chevron ( tempat pak Agus Suhendar bekerja, oh, ya pak Agus ini terkadang tinggal di BDB tepatnya di RT 05/14, abangnya Rano ). Buat pak Yahya, mohon jawaban atas email kiriman yang ditolak ( message asli ). trims. / agus rasidi - Original Message

[Ar-Royyan-5977] Fw: [syiar-alsofwah] Memutus Silaturrahim

2007-03-20 Terurut Topik agus rasidi
Assalamu'alaikum Warahmatullaahi Wabarakatuh Semoga Netters Syiar al-Sofwa senantiasa dalam lindungan Allah Ta'ala Di antara fenomena yang marak di masyarakat dewasa ini adalah pemutusan silaturrahim, baik terjadi di internal keluarga maupun dengan kalangan kerabat. Apa sebenarnya penyebab

[Ar-Royyan-5972] Peranti Berbasis Iman dan Takwa

2007-03-19 Terurut Topik agus rasidi
. Peranti Berbasis Iman dan Takwa Posted by: Ummu Ja'far [EMAIL PROTECTED] cb1304 Sun Mar 18, 2007 3:59 pm (PST) Ilmu yang berkah... http://www.gatra.com/2007-03-18/artikel.php?id=103083 TEKNOLOGI SAINS Peranti Berbasis Iman dan Takwa Ke mana-mana, Ahlul Faradish Resha tak lagi

[Ar-Royyan-5973] Yang Putih dan Yang Coklat

2007-03-19 Terurut Topik agus rasidi
Yang Putih dan Yang Coklat Posted by: Temie Iswanto [EMAIL PROTECTED] abisubhan Sat Mar 17, 2007 11:28 am (PST) Bismillahir rahmanir rahiem Assalamu'alaykum wr wb Ada dua kejadian menarik tentang dua orang sepanjang malam hingga pagi tadi. Satu putih, satu coklat. Yang putih adalah warga

[Ar-Royyan-5971] Fw: Al Qur'an untuk orang hidup

2007-03-16 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: al_ahsan [EMAIL PROTECTED] To: Milis_Iqra [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, March 15, 2007 11:06 AM Al-Qur'an datang menyinari hati yang gelap dan menyinari jiwa yang gersang. Dan dia datang sebagai juru nasehat bagi orang yang membutuhkan bimbingan, sebagai

[Ar-Royyan-5968] Dokter Memegang Aurat Pasien Wanita Bukan Mukhrim

2007-03-15 Terurut Topik agus rasidi
Dokter Memegang Aurat Pasien Wanita Bukan Mukhrim Jumat, 9 Mar 07 07:51 WIB Assalamu'alaikum Wr. Wb Pak Ust. H. Ahmad Sarwat, LC yang dirahmati Allah SWT. Saya ingin berkonsultasi mengenai masalah teman saya. Jadi begini, isteri dari teman saya tersebut menderita Ambeian yang sudah cukup

[Ar-Royyan-5969] Ribakah Simpanan di Koperasi

2007-03-15 Terurut Topik agus rasidi
Ribakah Simpanan di Koperasi Rabu, 14 Mar 07 09:31 WIB Assalammualaikum wr wb, Langsung aja Pak Ustad, Apabila seseorang menyimpan modal usaha pada sebuah koperasi, dan koperasi tersebut memberikan jasa atas simpanan tersebut. Apakah pemberian jasa simpanan tersebut termasuk katagori riba

[Ar-Royyan-5970] Yayasan Ummul Quro Bogor (OPEN RECRUITMENT)

2007-03-15 Terurut Topik agus rasidi
terakhir tgl 15 Maret 2007 - Original Message - From: ash_server OPEN RECRUITMENT..!! Kami membuka kesempatan anda untuk bergabung sebagai : YAYASAN * Staf Keuangan Yayasan Kode YYS-KEU * Staf Kajian Pengembangan Pendidikan Kode KPP TKIT * Guru Kelas KOde TK-GTK SDIT * Guru

[Ar-Royyan-5964] Fw: 2 Qullah itu Berapa Liter?

2007-03-13 Terurut Topik agus rasidi
Fiqh - 2 Qullah itu Berapa Liter? Assalammu'alaikum, Pak ustaz, seringkali kita mendengar tentang air 2 qullah. Sebenarnya yang dimaksud qullah itu apakah kolam atau apa? Dan adakah hadits ayat Al-Quran yang membicarakan air 2 qullah ini, ataukah hanya ijtihd pada ulama saja. Mohon

[Ar-Royyan-5965] Betapa Hal Kecil Bisa Merubah Hidup Anda

2007-03-13 Terurut Topik agus rasidi
-- Forwarded message -- From: Djodi Ismanto [EMAIL PROTECTED] Date: 10 Mar 2007 14:09 Subject: [CR] Betapa Hal Kecil Bisa Merubah Hidup Anda Betapa Hal Kecil Bisa Merubah Hidup Anda ANDA MUNGKIN SERING MEREMEHKAN Anda mungkin sudah sangat sering mendengar nasehat ini, api

[Ar-Royyan-5966] Prinsip 90/10

2007-03-13 Terurut Topik agus rasidi
-- Forwarded message -- From: Djodi Ismanto [EMAIL PROTECTED] Date: 12 Mar 2007 10:39 Subject: [CR] Prinsip 90/10 Dear All, Permasalahan kadang timbul akibat dari kesalahan kita sendiri dalam bereaksi, lebih lanjut baca attachment-nya. Bagaimana dg Anda? Adapted from :

[Ar-Royyan-5958] Fw:Jenuh.....

2007-03-12 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Slamet Widodo To: Slamet Widodo ; Hawasi, Said Diky ; anjar ; Soetrisno -Balikpapan ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL

[Ar-Royyan-5959] Fw: Metode membingkai ulang

2007-03-12 Terurut Topik agus rasidi
, AGS-HO) ; Fatmawati ; Fatimah ; Dinyanto Asyek ; Aulia Rahman ; Asrul Azis ; Ary Azies ; Ardi ; Agus Utomo ; agus rasidi rasidi ; Achmad Ghazali ; Abdul Malik Malik (E-mail) ; Said Almubarrak ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; Rubiyanto ; devi ; Fatimah ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL

[Ar-Royyan-5961] Fw: masih adakah rasa cinta dihati kita

2007-03-12 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Hawasi, Said Diky To: anjar ; Soetrisno -Balikpapan ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ;

[Ar-Royyan-5953] Khatib Jumat Grogi, Jamaah Tertawa

2007-03-11 Terurut Topik agus rasidi
Khatib Jumat Grogi, Jamaah Tertawa Senin, 12 Mar 07 07:35 WIB Assalamu'alaikum, Ustad pengasuh yang dirahmati ALLAH, ada yang ingin kami tanyakan perihal syarat kotib jumat. Karena jumat ini di masjid kami terjadi hal yang menggelikan sekaligus agak memalukan, karena sang khotib yang ditunjuk

[Ar-Royyan-5946] [KIAT BISNIS] Kerjasama Dalam Usaha

2007-03-07 Terurut Topik agus rasidi
Kerjasama Dalam Usaha Saya akan membuka sebuah usaha restoran/warung makan dan bekerja sama dengan seseorang, dimana orang tersebut sebagai juru masak/pengolah sekaligus pemilik resep makanan yang akan di jual dan saya sebagai pemilik modal sekaligus property-nya. Pertanyaan saya, bentuk

[Ar-Royyan-5947] Mengajar Anak Belajar Hidup Teratur

2007-03-07 Terurut Topik agus rasidi
Mengajar Anak Belajar Hidup Teratur Mungkin kita selama ini sudah mengetahui bahwa hidup yang teratur, artinya tertata dengan baik, adalah kunci kesuksesan di kehidupan sehari-hari. Agenda hidup yang baik bisa berefek positif di mana pun kita berada, baik itu di kantor maupun di sekolah.

[Ar-Royyan-5948] Belajar Mengenang dan Menyongsong Bencana

2007-03-07 Terurut Topik agus rasidi
Belajar Mengenang dan Menyongsong Bencana Dua tahun sudah gempa dan tsunami akbar di Aceh dan Sumatera Utara akan dijelang. Setahun setengah sudah gempa Nias telah berlalu. Gempa Yogyakarta belum lama menyita hati dan pikiran. Namun sepertinya negara dan sebagian masyarakat Indonesia sudah

[Ar-Royyan-5949] Hikmah di Balik Jatuhnya Garuda

2007-03-07 Terurut Topik agus rasidi
Hikmah di Balik Jatuhnya Garuda Assalamu 'alaikum, Pak Ustadz, mohon ditanggapi, kira-kira apakah hikmah yang bisa kita petik dari serangkaian mushibah di negeri kita. Terutama jatuhnya pesawat Garuda Indonesia di Yogyakarta? Padahal pesawat itu terlanjur dianggap 'lebih aman' dari pada

[Ar-Royyan-5950] Bencana Silih Berganti, Saatnya Kembali Kepada Allah SWT

2007-03-07 Terurut Topik agus rasidi
Saatnya Kembali Kepada Allah SWT Oleh: Ulis Tofa, Lc Rasanya Indonesia tidak lepas didera berbagai bencana, sampai hari ini, silih berganti. Belum selesai penanganan musibah yang satu, muncul baru musibah yang sebelumnya tidak pernah kita duga. Sebagaimana dalam iklan banner dakwatuna kita,

[Ar-Royyan-5945] Arti Penting Kreativitas dalam Bekerja

2007-03-06 Terurut Topik agus rasidi
KOLOM MBAK ROMY, Arti Penting Kreativitas dalam Bekerja Minggu, 04/03/2007 Semua jenis pekerjaan biasanya memiliki prosedur tentang bagaimana cara menyelesaikannya. Prosedur ini biasanya dituangkan dalam bentuk SOP (standard operation procedure). Pada perusahaan atau kantor yang belum mapan

[Ar-Royyan-5935] Bekam / Hijamah

2007-03-05 Terurut Topik agus rasidi
Informasi Umum Bekam / Hijamah (Thursday, 13 April 2006) Kontribusi dari Rachmat WAKTU PALING BAIK UNTUK BERBEKAM Sebaiknya berbekam dilakukan pada pertengahan bulan, karena darah kotor berhimpun dan lebih terangsang (darah sedang pada puncak gejolak). Anas bin Malik r.a. menceritakan

[Ar-Royyan-5938] Perhatikanlah Anak-Anakmu

2007-03-05 Terurut Topik agus rasidi
Perhatikanlah Anak-Anakmu Jikalau Anda tidak mengatakan kebenaran tentang diri sendiri, Anda tidak dapat mengatakan kebenaran tentang orang lain (Virgina Woolf). Diriwayatkan dari Anas ra, ia berkata, Suatu hari aku sedang bersama anak-anak. Tiba-tiba muncul Rasulullah SAW dan berkata,

[Ar-Royyan-5939] Pesantren Daarul Quran : 'Menghimpun Jamaah, Membangun Umat'

2007-03-05 Terurut Topik agus rasidi
Pesantren Daarul Quran : 'Menghimpun Jamaah, Membangun Umat' Program Pembibitan Penghafal Alquran (PPPA) akan dibiayai dari dana sedekah sebesar Rp 20 ribu perorang per bulan. Program ini juga akan diluncurkan di 10 daerah di luar Jakarta. 'Menghimpun Jamaah, Membangun Umat' Setiap Ahad

[Ar-Royyan-5941] Kata Bijak : Berkomunitas, agar bisnis makin kenceng

2007-03-05 Terurut Topik agus rasidi
Berkomunitas, Agar Bisnis Makin Kenceng Entrepreneur adalah sejenis virus yang mengasyikkan, semakin kita terjangkiti, kita justru makin ketagihan. Virus itu mendinamisir pola pikir kita dalam melihat mas depan, bahwa hidup itu pilihan. Dan menjadi pengusaha dengan berwirausaha adalah pilihan

[Ar-Royyan-5924] Ibadah dan Kerja

2007-03-01 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Armansyah ( GMAIL ) To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, February 26, 2007 2:38 PM Subject: [Milis_Iqra] Ibadah dan Kerja IBADAH KERJA Sumber : http://www.psq.or.id/artikel.asp?mnid=43 Istilah Ibadah dan Kerja atau sebaliknya mengesankan bahwa ibadah

[Ar-Royyan-5927] Amal Baik

2007-03-01 Terurut Topik agus rasidi
Amal Baik Oleh : Bilif Abduh Amal yang baik dianalogikan sebagai pohon yang lebat buahnya dan buah tersebut tidak saja bermanfaat bagi orang yang menanamnya tetapi juga bagi banyak orang. Rasulullah menyatakan bahwa belum sempurna keimanan seseorang kecuali dibarengi berbuat kebaikan (amal

[Ar-Royyan-5928] Gerhana Bulan Total, Minggu (4/3)

2007-03-01 Terurut Topik agus rasidi
Diambil dari Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/cetak/2007/022007/27/99sekilasbandung.htm Gerhana Bulan Total, Minggu (4/3) Peristiwa cukup langka akan terjadi, Minggu (4/3) dengan adanya gerhana bulan total mulai pukul 5.43 WIB dan berakhir pada 6.58 WIB. Ormas-ormas Islam mengimbau

[Ar-Royyan-5907] Habbatussauda, Obat Segala Penyakit

2007-02-28 Terurut Topik agus rasidi
Habbatussauda, Obat Segala Penyakit Kamis, 15 Desember 05 - oleh : Bowo Priyanto Kalangan medis menolak keras adanya sebuah herba yang bisa menyembuhkan penyakit. Tapi, ketika ilmuwan muslim melakukan uji klinis dan menyimpulkan hasilnya, mereka baru mengakui kebenarannya tersebut. Rasullulah

[Ar-Royyan-5916] Herbal Berkhasiat Obat, Bukan Asal Gerus

2007-02-28 Terurut Topik agus rasidi
Herbal Berkhasiat Obat, Bukan Asal Gerus Jika kebetulan sistem imun dirasa sedang loyo, kita sebenarnya punya banyak pilihan untuk mendongkraknya naik kembali. Secara tradisional, banyak bahan alami yang bisa dimanfaatkan, seperti pegagan, mahkota dewa, daun dewa, sambiloto, jahe, mengkudu,

[Ar-Royyan-5917] Masjid sebagai Sumber Manajemen Umat dan Pusat Peradaban

2007-02-28 Terurut Topik agus rasidi
Masjid sebagai Sumber Manajemen Umat Peradaban Islam dari masa ke masa dengan potret sejarah beraneka peristiwa, baik sisi kelam kehidupan umat Islam maupun terangnya masa yang menyelimutinya, kalau lah kita runut dengan runtun secara terbalik, mulai saat ini ke belakang tahun sampai zaman

[Ar-Royyan-5918] Rasulullah Menganjurkan Berolah Raga

2007-02-28 Terurut Topik agus rasidi
Rasulullah Menganjurkan Berolah Raga Oleh H. USEP ROMLI H.M. ADANYA kesan bahwa agama Islam mengharamkan olah raga sehingga negara-negara berpenduduk mayoritas Muslim, tidak memiliki prestasi menonjol di bidang olah raga. Padahal, sesungguhnya tidak demikian. Nabi Muhammad saw, menurut sebuah

[Ar-Royyan-5906] Maknai Fenomena Keajaiban Alam

2007-02-27 Terurut Topik agus rasidi
KH Ahmad Cholil Ridwan, Lc: Maknai Fenomena Keajaiban Alam untuk Dekatkan Diri Pada Allah SWT Kamis, 22 Peb 07 14:52 WIB Belakangan ini, terjadi fenomena keajaiban yang menjadi perbincangan masyarakat dari mulut ke mulut atau tersebar melalui milis. Misalnya saja, ketika terjadi bencana

[Ar-Royyan-5902] Fw: Herbal Penyelamat Cinderella ( untuk Demam Berdarah )

2007-02-26 Terurut Topik agus rasidi
demi keluasan informasi maka dikirimkan ke milis arroyyan juga dan mohon diposting. thanks. - Original Message - From: agus rasidi To: $^^ INFO RW 14 ^^ Sent: Monday, February 26, 2007 1:49 PM Subject: [rw14-120] Herbal Penyelamat Cinderella ( untuk Demam Berdarah ) Herbal

[Ar-Royyan-5899] Allah Selalu Ada, Yakinlah!

2007-02-25 Terurut Topik agus rasidi
Allah Selalu Ada, Yakinlah! Oleh Bayu Gawtama Entah kenapa saya ingin sharing cerita ini. Tiada maksud lain kecuali berbagi pengalaman yang membuat saya semakin yakin, bahwa Allah senantiasa ada disaat kita membutuhkan kehadiran-Nya. Sekali lagi yang ingin saya tegaskan, Allah selalu hadir jika

[Ar-Royyan-5892] Spiritual Message : Pengunjung Terakhir akan datang

2007-02-22 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Armansyah ( GMAIL ) To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, February 22, 2007 1:47 PM Subject: [Milis_Iqra] Spiritual Message : Pengunjung Terakhir akan datang Pengunjung Terakhir akan datang Sumber :

[Ar-Royyan-5894] Kiat Memilih Buah-buahan

2007-02-22 Terurut Topik agus rasidi
Terutama sekali buat yang suka beli buah-buahan di KRL Ekonomi. semoga bermanfaat. KIAT MEMILIH BUAH.doc Description: MS-Word document -- - Milis Masjid Ar-Royyan, Perum BDB II, Sukahati, Cibinong 16913 - - Website

[Ar-Royyan-5884] Demam ? Waspadalah !!!!

2007-02-21 Terurut Topik agus rasidi
LEPTOSPIROSIS Penyakit ini ditandai demam menggigil, pegal linu, nyeri kepala, nyeri tenggorokan, batuk kering, mual, muntah, sampai mencret-mencret. Orang sering mengira itu gejala masuk angin, flu, atau typhus, sehingga pengobatannya pun tradisional, biasa, seperti dikerok menggunakan

[Ar-Royyan-5877] Fw: Undangan: Kajian Islam Masyarakat Perkantoran Jakarta

2007-02-19 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: WAHYU DWINOTO Kajian Islam Masyarakat Perkantoran Jakarta PortalInfaq-Jakarta, Sering kali kita sering berujar : Maaf, saya tidak ada waktu untuk Ngaji, maklum belum dapat HIDAYAH.Suatu saat saya pasti pakai jilbab, tapi tidak sekarang. Soalnya saya belum

[Ar-Royyan-5879] Fw: manajemen waktu

2007-02-19 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: farid bajber Suatu hari, seorang ahli Manajemen Waktu berbicara didepan sekelompok mahasiswa bisnis, dan ia memakai ilustrasi yg tidak akan dengan mudah dilupakan para siswanya. Dia mengeluarkan toples berukuran satu galon yang bermulut cukup lebar, dan

[Ar-Royyan-5874] HUkum Khutbah Jumat Pakai Slide Presentasi

2007-02-18 Terurut Topik agus rasidi
Khutbah Jumat Pakai Slide Presentasi Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Ustadz, saya membaca berita, bahwa di salah satu daerah di Malaysia melakukan Khutbah Jum'at dg menggunakan teknologi informasi (Slide presentasi), apakah hal ini diperbolehkan oleh syariat? Jazakallah atas

[Ar-Royyan-5860] Meladeni Musibah

2007-02-14 Terurut Topik agus rasidi
Sabtu, 10 Februari 2007 Meladeni Musibah Oleh : Ahmad Rifa'i Cara manusia meladeni musibah sangat beragam. Syaikh Utsaimin mengklasifikasikannya menjadi beberapa kelompok. Pertama, berkeluh kesah, baik dalam bentuk ucapan maupun perbuatan. Sikap pertama ini sangat merugikan pelakunya. Di

[Ar-Royyan-5857] 86400

2007-02-13 Terurut Topik agus rasidi
86400 Misalnya orang tua kita memberi uang sebesar Rp 86400 (tidak kurang tidak lebih) kepada kita untuk digunakan dalam satu hari dan harus dihabiskan dalam hari itu juga, apa yang akan kita lakukan? Kita pasti akan memikirkan cara yang paling efektif, efisien, menguntungkan dan berguna

Re: [Ar-Royyan-5808] Masjid Untuk Meluruskan Aqidah

2007-02-12 Terurut Topik agus rasidi
( di bulan Ramadhan ) ada yang 2 + 1 dan ada yang langsung 3 rakaat. Persoalan perbedaan karena dalam Islam sendiri ada 4 mazhab, disamping persoalan hadits ( ada yang shahih maupun dhoif ). Demikian jawaban dari saya. akhirul kalam. wass.wr.wb. / agus rasidi - Original Message

Re: [Ar-Royyan-5822] 37 Serdadu Korsel Masuk Islam

2007-02-12 Terurut Topik agus rasidi
manggarai pak, pak Agus naik jam berapa turun dimana? -Original Message- From: agus rasidi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, February 13, 2007 8:36 AM To: jamaah@arroyyan.com Subject: Re: [Ar-Royyan-5822] 37 Serdadu Korsel Masuk Islam Naik yang jam berapa, pak ? - Original

Re: [Ar-Royyan-5840] Valentine, Hari Raya Mengenang Pendeta

2007-02-12 Terurut Topik agus rasidi
. Sudah itu Televisi acaranya diisi dengan program-program yang berkenaan dengan valentine day. Astaghfirullah. wassalam / agus rasidi - Original Message - From: Lana Sularto [EMAIL PROTECTED] To: jamaah@arroyyan.com Sent: Tuesday, February 13, 2007 2:27 PM Subject: Re: [Ar-Royyan-5840

[Ar-Royyan-5817] Sikap Memaafkan dan Manfaatnya bagi Kesehatan

2007-02-11 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Armansyah ( GMAIL ) To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, January 31, 2007 10:21 AM Subject: [Milis_Iqra] Sikap Memaafkan dan Manfaatnya bagi Kesehatan Sikap Memaafkan dan Manfaatnya bagi Kesehatan Sumber : http://www.harunyahya.com/indo/artikel/094.htm

[Ar-Royyan-5819] Fw: Sekedar senyum-pun kita perlu orang lain

2007-02-11 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Armansyah ( GMAIL ) To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, January 17, 2007 2:13 PM Subject: [Milis_Iqra] Sekedar senyum-pun kita perlu orang lain Sekedar senyum-pun kita perlu orang lain Oleh : Casnadi Sumber :

Re: [Ar-Royyan-5808] Masjid Untuk Meluruskan Aqidah

2007-02-11 Terurut Topik agus rasidi
kalau masjidnya di tengah perumahan yang heterogen seperti Gaperi tentu lain manajemennya, ya Pak? Gimana caranya? wassalam, --amin --- agus rasidi [EMAIL PROTECTED] wrote: Masjid Untuk Meluruskan Aqidah Kehadiran masjid di tengah masyarakat sangat strategis, termasuk masyarakat

[Ar-Royyan-5808] Masjid Untuk Meluruskan Aqidah

2007-02-07 Terurut Topik agus rasidi
Masjid Untuk Meluruskan Aqidah Kehadiran masjid di tengah masyarakat sangat strategis, termasuk masyarakat Muhammadiyah atau masyarakat yang mayoritas warganya adalah angggota dan simpatisan Muhammadiyah. Dalam kaitan ini masjid, termasuk masjid yang didirikan Muhammadiyah hendaknya dipahami

[Ar-Royyan-5809] Membangun Visi Rumah Tangga Muslim

2007-02-07 Terurut Topik agus rasidi
25 Jan 07 09:39 WIB Membangun Visi Rumah Tangga Muslim WASPADA Online Oleh : Drs. Azhari Akmal Tarigan, MA. Ibarat sebuah perusahan, rumah tangga juga memerlukan visi. Visi merupakan impian yang ingin diwujudkan bersama lewat sebuah perkawinan. Oleh sebab itu,

[Ar-Royyan-5810] Jurus Mencapai Panjang Umur

2007-02-07 Terurut Topik agus rasidi
Minggu, 04 Februari 2007 15:34:00 Jurus Mencapai Panjang Umur Berapa lama kita akan hidup di dunia ini? Hanya Allah, Sang Pemberi Hidup, yang mengetahui jawabannya. Sementara manusia hanya mampu memperkirakan atau memprediksi usia seseorang. Itu pula yang tengah dilakukan oleh Prof

[Ar-Royyan-5804] HIkmah Republika : Karunia Hujan

2007-02-06 Terurut Topik agus rasidi
Sabtu, 03 Februari 2007 Karunia Hujan Oleh : Imam Santoso Rasulullah bersabda, ''Allah Ta'ala berfirman, pagi ini ada di antara para hamba-Ku yang beriman kepada-Ku dan ada pula yang kafir. Adapun orang yang mengatakan: kami 'dihujani karena karunia dan rahmat Allah,' maka itulah orang

[Ar-Royyan-5805] Banjir Lagi! Tanya Kenapa?

2007-02-06 Terurut Topik agus rasidi
Sabtu, 03 Februari 2007 Banjir Lagi! Tanya Kenapa? Hujan yang melanda Jakarta dan sekitarnya dalam tiga hari terakhir ini membuat warga panik. Banjir terjadi di mana-mana. Di perumahan, juga di pusat-pusat perekonomian dan pemerintahan. Air mengepung dari segala penjuru. Tidak lumpuh

[Ar-Royyan-5802] Fw: Etos Pendongkrak Gairah Kerja

2007-02-05 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: Armansyah ( GMAIL ) To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, February 06, 2007 9:36 AM Subject: [Milis_Iqra] Fw: Etos Pendongkrak Gairah Kerja - Original Message - From: Armansyah To: [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] Sent:

[Ar-Royyan-5799] Penderita DBD Meningkat

2007-02-04 Terurut Topik agus rasidi
Senin, 29 Januari 2007 Penderita DBD Meningkat Stok trombosit darah PMI Jakarta menipis. JAKARTA -- Jumlah penderita penyakit demam berdarah dengue (DBD) terus bertambah. Bahkan, wilayah penyebarannya kini makin meluas. Pasien DBD selama Januari 2007 di RSUD Tarakan, terus meningkat. Di

[Ar-Royyan-5800] Membantu Korban Banjir di Jakarta

2007-02-04 Terurut Topik agus rasidi
Assalamu'alaikum Wr. Wb. Rekan2 semua, Sejak dua hari yang lalu hingga tadi pagi, Jakarta diguyur curah hujan yang sangat deras menyisakan genangan air yang tinggi di hampir setiap sudut kota Jakarta sekitarnya, tidak sedikit warga Jakarta sekitarnya meninggalkan rumahnya mengungsi di tempat

[Ar-Royyan-5801] Fwd: [eramuslim] Kelola Sampah Anda Sekarang Juga

2007-02-04 Terurut Topik Agus Rasidi
-- Forwarded message -- From: Bedi Uzzaman [EMAIL PROTECTED] Date: 2007 Feb 3 10:58 Subject: [eramuslim] Kelola Sampah Anda Sekarang Juga To: [EMAIL PROTECTED] Assalamu`alaikum Wr.Wb. Kelola Sampah Anda Sekarang Juga! Selamatkan Bumi dengan Tanganmu! Tak ada yang sepele dalam

[Ar-Royyan-5797] Seminar Entrepreneurship

2007-02-02 Terurut Topik agus rasidi
JADIKAN MUHAMMAD SAW SEBAGAI MOTIVASI INSPIRASI DALAM MENJALANKAN BISNIS ANDA UNTUK MENJADI PENGUSAHA YANG SUKSES.. IKUTILAH ...!!! ROADSHOW SEMINAR ENTERPRENEURSHIP Program pemberdayaan Ekonomi Ummat Berbasiskan Masjid BUSINESS REVOLUTION Prespektif Muhammad SAW Seorang Pengusaha Sukses

[Ar-Royyan-5787] RSUD Cibinong Kewalahan Terima Pasien Demam Berdarah

2007-01-31 Terurut Topik agus rasidi
assl.wr.wb. Nanti, kalo ada penyemprotan ( fogging) kalau di RT 01, nyamuknya pindah dan ngungsi ke RT 05 dst. Trus dianjurkan dari berita dibawah ini fogging pagi hari (aktivitas nyamuk memuncak dan angin belum begitu kencang). Ngomong-ngomong nyamuk ikutan milis ini nggak, ya ? wassl.wr.wb.

[Ar-Royyan-5789] Dari Rumah, Cegah Demam Berdarah

2007-01-31 Terurut Topik agus rasidi
Dari Rumah, Cegah Demam Berdarah Selasa, 30 Januari 2007 | 03:10 WIB Dalam kasus demam berdarah, ada baiknya kita berhenti menyalahkan dan meminta tanggung jawab pemerintah yang memang selalu lamban dan terlambat itu. Pemerintah yang anggarannya cekak ini sedang repot mengurus aneka bencana

[Ar-Royyan-5790] MareT-aPRILt Puncak Demam Berdarah

2007-01-31 Terurut Topik agus rasidi
Maret-aPRIL Puncak Demam Berdarah Rabu, 31 Januari 2007 | 01:17 WIB TEMPO Interaktif, Bandung:Gubernur Jawa BaratDanny Setiyawan meminta tujuh daerah meningkatkan status kejadian luar biasa untuk kasus demam berdarah. Tujuh daerah itu adalah Kabupaten Bogor, Kabuapten Bandung, Kota Bandung,

[Ar-Royyan-5729] OPINI: Solusi Bertanam di Ruang Sempit dan Padat

2007-01-29 Terurut Topik agus rasidi
OPINI: Solusi Bertanam di Ruang Sempit dan Padat Berkebun tentu pekerjaan yang menyenangkan. Daripada melihat halaman rumah kosong, alangkah indahnya ditumbuhi pepohonan. Mengurusi aneka tanaman hias, buah-buahan, atau tumbuhan obat dapat menjadikan waktu luang lebih berguna. Suasana tempat

[Ar-Royyan-5730] INFO BUSWAY

2007-01-29 Terurut Topik agus rasidi
Busway Koridor I (Blok M-Kota) Rute yang dilewati : Kota, Glodok, Mangga Besar, Sawah Besar, Harmoni, Monas, Bank Indonesia, Bundaran HI, Tosari, Dukuh Atas, Setia Budi, Karet, Benhill, Polda Metro Jaya, Gelora Bung Karno, Bunsen, Masjid Agung, Terminal Blok M. Busway Koridor II

[Ar-Royyan-5731] Ririen, Doktor Sampah dari Malang

2007-01-29 Terurut Topik agus rasidi
Ririen, Doktor Sampah dari Malang PENAMPILANNYA ceria dan feminin. Sikap keibuannya juga terasa mantap. Pertama kali berkenalan dan mendengar tutur katanya, hampir semua orang mengira dia putri Solo, atau paling tidak Yogyakarta. Setidaknya dari kawasan itulah. Padahal, dia lahir di

[Ar-Royyan-5732] Vertikultur Kebun Mini di Dalam Rumah

2007-01-29 Terurut Topik agus rasidi
Vertikultur Kebun Mini di Dalam Rumah Hobi berkebun kini makin digemari. Banyak dilakukan di pekarangan rumah, halaman sekolah, atau tempat-tempat terbuka lainnya. Di Jakarta, kegemaran ini telah merambah sudut-sudut perumahan serta bantaran sungai. Memanfaatkan lahan tidur untuk pertanian

Re: [Ar-Royyan-5730] INFO BUSWAY (peta)

2007-01-29 Terurut Topik agus rasidi
-5730] INFO BUSWAY (peta) Menambahkan info pak Agus, ini peta Busway 2007. Trims. -- Achmad Y. Sjarifuddin. E-mail: abu [at] lathiifa.com Website: http://www.lathiifa.com agus rasidi wrote: Busway Koridor I (Blok M-Kota) Rute yang dilewati : Kota, Glodok, Mangga Besar, Sawah Besar, Harmoni

[Ar-Royyan-5720] Berita Liputan 6

2007-01-28 Terurut Topik agus rasidi
Warga Karet Semanggi Rutin Menyemprot Sarang Nyamuk Meski tak ada kasus demam berdarah dengue sejak 2006 sampai 2006, warga Karet Semanggi, Setia Budi, Jaksel, rutin membersihkan lingkungan dan membersihkan bak mandi. Sarang nyamuk

[Ar-Royyan-5724] Percaya pada Ramalan Apa Hukumnya?

2007-01-28 Terurut Topik agus rasidi
Percaya pada Ramalan Apa Hukumnya? Pak Ustadz yang terhormat, bagaimana hukumnya orang yang percaya pada suatu ramalan yang menggambarkan tentang kehidupannya. Dia beranggapan, mempercayai ramalan tersebut sebatas yang baik-baiknya saja merupakan sesuatu yang tidak salah sedangkan ramalan

[Ar-Royyan-5714] Pengasapan Tidak Membasmi Jentik Nyamuk

2007-01-25 Terurut Topik agus rasidi
Pengasapan Tidak Membasmi Jentik Nyamuk Rabu, 24 Januari 2007 | 18:11 WIB TEMPO Interaktif, Jakarta: Pengasapan (fogging) tidak dapat membasmi jentik nyamuk Aides Aegepty penyebab demam berdarah. ''Kalau fogging itu kan, hanya membunuh nyamuk dewasa. Tapi jentik nyamuknya tidak mati,'' ujar

[Ar-Royyan-5716] Fw: Apakah ANDA Penggemar Kangkung ?

2007-01-25 Terurut Topik agus rasidi
benarkah ini ? - Original Message - From: Dina To: budiman ; pak isa ; widya ; MUHAMMAD SUKINDAR ; pak sugeng ; sari ; ipung ; lita ; pak arry ; tanto ; dahlan ; ayu ; DONY TRI MURYANTO ; agus rasidi ; Dharma Wirandoko Cc: elina ; welki ; edi ; guntur ; teksin ; tasripin ; supar

[Ar-Royyan-5691] Saat Titipan Harus Diambil Oleh Sang Pemilik

2007-01-24 Terurut Topik agus rasidi
Saat Titipan Harus Diambil Oleh Sang Pemilik Oleh Nura Maya Sari Terus terang saya pernah merasakan kesedihan yang cukup mendalam karena kehilangan orang tercinta. Terlebih saat itu saya masih sangat butuh bimbingan seorang ibu. Figur yang paling dekat bagi seorang anak perempuan. Beliau

[Ar-Royyan-5694] Fw: [Milis_Iqra] Siapa Butuh Kaki Palsu?

2007-01-24 Terurut Topik agus rasidi
- Original Message - From: whe - en (gmail) To: [EMAIL PROTECTED] ; [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, January 25, 2007 7:22 AM Subject: [Milis_Iqra] Siapa Butuh Kaki Palsu? Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh From Milis sebelah... semoga berguna Wassalamu'alaikum

[Ar-Royyan-5695] Agar Pernikahan Membawa Berkah

2007-01-24 Terurut Topik agus rasidi
Agar Pernikahan Membawa Berkah - Original Message - From: Yuhanda Weri Dikutip dari www.dakwatuna.com Artikel yang bagus Agar Pernikahan Membawa Berkah Oleh: Tim dakwatuna.com 22/12/2006 | 1/Dzulhijjah/1427 H | Hits: 166 Di saat seseorang melaksanakan aqad pernikahan, maka ia

[Ar-Royyan-5696] Tabulampot, Solusi Berkebun di lahan Sempiit

2007-01-24 Terurut Topik agus rasidi
Tabulampot, Solusi Berkebun Di Lahan Sempit Republlika Online, Rabu, 06 Oktober 2004 Pada tabulampot air dan pupuk dapat diserap sampai 80 persen. Sedangkan pada tanaman biasa air dan pupuk menyebar ke sekitarnya. Tinggal di perkotaan tapi ingin memuaskan hobi sekaligus memiliki kebun

[Ar-Royyan-5702] Bebaskan Diri Anda dari Barang Tak Berguna

2007-01-24 Terurut Topik agus rasidi
Bebaskan Diri Anda dari Barang Tak Berguna Hidup kita seringkali dikelilingi barang-barang tak berguna. Mereka memenuhi meja, lemari, kamar, dan rumah. Yang kita lakukan pun seringkali hanya memindahkan dan mengaturnya kembali. Banyak barang yang bisa kita masukkan dalam kategori 'tak berguna'.

[Ar-Royyan-5680] Cacing Kompos, teknis dan aplikasi

2007-01-23 Terurut Topik agus rasidi
Mengelolah Sampah Dapur Menjadi Kompos, memelihara Sungai dan Menjaga Laut Sampah membanjiri dimuara-muara kali Surabaya, disela-sela mangrove dapat dengan mudah dijumpai plastik, sandal, botol dan berbagai jenis sampah lainnya. Tidak hanya di Surabaya, di pulau Pari, Muara

[Ar-Royyan-5674] [BISNIS] 3 Pantangan sebelum ide bisnis terlintas

2007-01-22 Terurut Topik agus rasidi
3 Pantangan sebelum ide bisnis terlintas. By: Ajeng. F Berikut ini adalah 3 hal yang Pantang dilakukan oleh seseorang yang ide bisnisnya terlintas. 1. Menunda Menunda ide bisnis yang terlintas di benak anda adalah salah satu hal akan membuat anda lupa, atau bahkan anda tidak tertarik lagi

[Ar-Royyan-5679] Sampah menjadi Kompos / Pupuk Cair

2007-01-22 Terurut Topik agus rasidi
Mengubah Sampah Menjadi Kompos AGAR sampah bisa dijadikan sebagai bahan baku kompos, langkah pertama yang harus dilakukan adalah melakukan pemilahan sampah sesuai jenis. Saat ini memang masih terasa sulit memilah-milah sampah. Namun, bila sejak awal sudah dibiasakan, pemilahan akan lebih mudah

Re: [Ar-Royyan-5659] pindah email milist ke alamat ini

2007-01-21 Terurut Topik agus rasidi
Kenapa tidak pakai nama BOOKBOX, pak Agung ? ( khan sekalian promosi ...he..he... ) jadi : [EMAIL PROTECTED] atau [EMAIL PROTECTED] salam / agus rasidi - Original Message - From: Agung Prasetya To: jamaah@arroyyan.com Sent: Saturday, January 20, 2007 4:24 PM Subject: [Ar

[Ar-Royyan-5664] Waqfah di Awal Tahun 1428

2007-01-21 Terurut Topik agus rasidi
Waqfah di Awal Tahun 1428 Oleh: Ibnu Jarir, Lc Segala puji hanya bagi-Mu ya Allah, Engkau Maha membolak-balikkan hati hamba-hamba-Mu, kokohkan hati kami agar tetap dalam dien-Mu. Cobalah berhenti sejenak,

[Ar-Royyan-5642] Kompor Irit untuk Bujangan, Keluarga Kecil dan Pedagang

2007-01-17 Terurut Topik agus rasidi
Minggu, 14 Januari 2007 Prof Dr Ir Djoko Sungkono MEng Sc Kompor Irit untuk Bujangan, Keluarga Kecil, dan Pedagang Delapan jam Dr Ir Djoko Sungkono MEng Sc menghabiskan waktunya di laboratorium. Kurun 2001-2006, sebanyak 66 eksperimen ia lakukan. Kesenangannya di laboratorium membuahkan

[Ar-Royyan-5645] Kehormatan Masjid

2007-01-17 Terurut Topik agus rasidi
http://www.arroyyan.com/news.php Kehormatan Masjid Sesungguhnya, masjid adalah rumah Allah, tempat ibadah yang mulia, tempat hamba mengingat Tuhannya, bersyukur dan memuji kepada-Nya. Masjid merupakan tempat kebahagiaan dan kegembiraan, lingkungan yang penuh ridha dan qabul, tempat turunnya

[Ar-Royyan-5646] PENDERITA DEMAM BERDARAH DI DEPOK MELONJAK

2007-01-17 Terurut Topik agus rasidi
PENDERITA DEMAM BERDARAH DI DEPOK MELONJAK Metrotvnews.com, Depok: Memasuki musim penghujan, penderita demam berdarah di Depok, Jawa Barat, meningkat. Para penderita dirawat di sejumlah rumah sakit, di antaranya Rumah Sakit Sentra Medika, Cimanggis, Depok. Di rumah sakit ini tercatat 33 pasien

[Ar-Royyan-5635] Jual Sosis Ikan Laut

2007-01-16 Terurut Topik agus rasidi
Numpang jualan ,boleh khan... (ingat BOBOL) titipan dari teman sesama netters Dear Netters, Saya ingin menjual sosis ikan laut (ikan marlin), satu-satunya makanan olahan yang mengandung protein yang sangat tinggi. Tidak menggunakan pengawet (tidak tahan diluar freezer setelah 5 jam) dan

[Ar-Royyan-5628] SAMPAH

2007-01-15 Terurut Topik agus rasidi
Artikel berikut ini bukan sampah, tapi menceritakan ttg sampah. --- Pengertian Sampah Sampah adalah suatu bahan yang terbuang atau dibuang dari sumber hasil aktifitas manusia maupun alam yang belum memiliki nilai ekonomis. :: Sumber-sumber sampah 1. Rumah

[Ar-Royyan-5629] [LINGKUNGAN] Bisnis Sampah Sangat Terhormat

2007-01-15 Terurut Topik agus rasidi
Bisnis Sampah Sangat Terhormat Written by Magyartoto T. Oleh: Rhenald Kasali Tumpukan sampah yang bau dan menggunung di setiap kota, ternyata mengandung potensi bisnis yang besar, sekaligus menyerap tenaga kerja dan membersihkan lingkungan. Hidayat telah membuktikanya. Berikut adalah

<    4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   >